Anda di halaman 1dari 2

GANGGUAN REPRODUKSI WANITA

( MIOMA UTERI)
No. Revisi Halaman
No. Dokumen 00 1/2
000/PAK/2022
RSUD dr. Abdul Aziz Ditetapkan,
Kota Singkawang Direktur RSUD
dr. Abdul Abdul Aziz,
Tanggal Terbit
PANDUAN ASUHAN
00/00/2022
KEBIDANAN (PAK) dr.Achmad Hardin, Sp.PD
NIP. 19740928 200212 1003
Mioma uteri adalah tumor jinak otot rahim dengan berbagai
komposisi jaringan ikat . Nama lain: leiomiomauteri dan
PENGERTIAN fibroma uteri. Mioma juga disebut mioma, myom, tumor otot
rahim atau tumor fibroid, karena berasal dari sel jaringan
fibro.( Manuaba,2009 )

SUBJECTIVE 1. Identitas
2. Keluhan utama
(Nyeri perut, ada benjolan,perdarahan dll)
3. Riwayat Reproduksi
(Riwayat menstruasi, riwayat kehamilan ,persalinan , dan
nifas yang lalu serta penggunaan kontrasepsi )
4. Riwayat Kesehatan Yang Lalu
(Asma, hipertensi, alergi obat dll)
5. Aktifitas sehari-hari
(Nutrisi, istirahat, eliminasi, aktivitas , personal
hygiene ,dll).

OBJECTIVE 1. Keadaan umum dan kesadaran


2. Pemeriksaan Vital Sign
(Tekanan Darah, Nadi, Respirasi, Suhu)
3. Pemeriksaan Fisik
(Data fokus : Conjunctiva, Palpasi,nyeri tekan,
pengeluaran pervaginam, dll)
4. Pemeriksaan Penunjang ( Bila perlu )
a. Laboratorium
b. USG
c. Radiologi

ASESSMENT Mioma Uteri

PLAN 1. Observasi keadaan umum pasien, tanda-tanda Vital,


pengeluaran pervaginam dan mengidentifikasi tanda-
tanda patologi yang mungkin terjadi.
2. Teknik relaksasi mengurangi rasa sakit
3. Pemasangan infus
4. Melakukan KIE
5. Kolaborasi dengan DPJP untuk :
a. Pemberian terapi.
b. KIE kondisi pasien
c. Informed concent tindakan

KEPUSTAKAAN 1. Manuaba, dkk. 2009. Buku Ajar Ginekologi Untuk


Mahasiswa Kebidanan. JAKARTA: EGC

2. Wiknjosastro, H 2009.Ilmu kandungan. Jakarta Yayasan


Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.

Anda mungkin juga menyukai