Anda di halaman 1dari 5

RPP

(Rencana Pelaksanaan Pembelajaran)

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 3 Nabire


Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : XI/1
Materi : Tumbuhan Monokotil dan Tumbuhan Dikotil
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

1. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu :
a. Menjelaskan ciri-ciri morfologi tumbuhan monokotil dan tumbuhan dikotil melalui pengamatan
b. Membedakan ciri-ciri morfologi tumbuhan monokotil dan tumbuhan dikotil melalui pengamatan

2. Model Pembelajaran : Direct Instruction dengan ceramah, demonstrasi, diskusi, pengamatan, penugasan
3. Kegiatan Pembelajaran

PENDAHULUAN (15 MENIT)

- Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam, berdoa, apersepsi, motivasi


- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan cakupan materi
INTI (60 MENIT)

- Guru memperlihatkan salah satu contoh tumbuhan


monokotil dan dikotil kepada peserta didik dengan harapan
Stimulation peserta didik mengajukan pertanyaan
(Pemberian rangsangan) - Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya
- Guru membagi peserta didik menjadi 4 kelompok
- Guru membagikan LKPD tumbuhan monokotil dan tumbuhan dikotil
kepada peserta didik
Problem statemen - Guru membimbing siswa dalam mengerjakan LKPD
(Identifikasi masalah)

Guru mendorong peserta didik dalam kelompok untuk


Data Collection menemukan dan mengumpulkan data atau informasi terkait
(Mengumpulkan data) dengan materi pada LKPD melalui buku paket ataupun literature
yang mendukung
Guru membimbing peserta didik berdiskusi dalam kelompok
Data Processing dan bekerjasama untuk mengolah dan menganalisis dan data
(mengolah data) atau informasi pada materi yang terdapat dalam LKPD

- Guru meminta kepada setiap kelompok secara bergantian untuk


Verification mempresentasikan hasil diskusi didepan kelas
(Pembuktian) - Guru membimbing dan mengevaluasi kegiatan diskusi kelas
Generalization - Guru bersama peserta didik menyimpulkan hasil diskusi kelas
(Menarik Kesimpulan) - Guru meluruskan dan memberi penguatan terhadap hasil diskusi

PENUTUP (15 MENIT)


- Guru memberikan tugas individu
- Guru menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran pada pertemuan berikutnya

4. Penilaian Pembelajaran
- Sikap : Observasi pada saat proses pembelajaran
- Pengetahuan : Tes tertulis bentuk uraian
- Keterampilan : Kinerja

Mengetahui Nabire, …. November 2021

Kepala Sekolah SMA N 3 Nabire Guru Mata Pelajaran

…………………………………………… Lidya Natalia Pasorong, S.Pd


NIP. …………………. NIP.
LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik)

Mengidentifikasi ciri-ciri tumbuhan monokotil & tumbuhan dikotil

Kelas/kelompok :

Anggota : 1. …………………….
2. …………………….
3. ……………………..
4. ……………………..

A. Tujuan Pembelajaran : Mengidentifikasi ciri-ciri tumbuhan monokotil dan dikotil

B. Alat dan Bahan


1. Bolpen
2. Tipex
3. Pensil
4. Penghapus
5. Tumbuhan dilingkungan sekitar sekolah

C. Cara Kerja
1. Membagi siswa dalam 5 kelompok. Setiap kelompok terdiri dari 4 orang
2. Amatilah beberapa tumbuhan yang ada dilingkungan sekolah anda
3. Catatlah hasil pengamatanmu dalam tabel pengamatan dibawah ini
4. Lengkapilah tabel berikut dengan memberi tanda (√) pada kolom yang sesuai dengan tumbuhan yang diamati

Bentuk Akar
Nama Batang Bentuk Pertulangan Daun Bunga
Kelompk
No Tumbu
Serabut Bercabang Berbuku Kelipatan Kelipatan tmbuhn
han Tunggang Sejajar Melengkung Menyirip Menjari
cabang buku 2 3, 4, 5
D. Pertanyaan
1. Apa ciri khas akar dan tulang daun pada tumbuhan monokotil berdasarkan tabel diatas ?
Jawab :

2. Berdasarkan tabel diatas, tumbuhan apa sajakah yang tergolong tumbuhan dikotil ?
Jawab :

3. Berdasarkan tabel diatas, timbuhan apa sajakah yang tergolong tumbuhan monokotil ?
Jawab :
Lembar Penilaian Sikap (Lembar Observasi)

Dilakukan berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik dalam proses pembelajaran yang
dilakukan langsung oleh guru.
No Nama Siswa Aspek perilaku yang dinilai Jumlah Skor Kode
BS JJ TJ DS Skor Sikap Nilai
1 A 75 75 50 75 275 68,75 C
2 B
dst … … … … … … …
Keterangan :
 BS : Bekerja Sama
 JJ : Jujur
 TJ : Tanggung Jawab
 DS : Disiplin
Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria :
2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai x jumlah kriteria = 100 x 4 = 400
3. Skor sikap = jumlah skor ÷ jumlah sikap yang dinilai = 275 ÷ 4 = 68,75
4. Kode nilai / predikat :
 75,01 - 100,00 = Sangat Baik (SB)
 50,01 - 75,00 = Baik (B)
 25,01 - 50,00 = Cukup (C)
 00,00 - 25,00 = Kurang (K)
5. Format diatas dapat diubah sesuai dengan aspek perilaku yang ingin dinilai

Lembar Peniaian Kinerja

NO ASPEK YANG DIAMATI HASIL


1 Berpartisipasi menyiapkan bahan diskusi √
2 Memberikan pendapat dalam memecahkan masalah
3 Memberikan komentar terhadap hasil kerja kelompok lain
4 Mengajukan pertanyaan saat berdiskusi

Anda mungkin juga menyukai