Anda di halaman 1dari 22

9/13/2021

GAMBAR TEKNIK DAN COMPUTER


AIDED DESIGN

Oleh: HERI KASYANTO, ST., M.Eng.


Heri Kasyanto, ST., M.Eng.

Deskripsi Mata Kuliah


Nama MK : Gambar Teknik dan Computer Aided Design
Kode MK :
Semester : 1(Satu)
SKS : 3 sks (1 Teori dan 2 Praktik)
Capaian Pembelajaran MK:
Mahasiswa mampu menggambar dasar teknik bangunan gedung
menggunakan peralatan gambar manual maupun menggunakan
perangkat lunak (computer aided design/CAD)

GT&CAD heri kasyanto

1
9/13/2021

Bobot Penilaian
 UTS (25%)
 UAS (25%)
 Tugas (45%)  Tugas Harian, Kuis
 Kehadiran (5%)

GT&CAD heri kasyanto

Bahan Kajian
 Pendahuluan (pengenalan gambar bangunan gedung)
 Perlengkapan gambar dan standar-standar gambar
 Latihan dasar menggambar
 Proyeksi dan Perspektip
 Menggambar Denah Arsitektur dan Potongan
 Aplikasi CAD
 Menggambar Komponen Struktur Pondasi
 Menggambar Komponen Struktur Beton Bertulang
 Menggambar Komponen Struktur Baja
 Menggambar Komponen Arsitektur

GT&CAD heri kasyanto

2
9/13/2021

Rangkuman RPS
METODE
PEMBELAJARAN

CAPAIAN
BAHAN
MIN PEMBELAJARAN/KO SUB
WAKTU KAJIAN
GGU MPETENSI/ HASIL POKOK
(menit) (POKOK JAM SKS JAM SKS
KE PEMBELAJARAN BAHASAN
BAHASAN) TEORI PRAKTIK
KHUSUS

1 300 Mahasiswa mampu Pengetahuan, Jenis-jenis gambar pada bangunan gedung Ceramah
menjelaskan tentang perlengkapan dan Contoh-contoh gambar bangunan gedung Diskusi
pengetahuan gambar standar gambar Perlengkaan Gambar
bangunan gedung, bangunan gedung Standar-standar gambar
perlengkapan dan Skala gambar
standar gambar Latihan tarikan garis, penulisan huruf dan penggunaan Latihan dan
bangunan gedung dasar perlatan gambar. tugas 1

2 300 Mahasiswa mampu Penggunaan Penjelasan latihan gambar manual dengan terukur dan Ceramah
menggunakan peralatan peralatan gambar berskala
gambar secara manual secara manual yang Latihan gambar manual dengan terukur dan berskala Latihan dan
yang terukur dan terukur dan tugas 2
berskala berskala
3 300 Mahasiswa mampu Membuat proyeksi Penjelasan tentang proyeksi dan perspektif Ceramah
membuat proyeksi dan dan perspektif
perspektif Latihan membuat gambar proyeksi dan perspektif Latihan dan
tugas 3

GT&CAD heri kasyanto

Rangkuman RPS
METODE
PEMBELAJARAN

CAPAIAN
BAHAN
MIN PEMBELAJARAN/KO SUB
WAKTU KAJIAN
GGU MPETENSI/ HASIL POKOK
(menit) (POKOK JAM SKS JAM SKS
KE PEMBELAJARAN BAHASAN
BAHASAN) TEORI PRAKTIK
KHUSUS

4-5 600 Mahasiswa mampu Pengetahuan dan Pengetahuan gambar denah arsitektur dan potongan pada Ceramah
menjelaskan dan gambar denah bangunan sederhana Diskusi
membuat gambar denah arsitektur dan Gambar denah bangunan (arsitekturnya) Latihan dan
arsitektur dan potongan potongan pada Gambar potongan (arsitekturnya) tugas 4-5
pada bangunan bangunan Gambar tampak dan perspektif
sederhana secara manual sederhana
6-7 600 Mahasiswa mampu Penggunaan Pengetahuan tentang CAD, Perintah-perintah dalam CAD Ceramah
menggunakan aplikasi aplikasi CAD Diskusi
CAD Penggunaan aplikasi CAD Latihan dan
tugas 6-7
8 UTS
9 300 Mahasiswa mampu Penggunaan Perintah-perintah dalam CAD Ceramah
menggunakan aplikasi aplikasi CAD Diskusi
CAD Penggunaan aplikasi CAD Latihan dan
tugas 8

GT&CAD heri kasyanto

3
9/13/2021

Rangkuman RPS
METODE
PEMBELAJARAN
CAPAIAN
BAHAN
MIN PEMBELAJARAN/KO SUB
WAKTU KAJIAN
GGU MPETENSI/ HASIL POKOK
(menit) (POKOK JAM SKS JAM SKS
KE PEMBELAJARAN BAHASAN
BAHASAN) TEORI PRAKTIK
KHUSUS

10 300 Mahasiswa menjelaskan komponen gambar Pengetahuan tentang komponen gambar arsitektur Ceramah
komponen gambar struktur arsitektur Diskusi
struktur arsitektur
Gambar komponen arsitektur Latihan dan
tugas 10
11 600 Mahasiswa menjelaskan komponen gambar Pengetahuan tentang komponen gambar pondasi Ceramah
komponen gambar struktur pondasi Diskusi
struktur pondasi Gambar komponen struktur pondasi Latihan dan
tugas 11
12-13 600 Mahasiswa menjelaskan komponen gambar Pengetahuan tentang komponen gambar struktur beton Ceramah
komponen gambar struktur beton Diskusi
struktur beton Gambar komponen struktur struktur beton Latihan dan
b tugas 12-13
14-15 600 Mahasiswa menjelaskan komponen gambar Pengetahuan tentang komponen gambar struktur baja Ceramah
komponen gambar struktur baja Diskusi
struktur baja Gambar komponen struktur struktur baja Latihan dan
tugas 14-15
16 UAS

GT&CAD heri kasyanto

JENIS GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN


 Gambar Perencanaan (As Plan Drawing)
 Gambar Tender (Construction Bidding)
 Gambar Konstruksi (Construction Drawing)
 Gambar Kerja ( Shop Drawing )
 Gambar Jadi ( As Built Drawing )

Dalam pelaksanaannya, bisa terjadi beberapa jenis gambar konstruksi bangunan


di atas ditiadakan dengan alasan untuk menghemat waktu dan biaya, tergantung
pada perjanjian yang dilakukan antara pemilik pekerjaan.

GT&CAD heri kasyanto

4
9/13/2021

JENIS GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN


 Gambar Perencanaan (As Plan Drawing)

Gambar perencanaan atau As Plan Drawing adalah gambar yang dibuat oleh
konsultan perencana (arsitek, engineer struktur, mekanikal dan elektrikal)
Secara rinci meliputi denah, potongan dan seringkali dilengkapi gambar 3D.
Gambar perencanaan berisi gagasan seorang perencana yang bertujuan sebagai
perangkat komunikasi perencana untuk owner atau (si pemberi tugas)

GT&CAD heri kasyanto

JENIS GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN


 Gambar Tender (Construction Bidding)

Gambar tender ialah gambar yang dibuat setelah gambar perencanaan. Gambar
tender lebih menyeluruh dari gambar perencanaan karena sebagai pelengkap
dokumen tender yang berisi uraian pekerjaan, spesifikasi teknis untuk lelang
untuk para kontraktor, sehingga semua kontraktor dapat memahami dan
menghitung analisa volume dan harga suatu gedung yang bakal dibangun.

GT&CAD heri kasyanto

5
9/13/2021

JENIS GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN


 Gambar Konstruksi (Construction Drawing)

Tahap selanjutnya adalah gambar konstruksi bangunan untuk memulai


pembangunan (konstruksi) setelah pemilihan kontraktor. Gambar ini
penyempurnaan dari gambar tender yang biasanya antara uraian pekerjaan,
spesifikasi teknis dan gambar ada perbedaan.
Setelah disepakati pada ketika tender maka perubahan dituangkan dalam
gambar konstruksi ini. Gambar ini menjadi acuan untuk kontraktor untuk
melaksanakan pekerjaan dan menjadi dasar pihak ketiga.

GT&CAD heri kasyanto

JENIS GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN


 Gambar Kerja ( Shop Drawing )

Gambar kerja dibuat oleh kontraktor atau pelaksana sebagai acuan kerja di
lapangan. Shop drawing atau gambar kerja adalah gambar teknis lapangan yang
dipakai untuk acuan pelaksanaan suatu pekerjaan. Gambar-gambar ini bersifat
detail dan menjadi pedoman pelaksana atau pemborong dalam melaksanakan
pekerjaan suatu proyek.

GT&CAD heri kasyanto

6
9/13/2021

JENIS GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN


 Gambar Jadi ( As Built Drawing )

Gambar jadi atau As Built Drawing dibuat oleh kontraktor atau


pelaksana dengan persetujuan Penyedia Jasa / Owner . Gambar jadi
adalah gambar yang dibuat sesuai kondisi terbangun di lapangan setelah
mengadopsi semua perubahan yang terjadi (spesifikasi dan gambar)
selama proses konstruksi yang menunjukkan dimensi, geometri, dan
lokasi yang aktual atas semua elemen proyek.
Tujuan gambar ini adalah sebagai pedoman pengoperasian bangunan
yang dibuat dari shop drawing dimana telah mengadopsi perubahan
yang dilakukan pada saat konstruksi dimana perubahan tersebut
ditandai secara khusus.

GT&CAD heri kasyanto

KATEGORI GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN


 Gambar arsitektur
 Gambar struktur
 Gambar Elektrikal, Mekanikal dan Plumbing (MEP)

GT&CAD heri kasyanto

7
9/13/2021

KATEGORI GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN


 Gambar arsitektur

Gambar arsitekture adalah gambar 3d untuk presentasi sebagaimana


memperlihatkan akan hasil yang akan dibangun dengan tujuan supaya ada
gambaran akan jadi bangunannya. Beberapa contoh gambar arsitektur:
1. Gambar Perspektif Eksterior 3D (skala proporsional)
2. Gambar Site Plan (skala menyesuaikan)
3. Gambar Denah (skala menyesuaikan)
4. Gambar Tampak (muka, samping ,belakang)
5. Gambar Potongan (melintang & memanjang)
6. Gambar Denah Pola Lantai
7. Gambar Denah Plafond
8. Gambar Denah Kusen Pintu & Jendela
9. Detail Pintu & Jendela (jumlah menyesuaikan)
10. Denah Rencana Atap
11. Gambar Detail Arsitektur (jika diperlukan)
GT&CAD heri kasyanto

KATEGORI GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN


 Gambar Struktur

Sedangkan gambar struktur memperlihatkan gambar yang ada di dalam bangunan


untuk memperkokoh bangunan yang dibangun dengan memperlihatkan detail
detailnnya dan ukuran ukuran elevasinnya. Beberapa contoh gambar struktur:
1.Gambar Denah Pondasi
2. Gambar Denah Sloof
3. Gambar Denah Kolom (tiap lantai untuk bangunan berlantai banyak)
4. Gambar Denah Balok
5. Gambar Denah Plat Lantai
6. Gambar Denah Ringbalk
7. Gambar Denah Kuda-kuda
8. Gambar Detail Pembesian Struktur
9. Dan lainnya

GT&CAD heri kasyanto

8
9/13/2021

KATEGORI GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN


 Gambar Elektrikal, Mekanikal dan Plumbing (MEP)

MEP adalah singkatan dari Mekanikal, Elektrikal dan Plumbing/ Pemipaan.


Terkadang MEP hanya disingkat ME (Mekanikal dan Elektrikal), berikut contoh
beberapa gambar MEP:
1.Gambar Denah Titik lampu, saklar,stop kontak
2. Gambar Denah Instalasi Air Bersih
3. Gambar Denah Instalasi Air Kotor
4. Gambar Denah Instalasi Air Hujan
5. Gambar Detail Septik tank & Peresapan
6. Dan lain-lain

GT&CAD heri kasyanto

GAMBAR BANGUNAN GEDUNG

GT&CAD heri kasyanto

9
9/13/2021

GAMBAR BANGUNAN GEDUNG

GT&CAD heri kasyanto

GAMBAR BANGUNAN GEDUNG

GT&CAD heri kasyanto

10
9/13/2021

GAMBAR BANGUNAN GEDUNG

GT&CAD heri kasyanto

GAMBAR BANGUNAN GEDUNG

GT&CAD heri kasyanto

11
9/13/2021

GAMBAR BANGUNAN GEDUNG

GT&CAD heri kasyanto

GAMBAR BANGUNAN GEDUNG

GT&CAD heri kasyanto

12
9/13/2021

GAMBAR BANGUNAN GEDUNG

GT&CAD heri kasyanto

GAMBAR BANGUNAN GEDUNG

GT&CAD heri kasyanto

13
9/13/2021

GAMBAR BANGUNAN GEDUNG

GT&CAD heri kasyanto

GAMBAR
BANGUNAN
GEDUNG

GT&CAD heri kasyanto

14
9/13/2021

GAMBAR BANGUNAN GEDUNG


 Contoh Gambar Lainnya Secara Bertahap Pada Setiap
Materi

GT&CAD heri kasyanto

PERLENGKAPAN GAMBAR TEKNIK DAN


CAD
 Kertas
 Pensil
 Penggaris
 Jangka
 Penghapus
 Pena Gambar (Jika Diperlukan)
 Komputer

GT&CAD heri kasyanto

15
9/13/2021

PERLENGKAPAN GAMBAR TEKNIK DAN


CAD
 Kertas

A0
A1 A2

A3 A4

A4

GT&CAD heri kasyanto

PERLENGKAPAN GAMBAR TEKNIK DAN


CAD
 Pensil

 Penggaris

GT&CAD heri kasyanto

16
9/13/2021

GARIS TEPI

GT&CAD heri kasyanto

KEPALA GAMBAR / KOP GAMBAR

GT&CAD heri kasyanto

17
9/13/2021

STANDAR GARIS GAMBAR

GT&CAD heri kasyanto

STANDAR HURUF / ANGKA TEKNIK

GT&CAD heri kasyanto

18
9/13/2021

SKALA
Skala adalah perbandingan ukuran linear pada gambar terhadap ukuran linear
dari unsur yang sama dari benda.

GT&CAD heri kasyanto

GARIS UKURAN DAN GARIS BANTU.


Untuk menentukan ukuran sebuah dimensi linear, ditarik garis-garis bantu
melalui batas gambar pandangan benda, dan garis ukurannya ditarik tegak
lurus.
Sebuah garis ukuran dengan simbol ukurannya, menunjukkan besarnya ukuran
dari suatu permukaan atau garis sejajar dengan garis ukuran. Garis bantu dan
garis ukurannya ditarik dengan garis tipis.
Garis proyeksi ukuran ditarik sedikit melebihi garis ukuran kira-kira 3 mm.
Pada umumnya garis proyeksi ukuran tidak langsung berhubungan dengan garis
gambar (ujung objeknya) tetapi diberi jarak renggang kira-kira 3 mm, untuk
membedakan garis gambar dengan garis proyeksi ukuran (CONTOH GARIS
UKUR)

GT&CAD heri kasyanto

19
9/13/2021

TINGGI HURUF/ANGKA DAN ARAH


TULISAN ANGKA UKURAN
 Tulisan angka ukuran ditulis jelas dengan motif huruf/angka teknik.
huruf/angka teknik ditentukan tingginya antara 2.5 ~ 3.0 mm. huruf/angka
teknik posisi ditengah tengah garis ukur dan diatas garis ukuran antara
1~1.5 mm. menurut peraturan ISO 3098 (CONTOH PENULISAN
UKURAN)

 Sedangkan untuk garis ukuran yang posisinya tegak, horizontal dan miring
dapat diberikan berdasarkan pedoman penulisan dibawah ini. (CONTOH
ARAH PENULISAN DAN PENEMPATAN UKURAN)

GT&CAD heri kasyanto

SIMBOL GARIS UKURAN


 Ujung dan Pangkal Garis Ukuran (simbol garis ukuran
bagian ujung) harus menunjukkan dengan jelas di mana
garis ukur di mulai dan berhenti.
 Ada beberapa macam bentuk yang dapat menunjukkan
simbol garis ukuran, yaitu dengan anak panah terbuka,
anak panah tertutup, garis silang (tick), titik tebal (dot) dan
lain-lain.

GT&CAD heri kasyanto

20
9/13/2021

PRAKTIK DAN LATIHAN

GT&CAD heri kasyanto

PRAKTIK DAN LATIHAN

GT&CAD heri kasyanto

21
9/13/2021

PRAKTIK DAN LATIHAN

GT&CAD heri kasyanto

REFERENSI
 https://www.kanalinfo.web.id/pengertian-gambar-
konstruksi-bangunan-dan-jenisnya
 http://gedungarsitek.blogspot.com/2019/08/pengertian-
gambar-kerja-bestek-ded.html
 Gambar Rencana Gedung Dinas Kesehatan Kota Bekasi
 Yuswandono, M, Modul Gambar Teknik, Politeknik Negeri
Bandung

GT&CAD heri kasyanto

22

Anda mungkin juga menyukai