Anda di halaman 1dari 60

RENCANA KERJA JANGKA MENENGAH

(RKJM)

TAHUN 2021-2025

Disusun Oleh: Kelompok

Kerja RKJM

LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF NU

SMA MA’ARIF NU 1 SOKARAJA

Jl. Kyai Akhmad Mursyid, Sokaraja Lor, Sokaraja,


Banyumas,
Telp. 0281 6442180

i
KATAPENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan Kehadirat Allah SWT yang


telah melimpahkan segala rahmat dan hidayah-Nya kepada kami semua,
sehingga kami dapat menyusun dan menyelesaikan Rencana Kerja
Jangka Menengah (RKJM) SMA Ma’arif NU 1 Sokarja untuk jangka
menengah dan jangka panjang.

Kami semua menyadari bahwa Rencana Kerja Jangka Menengah


(RKJM) SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja yang kami susun masih sangat
jauh dari sempurna, untuk itu dengan penuh kerendahan hati kami
mengharapkan masukan, kritik maupun saran dari berbagai pihak yang
berkompeten dan berkepentingan terhadap kemajuan pendidikan,
khususnya di SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja, untuk perbaikan penyusunan
Rencana Kerja Jangka Menengah (RKJM) di masa yang akan datang.

Tak lupa kami mengucapkan banyak terima kasih kepada semua


pihak yang telah ikut meluangkan waktu, tenaga atau sumbangan
pemikiran-pemikirannya dalam proses penyusunan Rencana Kerja
Jangka Menengah (RKJM) ini.

Akhirnya kami berharap semoga Rencana Kerja Jangka


Menengah (RKJM) ini dapat menjadi pedoman penyelenggaraan
pendidikan di SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja untuk Tahun Pelajaran
2021/2022 dan juga untuk kurun waktu 4 (empat) tahun ke depan,
sehingga Visi dan Misi SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja dapat dicapai/
diwujudkan dengan baik. Semoga, aamiin.

Sokaraja, 14 Maret 2021

i
DAFTAR ISI

Halaman Judul ............................................................................................ i


Halaman Pengesahan .......................................................................................... ii
Kata Pengantar .................................................................................................... iii
Daftar Isi .......................................................................................... .................... iv

BAB I : PENDAHULUAN .........................................................................… 1


A. Latar Belakang dan Sejarah Berdirinya Sekolah.............................................
1
B. Tujuan dan Manfaat RKJM ............................................................................ 1
C. Landasan Hukum ............................................................................................ 2

BAB II : VISI, MISI DAN TUJUAN SEKOLAH ..................................… 3


A. Visi Sekolah .................................................................................................... 3
B. Misi Sekolah .................................................................................................... 3
C. Tujuan Sekolah ................................................................................................ 3

BAB III : PROFIL SEKOLAH .................................................................. 5

BAB IV : HARAPAN ...................................................................................... 8

BAB V : PROGRAM KERJA SEKOLAH ................................................. 11


A. Sasaran ........................................................................................................... 11
B. Program ......................................................................….................…........... 12
C. Indikator Keberhasilan ......................................................…...........…......... 13
D. Kegiatan ..............................................................................…..................... 01
E. Jadwal Kegiatan ................................................................................…...... 17
F. Penanggung Jawab ..................................................................................…. 19

BAB VI :RENCANA ANGGARAN SEKOLAH...................................... 28

BAB VII : PENUTUP ................................................................................ 59


Kesimpulan …….............................................................................…............ 59

i
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Rencana Kerja Jangka Menengah Sekolah merupakan sebuah


proses perencanaan atas semua hal dengan baik dan teliti untuk
mencapai tujuan pendidikan dalam jangka waktu 4 tahun. Dengan
tujuan ini sekolah dapat disesuaikan dengan kekhasan, kondisi dan
potensi daerah, sosial budaya masyarakat, potensi sekolah dan
kebutuhan peserta didik. RKJM (Rencana Kerja Jangka Menengah)
disusun sebagai pedoman kerja pengembangan sekolah, dan sebagai
bahan acuan untuk mengidentifikasi serta mengajukan sumber daya
yang diperlukan.
Dewasa ini kompetisi pendidikan berlangsung sangat ketat dan
tajam hampir tiada batas. Sekolah yang tidak mampu bersaing secara
fair dan terbuka akan tertinggal terseleksi oleh keadaan. Oleh karena itu
SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja perlu mengembangkan dan meningkatkan
secara terus menerus dengan memperhatikan sumber daya yang
dimiliki, baik sumber daya menusia maupun sumber daya yang lainnya.
SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja memiliki siswa sebanyak 110 orang, guru
sebanyak 14 orang, dukungan dan kepercayaan pemangku kepentingan
(stakeholder) yang mendukung, sarana dan prasarana, dan berada di
lingkungan persekolah dengan masyarakat yang religius.
Menghadapi kondisi tersebut SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja
perlu mempersiapkan diri secara mantap dengan menyusun Rencana
Kerja Jangka Menengah (RKJM ) bertujuan untuk tercapainya
pelayanan pendidikan yang minimal terhadap siswa dan tercapainya
pendidikan nasional secara umum.

2
B. Tujuan dan Manfaat RKJM

1. Manfaat Penyusunan RKJM


Penyusunan RKJM/ RKM merupakan hal yang penting, karena dapat
digunakan sebagai :

a. Pedoman kerja ( kerangka acuan) dalam mengembangkan


sekolah;
b. Dasar untuk melakukan monitoring dan evaluasi
pelaksanaan pengembangan sekolah; serta
c. Bahan acuan untuk mengidentifikasi dan mengajukan
sumber daya pendidikan yang diperlukan untuk pengembangan
sekolah.

2. Tujuan Penyusunan RKJM


Tujuan utama penyusunan RKJM adalah agar sekolah dapat
mengetahui secara rinci tindakan-tindakan yang harus dilakukan agar
tujuan, kewajiban, dan sasaran pengembangan sekolah dapat dicapai.
RKJM juga menjamin bahwa semua program dan kegiatan yang
dilakukan untuk mengembangkan sekolah/ sekolah sudah
memperhitungkan harapan-harapan pemangku kepentingan dan
kondisi nyata sekolah/ sekolah. Oleh sebab itu, proses penyusunan
RKJM harus melibatkan semua pemangku kepentingan.
Ciri-ciri Rencana Kerja Sekolah (RKJM) yang
baik, adalah:
a. Terintegrasi, yakni mencakup perencanaan keseluruhan
program yang akan dilaksanakan oleh sekolah;
b. Multi-tahun, yaitu mencakup periode empat tahun;
c. Dimutakhirkan, artinya setiap tahun terus diperbaharui sesuai
dengan perkembangan terakhir;
d. Multi-sumber, yaitu mengindikasikan jumlah dan sumber
dana masing- masing program. Misalnya dari BOS, APBD
Provinsi Jawa Tengah, atau sumber lainnya;

3
e. Disusun secara partisipatif oleh Kepala Sekolah, komite
sekolah/ sekolah dan dewan pendidik dengan melibatkan
pemangku kepentingan lainnya;
f. Pelaksanaannya dimonitor oleh komite sekolah dan pemangku
kepentingan yang lainnya.

C. Landasan Hukum
1. Undang-undang No. 20 tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan
Nasional dalam pasal 8 dan 48
2. Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 Tentang Standar
Nasional
Pendidikan dalam Pasal 49 dan 53
3. Permendiknas No. 19 Tahun 2007 Tentang Standar Pengelolaan

Pendidikan dalam Angka 4a poin 1 dan 2

4. Kepmendiknas 129a Tahun 2004 Tentang Standar Pelayanan


Minimal Bidang
Pendidikan

4
BAB II
VISI, MISI DAN TUJUAN SEKOLAH

A. Visi Sekolah

Visi Sekolah adalah imajinasi moral yang dijadikan dasar atau


rujukan dalam menentukan tujuan atau keadaan masa depan sekolah
yang secara khusus diharapkan oleh Sekolah. Visi Sekolah merupakan
turunan dari Visi Pendidikan Nasional, yang dijadikan dasar atau rujukan
untuk merumuskan Misi, Tujuan sasaran untuk pengembangan sekolah
dimasa depan yang diimpikan dan terus terjaga kelangsungan hidup dan
perkembangannya.
Adapun visi SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja adalah membentuk
generasi yang mutaqin, berilmu amaliyah, beramal ilahiyah dan memiliki
ketrampilan untuk hidup mandiri menuju masyarakat madani.

B. Misi SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja:


1. Menerapkan ajaran Islam Ala Ahlusunah Wal Jamaah secara
mandiri.
2. Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif
sehingga siswa dapat berkembang secara optimal, sesuai dengan
potensi yang dimiliki.
3. Mewujudkan kelembagaan yang akuntabel sehingga mampu
menumbuhkan semangat keunggulan secara intensif terhadap
seluruh kemampuan sekolah.
4. Menerapkan managemen partisipasif dengan melibatkan seluruh
jajaran kelembagaan / instansi, warga sekolah, dan masyarakat.

C. TUJUAN SMA MA’ARIF NU 1 SOKARAJA

1. Mempersiapkan peserta didik yang bertaqwa kepada Allah Tuhan


Yang Maha Esa dan berakhlak mulia.
2. Mempersiapkan peserta didik agar menjadi manusia yang
berkepribadian cerdas, berkualitas, dan berprestasi dalam bidang
olahraga dan seni.
3. Membekali peserta didik agar memiliki ketrampilan teknologi
informasi da komunikasi serta mampu mengembangkan diri
secara mandiri.
4. Menanamkan peserta didik sikap ulet dan gigih dalam
berkompetisi, beradaptasi, dengan lingkungan dan
mengembangkan sikap sportifitas.
5. Membekali peserta didik dengan ilmu pengetahuan dan teknologi
agar mampu bersaing dan melanjutkan ke jenjang pendidikan
yang lebih tinggi.

D. PENDEKATAN

1. Pengembangan Tenaga Pendidik dan Kependidikan untuk


meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dan demi pencapaian
visi misi sekolah dengan berbagai cara, diantaranya:
a. Reorientasi tugas fungsi tenaga pendidik
b. Reorientasi tugas fungsi tenaga kependidikan
c. Reorientasi tugas fungsi tenaga teknis lainnya
d. Penyusunan draf penilaian ketenagaan yang meliputi 4
kompetensi (Pedagogik, profesional, personal, dan sosial)
baik tenaga pendidik, kependidikan maupun tenaga teknis
lainnya.
e. Penyusunan program peningkatan kompetensi tenaga
pendidik maupun tenaga kependidikan.
2. Pembenahan dan penataan kurikulum 2013 dalam rangka menuju
program SMA Unggul berprestasi. Dengan tujuan
a. Membekali dan membantu siswa untuk bisa melanjutkan
pendidikan pada jenjang yang lebih tinggi/Perguruan
Tinggi.
b. Meningkatkan kemampuan siswa sesuai dengan minat dan
bakatnya.
c. Membekali siswa dengan ketrampilan produktif (life skill)
yang dapat di implementasikan di masyarakat sehingga
alumni dapat bermanfaat bagi dirinya maupun masyarakat
lingkungannya.
d. Membekali siswa dengan budi pekerti / akhlak mulia,
teknologi informatika, bahasa dan nilai-nilai budaya
kemasyarakatan agar dapat menjadi anggota masyarakat
yang mampu berperan aktif dan positif dilingkungannya.
3. Pembenahan dan penataan sarana dan prasarana pendidikan untuk
menunjang pencapaian visi sekolah.
4. Mengelola siswa secara optimal sehingga dapat mendukung
pencapaian visi misi sekolah.
5. Pemberlakuan kebijakan yang mendukung jalannya proses
pembelajaran siswa guna mencapai visi sekolah.
6. Memperluas wawasan kemasyarakatan guna mendukung
pengembangan sekolah.
7. Peningkatan penguatan kelembagaan demi terwujudnya
kesejahteraan SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja.
8. Pembenahan administrasi kependidikan guna menciptakan
keprofesionalan managemen pelayanan administrasi kependidikan
dan pengajaran.
9. Penataan lingkungan sekolah untuk menunjang kenyamanan
proses belajar mengajar serta menjamin keamanan warga sekolah.

E. INDIKATOR KEBERHASILAN

1. Terkelolanya Tenaga Pendidik dan kependidika yang efektif dan


efisien berdasarkan analisis kebutuhan, perencanaan,
pengembangan, evaluasi kerja, hubungan kerja serta imbal jasa
yang memadai.
a. Semua tenaga pendidik/guru berijazah S1 dan bersertifikat
sebagai guru professional.
b. Tenaga kependidikan berijazah minimal D3.
c. Terpenuhinya kebutuhan tenaga pendidik dan kependidikan
sesuai dengan bidangnya.
d. Adanya program pelatihan atau pendidikan pengembangan
secara berkelanjutan.
e. Adanya pedoman penilaian kinerja tenaga pendidik,
kependidikan, dan tenaga teknis lainnya.
f. Adanya pedoman pengangkatan guru tetap yayasan,
karyawan tetap yayasan, serta struktural sekolah baik untuk
tenaga pendidik maupun kependidikan.
g. Terciptanya sistem kebersamaan melalui teamwork yang
kompak dan dinamis dalam rangka mencapai tujuan sekolah.
h. Terciptanya sistem pengelolaan yang transparan dalam hal
pengambilan keputusan dan pengelolaan anggaran.
i. Adanya pedoman penggajian yang mensejahterakan tenaga
pendidik dan kependidikan yang mengacu pada orientasi
kinerja yang efektif dan efisien.
2. Terciptanya penyelenggaraan proses pendidikan yang berorientasi
pada target pencapaian efektifitas pembelajaran berdasarkan
Managemen Berbasis Sekolah (MBS)
a. Adanya pelaksanaan kurikulum yang memenuhi Standar
Nasional Pendidikan.
b. Adanya pengembangan dan evaluasi pelaksanaan kurikulum
secara menyeluruh.
c. Adanya program kegiatan belajar mengajar baik korikuler
maupun ekstrakurikuler yang berorientasi pada pencapaian
visi misi sekolah.
d. Pembagian tugas mengajar yang mengacu pada ijazah dan
atau sertifikasi pendidik.
e. Adanya pembagian tugas dan tanggungjawab struktural yang
berorientasi pada kemampuan managemen sekolah.
3. Terciptanya lulusan SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja yang dapat
melanjutkan ke jenjang Perguruan Tinggi.
a. Adanya pelaksanaan kurikulum yang memenuhi Standar
Nasional Pendidikan.
b. Penjabaran kurikulum dengan standar kompetensi lulusan
yang tersebar dalam tingkatan satuan pendidikan.
c. Penguasaan standar kompetensi lulusan bagi guru mata
pelajaran baik kelas X, XI maupun XII.
d. Adanya pelaksanaan program kurikulum yang mengarah
pada sukses Ujian Nasional dengan berbagai peningkatan
baik nilai rata-rata, nilai terendah maupun nilai tertinggi.
e. Adanya pelayanan pembimbingan terhadap siswa dalam
rangka persiapan studi Lanjut.
4. Terciptanya lulusan SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja yang dapat
menjadi bagian masyarakat yang sehat, berbudaya, mempunyai
keterampilan/life skill, berakhlaq mulia serta mempunyai jiwa
kewirausahaan.
a. Adanya pelayanan bimbingan terhadap siswa secara
menyeluruh, bukan hanya siswa yang bermasalah saja namun
semua siswa termasuk siswa yang berprestasi.
b. Adanya program kokurikuler maupun ektrakurikuler yang
terkait dengan olah raga kesehatan maupun olah raga
prestasi.
c. Adanya kegiatan kokurikuler maupun ektrakurikuler yang
terkait dengan seni budaya.
d. Adanya kegiatan yang mengarah pada pembekalan siswa
dalam bidang teknologi informatika dan ketrampilan bahasa.
e. Adanya kegiatan siswa yang mengarah pada pembekalan
siswa dalam bidang ketrampilan produktif untuk membentuk
karakter siswa agar berjiwa wirausaha.
f. Adanya kegiatan siswa dalam bidang Agama Islam yang
berhaluan Ahlussunah waljamaah dengan amalan-amalan
yang biasa dilakukan oleh jam’iyah Nahdlotul Ulama.
g. Adanya kegiatan yang mengarah pada pendidikan kader
Nahdlotul Ulama secara organisatoris untuk membentengi
diri serta mempertahankan tegaknya Islam yang berhaluan
Ahlussunah Waljama’ah serta tegaknya NKRI.
h. Adanya kegiatan yang mengarah kepada pelatihan
berorganisasi agar menjadi siswa yang militan dan
berdedikasi untuk mengembangkan ilmunya di tengah-
tengah masyarakat.

5. Meningkatkan partisipasi seluruh warga serta hubungannya


dengan masyarakat luas
a. Adanya kode etik guru/karyawan.
b. Adanya pola-pola hubungan dalam struktural sekolah yang
sinergis.
c. Kerjasama antar lembaga/instansi yang saling
menguntungkan.
d. Mobilisasi alumni dan pemberdayaan alumni untuk
peningkatan sekolah baik kwalitas maupun kuantitasnya.
6. Pembenahan dan penataan sarana dan prasarana pendidikan untuk
menunjang pencapaian Visi Misi sekolah meliputi managemen
inventarisasi sarana dan prasarana guna meningkatkan pelayanan
terhadap siswa agar efektif dan efisien, pemenuhan berbagai
alat/barang guna menunjang keberhasilan pembelajaran,
pemanfaatan laboratorium dan perpustakaan secara efektif sebagai
bagian dari sumber pengetahuan, regulasi penggunaan alat dan
bahan guna menjaga keutuhan alat dan penggunaan bahan yang
efektif dan efisien.
Indikator keberhasilan
a. Adanya pedoman infentarisasi sarana dan prasarana.
b. Kelengkapan pembukuan / inventarisasi sarana dan
prasarana.
c. Penataan ruang – ruang KBM, Laboratorium, Kantor guru
dan TU, Perpustakaan, ruang BK dan UKS, ruang – ruang
praktek, kantin, lapangan olah raga dan rest area.
d. Program pengadaan dan rehabilitasi sarana dan prasarana
yang disesuaikan dengan kebutuhan.
e. Adanya aturan penggunaan sarana dan prasarana.
f. Aturan pengajuan pembelian barang dan jasa.
7. Pengkondisian siswa dengan berbagai kegiatan yang mendukung
pencapaian visi misi sekolah meliputi peningkatan kedisiplinan
siswa, peningkatan motivasi belajar siswa, penyediaan sarana dan
prasarana pembelajaran siswa, peningkatan layanan bimbingan
siswa.
Indikator keberhasilan
a. Adanya aturan / tata tertib yang dilaksanakan dengan penuh
tanggung jawab.
b. Adanya aturan – aturan mutasi siswa baik mutasi ke luar
maupun masuk ke SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja yang dapat
dilaksanakan dan dapat dipahami oleh internal sekolah
maupun tokoh masyarakat di luar lingkungan sekolah.
c. Terpenuhinya kegiatan intra maupun ekstakurikuler sekolah
baik akademik maupun non akademik.
d. Terpenuhinya tenaga pengajar ekstakurikuler sekolah sesuai
dengan kompetensinya.
e. Terpenuhinya sarana dan prasarana yang diperlukan untuk
kegiatan ekstrakurikuler.
8. Diberlakunya kebijakan – kebijakan yang mendukung jalannya
proses pembelajaran siswa guna mencapai visi misi sekolah.
Indikator keberhasilan
a. Pelaksanaan penilaian guru dan karyawan dilaksanakan
secara berkelanjutan dengan menggunakan pedoman
penilaian yang terukur.
b. Pelaksanaan pemberian reward dan punishment terhadap
guru/karyawan.
c. Pembagian tugas, dan tanggung jawab untuk kegiatan belajar
mengajar dan tugas lain yang didasarkan atas kemampuan
kerja.
9. Memperluas wawasan kemasyarakatan guna mendukung
pengembangan sekolah.
Indikator keberhasilan
a. Adanya hubungan kerjasama dengan instansi / lembaga lain
diluar SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja.
b. Keterlibatan aktif guru / karyawan di tengah – tengah
masyarakat.
c. Adanya penilaian portofolio untuk kegiatan-kegiatan di
lingkungan masyarakat secara umum dan lembaga Nahdlotul
Ulama sesuai dengan tingkatannya.
10. Peningkatan penguat k ruaelembagaan demi terwujudnya
kesejahteraan warga SMA Ma’arif NU 1 Sokaraja.
Indikator keberhasilan
a. Adanya pedoman system penggajian yang berorientasi
kepada tingkat kinerja seseorang.
b. Penguatan koperasi guru / karyawan untuk bisa menambah
kesejahteraan.
c. Pemberdayaan potensi-potensi sekolah baik SDM maupun
SDA.
11. Pembenahan administrasi pendidik dan kependidikan guna
menciptakan keprofesionalan pelayanan administrasi kepada
masyarakat.
Indikator Keberhasilan
a. Tertatanya administrasi baik guru / karyawan maupun siswa.
b. Tertatanya administrasi kurikulum, sarana dan prasarana,
kesiswaan, humas, ketatausahaan, laboratorium,
perpustakaan, BK, UKS, ruang kelas ruang kegiatan, OSIS,
Pramuka.
12. Penataan lingkungan sekolah untuk menunjang dan mendukung
kenyamanan proses belajar mengajar serta menjamin keamanan
warga sekolah.
Indikator Keberhasilan
a. Tertatanya semua ruang KBM dengan segala alat
pendukungnya.
b. Tertatanya semua ruang kegiatan dengan segala alat
pendukungnya.
c. Tertatanya semua ruang BK, Lab, Perpustakaan, UKS dll,
dengan segala alat pendukungnya.
d. Tertatanya tempat parkir, kantin, tempat olah raga dan rest
area agar tercipta kenyamanan.
e. Terpenuhinya WC siswa sehingga rasio jumlah siswa dengan
jumlah WC terpenuhi.
f. Terpenuhinya aula untuk kegiatan-kegiatan yang
membutuhkan ruang yang lebih luas.
g. Terpenuhinya ruang UKS dan ruang ganti putri.
BAB III
KONDISI UMUM
1
BAB IV HARAPAN

Setelah profil sekolah kami susun, gambaran kondisi sekolah bisa


diketahui denganjelasbagian-bagianyang
mengalamiperbaikanataupeningkatan, bagian yang masih tetap, dan
bagian yang mengalami penurunan dibandingkan
dengankondisisekolahpadatahun-tahunsebelumnya.Kondisinyatasekolah
yang diuraikan padabab sebelumnya menjadi sumber gagasan bagi
kami untuk penyusunanharapan-harapanyang
dapatmembuatkeberadaansekolahinimenjadi lebih baik dan mengalami
peningkatan di berbagaibidang.
Berikut ini kami uraikan harapan-harapan per komponen/kategori
berdasarkan kondisi nyatayangadadisekolahkami.

A. KurikulumdanPembelajaran
1. Dokumen KTSPada
2. Seluruh komponen sekolah memahamiKTSP
3. Dokumen silabussekolah ada
4. Dokumen RPPadadan dibuat oleh sendiri
5. 60%guru mengajar sesuai PAKEM
6. Dipertahankan sistem evaluasiyangtelah berjalan
7.
DipertahankanperangurudanKepalaSekolahdanditingkatkannyape
ran komite sekolah
8. Kegiatan ekstrakulikulerberjalan dengan dilengkapi
administrasiyangbaik
9. Literatur untuk guru perlu ditambah untuk meningkatkan metode
dan pengetahuanguru.
10.Pelaksanaan tetap berjalan dengan baik sesuai ketentuan
11.Rasio buku dansiswatetap sesuai dengan jumlah siswa
12.Kesesuaian bukuguru dan siswatetap dijagabaikagar proseKBM
baik
13.Jadwal pelajaran dan jadwal remedial tetap ada

1
14.60% siswa memanfaatkan perpustakaan untuk menunjang
kegiatan pembelajaran
01.Kegiatan PBM keagamaan berjalan dengan baik dengan
lebih mengefektifkan padapraktek.
16.Pemberian materi kecakapan hidup disetiap pelajaran
17.Semua guru memahamikecakapan hidup bagi siswanya
18.Kehadiranguru di atas 95%
19.Guru memahamiprinsip-prinsip penilai berbasiskelas

1
B. Administrasi danManajemenSekolah
1. Programsekolah adadan baik
2. Peraturanadadan dilaksanakan dengan baik
3. Laporanakhir tahunselalu ada
4. ProgramKepalaSekolahselalu ada
5. Evaluasi kerjatetap ada
6. KinerjaKepala Sekolahsemakin baik
7. Keterlibatan semua pihakdalam pengembangan sekolah
8. Catatan surat masuk keluar selalu ada
9. Administrasisekolah adadan lengkap

C. Organisasi danKelembagaan
1. Dokumen dan bagansekolahselaluada
2. Peraturan khusus selalu ada
3. Perlu dilakukan peningkatan kerjasamadengan lembagalain

D. Sarana danPrasarana
1. Tanah dan bangunan tetap adadan kondisi baik
2. Adanyaruangwakilkepala,guru, tata usahayang masih menjadi
satu.
3. Diharapkan tersediaruangmultimediayangbaik
4. Kondisisekolah tetap baik
5. 70%fasilitas ruanganada, lengkap dan baik
6. Fasilitas penunjangperpustakaan lengkap
7. LaboratoriumIPAyang masih belumlengkap
8. Laboratorium komputeradadan sangat baik
9. Jaringan internetadadansangat baik.
10.Sekolah memilikiInstalasi listrikyangbaik danakses
jalanyangbaik
11.Sarana air bersih tetap baik.
12.Sanitasiyangbaik dipertahankan
13.Tempat sampah ada meskipun jumlahnyamasih terbatas
14.WC guru dan murid adadengan kondisiyangbelum layak
01.Saranapenunjangadministrasi ditambah
16.Saranayang adaperlu diperluas dan ditambah

1
17.Keterlibatan komponensekolah harus dijaga

E. Ketenagaan
1. 95%guru S1

1
2. 70%Guru mengajar sesuai bidangstudidan kelayakaannya
3.
DiadakannyapelatihanKurikulum(KTSP),PBM,MetodeMengajardan
Pengembangan Sistem
Penilaian
4. Seluruh tenagapendukungada
5. Pembinaan guru selalu dilakukan
6. Pemberian penghargaanselalu ada.
7. Pemgembangan karir bagi non guru selalu ada
8. Guru mampu mengoperasikan komputer

F. Pembiayaan
danPendanaan
1. Pembiayaansekolah ditingkatkan
2. Alokasi danauntuk peningkatan mutu meningkat
3. Meningkatkan anggaranuntuk program peningkatan mutu guru
4. Meningkatkan anggaranuntuk program kegiatan siswa.
5. Pemberian beasiswa lebih banyak dengan kerjasama para donatur
baik perorangan maupun lembaga
6. RKAMselalu direalisasidengan baik
7. AdanyapeningkatanRKAM
8. Manajemen keuanganadadengan baik

G.PesertaDidik
1. Sekolah menampunglulusan SD dan MI
2. Sekolah tetap membantu siswayangkurangmampu
3. Adanyapembimbingan bagi siswayangkurangsiap
4. Adanyapengembangan diri bagi siswauntuk mengembangkan bakat
5. Adanyamanajemen pengelolaan pesertadidikyangbaik
6. Proses PPDBtetap baik
7. Penerimaan siswatetap sesuai rombel
8. Prosentasekehadiran siswa100%
9. Angkadropout 0%
10.Angkamengulang0%
11.80%siswamelanjutkankejenjangyanglebih tinggi

1
12.Prestasi dipertahankan dan ditingkatkan sampai ketingkat nasional
13.Program pengembangansiswa belumberjalan secaraoptimal
14.Optimalisasi pelayananBK
01.Adanyapeningkatkan nilai KKM
16.Nilai UN dan US meningkat minimal di atas rata-rata standar
kelulusan

2
17.Prosentasekelulusan 100%

H.Peran SertaMasyarakat
1. Adanyaketerlibatan secara optimal dari orangtuadalam
penyusunan program sekolah
2. Pekerjaan orangtua heterogen
3. Penghasilan orangtua lebih baik
4. Komite sekolah lebihmemahamiperannya
5. Komposisi komiteyangideal
6. Adanyapenjadwalan pertemuan dengan komite
7. Fungsi dan peran sebagi pemberi pertimbangan berjalan
8. Dukungan komite optimal
9. Komite sekolah optimal dalam melakukan pengontrolan
10.Komite sekolah optimal dalam melakukan penghubung
11.Komite sekolah optimal dalam melakukan fasilitator
12.Adanyaperan sertamasyarakat dalam pengembangan sekolah
13.Hubungansekolah dengan masyarakat berjalanbaik

I. LingkungandanBudayaSekolah
1. Lingkungansekolah semakin aman dan tindakan pencurian dapat
dihindari
2. Warga sekolah berperan optimal menjagalingkungansekolah
Denganharapan-harapantersebutmaka
dapatmemberiarahbagikamiuntuk menjadikansekolahinisepertiapa
dalamempattahunmendatang.Harapanyang kamibuat ini berdasarkan
pertimbanganyangcukup matangmengenai bagian-bagian yangdianggap
pentingdan menjadi prioritas perhatian kami.
Harapaninitidakhanyasebagaiharapankamisebagaipenyedialayanan
, tetapi jugapenggunalayananyangmengacu padavisidan misi
sertatujuansekolah dan bersifatrealistis;sesuai dengan kondisidan
kemampuansekolahuntuk menjangkau harapantersebut,denganmaksud
untukmelakukan peningkatan/perbaikansekolah(school improvement).

2
BAB V

PROGRAMSTRATE

GIS

A. SASARAN
Sasaranadalahtantanganutamayang
akandicapaisekolahdalamwaktu4 tahun ke depandantelahdisesuaikan
dengan faktorkesiapansekolah.Penetapan
sasaransekolahinibertujuanuntukdijadikan
panduandalammenyusunprogram dan kegiatan yang akan dilakukan
dalam waktu tertentu guna merealisasikan alternatif pemecahan
tantanganyangtelah dirumuskan.
Berikut ini kami uraikansasaran program kerja sekolah per-
kategori:
1. Kurikulum dan Pembelajaran
a. Guru paham tentang KTSP
b. Tersedianya dokumen KTSPseluruh matapelajaran
c. Guru mampu membuat silabus sekolah sesuai standar isi
d. Guru paham dan mampu membuat PTK
e. Meningkatnyaminatbacadan pengetahuanguru
f. Meningkatnyaminat bacasiswa
g. Pembelian buku sebagailiteratur tambahan
h. Perpustakaanyangrepresentatif
i. Guru paham tentangkecakapan hidup

2. Administrasi dan ManajemenSekolah


a. Administrasi guru lengkap
b. Administrasi TU lengkap

3. Organisasi dan kelembagaan


a. Peningkatan disiplinkerjakaryawan (Kamad,guru,TU) dan disiplin
siswa
b. Peraturansekolah tersedia dan terlaksanadengan baik
c. Terjalinnyakerjasama dengan stakeholder
2
4. Saranadan Prasarana
a. TersedianyaruangWakamad Sarpras
b. Tersedianyaruangmultimedia
c. Tersedianyafasilitas ruangyangbaik dan lengkap
d. Fasilitas penunjangperpustakaanlengkap
e. Saranadan prasaranalaboratoriumIPA dan komputeryanglengkap

2
f. Jaringan listrikdalam keadaan baik
g. Kebutuhan komputer danprinter terpenuhi
h. Terlaksananyarehabilitasiruangkelas, TU, danMushola
i. Saranakesenianlengkap

5. Ketenagaan
a. Semua guru mengikuti sertifikasidan lolos sertifikasi
b. Terpenuhinyakebutuhantenagapendukung
c. Guru mampu mengoperasikan komputer dengan baik
d. Semua guru mengikuti pelatihan peningkatan materi pengetahuan
e. Semua guru pernah mengikuti pelatihan
sehinggakualitasnyameningkat
f. Kesejahteraanguru dan keryawan lainnyameningkat

6. Pembiayaan dan pendanaan


a.
Peningkatanpembiayaansekolahuntukmeningkatkankualitaspelaya
nan sekolah
b. Peningkatan partisipasi masyarakat dalam pembiayaan dan
pendanaan sekolah
c. Tersusunnya RKAM tepat waktu

7. PesertaDidik
a. Meningkatnya prestasi siswadan sekolah
b. Siswabaruyangberprestasi danlebih berkualitas
c.
Pembimbingankhususbagisiswabermasalahdapatdilakukandenganl
ebih baik

8. Peran sertaMasyarakat
a. Tersedianya program kehumasan
b. Keterlibatan komite sekolah kembaliaktif sesuai dengan fungsinya
c. Hubungansekolah dengan komite sekolah lebih baik
d. Terjalinnyakerjasama dengan lembagamasyarakat

2
9. Lingkungan dan BudayaSekolah
a. Pemagaransekolah
b. Pembuatan tamansekolah
c. Menanamkan kesadaran perluinya partisipasi masyarakat dan
stekholder sekolah uintuik terciptanyalingkunganyangaman.

2
B. PROGRAM
Merumuskanprogramadalah menggabungkanalternatif-alternatif
pemecahan tantanganutamayangmemilikikarakteristikyang saling
mendukung,saling tergantung, atau salingberkaitan
Berikut ini kami uraikanprogramsekolah per-kategori:
1. Kurikulum dan Pembelajaran
a. Pengaturan waktu dan penggalangan
dana b. Raker pembuatan KTSP,
Silabus dan RPP
c. Wokshop peningkatan kompetensi guru dan PTK
d. Pengadaan buku literatur
e. Penambahan buku-bukuyangmenarik
f. Penugasan studi literaturdi perpustakaan
g. Workshop peningkatan pemahamanguru mengenai kecakapan
hidup

2. Administrasi danManajemen Sekolah


a. Pengadaan AdministrasiGuru dan TU
b. Sosialisasipentingnyaadministrasi guru dan TU
c. Latihan danpembinaan pembuatan administrasiyangbaik

3. Organisasi dan kelembagaan


a. Sosialisasi pentingnyadisiplin
kerja b. Penerapan
sanksiyangmendidik
c. Pembuatanperaturan
sekolah d. Penerapan
peraturansekolah
e. Peningkatan kerjasama dengan stakeholder

4. Saranadan Prasarana
a. Pembangunan ruangWakamad
Sarpras b. Pembangunan
ruangmultimedia
2
c. Pengadaan perabot
pengganti d. Perbaikan
perabot rusak
e. Pendataan, pembuatan, pengajuan proposal dan pengadaan
fasilitas penunjangperpustakaan
f. Pendataan, pembuatan, pengajuan proposal dan pengadaan sarana
dan prasaranalaboratoriumIPA
g. PengajuantenagalabIPAdanTIKdanpelatihanbagitenagalabIPAdan
TIK

2
h. Pengajuan dan pemasangan jaringan internet dan pengawasan
dalam penggunaannya.
i. Pengajuandan pelaksanaan perbaikanjaringan listrik
j. Pendataan, pengajuan, pemasangan, dan perawatanprinter dan
komputer
k.
Pembentukanpanitia,pembuatanproposal,pencariandanadanpelaksa
naan rehabilitasi masjid
l. Pendataan, pembuatan proposal, pencarian dana dan pemenuhan
sarana kesenian

5. Ketenagaan
a. Pelatihan peningkatan kompetensi guru
b. Identifikasi kebutuhan
tenagapendukung c. Pelatihan TIK
bagiguru
d. Pencarian informasi pelatihan dan peningkatan mutu guru.
e. Mengikutsertakan guru dan karyawan dalam pelatihan
peningkatan kompetensi
f. Peningkatan kesejahteraan guru dan karyawan lainnya

6. Pembiayaan dan pendanaan


a.
Peningkatanpembiayaansekolahuntukmeningkatkankualitaspelaya
nan sekolah
b.
Sosialisasiprogramsekolahdanpentingnyapartisipasimasyarakatdal
am pembiayaan dan pendanaan programsekolah tersebut
c. PenyusunanRKAM

7. PesertaDidik
a. Peningkatan prestasi
siswadansekolah b. Sistem
penjaringan siswaberprestasi
2
c. Peningkatan sistem seleksi
d. Peningkatan kualitas bimbingan dan penyuluhan
8. Peran sertaMasyarakat
a. Pembuatan program kehumasan
b. Membentukatau mengoptimalkomite
sekolah c. Sosialisasi programsekolah dan
peran komite
d. Menciptakan hubunganyangharmonisdengan komite
e. Mengikutsertakan komite dalam menjalankan
programsekolah f. Pertemuan dengan komitesekolah

2
g. Kerjasamadengan lembagamasyarakat

9. Lingkungan dan
BudayaSekolah a. Pembuatan
pagar sekolah
b. Pembuatan taman sejkolah
c. Menanamkan kesadaran perlunya keterlibatan masyarakat dan
warga sekolah untuk terciptanyalingkunganyangaman.

C.
INDIKATORKEBERHASILA
N
Indikatorkeberhasilanprogramadalahukuranyang
digunakanuntukmenilai apakahprogramyangdirumuskanberhasilatau
tidak.Apabilaindikator keberhasilan telahdapatdicapai,maka
programdapatdikatakanberhasil;sebaliknya apabila indikator keberhasilan
belumdapatdicapai,makaprogramdapatdikatakan belum
berhasil.Indikatorharusditentukan agarprogramyang
ditetapkandapatdiukur keberhasilannya.Indikator keberhasilan setiap
programbisaberkaitan dengan proses dan dapatjuga berkaitanlangsung
dengan hasilakhir.Indikatorkeberhasilan dapat
bersifatkuantitatifataukualitatif,yang
pentingdapatdiukurdandirumuskansecara spesifik, operasional, dandalam
bentuk kalimat pernyataan.
Berikutinikamiuraikan indikator keberhasilan programsekolahper-
kategori:
1. Kurikulum dan Pembelajaran
a. Seluruh guru memahamiKTSP
b. Tersedianyadokumen KTSPsecaralengkap
c. Guru mampu membuat dokumen KTSP, terutamasilabus dan RPP
d. Tersedianyaliteratur tambahan
e. Tersedianyabuku-
bukuyangmenarik f.
Adanyaguruyangberprestasi
2
g. Guru mampu melaksanakan PTK
h. Jam mengajarguru maksimal 24 jam
i. Tersedianyaruangperpustakaanyangluas dan
representatif j. Tersedianyabuku-bukumenarik
k. Jumlah kunjungan siswakeperpustakaan
meningkat l. Guru memahamikecakapan hidup

2. Administrasi dan
ManajemenSekolah
a. Semua guru memiliki
administrasiyangbaik b. Adminitrasi
ketatausahaan berjalan baik
c. Sistem kearsipan dapat dipahamioleh guru dan TU

2
3. Organisasi dan kelembagaan
a. Terselenggaranyasosialisasi pentingnyadisiplin
kerja b. Peraturansekolah terbentuk
c. Peraturansekolah dapat diterapkan dengan baik
d. Seluruh guru berperan dalam penegakan
peraturansekolah e. Terjalinnyakerjasama dengan
lembagalain
f. Perhatian stakeholder terhadapsekolahmeningkat

4. Saranadan Prasarana
a. TersedianyaruangWakamad
Sarpras b.
Tersedianyaruangmultimedia
c. Penggantian danperbaikan perabotrusak
d. Fasillitas penunjangperpustakaandilengkapi
e. Saranadan prasarana
laboratoriumIPAdilengkapi f. Guru mampu
menggunakan lab bahasa
g. Laboran terampil menggunakan lab bahasa
h. Terpasangnyajaringan internetdan
penggunaannyayangsesuai i. Jaringan listrik tidak
mengalamigangguan
j. Lengkapnyasaranalistrik dikelas
k. Komputerdan printertersedia sesuai kebutuhan
l. Terkumpulnyadanadanselesainya
pembangunan/rehabilitasimushola/masjid
m.Terkumpulnyadanadanterpenuhinyakebutuhansaranakesenian

5. Ketenagaan
a. Kompetensi guru meningkat
b.
Terpenuhinyakebutuhantenagapendukun

2
g c. Guru mampu menguasaiICT atau
TIK
d. Semua guru mengikuti pelatihan
e. Kesejahteraanguru dan karyawan lainnya meningkat

6. Pembiayaan dan pendanaan


a. TersusunnyaRKABM tepat waktu
b. Efektif dan efisien dalampenyerapan danasetiapprogram.

7. PesertaDidik
a. Jumlah siswabaru meningkat
b. Prestasi siswadansekolah meningkat

2
c. Banyak siswabaruyang memilikiprestasi
d. Siswadan orangtua merasapuas dengan pembimbingan
sekolah e. Terjaringnyasiswabaruyangberkualitas

8. Peran sertaMasyarakat
a. Terbuatnyaprogram kehumasan
b.
Terbentuknyakomiteyangsinergisdengansekolahdanmemilikikema
uan dan perhatianyanglebihuntuk kemajuansekolah
c. Komitememahamitugasdan perannya
d. Hubungan komite dansekolahberjalan secarasinergi
e. Komiteselalu terlibat dalam program-
programyangdijalankansekolah f. Adanyapertemuan rutindengan
komite
g. Lembagamasyarakat terlibat kerjasama dengansekolah

9. Lingkungan dan BudayaSekolah


a. Terselesaikannyapembuatan pagar
sekolah b. Terselesiakannya[embuatan
tamansekolah
c. Tertanamnya kesadaran perlunya keterlibatan masyarakat dan
warga sekolahuntuk terciptanyalingkunganyangaman.

D. KEGIATAN
Kegiatanadalahtindakan-tindakanyang
akandilakukandidalamprogram.
Kegiatanperludirumuskandarisetiapprogramdenganmengacupada
indikator keberhasilanyang
telahditetapkansehinggaprogramdapatdicapai.Kegiatanbisa diambil dari
alternatifpemecahan yang telah ditetapkan sebelumnya. Perumusan
kegiatan dilakukan dengan cara membuat daftar kegiatan yang terkait
dengan programtersebut.Kegiatanyang baikadalahyang mengarah
padapencapaian indikator

2
keberhasilanyangtelahdirumuskan,dandapatdiperkirakanbiayaatau
anggarannya.
Berikut ini kami uraikandaftar kegiatansekolahper-kategori:
1. Kurikulum dan Pembelajaran
a. Pelatihan pembuatan KTSP
b.Pelaksanaan pembuatanKTSP
c. Mengadakan MGMP internal dan ekternal
d.Mengadakanworkshop internalkompetensiguru
e. Pengadaan literatur tambahan
f. Mengikutsertakanguru dalam lomba-lomba

2
g.Pelatihan PTK
h.Pengadaan buku-buku tambahan
i. Penugasan studi literaturdi perpustakaan
j. Mengikutsertakangurudanatau mengadakankegiatanpelatihan
kecakapan hidup

2. Administrasi dan
ManajemenSekolah a. Rapat
koordinasi guru dan karyawan b.
PengadaanadministrasiGuru
c. Pengadaanadministrasi TU
/Sekolah d. Pelatihan pembuatan
administarsi

3. Organisasi dan kelembagaan


a. Sosialisasi dan Pembinaan
pentingnyadisiplin kerja b. Rakerpembuatan
peraturansekolah
c. Penerapan peraturansekolah
d. Meningkatkan intensitas komunikasi dengan stakeholder
Peningkatan kerjasama dengan stakeholder
e. Menjajagikerjasama dengan lembagalain

4. Saranadan Prasarana
a. Pengerjaan pembangunan ruang Wakamad
Sarpras b. Pengerjaan pembangunan
ruangmultimedia
c. Penggantian/perbaikan perabot rusak
d. Pendataan kebutuhan, pembuatan dan pengajuan proposal,
melengkapi fasilitas penunjangperpustakaan
e. Pendataan kebutuhan, pembuatan dan pengajuanproposal,
melengkapi sarana dan prasarana laboratoriumIPA

2
f. Laboratoriumkomputerdan perlengkapannyasudah cukup
sesuairasiosiswa pada ujianberbasiskomputer, tetapiperluadanya
pendinginudara(AC)agar komputer lebih mudah perawatannya.
g. Pengajuandanpemasangan jaringaninternet dan pengawasan
penggunaannya sudah cukup sehinggaperlu perawatan ekstra.
h. Pengajuan perbaikan jaringan listrik
i.
Pengajuandanpemasangankomputerdanprintersertaperawatannyau
ntuk ruang guru

2
j. Pembentukan panitia rehab, pembuatan proposal, pencarian
dana dan pelaksanaan pembangunan
k.
Pendataan,pembuatanproposal,pencariandanadanpemenuhankebut
uhan saranakesenian

5. Ketenagaan
a. Pelatihan komputer untuk guru dan
siswa b. Pengajuan tambahan
tenagapendukung
c.
Pencarianinformasipelatihandanmengikutsertakangurudalampelati
han dan peningkatan mutu.
d. Pelatihan materi bagiguru
e. Mengikutsertakanguru dalam pelatihan
kompetensi guru f. Mengupayakanpeningkatan
kesejahteraanguru

6. Pembiayaan dan pendanaan


a.
Peningkatanpembiayaansekolahuntukmeningkatkankualitaspelaya
nan sekolah
b.
Sosialisasiprogramsekolahdanpentingnyapartisipasimasyarakatdal
am pembiayaan dan pendanaan programsekolah tersebut
c. PenyusunanRKAM

7. PesertaDidik
a. Menyiapkan perangkat tes
seleksimasukyangberbobot b. Seleksi masuk bagi
siswabaru
c. Meningkatkan kualitas bimbingan dan
penyuluhan d. Peningkatan prestasiakademik
2
e. Peningkatan prestasinonakademik

8. Peran sertaMasyarakat
a. Penyusunan program kehumasan
b. Mengundangsemua orangtua siswa
c. Membentukatau mengukuhkan pengurus
komitesekolah d. Sosialisasi programsekolah
e. Menciptakan hubunganyangharmonis
antarakomitedansekolah f. Melibatkan komitedalam
program-programsekolah
g. Pertemuan dengan komite
h. Menjalin kerjasama dengan lembagamasyarakat

2
9. Lingkungan dan BudayaSekolah
a. Selasainyapembuatan pagar
sekolah b. Selesainya Pembuiatan
taman sejkolah
c. Tertanamkan kesadaran perlunya keterlibatan masyarakat dan
warga sekolahuntuk terciptanyalingkunganyangaman.

E. JADWAL KEGIATAN
Jadwaladalah alokasiwaktusuatuprogramdankegiatan
tertentuyangakan
dilaksanakan.Tujuanpenyusunanjadwalprogramdankegiataniniadalah
untuk mempermudahpelaksana dalammenentukanurutankegiatan
danmengatur penggunaansumberdayadandanayang dimilikisekolah.
Dengandemikianalur kegiatan dan keuangansekolah dapat
dikontroldengan lebih efektif.
Berikut ini kami tampilkan kegiatansekolah:

TABEL JADWAL KEGIATAN

JADWALKEGIATA
NO. SASARAN PROGRAM N TH TH TH
TH
N N N N
1 DokumenKT Pengaturan √
SP waktu dan
seluruhmata penggalangan
pelajaran dana
2 DokumenKT PembuatanKTSP √
SP
seluruhmata
3 DokumenKTSP PembuatanKTSP √ √ √ √
seluruhmat
a pelajaran
4 Seluruhguru Peningkatan √ √ √ √
kompetensi
5 SeluruhGuru guru
Peningkatan √ √ √ √
kompetensi
6 Buku guru
Pengadaan √ √ √
buku
literatur
2
7 Guru Peningkatan √ √ √ √
kompetensi
8 Perpustakaan Perluasan √
perpustakaa
9 Buku n
Penambahanbuk √
u- bukuyang

2
JADWALKEGIATA
NO. SASARAN PROGRAM TH N TH TH TH
N N N N
10 Penugasan studi √ √ √ √
literatur di
perpustakaan
11 Guru Pemahaman √ √ √ √
guru mengenai
kecakapan
hidup meningkat
12 proposal Pembuatanrenca √
pelatihan guru na pelatihan
13 Gurudan TU Pengadaan √ √ √ √
Administrasi
14 Gurudan TU Pembinaan √ √
Penyusnan
Administra
01 StafTU Pengadaan √ √ √ √
16 Gurudan TU Peningkata √ √ √ √
n
17 Guru, TU, danSiswa Pembuataa √ √ √ √
n
peraturan
sekolah yang
18 Guru, TU, danSiswa Penerapaa √ √ √ √
n
peraturan
19 Seluruhguruda Pembinaan √ √ √ √
n karyawan
20 RuangWakamad Pembangunan √
Sarpras ruang
Wakamad
21 Ruang multimedia Pembangunan √ √
ruang
22 Perabot multimedia
Pengadaan √ √
perabot
23 pengganti
Perbaikan √ √
perabot
24 rusak
Pendataan √
25 Pembuatan √
Fasilitas Proposal
26 penunjang Pengajuanpropos √
perpustakaan al
27 Pengadaan √ √
fasilitas
28 Sarana Pendataan √
danprasarana
29 Pembuatan √
laboratorium

26
JADWALKEGIATA
NO. SASARAN PROGRAM N TH TH TH
TH
N N N N
Proposal
30 Pengajuanpropos √
31 al
Pengadaan √ √
sarana dan
prasaranalab IPA
32 Sarana danprasarana Pendataan √
Komputer
33 Pembuatan √
Proposal
34 Pengajuanpropos √
35 al
Pengadaan √ √
sarana
danprasarana lab
36 Pengajuan √
jaringan
37 Internet internet
Pemasangan √ √
jaringanintern
38 Pengawasan √ √ √
39 Guru Pelatihankompute √ √
40 Pengajuan
r √
Jaringanlistrik perbaikan
41 Perbaikan √ √
42 Pendataan √
43 Pengajuan √
44 Komputerdanprinter Pemasangan √
45 Perawatan √ √ √ √
46 Pembentuka √
Panitiarehabilita n panitia
47 si masjid Pembuatan √
proposal
48 Panitiapembanguna Pencariandana √ √ √
n/
rehabilitasimushola
49 Pendataan √
50 Pembuata √
Sarana kesenian n
51 proposal
Pencariandana √ √ √
52 Sekolahmempunyai Pelatihan √ √ √ √
guruyang dapat Workhsop
mengajardengan
menggunakanmod
el
pembelajaranyang
menarik(PAKEM

27
JADWALKEGIATA
NO. SASARAN PROGRAM N TH TH TH
TH
N N N N
53 Sekolah Pembuata √ √ √ √
mempunyai n program
program kehumasa
kehumasan
54 Guru n
Sosialisasi √ √ √ √
pola kerjasama
55 Pelayanansekolah Peningkatan √ √ √ √
pelayana
n
66 Prestasisiswa sekolah
Peningkatan √ √ √ √
prestasi siswa
dan sekolah
57 Investor Membuat √ √ √ √
program sekolah
yang memiliki
58 Menjalinkerjasa √ √ √ √
ma
59 Stakeholder denganstakehold
Komunikasi yang √ √ √ √
intensif dengan
stakeholder
60 RKABS Penyusunan √ √ √ √
RKABS
61 Pencaria √ √ √ √
Guru n
informasi
pelatihan dan
62 Mengikutserta- √ √ √ √
kan guru
Guru
dalam pelatihan
dan
63 PromosiSekolah Publikasisekolah √ √ √ √
64 Guru Peningkatan √ √ √ √
kompetensi
65 Siswa guru
Sistem √ √ √ √
penjaringan
66 Guru siswa berprestasi
Pelatihan √ √ √ √
mengema
s
67 Guru program
Perencanaa √ √ √ √
n program
68 Guru Pelaksanaa √ √ √ √
n program

28
JADWALKEGIATA
NO. SASARAN PROGRAM N TH TH TH
TH
N N N N
69 Guru Peningkatan √ √ √ √
kualitas
bimbingan dan
70 Guru Peningkatan √ √ √ √
kualitas
bimbingan dan
71 Guru Peningkatan √ √ √ √
kesejahteraangur
72 Siswa baruyang uMeningkatk √ √ √ √
lebih berkualitas an sistem
73 Guru seleksi
Pelatihan √ √ √ √
kompetensi
74 Komitesekolah Membentukkomit √
e
sekolah yang
75 baru
Sosialisasi √ √ √ √
program sekolah
dan perankomite
76 Menciptakan √ √ √ √
hubungan
Komitesekolah yang harmonis
77 Mengikutserta- √ √ √ √
kan
komite
dalam
78 Komitesekolah Pembentukan
menjalankan √ √
Komitesekolah
79 Komitesekolah Pertemuan √ √ √ √
dengan
80 Lembaga Kerjasama √ √ √ √
masyarakat dengan lembaga
masyarakat
81 Teselesaikannya Pembuatan √ √
pagar pagar
sekolahdan sekolah dan
pembuatantama tamansekolah
82 Menanamkan Peningkatan √ √ √ √
kesadaranperlunya partisipasi
partisipasi masyarakat
masyarakat dan dan stekholder
stekholder sekolah uintuik
sekolahuintuik terciptanya
terciptanya lingkungan
lingkunganyang yang aman

29
F. PENANGGUNGJAWAB
Setelahprogramdirumuskan,makaperluditentukansiapa
penanggungjawab program.Penanggung jawab
programadalahperseoranganyang ditunjukuntuk mengkoordinir
pelaksanaanprogram sesuai dengan bidangnya.
Berikut ini kami uraikanmengenai penanggungjawab tiap
programsekolah yang akan dilaksanakan:

TABEL PENANGGUNGJAWABPROGRAM
NO PROGRA PENANGGUNG
M JAWAB
1 PembuatanKTSP PROGRAM
Wakamad Kurikulum
2 PembuatanKTSP WakamadKurikulum
3 Peningkatankompetensiguru Wakamad Kurikulum
4 Peningkatankompetensiguru Kamad dan
Wakamad
5 PengolahanPenilaiandenganAplika Kurikulum
Wakamad Kurikulum
si
6 Raport Digitalkegiatan
Peningkatan dari Kemenag Wakamad Kurikulum
pengembangan
diriyangsudah ada
7 Pengadaanbukuliteratur Kepala Sekolah
8 Peningkatankompetensiguru Wakamad Kurikulum
9 Peningkatankompetensiguru Wakamad Kurikulum
10 Perluasanperpustakaan Kepala Sekolah
11 Penambahanbuku-bukuyang PembinaOSISdanPetuga
menarik s
12 Penugasan studi literatur GuruBahasa Indonesia
di perpustakaan
13 Pemahamangurumengenaikecakap Wakamad Kurikulum
an hidup meningkat
14 Pembuatan rencana pelatihan Kepala Sekolah
01 Pengadaan Administrasi Ka. TU danKurikulum
16 Pembinaan Penyusnan Ka. TU danKurikulum
17 Administrasi
Pengadaan Ka. TU/Kurikulum
18 Peningkatandisplinkerja Kamad
19 Pembuataanperaturansekolahyang Kamad dan
lebihbaik Wakamad
20 Penerapaanperaturansekolah Kamad dan
Wakamad
21 Pembinaan Kamad
22 PembangunanruangWakamad Wakamad Sarpras
23 Sarpras
Pembangunanruangmultimedia Wakamad Sarpras
24 Pengadaanperabot pengganti Wakamad Sarpras

30
NO PROGRA PENANGGUNG
M JAWAB
25 Perbaikanperabotrusak PROGRAM
Wakamad Sarpras
26 PendataanPerpustakaan Kaurkesiswaan
27 PembuatanProposalPerpustakaan Wakamad Sarpras
28 PengajuanproposalPerpustakaan Wakamad Sarpras
29 Pengadaan fasilitas Wakamad Sarpras
penunjang
30 PendataanLab IPA GuruIPA
31 PembuatanProposal LabIPA Wakamad Sarpras
32 Pengajuanproposal LabIPA Wakamad Sarpras
33 Pengadaan sarana dan prasarana Wakamad Sarpras
Lab
34 PendataanLabKomputer Wakamad Sarpras
35 PembuatanProposal Komputer Wakamad Sarpras
36 Pengajuanproposal LabKomnputer Wakamad Sarpras
37 Pengadaan sarana dan prasarana Wakamad Sarpras
Lab
38 Pengajuan jaringaninternet Guru TIK
39 Pemasanganjaringaninternet Wakamad Sarpras
40 Pengawasan Wakamad Sarpras
41 Pelatihankomputer Wakamad Sarpras
42 Pengajuanperbaikan Wakamad Sarpras
43 Perbaikan Wakamad Sarpras
44 Pendataan Guru TIK
45 Pengajuan Wakamad Sarpras
46 Pemasangan Wakamad Sarpras
47 Perawatan Wakamad Sarpras
48 Pembentukanpanitia Wakamad Sarpras
49 Pembuatanproposal Wakamad Sarpras
50 Pencariandana Wakamad Sarpras
51 Pendataan Gurukesenian
52 Pembuatanproposal Wakamad Sarpras
53 Pencariandana Wakamad Sarpras
54 PelatihanWorkhsop Kurikulum
55 Pembuatanprogram kehumasan Kamad danKaurHumas
66 Sosialisasi pola kerjasama Kepala Sekolah
57 Peningkatan pelayanansekolah Kaurkesiswaan
58 Peningkatan prestasi siswa Wakamad Kurikulum
dan sekolah
59 Membuat program sekolah Wakamad,Humas
yang memiliki daya tarik
60 Menjalinkerjasama Kepala Sekolah
denganstakeholder

31
NO PROGRA PENANGGUNG
M JAWAB
61 Komunikasi yang intensif PROGRAM
KepalaSekolah
dengan stakeholder
62 PenyusunanRKABS Kamad dan
Wakamad
63 Pencarian informasi pelatihan Sarpras Kurikulum
Wakamad
dan peningkatanmutuguru.
64 Mengikutserta-kan guru Wakamad Kurikulum
dalam
65 Publikasi sekolah Kamad dan
Wakamad
66 Peningkatankompetensiguru Kamad Wakamad
67 Sistem penjaringansiswa Sarpras
Kaurkesiswaan
68 berprestasi
Pelatihanmengemasprogram Kesiswaan
69 Perencanaanprogram Kesiswaan
70 Pelaksanaan program Kesiswaan
71 Peningkatan kualitas bimbingan KoordinatorguruBP
dan penyuluhan
72 Peningkatan kualitas bimbingan KoordinatorguruBP
dan penyuluhan
73 Peningkatankesejahteraanguru Kepala Sekolah
74 Meningkatkansistem seleksi Kamad, Wakamad
Sarpras
75 Pelatihankompetensiguru Kurikulum
Wakamad Kurikulum
76 Membentuk komite sekolah yang Kamad dan
baru Wakamad
77 Sosialisasi program sekolah Kepala Sekolah
dan perankomite
78 Menciptakan Wakamad Sarpras
79 hubunganyangharmonis
Mengikutserta-kan komite Wakamad Sarpras
dalam menjalankanprogram
80 sekolah
PembentukanKomite sekolah Kamad, Wakamad
81 Pertemuandengankomitesekolah Sarpras Wakamad
Kamad,
82 Kerjasama denganlembaga Sarpras Sarpras
Wakamad
83 masyarakat
Pembuatanpagarsekolahdantaman Wakamad Sarpras
sekolah
84 Peningkatanpartisipasi Wakamad Sarpras
masyarakatdan
stekholdersekolahuntuikterciptany
a lingkunganyangaman

32
BAB VI
RENCANAPEMBIAYA
AN

RencanaKegiatan danAnggaranSekolah(RKAM)
Tahun Pelajaran ke-1

Sekolah :MTsNU01Mana Saja


Kecamatan : Terserah anda
Kabupaten/Kota: : Ndi Wae

PENDAP BELA
No ATAN
Urai Jumla No NJA
Urai Jumla
. I SISATAHUNLALU
an h . I PROGRAMSEKOL
an h
2.1 Pengembanga
n
KompetensiLulu
II PENDAPATANRU 2.2 san
Pengembangan
. TIN StandarIsi
1.BelanjaPegawai 2.3 Pengembangan
StandarProses
2.BelanjaBarang 2.4 Pengembanga
n
StandarPendda
3 2.5 Pengemban
BelanjaPemeliharaa gan
4.BelanjaLain-Lain 2.6 Pengemban
gan
II BANTUANOPE 2.7 StandarPengel
Pengemban
I RASIONA gan
SEKOLAH StandarPembia
1. BOS 2.8 Pengembanga
ndan
ImplementasiSi
2. PemdaKab/Kota

3. PemdaProvinsi

I BELANJALAI
I N
1.1 1.1. Belanja
Pegawai
II BANTUAN 1.2 1.2.
I 1.DanaDekonsentra 1.3 BelanjaBarang
1.3. Belanja
si Pemeliharaan
PENDAP BELA
No ATAN
Urai Jumla No UraiNJA Jumla
2.DanaTugas 1.4 1.4.
Pembantuan BelanjaLain-
3.DanaAlokasiKhus
us
4.Lain-lain
PENDAP BELA
No ATAN
Urai Jumla No NJA
Urai Jumla
.IV an h
SUMBERPENDAPATA . an h
1.Donatur
2.UsahaSekolah
3.Komite
SisaLebih
V AnggaranTahun
Lalu
JumlahPendapat JumlahBelanja
an JumlahDefisi 0
RencanaKegiatan danAnggaranSekolah(RKAM)
Tahun Pelajaranke-2

Sekolah :MTsNU01Mana Saja


Kecamatan : Terserah anda
Kabupaten/Kota: : Ndi Wae

PENDAP BELA
No ATAN
Urai Jumla No NJA
Urai Jumla
I SISATAHUNLALU I PROGRAMSEKOL
2.1 Pengembanga
n
KompetensiLulu
II PENDAPATANRU 2.2 san
Pengembangan
. TIN StandarIsi
1.BelanjaPegawai 2.3 Pengembangan
StandarProses
2.BelanjaBarang 2.4 Pengembanga
n
StandarPendda
3 2.5 Pengemban
BelanjaPemeliharaa gan
4.BelanjaLain-Lain 2.6 Pengemban
gan

3
8
PENDAP BELA
No ATAN
Urai Jumla No NJA
Urai Jumla
II BANTUANOPE 2.7 Pengemban
I RASIONA gan
SEKOLAH
1. BOS 2.8 StandarPembia
Pengembangan
dan
ImplementasiSist
2. PemdaKab/Kota

3. PemdaProvinsi

I BELANJALAI
I 1.1 N1.1. Belanja
Pegawai
II BANTUAN 1.2 1.2.
I 1.DanaDekonsentra BelanjaBarang
1.3 1.3. Belanja
si Pemeliharaan
2.DanaTugas 1.4 1.4.
Pembantuan BelanjaLain-
3.DanaAlokasiKhus
us
4.Lain-lain
PENDAP BELA
No Urai Jumla No Urai Jumla
IV SUMBERPENDAPATA
1.Donatur
2.UsahaSekolah
3.Komite
SisaLebih
V
AnggaranTahun
JumlahPendapat JumlahBelanja
an JumlahDefisi 0

3
9
RencanaKegiatan danAnggaranSekolah(RKAM)
Tahun Pelajaranke-3

Sekolah :MTsNU01Mana Saja


Kecamatan : Terserah anda
Kabupaten/Kota: : Ndi Wae

PENDAP BELA
No ATAN
Urai Jumla No NJA
Urai Jumla
I SISATAHUNLALU I PROGRAMSEKOL
2.1 Pengembanga
n
KompetensiLulu
II PENDAPATANRU 2.2 san
Pengembangan
. TIN StandarIsi
1.BelanjaPegawai 2.3 Pengembangan
StandarProses
2.BelanjaBarang 2.4 Pengembanga
n
StandarPendda
3 2.5 Pengemban
BelanjaPemeliharaa gan
4.BelanjaLain-Lain 2.6 Pengemban
gan
II BANTUANOPE 2.7 StandarPengel
Pengemban
I RASIONA gan
SEKOLAH StandarPembia
1. BOS 2.8 Pengembanga
ndan
ImplementasiSi
2. PemdaKab/Kota

3. PemdaProvinsi

I BELANJALAI
I N
1.1 1.1. Belanja
Pegawai
II BANTUAN 1.2 1.2.
I 1.DanaDekonsentra 1.3 BelanjaBarang
1.3. Belanja
si Pemeliharaan
2.DanaTugas 1.4 1.4.
Pembantuan BelanjaLain-

4
0
PENDAP BELA
No ATAN
Urai Jumla No NJA
Urai Jumla
3.DanaAlokasiKhus
us
4.Lain-lain
PENDAP BELA
No ATAN
Urai Jumla No NJA
Urai Jumla
IV SUMBERPENDAPATA
1.Donatur
2.UsahaSekolah
3.Komite
SisaLebih
V
AnggaranTahun
JumlahPendapat JumlahBelanja
an JumlahDefisi 0

4
1
RencanaKegiatan danAnggaranSekolah(RKAM)
Tahun Pelajaranke-4

Sekolah :MTsNU01Mana Saja


Kecamatan : Terserah anda
Kabupaten/Kota: : Ndi Wae

PENDAP BELA
No ATAN
Urai Jumla No NJA
Urai Jumla
I SISATAHUNLALU I PROGRAMSEKOL
2.1 Pengembanga
n
KompetensiLulu
II PENDAPATANRU 2.2 san
Pengembangan
. TIN StandarIsi
1.BelanjaPegawai 2.3 Pengembangan
StandarProses
2.BelanjaBarang 2.4 Pengembanga
n
StandarPendda
3 2.5 Pengemban
BelanjaPemeliharaa gan
4.BelanjaLain-Lain 2.6 Pengemban
gan
II BANTUANOPE 2.7 StandarPengel
Pengemban
I RASIONA gan
SEKOLAH StandarPembia
1. BOS 2.8 Pengembanga
ndan
ImplementasiSi
2. PemdaKab/Kota

3. PemdaProvinsi

I BELANJALAI
I N
1.1 1.1. Belanja
Pegawai
II BANTUAN 1.2 1.2.
I 1.DanaDekonsentra 1.3 BelanjaBarang
1.3. Belanja
si Pemeliharaan
2.DanaTugas 1.4 1.4.
Pembantuan BelanjaLain-

4
2
PENDAP BELA
No ATAN
Urai Jumla No NJA
Urai Jumla
3.DanaAlokasiKhus
us
4.Lain-lain
PENDAP BELA
No ATAN
Urai Jumla No NJA
Urai Jumla
IV SUMBERPENDAPATA
1.Donatur
2.UsahaSekolah
3.Komite
SisaLebih
V
AnggaranTahun
JumlahPendapat JumlahBelanja
an JumlahDefisi 0

4
3
BAB VII
PENUTU
P

Program/kegiatanyang telah kamisusundan kamirencanakan di


awal tahun,telahkamiusahakanuntukdapatterrealisasisesuaidengan
yangkami harapkan.Akantetapisemuanya
tentutidakakanberjalandenganmudahdan mulussesuaikeinginan.Pada
pelaksanaannyadilapanganbanyakditemukanbaikyang
bersifatteknismaupunnonteknis.Adakalanyaprogramyang
telahdirencanakanuntukterrealisasipada tahunpertama,ternyata
kondisinya bertolakbelakang denganyang
diharapkan,sehinggadenganberbagai pertimbangan
akhirnyaprogram/kegiatan tersebutharus kamitunda pelaksanaannya.
Demikian juga untuk program/kegiatan yang sebenarnya oleh
kami sebagai pihak sekolah telah direncanakan di tahunke-dua, ke-
tigaatau ke- empat,ternyatarealisasinyaberjalanlebihcepatdariyang
diharapkanyaitupada tahun pertama.
Kamimenyadaraibahwaapayang direncanakantidakharusselalu
terlaksana sesuai dengan jadwal yang telah kami susun. Rencana
program/kegiatanyangkamisusunberguna
dalammemberikanpetunjukdan penuntun bagi kami dalam
menjalankan program/kegiatan di sekolah kami.
Sehinggakemanaarahsekolah iniakan melangkah,bisaterarah
denganjelas.
44

Anda mungkin juga menyukai