Anda di halaman 1dari 11

BAGAIMANA ISLAM

MENGHADAPI TANTANGAN
MODERNISASI?
1. Lila Lulusari 7. Pingkan ananda
2. Elba gojwatul hasanah 8. Rosdiana
3. Iis elisah 9. Sakhiyyah udhma
4. Asep Kurniawan 10. Sri Wulandari
5. Aidul akbar 11. Nung Siti Latifah
6. Mutiara Ummu
MATERI PEMBAHASAN
Menggali Sumber Historis, Sosiologis, dan
Islam dalam menghadapi Filosofi tentang konsep Islam mengenai
tantangan modernisasi Iptek, Politik, Sosial-budaya, dan
pendidikan

Memahami Konsep Islam tentang Membangun Argumen tentang


Iptek, Ekonomi, politik, Sosial-
Kompatibel Islam dan
Budaya dan Pendidikan
Tantangan Modernisasi

Diperlukan Perspektif Islam dalam Mendeskripsikan Esensi dan Urgensi


Implementasi Iptek, Ekonomi, Kontekstualisasi
politik, Sosial�Budaya dan pemahaman Islam dalam Menghadapi
pendidikan Tantangan modernisasi
ISLAM DALAM MENGHADAPI
TANTANGAN MODERNISASI
Umat Islam harus cerdas
mengambil sikap di tengah
modernisasi yang tidak bisa
dilawan. Masyarakat Islam harus
menjadi modern tetapi harus tetap
berada di dalam koridor ajaran
Islam.
MEMAHAMI KONSEP ISLAM TENTANG IPTEK, EKONOMI,
POLITIK, SOSIAL-BUDAYA DAN PENDIDIKAN
Jika suatu bangsa itu menguasai iptek, maka bangsa tersebut dikategorikan
sebagai bangsa yang maju.
1. Bidang Seni
• Seni merupakan ekspresi kesucian hati.
• Dalam dunia modern, Seni dapat menjadi pisau bermata dua bila di satu sisi
dapat menjadi pencerah jiwa manusia dalam kehidupan dan disatu sisi lagi
dapat mengancam nilai-nilai hakiki
2. Bidang ekonomi
Dalam islam, ekonomi ialah berkorban secara tidak kikir dan tidak boros dalam
rangka mendapatkan keuntungan yang layak. Kekuatan ekonomi sangat
berpengaruh terhadap eksistensi dan wibawa suatu bangsa.
MEMAHAMI KONSEP ISLAM TENTANG IPTEK, EKONOMI,
POLITIK, SOSIAL-BUDAYA DAN PENDIDIKAN

3. Bidang Politik
Politik dalam Islam disebut siyāsah, merupakan bagian
integral (tak terpisahkan) dari fikih Islam. Salah satu objek
kajian fikih Islam adalah siyāsah atau disebut fikih politik.
4. Bidang Pendidikan
Tujuan pendidikan dalam Islam adalah merealisasikan
ubudiah kepada Allah baik secara individu maupun
masyarakat dan mengimplementasikan khilafah dalam
kehidupan untuk kemajuan umat manusia.
DIPERLUKAN PERSPEKTIF ISLAM DALAM
IMPLEMENTASI IPTEK, EKONOMI, POLITIK, SOSIAL
BUDAYA DAN PENDIDIKAN

AYAT QUR'ANIYAH AYAT KAUNIAH


Demokrasi akan menjadi bencana manakala para pelakunya
menjauhkan diri dari nilai-nilai Ilahi.
Nilai-nilai Ilahiah yang terkandung dalam fikih siyāsah antara
lain:

Al-amanah

Al-adalah

Al-hurriyyah

Al-musawah
MENGGALI SUMBER HISTORIS, SOSIOLOGIS, DAN
FILOSOFI TENTANG KONSEP ISLAM MENGENAI IPTEK,
POLITIK, SOSIAL-BUDAYA, DAN PENDIDIKAN

• Secara historis, dunia Islam unggul dalam Iptek.


Yaitu pada masa keemasan Islam, dunia Islam
menjadi sangat kuat secara politik dan ekonomi
yang didasari penguasaan terhadap Iptek.
• Secara teologis, Allah telah menetapkan bahwa
yang akan mendapat kemajuan pada masa depan
adalah bangsa yang menguasai ilmu pengetahuan
MEMBANGUN ARGUMEN TENTANG KOMPATIBEL
ISLAM DAN TANTANGAN MODERNISASI

Modern adalah perubahan sikap dan pandangan dari tradisional ke rasional, dari primordial
ke logis dan nalar. Terdapat beberapa karakteristik dalam ajaran islam, yaitu:
1. Rasional
2. Sesuai dengan Fitrah Manusia
3. Tidak Mengandung Kesulitan
4. Tidak mengandung banyak Taklif
5. Bertahap
Mendeskripsikan Esensi dan Urgensi Kontekstualisasi
pemahaman Islam dalam Menghadapi Tantangan
modernisasi

Ada lima program reinterpretasi untuk memerankan kembali misi


rasional dan empiris Islam yang bisa dilaksanakan saat ini dalam
rangka menghadapi modernisasi.
1. Perlunya dikembangkan penafsiran sosial struktural 2.
Mengubah cara berpikir subjektif ke cara berpikir objektif
3. Mengubah islam yang normatif menjadi teoretis
4. Mengubah pemahaman yang ahistoris menjadi historis
5. Merumuskan formulasi-formulasi wahyu yang
bersifat umum menjadi formulasi-formulasi vang bersifat khusus
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai