Anda di halaman 1dari 2

KETERAMPILAN DASAR PRAKTIK KEBIDANAN

Dosen Pengampu : Ibu Tati Gunawati, SKM.,M.Kes

KELOMPOK 3
ANGGOTA :
1. Aulia Sri Wahyuni
2. Fadiyah Farah Sukma
3. Nabila Rahmah Oktavia
4. Sopiyah
BALITA DAN PRASEKOLAH ( STUNTING )

indikator untuk menentukan anak stunting yaitu :


Di Indonesia indikator umum yang digunakan untuk mengukur stunting pada anak adalah
dengan menggunakan berat badan menurut tinggi badan (BB/TB), tinggi badan menurut usia
(TB/U), dan berat badan menurut usia (BB/U).

BAGAIMANA CIRI-CIRI ANAK STUNTING ?


1.Keterlambatan pertumbuhan.
2. Performa buruk pada tes perhatian dan memori belajar.
3. Tanda pubertas terlambat.
4. Anak menjadi pendiam, sulit melakukan eye contact saat usia 8-10 tahun.
5. Wajah tampak lebih muda dari usianya.
6. Mudah mengalami penyakit infeksi.

Anda mungkin juga menyukai