Anda di halaman 1dari 1

Judul Artikel: Pengembangan Aktualisasi Diri Peserta Didik dalam

Meningkatkan Mutu Lulusan (di pondok pesantren Al-Iman Putra)

Penulis: Nurhadi

a. Poin-poin penting yang terdapat pada artikel:


1. Setiap peserta didik memiliki potensi diri yang perlu dikembangkan agar
bermanfaat dalam hidupnya.
2. Pendidikan yang berkualitas salah satunya dapat dilihat dari keluarannya
(Output) yang bermutu.
3. Bakat dan minat menjadi pertimbangan dalam menentukan program
pengembangan aktualisasi diri peserta didik.

b. Penjelasan menurut sudut pandang saya


1. Jadi maksudnya, saat peserta didik itu menyadari apa kemampuan yang ia
miliki, keahlian yang ia kuasai (potensi dirinya), kemudian dia
mengembangkan kemampuan tersebut, setelahnya menggunakan
kemampuan/keahlian itu untuk sesuatu yang bermanfaat bagi dirinya
sendiri dan bagi orang-orang sekitarnya dalam hidupnya.
2. Maksud dari output yang bermutu yakni misalnya, dapat kita lihat dari
lulusan suatu tempat berlangsungnya proses pendidikan itu, bagaimana
lulusan dari suatu lembaga itu setelah lulus melaksanakan pembelajaran,
bagaimana suatu lembaga pendidikan membentuk karakter individu,
membentuk seorang individu yang akan menjadi lebih baik / tidaknya
kedepannya. Itu semua dapat dilihat dan tergantung dari suatu lembaga
tempat pendidikan itu berlangsung.
3. Karena diharapkan peserta didik itu mampu mengaktualisasikan seluruh
potensi yang dimilikinya, makanya bakat dan minat yang ada/yang
dimiliki peserta didik menjadi suatu pertimbangan yang perlu diperhatikan
pendidik agar program pengembangan peserta didik berjalan dengan baik.

Anda mungkin juga menyukai