Anda di halaman 1dari 170

INSTITUT TEKNOLOGI PLN

KERJA MAGANG

ANALISIS PENGUJIAN PADA TRANSFORMATOR DAYA


UAT (Unit Auxiliary Transformer ) 11,5/6,3 KV Unit 1 DI
PT PLN (PERSERO) UNIT PELAKSANA
PEMBANGKITAN OMBILIN 2X100 MW

DISUSUN OLEH :

ASTI FELICIA
NIM: 201811177

PROGRAM STUDI SARJANA TEKNIK ELEKTRO


FAKULTAS KETENAGALISTRIKAN DAN
ENERGI TERBARUKAN
INSTITUT TEKNOLOGI PLN
JAKARTA 2022

1
LAPORAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

DI PT PLN (PERSERO) UNIT PELAKSANA PEMBANGKITAN


OMBILIN 2X100 MW
(3 JANUARI 2022-01 APRIL 2022)

ANALISIS PENGUJIAN PADA TRANSFORMATOR DAYA


UAT (Unit Auxiliary Transformer ) 11,5/6,3 KV Unit 1 DI
PT PLN (PERSERO) UNIT PELAKSANA
PEMBANGKITAN
OMBILIN 2X100 MW

INSTITUT TEKNOLOGI PLN

Diajukan guna memenuhi persyaratan mata kuliah Kerja Magang


Program Studi Strata Satu Teknik Elektro

Disusun Oleh:

NAMA : ASTI FELICIA

NIM : 201811177

PROGRAM STUDI SARJANA TEKNIK ELEKTRO


FAKULTAS KETENAGALISTRIKAN DAN
ENERGI TERBARUKAN
INSTITUT TEKNOLOGI PLN
JAKARTA 2022

i
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG DI PT PLN


(PERSERO) UNIT PELAKSANA PEMBANGKITAN OMBILIN
2X100 MW
(1 JANUARI 2022 – 1 APRIL 2022)

ANALISA PENGUJIAN PADATRANSFORMATOR DAYA


UAT (Unit Auxiliary Transformer ) 11,5/6,3 KV Unit 1 DI PT
PLN (PERSERO) UNIT PELAKSANA PEMBANGKITAN
OMBILIN 2X100 MW

Disusun Oleh :

ASTI FELICIA

201811177

Telah diperiksa dan disetujui oleh pembimbing

Pada tanggal:

Pembimbing Lapangan Dosen pembimbing Magang

(Yovi Leonardo Davinci) (Albert Gifson H.,ST.,M.T)

Mengetahui,

Kepala Program Studi

S1Teknik Elektro

(TONY KOERNIAWAN , S.T.,M.T)

ii
UCAPAN TERIMAKASIH

Dengan ini saya menyampaikan penghargaan dan ucapan terima kasih


yang sebesar– besarnya kepada yang terhormat:

(Bapak Yovi Leonardo Davinci) Selaku Pembimbing Lapangan


(Albert Gifson H. ST.MT) Selaku Dosen Pembimbing Magang

Yang telah memberikan petunjuk, saran-saran serta bimbingannya


sehingga laporan kerja magang ini dapat diselesaikan.

Terima kasih yang sama, saya sampaikan kepada


1. Bapak Shodiqin selaku manager PT PLN (Persero) Unit Pelaksana
Pembangkitan Ombilin.
2. Bapak Romi Septiawan selaku Manager Bagian Pemeliharaan PT PLN
(Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin.
3. Bapak Ahmadi selaku Manager Bagian Keuangan, SDM dan ADM PT PLN
(Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin.
4. Bapak Yovi Leonardo Davinci, selaku Pembimbing Lapangan/Supervisor
Pemeliharaan Listrik PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan
Ombilin.
5. Bapak Febri Roni Suwito, selaku karyawan di bagian Pemeliharaan Listrik
PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin.
6. Bapak Ade Rahmat Aprilian, selaku karyawan di bagian Pemeliharaan
Listrik PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin.
7. Kepada seluruh staff dan karyawan PT PLN (Persero) Unit Pelaksana
Pembangkitan Ombilin dan karyawan PT Kharisma Karya Sejahtera (KKS)
yang namanya tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, terima kasih
banyak atas kerjasamanya.
8. Bapak Selaku Ketua Jurusan Teknik Elektro Institut Teknilogi PLN.
9. Bapak Selaku Ketua Program Studi Teknik Listrik Institut Teknilogi PLN.
10. Ibu Selaku Dosen Pembimbing Dan Penguji Praktik Kerja Magang.

ii
11. Kedua Orang Tua dan keluarga yang telah memberikan dukungan kepada
penulis baik secara moril dan materil serta doanya sehingga penulis dapat
menyelesaikan laporan ini.
12. Rekan-rekan seperjuangan yang tak bisa disebutkan namanya satu
persatu, yang turut melaksanakan Praktik Kerja Magang di PT PLN
(Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin, terima kasih atas
bantuan, support, motivasi, saran, canda tawa, dan kebersamaannya.

Yang telah mengijinkan untuk melakukan Kerja Magang di PT.PLN


(Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin 2X100 MW

Jakarta, 29 Maret 2022

ASTI FELICIA

201811177

i
DAFTAR ISI

LAPORAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG.............................................................................i


LEMBAR PENGESAHAN..........................................................................................................ii
UCAPAN TERIMAKASIH.........................................................................................................iii
DAFTAR ISI.............................................................................................................................v
DAFTAR TABEL.....................................................................................................................vii
DAFTAR GAMBAR...............................................................................................................viii
BAB I.....................................................................................................................................1
1.1 Latar Belakang........................................................................................................1
1.2 Ruang Lingkup........................................................................................................3
1.3 Tujuan dan Manfaat...............................................................................................3
1.3.1 Tujuan.............................................................................................................3
1.3.2 Manfaat..........................................................................................................4
1.4 Rencana Waktu dan Penjadwalan Kerja Magang.....................................................4
1.5 Sistematika Penulisan.............................................................................................4
BAB II....................................................................................................................................6
2.1 Sejarah Singkat Berdirinya PLTU Ombilin................................................................6
2.2 Profil Umum Perusahaan........................................................................................8
2.2.1 Visi dan Misi Perusahaan.................................................................................8
2.2.2 Motto Perusahaan..........................................................................................9
2.2.3 Lambang Perusahaan......................................................................................9
2.2.4 Tata Letak Perusahaan..................................................................................10
2.2.5 Tata Nilai Perusahaan....................................................................................10
2.3 Struktur Organisasi Perusahaan............................................................................10
2.4 Deskripsi Tugas.....................................................................................................12
BAB III.................................................................................................................................14
3.1 Rencana Kegiatan.................................................................................................14
3.2 Pelaksanaan Kegiatan...........................................................................................15
BAB IV.................................................................................................................................36
4.1 Konsep Teori.........................................................................................................36
4.1.1 Peralatan Utama PLTU Ombilin.....................................................................36
4.1.2 Sistem Pengoperasian dan Kelistrikan PLTU Ombilin.....................................41
4.2 Penerapan............................................................................................................50
BAB V................................................................................................................................104

v
5.1 Kesimpulan.........................................................................................................104
5.2 Saran..................................................................................................................105
DAFTAR PUSTAKA..............................................................................................................151

v
DAFTAR TABEL

Table 2.1 Tahapan Pembangunan PLTU Ombilin...........................................8


Table 3.1 Rencana Waktu dan Kegiatan di Perusahaan/Industri................14
Table 3. 2 Rencana Waktu dan Kegiatan di Perusahaan/Industri...............15
Table 3.3 Minggu Pertama..............................................................................17
Table 3.4 Minggu Kedua.................................................................................18
Table 3.5 Minggu Ketiga.................................................................................20
Table 3.6 Minggu Ke Empat............................................................................22
Table 3.7 Minggu Ke Lima..............................................................................23
Table 3.8 Minggu Ke Enam.............................................................................24
Table 3.9 Minggu Ke Tujuh.............................................................................26
Table 3.10 Minggu Ke Delapan.......................................................................28
Table 3.11 Minggu Ke Sembilan.....................................................................29
Table 3.12 Minggu Ke Sepuluh.......................................................................31
Table 3.13 Minggu Ke Sebelas.......................................................................33
Table 3.14 Minggu Ke Dua Belas...................................................................34
Table3.15 Kendala dan Solusi........................................................................35
Table 4.1Kondisi Isolasi Berdasarkan IEEE Std. C57.152-2013..................67
Table 4.2 Standar IEC 156 Tentang Minyak Transformator.........................71
Table 4.3 IEEE std C57.152-2013....................................................................76
Table 4.4 Namplate Transformator UAT Unit 1.............................................79
Table 4.5 Pengujian Tahanan Belitan............................................................81
Table 4.6 Pengujian Transformator Turn Ratio (TTR)..................................83
Table 4.7 Pengujian Indeks Polarisasi...........................................................85
Table 4.8 Pengujian Arus Eksitasi.................................................................88
Table 4.9 Pengujian Tangen Delta.................................................................92
Table 4.10 Hasil Perhitungan dan KR Pengujian Tan Delta.......................100

v
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin........8


Gambar 2.2 Lambang PLN................................................................................9
Gambar 4.1 Sistem Pengubahan Air menjadi Uap dalam Boiler.................38
Gambar 4.2 Turbin PLTU Ombilin Unit 2.......................................................38
Gambar 4.3 Generator PLTU Ombilin Unit 2.................................................39
Gambar 4.4 Blok Diagram Proses Pembakaran Batu Bara..........................41
Gambar 4.5 Blok Diagram Proses Transformasi Energi..............................42
Gambar 4.6 Electrostatic Precipitator (ESP).................................................47
Gambar 4.7 Gas Insulated Switchgear (GIS).................................................50
Gambar 4.8 Pengukuran Arus Pada Motor...................................................52
Gambar 4.9 Cleaning pada motor..................................................................52
Gambar 4.10 Pengukuran temperatur pada sisi kopling motor..................53
Gambar 4.11 Pemeliharaan Motor FTA..........................................................53
Gambar 4.12 Pemeliharaan Motor FNA.........................................................53
Gambar 4.13 Pemeliharaan Motor Primary Air Fan......................................54
Gambar 4.14 Pemeliharaan Motor CWP........................................................54
Gambar 4.15 Pemeliharaan Motor CVF.........................................................54
Gambar 4.16 Pemeliharaan Breaker..............................................................55
Gambar 4.17 Trafo 6 kV- 380V........................................................................55
Gambar 4.18 Pemeliharaan Trafo step down 11,5 kV- 6 kV.........................56
Gambar 4.19 Pemeliharaan trafo step up 11,5 kV- 150 kV...........................56
Gambar 4.20 pemeliharaan CCTV..................................................................56
Gambar 4.21 Pemeliharaan dan Pengambilan data baterai.........................57
Gambar 4.22 Prinsip Kerja Transformator....................................................58
Gambar 4.23 Rangkaian Ekuivalen Transformator......................................59
Gambar 4.24 Kumparan Transformator step-up...........................................60
Gambar 4.25 Kumparan Transformator step-down......................................60
Gambar 4.26 Transformator Distribusi..........................................................61
Gambar 4.27 Gambar Transformator Tegangan...........................................62
Gambar 4.28 Inti Besi Transformator............................................................62
Gambar 4.29 Kumparan Transformator.........................................................63
Gambar 4.30 Konservator Pada Transformator............................................65
Gambar 4.31 Bushing.................................................................................... 65
Gambar 4.32 Minyak Transformator..............................................................66
Gambar 4.33 Skema Rangkaian Pengujian Tahanan Isolasi.......................67
Gambar 4.34 Kapasitansi................................................................................75
Gambar 4.35 Kapasitansi Transformator......................................................76
Gambar 4.36 Rangkaian ekivalen tangen delta............................................77
Gambar 4.37 Omicron CPC 100......................................................................78
Gambar 4.38 Transformator UAT...................................................................79
Gambar4.39 Wiring Diagram Tahanan Belitan Sisi HV Dengan Alat Uji
Omicron CPC 100............................................................................................81
Gambar 4.40 Wiring Diagram Tahanan Belitan Sisi LV Dengan Alat Uji
Omicron CPC 100............................................................................................81

v
Gambar 4.41 Wiring Diagram Transformator Turn Ratio (TTR)Dengan Alat
Uji Omicron CPC 100.......................................................................................83
Gambar 4.42 Wiring Diagram Indeks Polarisasi Dengan Alat Uji Omicron
CPC 100............................................................................................................85
Gambar 4.43 Wiring Diagram Arus Eksitasi Dengan Alat Uji Omicron CPC
100.................................................................................................................... 87
Gambar4.44 Wiring Diagram Tan Delta Isolasi yang diuji ICH+ICHL Dengan
Alat Uji Omicron CPC 100...............................................................................89
Gambar 4.45 Wiring Diagram Tan Delta Isolasi yang diuji ICH+ICHL
Dengan Alat Uji Omicron CPC 100.................................................................90
Gambar 4.46 Wiring Diagram Tan Delta Isolasi yang diuji ICH+ICHL
Dengan Alat Uji Omicron CPC 100.................................................................90
Gambar 4.47 Wiring Diagram Tan Delta Isolasi yang diuji ICH+ICHL
Dengan Alat Uji Omicron CPC 100.................................................................90
Gambar 4.48 Wiring Diagram Tan Delta Isolasi yang diuji ICH+ICHL
Dengan Alat Uji Omicron CPC 100.................................................................91

i
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang

Saat ini kebutuhan listrik menjadi salah satu bagian kebutuhan pokok
bagi kehidupan manusia. Hampir semua manusia setiap harinya
membutuhkan energi listrik. Semakin lama kebutuhan listrik di indonesia
semakin meningkat dan tidak hanya untuk kebutuhan pribadi tetapi juga untuk
kebutuhan umum seperti lampu penerangan jalan dan lampu lalu lintas yang
semakin bertambah dengan kemajuan infrastruktur di berbagai daerah. Untuk
memenuhi banyaknya kebutuhan energilistrik maka dibutuhkan sistem
ketenagalistrikkan yang handal, seperti transformator daya yang ada di
pembangkit
.Transformator daya merupakan peralatan utama dalam sistem tenaga listrik,
karena berhubungan langsung dengan sistem pembangkit ,transmisi, dan
distribusi listrik. Transformator daya berfungsi untuk mengubah daya listrik
dari tegangan tinggi ke tegangan rendah atau dari tegangan rendah ke
tegangan yang lebih tinggi. Gangguan yang terjadi pada transformator dapat
mengakibatkan terputusnya daya listrik ke konsumen, oleh karena itu
perawatan dan pengujiannya perlu dilakukan secara rutin agar transformator
dapat beroperasi sesuai masa pemakaian maksimumnya. Institut Teknologi
PLN sebagai instansi pendidikan yang fokus dibidang teknik memiliki visi
terwujudnya perguruan tinggi yang modern, mandiri, dan unggul di bidang
enenergi dan ketenagalistikan. Oleh karena itu, penting bagi Institut
Teknologi PLN untuk menciptakan sarjana teknik dengan kompetensi yang
baik untuk membangun Indonesia kedepannya. Salah satu matakuliah untuk
mahasiswa tingkat akhir yaitu kerja magang yang nanti diharapkan
mahasiswa dapat melihat langsung secara nyata implementasi dari berbagai
macam teori yang telah dipelajari dikelas. Untuk menempuh matakuliah kerja
magang ini, penulis melaksanakan kerja magang di PT PLN (Persero)
Pembangkitan Sumatera Bagian Selatan Unit Pelaksana Pembangkitan Unit
PLTU Ombilin.

1
Untuk memenuhi kebutuhan akan listrik tersebut maka semua orang
berpikir untuk menciptakan sesuatu yang dapat memenuhi kebutuhan
tersebut.

2
PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin yang merupakan
salah satu penyedia energi listrik di Sumatera bagian selatan. PT PLN
(Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin menggunakan system
pembangkit listrik tenaga uap yang terdiri dari 2 unit pembangkit dengan daya
pada masing masing pembangkitnya 100 MW.Oleh karena itu penulis
melakukan kerja magang di PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan
Ombilin 2x100 MW .

Peralatan utama dari PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan


Ombilin meliputi Turbin, Boiler, Generator, Feed Water Pump, Condensate
Pump, Condenser, motor induksi, electrostatic precipitator dan lain-lainya.
Setiap peralatan tersebut sangatlah penting adanya pengontrolan atau pun
indikasi untuk memaksimalkan kinerja maupun dalam pemeliharaan dan
perbaikan masing-masing peralatan tersebut, untuk meminimalisir adanya
gangguan dan kerusakan-kerusakan yang akanditimbulkan. Oleh karena itu,
kelancaran (stabilitas) operasi serta keandalan system menjadi syarat mutlak
dari suatu system tenaga listrik agar dapat membangkitkan dan menyalurkan
energi listrik sampai ke konsumen. Salah satu bagian yang paling penting dari
transformator daya adalah sistem isolasinya. Fokus laporan magang ini
adalah tentang pengujian pada trafo daya UAT .Seiring dengan usia
pengoperasiannya kondisi isolasi transformator dapat mengalami
pemburukan. Pemburukan isolasi dapat menyebabkan kegagalan operasi dan
kerusakan pada transformator. Hal ini dapat di sebabkan oleh beberapa faktor
seperti tegangan lebih, kelembaban, suhu operasi yang tinggi maupun
kerusakan mekanis. Untuk mencegah kegagalan transformator saat
beroperasi, beberapa pengujian penting lebih sering dilibatkan untuk
menentukan status kondisinya, sehingga kegagalan operasi dapat
dihindarkan sebelum terjadi kerusakan pada transformator . kondisi
transformator harus selalu diperhatikan dengan melakukan pengujian, salah
satu pengujian pada isolasi transformator dengan menggunakan metode
pengujian Tahanan belitan , pengujian transformer turn ratio (TTR) , pengujian
indeks polarisasi, pengujian arus eksitasi , dan pengujian Tangen δ. Dalam
laporan magang ini penulis akan melakukan analisis pengujian pada
transformator daya UAT (Unit Auxiliary Transformer)
3
11,5/6,3 kV unit 1 di PT .PLN (PERSERO) Unit Pelaksana Pembangkitan
Ombilin 2x100 MW untuk mengetahui kondisi isolasi transformator selama
masih beroperasi dengan menggunakan alat yaitu Omicron CPC 100.

Dengan dilakukannya kerja magang ini dapat menambah ilmu dan


wawasan terhadap penulis mengenai pembangkitan listrik . Pengujian yang
dilakukan dapat mencegah atau membatasi kerusakan pada transformator
daya sehingga transformator daya dapat beroperasi sesuai masa pemakaian
maksimumnya. Sehingga terciptakan system ketenagalistrikan yang handal
guna mencukupi pasokan listrik yang dibutuhkan.
1.2 Ruang Lingkup

Batasan masalah dari penelitian ini yaitu bahwa yang akan dimonitor
pada penelitian ini adalah hanya membahas pengujian padatransformator
daya uat (unit auxiliary transformer ) 11,5/6,3 kv unit 1 di pt pln (persero) unit
pelaksana pembangkitan ombilin 2x100 mw.
1.3 Tujuan dan Manfaat
Praktik Kerja Magang pada dasarnya bertujuan untuk meningkatkan
pengetahuan dan kemampuan mahasiswa serta keterampilan yang telah
diperoleh mahasiswa di Jurusan Teknik sesuai bidang masing-masing dan
dapat menerapkannya.
1.3.1 Tujuan
Adapun tujuan dari pembuatan Praktik Kerja Magang (PKL) ini adalah
sebagai berikut :
1. Memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh Strata 1 Institut Teknilogi
PLN.
2. Mengetahui stuktur organisasi perusahaan tempat magang.
3. Mempelajari sistem kelistrikan pada PLTU Ombilin .
4. Mengetahui analisa pengujian padatransformator daya uat (unit auxiliary
transformer ) 11,5/6,3 kv unit 1 di pt pln (persero) unit pelaksana
pembangkitan ombilin 2x100 mw .
5. Sebagai perbandingan antara ilmu yang didapatkan di bangku
perkuliahan dengan ilmu yang didapat pada industri semasa Praktik
kerja magang .

4
Tujuan Umum
1. Mengimplementasikan Tri Dharma Perguruan Tinggi.
2. Meningkatkan pengetahuan dan kemampuan serta keterampilan
dibidang teknik kejuruan melalui keterlibatan langsung dalam
berbagai kegiatan industri yang ditetapkan.
3. Menerapkan ilmu pengetahuan yang telah diperoleh selama
perkuliahan dengan membandingkan, menganalisa dan
menyimpulkan hasil kegiatan selama Praktek Kerja Lapangan
Tujuan Khusus
1. Mampu mengetahui dan memahami Analisa pengujian pada
Transformator UAT.
2. Mampu mengetahui dan memahami prinsip kerja dari Transformator
UAT.
3. Mampu mengetahui dan memahami penyebab kerusakan pada
Transformator UAT.
1.3.2 Manfaat
Adapun manfaat yang didapat dari mengikuti pelaksanaan Praktik Kerja
Magang ini adalah penulis dapat menggali pengetahuan melalui keterlibatan
langsung di lapangan dalam berbagai kegiatan industri. Memupuk sikap dan
etos kerja mahasiswa sebagai calon tenaga kerja profesional yang siap kerja,
serta mampu membahas suatu topik yang ditemui di lapangan melalui metoda
analisis ilmiah ke dalam bentuk suatu laporan Praktek Kerja Magang .
1.4 Rencana Waktu dan Penjadwalan Kerja Magang
Rencana Waktu : 03 Janusri 2022-01 April 2022
Penjadwalan Kerja Magang : 03 Januari 2022-25 Maret 2022
1.5 Sistematika Penulisan
PenuIisan Iaporan peneIitian ini terdiri dari Iima bab dengan sistematika
penulisan sebagai berikut. Bab I berisi pendahuIuan, daIam bab ini akan
dikemukakan Iatar beIakang masaIah, ruang Lingkup, tujuan dan manfaat
,rencana waktu dan penjadwalan kerja magang ,dan sistematika penuIisan. Bab
II berisi gambaran umum perusahaan, daIam bab ini akan dikemukakan sejarah
singkat perusahaan , profil umum perusahaan , struktur organisasi perusahaan
,
5
dan deskripsi tugas . Bab III akan dikemukakan metodoIogi pelaksanaan
kegiatan , daIam bab ini akan dikemukakan rencana kegiatan dan pelaksanaan
kegiatan . Bab IV akan berisi konsep teori dan penerapan , daIam bab ini akan
dikemukakan konsep teori dan penerapan . Bab V merupakan penutup yang
berisi kesimpulan dan saran.

6
BAB II
GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

2.1 Sejarah Singkat Berdirinya PLTU Ombilin


Pembangunan PLTU Ombilin merupakan upaya pemerintah dalam
rangka memenuhi kebutuhan akan pasokan daya listrik yang terus
meningkat. PLTU Ombilin merupakan perwujudan program pemerintah
yang tertuang dalam GBHN guna menunjang diversifikasi dan konversi
energi dengan memanfaatkan sumber daya batu bara. Berdasarkan surat
keputusan No.080. K/023/DIR/1995, PT PLN (Persero) Unit Pelaksana
Pembangkitan Ombilin adalah salah satu unit organisasi yang berada
didaerah Talawi, Sawahlunto, Sumatra Barat. PT PLN (Persero) Unit
Pelaksana Pembangkitan Ombilin merupakan bagian dari sistem
interkoneksi kelistrikan Sumbagsel dan Sumbagteng. Konstribusi kelistrikan
yang disalurkan Unit Pelaksana pembangkitan Ombilin ke sistem
interkoneksi sebesar 29,64 % dari total keseluruhan pembangkit yang ada
di sistem interkoneksi Sumatera Bagian Barat dan Riau.
Kota Sawahlunto di Provinsi Sumatera Barat, merupakan daerah
penghasil batubara sebagai sumber energi listrik. Pembangunan Pusat
Listrik Tenaga Uap (PLTU) Ombilin-Sijantang dengan menggunakan bahan
bakar batubara merupakan salah satu cara pemanfaatan potensi batubara
di daerah Sawalunto dan sekitarnya. PLTU Ombilin merupakan PLTU mulut
tambang yang tersedia direncanakan beroperasi tahun 1986 dengan
batubara Ombilin dari PT AIC dan PT BA UPO, namun realisasinya PLTU
Ombilin baru memulai beroperasi sejak akhir tahun 1996.
PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin dibentuk
berdasarkan surat direksi PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan
Ombilin No. 080. K/023/DIR/1995, tanggal 18 September 1995 tentang
pembuatan dan penetapan tingkat Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin
pada PT PLN (Persero) Wilayah III Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin
yang membawahi daerah kerja Pusat Listrik Tenaga Uap (PLTU) Ombilin
yang terbagi menjadi 2 unit dengan kapasitas daya terpasang 2 x 100 MW.

7
Pada saat awal PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin
berdiri berdasarkan surat Direksi No. 112. K/023/DIR 1996, tanggal 18
November 1996 tentang Unit Pelaksana PT PLN (Persero) Unit Pelaksana
Pembangkitan Ombilin Sumatera Bagian Selatan pada tanggal 01 Januari
1997, dibentuk unit Organisasi PT PLN (Persero) Unit Pelaksana
Pembangkitan Ombilin Sumatera Bagian Selatan.
PLTU Ombilin baru beroperasi untuk pertama kalinya pada tanggal
26 Agustus 1996 untuk unit 1, sedangkan untuk unit 2 baru beroperasi pada
tanggal 15 November 1996. Gardu induk pada PLTU Ombilin
menggunakan Gas Insulated Switchgear (GIS) yang berkapasitas 3150 A
yang beroperasi lebih awal yakni pada tanggal 1 april 1996.
Pembangunan PLTU Ombilin unit 1 dan 2 di daerah Sawahlunto
telah melalui tahapan-tahapan yang standar dan tentunya juga telah
mempertimbangkan beberapa aspek yang menunjang untuk diputuskannya
pembangunan suatu pembangkit yang sesuai dengan infrastruktur yang
ada. Adapun tahapan pembangunan PLTU Ombilin antara lain dimulai
dengan tahap pasca konstruksi, tahap konstruksi, tahap operasi, tahap
pasca operasi.
Pada bulan Juli 1993 kunstruksi utama dimulai dan secara
bertahap pembangunan PLTU Ombilin Unit 1 dan unit 2 mulai dikerjakan, 3
(tiga) tahun kemudian yaitu pada bulan Juli 1996, Unit 1 beroperasi disusul
pada tahun yang sama yaitu pada bulan November 1996 PLTU unit 2
kemudian beroperasi, sedangkan PLTU itu sendiri dimungkinkan dapat
beroperasi selama ± 30 tahun.
Tenaga listrik yang dihasilkan PLTU Ombilin melalui generator
dengan tegangan 11,5 KV dinaikkan menjadi 150 KV melalui trafo utama.
Kemudian disalurkan melalui jaringan tegangan tinggi 150 KV yang
terhubung ke sistem interkoneksi Sumbagsel, Sumbagteng yang
dikendalikan oleh Pusat Penyaluran dan Pengaturan Beban Sumatera
(P3BS).
Tahapan-tahapan pembangunan PLTU, kantor dan sarana
penunjang lainnya adalah sebagai berikut :

8
Table 2.1 Tahapan Pembangunan PLTU Ombilin

Tanggal/Bulan/Tahun Proses

1. Juli 1993 Awal pembangunan


2. Februari 1996 Awal dimulai Comissioning
3. 26 Agustus 1996 Pengoperasian PLTU Unit 1

05November 1996 Pengoperasian PLTU Unit 2

15 Desember 1997 Serah terima proyek selesai

PLTG bergabung berkapasitas 3 X 21,35


2001 MW yang berlokasi di Kecamatan Pauuh
Limo, Padang

2.2 Profil Umum Perusahaan

Gambar 2.1 PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin

2.2.1 Visi dan Misi Perusahaan


Visi dan Misi yang dimiliki PT PLN (Persero) Unit Pelaksana
Pembangkitan Ombilin adalah sebagai berikut:
Visi:
”Menjadi Perusahaan Listrik Terkemuka se-Asia Tenggara dan #1
Pilihan Pelanggan untuk Solusi Energi”.

9
Misi:
 Menjalankan bisnis kelistrikan dan bidang lain yang terkait,
berorientasi pada kepuasan pelanggan, anggota perusahaan dan
pemegang saham.
 Menjadikan tenaga listrik sebagai media untuk meningkatkan
kualitas kehidupan masyarakat.
 Mengupayakan agar tenaga listrik menjadi pendorong kegiatan
ekonomi.
 Menjalankan kegiatan usaha yang berwawasan lingkungan.
2.2.2 Motto Perusahaan
Motto: “ LISTRIK UNTUK KEHIDUPAN YANG LEBIH BAIK “
“ ELECTRICITY FOR A BETTER LIFE“
2.2.3 Lambang Perusahaan

Gambar 2.2 Lambang PLN


Elemen- Elemen Dasar Lambang
1. Bidang persegi panjang vertikal sebagai dasar melambangkan
bahwa PT PLN (Persero) merupakan wadah atau organisasi yang
terorganisir dengan sempurna. Berwarna kuning untuk
menggambarkan pencerahan, seperti yang diharapkan PLN bahwa
listrik mampu menciptakan pencerahan bagi kehidupan
masyarakat.
2. Petir atau kilat melambangkan tenaga listrik yang terkandung
didalamnya sebagai produk jasa utama yang dihasilkan. Petir juga
mengartikan kerja cepat dan tepat para insan PT PLN (Persero)
dalam memberikan solusi terbaik bagi pelanggan. Warna merah
melambangkan kedewasaan PLN sebagai perusahaan listrik
pertama di Indonesia dan kedinamisan gerak laju perusahaan serta
keberanian dalam menghadapi tantangan perkembangan zaman.
1
2.2.4 Tata Letak Perusahaan
Lokasi PT PLN (Persero) Pembangkitan Sumatera Bagian
Selatan Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin. cukup strategis karena
adanya aliran sungai Ombilin yang dapat diolah untuk berbagai
kebutuhan pada pembangkit listrik tersebut diantaranya sebagai
penambah air di bagian Boiler untuk diubah menjadi uap sebagai
penggerak turbin dan untuk sistem pendingin, pemadam kebakaran (fire
fighting), serta memenuhi berbagai keperluan sehari-hari di lingkungan
PLTU Ombilin.
Bahan baku utama yang digunakan pada proses pembakaran
yaitu batu bara mempunyai jarak tambang yang dekat dari lokasi PLTU
Ombilin. PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin
beralamat di Jalan Prof. M. Yamin SH Talawi, Sawahlunto, Sumatera
Barat.
2.2.5 Tata Nilai Perusahaan
1. Amanah
Memegang teguh kepercayaan yang diberikan.
2. Kompeten
Terus belajar dan mengembangkan kapabilitas.
3. Harmonis
Saling peduli dan menghargai perbedaan.
4. Loyal
Berdedikasi dan mengutamakan kepentingan bangsa dan negara.

5. Adaptif
Terus berinovasi dan antusias dalam menggerakkan ataupun
menghadapi perubahan.
6. Kolaboratif
Membangun kerja sama yang sinergis.
2.3 Struktur Organisasi Perusahaan
Struktur organisasi di PT PLN (Persero) Unit Pelaksana
Pembangkitan Ombilin merupakan bagian-bagian yang saling menunjang

1
untuk tercapainya tujuan perusahaan. PT PLN (Persero) Unit Pelaksana
Pembangkitan Ombilin dipimpin oleh seorang manager yang dibantu oleh
staf ahli/khusus, 5 orang Manager Bagian.
1. Staff ahli/khusus antara lain :
1) Senior Specialist II / analyst / Sistem manajemen terintegrasi
2) Senior Specialist II / Analyst KINERJA
3) Pejabat Pelaksana Pengadaan
4) Pejabat Pelaksana Lingkungan
5) Pejabat Pelaksana K3 dan Keamanan
2. Manager Bagian Enjiniring
Melakukan perencanaan dan evaluasi pengoperasian unit. Untuk
menjalankan tugas tersebut Manager Enjiniring dibantu oleh 2 (dua)
Supervisor,yaitu:
1) Supervisor Pengelola Sistem
2) Supervisor Pemeliharaan Prediktif

3. Manager Bagian Operasi


Mempunyai tugas dalam pelaksanaan pengoperasian unit
pembangkit tenaga listrik dengan rencana dan prosedur yang
ditetapkan dalam menjalankan tugasnya, Manager bagian Operasi
dibantu oleh 6 orang Supervisor, yaitu :
1) Supervisor operasi shift A11
2) Supervisor operasi shift B
3) Supervisor operasi shift C
4) Supervisor operasi shift D
5) Supervisor Analisa Kimia
6) Supervisor Perencanaan dan Pengendalian Operasi
4. Manager Bagian Pemeliharaan
Dalam menjalankan tugasnya Manager bagian Pemeliharaan
dibantu oleh 6 orang Supervisor, yaitu:
1) Supervisor pemeliharaan turbin
2) Supervisor pemeliharaan Boiler

1
3) Supervisor pemeliharaan listrik
4) Supervisor pemeliharaan kontrol dan instrument
5) Supervisor Pemeliharaan Logistik
6) Supervisor Pemeliharaan Rendal Har
5. Manager Bagian Coal dan Ash handling
Dalam menjalankan tugasnya Manager bagian Coal dan Ash
handling dibantu oleh 3 orang Supervisor yaitu:
1) Supervisor operasi coal dan ash handling
2) Supervisor Pemeliharaan coal dan ash handling
3) Supervisor pengelolaan bahan bakar
6. Manager Bagian Keuangan dan Umum
Menyelenggarakan tata usaha sekretariatan kepegawaian
akuntansi keuangan dan perbekalan . Untuk menjalankan tugas
tersebut manager bagian keuangan dan umum dibantu oleh :
1. Senior specialist II / Analyst Kinerja Keuangan dan umum

2.4 Deskripsi Tugas

Struktur organisasi di PT PLN (Persero) Unit Pelaksana


Pembangkitan Ombilin merupakan bagian-bagian yang saling menunjang
untuk tercapainya tujuan perusahaan. PT PLN (Persero) Unit Pelaksana
Pembangkitan Ombilin dipimpin oleh seorang manager yang dibantu oleh
staf ahli/khusus, 5 orang Manager Bagian.
1. Manager Bagian Enjiniring
Melakukan perencanaan dan evaluasi pengoperasian unit pada
PLTU Ombilin .
2. Manager Bagian Operasi
Mempunyai tugas dalam pelaksanaan pengoperasian unit
pembangkit tenaga listrik dengan rencana dan prosedur yang
ditetapkan dalam menjalankan tugasnya.

1
3. Manager Bagian Pemeliharaan
Dalam menjalankan tugasnya Manager bagian Pemeliharaan
melakukan pemeliharaan turbin ,boiler , listrik , control dan instrument ,
logistic , dan rendal HAR .
4. Manager Bagian Coal dan Ash handling
Dalam menjalankan tugasnya melakukan operasi coal dan ash
handling , Pemeliharaan coal dan ash handling , dan pengelolaan
bahan bakar pere.
5. Manager Bagian Keuangan dan Umum
Menyelenggarakan tata usaha sekretariatan kepegawaian
akuntansi keuangan dan perbekalan.
6. Staff ahli/khusus
Melakukan Pelaksana K3 dan Keamanan , Pelaksana
Lingkungan , Pelaksana Pengadaan , Analyst KINERJA , dan analyst /
Sistem manajemen terintegrasi

1
BAB III
METODE PELAKSANAAN KEGIATAN
3.1 Rencana Kegiatan
A. Rencana Kegiatan
Table 3.1 Rencana Waktu dan Kegiatan di Perusahaan/Industri

No
Jadwal Kegiatan Catatan
.
Datang Ke Tempat
Senin, 03 Januari Lokasi PKL,
1
2022 Pengarahan Kerja
Praktek Tanggal dan
lama kegiatan
Selasa, 04 Januari
2 Pengarahan K3 dapat
2022
berubah
Selasa, 04 Januari
3 Orientasi Lapangan sesuai
2022
dengan
05 Januari s/d Kerja Praktek kondisi
4
14 Maret 2022 Lapangan Industri perusahaan

15 Maret s/d
5 Penyelesaian Laporan
01 April 2022

B. Lokasi Kegiatan Magang

Nama Instansi :PT PLN(Persero) Unit Pelaksana


Pembangkitan Ombilin 2X100
MW
Alamat Instansi :Jl.Prof.M.Yamin SH,Sijantang
Talawi,Kota Sawahlunto , Sumatera
Barat
Bagian Tempat Magang :HAR Listrik

1
3.2 Pelaksanaan Kegiatan
A. Bentuk Kerja :
Table 3. 2 Rencana Waktu dan Kegiatan di Perusahaan/Industri
No Kerja
1. Transfpomator Daya (GT, UAT,SST)
2. Breaker
3. Generator
4. Motor
5. Melakukan perbaikan pada Lift , Lampu dan CCTV yang berada
pada PLTU Ombilin 2X100 MW

B. Prosedur Kerja :
Pelaksanaan Pengalaman Lapangan di PT PLN (Persero)
Pembangkitan Sumatera Bagian Selatan Unit Pelaksana Pembangkitan
Ombilin, mulai hari pertama telah diatur dan ditetapkan oleh Perusahaan
atau Industri tersebut. Aturan yang telah ditetapkan oleh Industri dan
ditanda tangani oleh peserta Praktek Kerja Lapangan berupa tata tertib
perusahaan. Point yang juga ditetapkan oleh perusahaan adalah jadwal
kegiatan peserta PKL selama melakukan praktek di PT PLN (Persero)
Pembangkitan Sumatera Bagian Selatan Unit Pelaksana Pembangkitan
Ombilin. Aturan- aturan yang ditetapkan perusahaan terkait pelaksanaan
magang adalah sebagai berikut:
1. Harus berpakaian rapi dan sopan.
2. Memakai pakaian kerja lapangan.
3. Tidak diperkenankan berambut gondrong (pria).
4. Tidak dibenarkan memakai sandal.
5. Harus memakai Bedge yang telah disediakan oleh PT PLN (Persero)
Pembangkitan Sumatera Bagian Selatan Unit Pelaksana Pembangkitan
Ombilin.
6. Dilarang merokok, memakai narkoba, minuman keras dan membawa
sejata tajam di area instalasi PT PLN (Persero) Pembangkitan
Sumatera

1
Bagian Selatan Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin.
7. Wajib memakai peralatan keselamatan kerja dan apabila terjadi
kecelakaan yang disebabkan kelalaian mahasiswa/siswa bersangkutan,
tidak menjadi tanggung jawab PT PLN (Persero) Pembangkitan
Sumatera Bagian Selatan Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin.
8. Tidak diperkenankan membuat tingkah laku yang berbahaya pada areal
instalasi pembangkit.
9. Tidak diperbolehkan menyentuh peralatan kontrol atau proteksi maupun
peralatan berbahaya lainnya. Harus mengikuti instruksi pembimbing di
lapangan.
10. Tidak diperkenankan menggunakan fasilitas PT PLN (Persero)
Pembangkitan Sumatera Bagian Selatan Unit Pelaksana Pembangkitan
Ombilin untuk kepentingan pribadi, Misal : Print Laporan PKL.
11. Waktu praktek kerja lapangan adalah pukul 07.30 s/d 16.00 WIB.
12. Setiap Jum’at pagi pukul 07.00 s/d 08.00 WIB harus mengikuti senam
kesegaran jasmani bersama pegawai PT PLN (Persero) Pembangkitan
Sumatera Bagian Selatan Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin.
13. Bagi siswa PKL yang tidak mengikuti senam pagi dianggap tidak masuk.
14. MenGISi absensi di seksi K3 & Umum sebelum pukul 14.00 WIB.
15. Apabila tidak hadir dalam waktu pelaksanaan PKL harus menyerahkan
surat keterangan dan melapor ke seksi K3 dan Umum. Apabila tidak
ada surat keterangan dianggap tidak masuk.
16. Sartifikat PKL diberikan apabila telah menyerahkan laporan yang telah
ditandatangan lengkap dalam jangka waktu 3 (Tiga) Bulan.
17. Jadwal kegiatan yang ditetapkan perusahaan untuk penulis dapat dilihat
pada tabel 2.2 Jadwal Kegiatan Mahasiswa Pengalaman Lapangan
Industri di PT PLN (Persero) Pembangkitan Sumatera Bagian Selatan
Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin.

1
C. Log Book Kegiatan

Table 3.3 Minggu Pertama


No Tanggal Kegiatan Bukti Kegiatan
1. 03 Januari 2022 -Pengecekandan
cleaningmotor metal
clearing wwtp
-Pengecekan dan
cleaning turbin unit
2
-Pengecekan
koneksi motor cvf
u2

2. 04 Januari 2022 -Pengecekan dan


cleaning PMT S44
-Pengecekan dan
cleaning motor FNA
unit 1
-Pengecekan
breaker 02 FOA 007
MD
-Pengecekan dan
cleaning generator
u2

3. 05 januari 2022 -Melanjutkan


pekerjaan
pemasangan motor
vibrating
-Melanjutkan
pekerjaan turbin u2
-Pengecekan dan
cleaning motor
primary u2

1
4. 06 januari 2022 -Pengecekan dan
cleaning vibrating
feeder
-Pengecekan dan
cleaning motor BFP
u2
-Pengecekan dan
cleaning motor SER

5. 07 januari 2022 -Pengecekandan


cleaning battere u1
-Pengecekan dan
cleaning motor re
generator
-Pengecekan dan
cleaning generatir
u1

Table 3.4 Minggu Kedua


No Tanggal Kegiatan Bukti Kegiatan
1. 10 Januari 2022 - Re grease pada
motor closed
cooling water pump
(SRI)
-Pengecekan dan
cleaning GFR u1
-Pengecekan dan
cleaning motor FTA
u1

1
2. 11 Januari 2022 -Pengecekan dan
cleaning motor 003
primeri u1
-Pengecekan dan
cleaning motor
general service
-Monitoring trafo GT
u2

3. 12 Januari 2022 -Pengecekan dan


cleaning CWP
-Pengecekan dan
cleaning crusher
s01 dan s02
-Monitoring trafo gt
u2
-Cleaning dan
visual check boiler
feedwater pump
(BFP)

4. 13 Januari 2022 -Pengecekan dan


cleaning vacuum
blower
-Pengecekan dan
cleaning coal feeder
u2
-Pengecekan dan
cleaning oli
pendingin

2
5. 14 Januari 2022 -Pengecekan dan
cleaning FDT
-Pengecekan dan
cleaning FOA (007
coal feeder )
-monitoring trafo gt
u2

Table 3.5 Minggu Ketiga


No Tanggal Kegiatan Bukti Kegiatan
1. 17 Januari 2022 -Pengecekan dan
cleaning belt
conveyor
-Pengecekan dan
cleaning breaker
6kv u2
-Pengecekan dan
cleaning motor ggr
u2

2. 18 Januari 2022 -Pengecekan dan


cleaning trafo UAT
- Pengecekan dan
cleaning motor FNA
u1
-Pengecekan dan
cleaning PMT 5AB4

2
3. 19 Januari 2022 -Pengujian relai
overcurrent dan
relai overload pada
breaker incoming
cell penambahan
greas
-Pengecekan dan
clearing rectifier u1
dan common
-Pengecekan dan
clearing motor
turning gear u2

4. 20 Januari 2022 -Cleaning dan


visual check turning
gear (GGR) turbin
unit 2

-Pengecekan dan
cleaning motor CEX
u1
-Pengecekan dan
cleaning motor coal
feeder u2

5. 21 Januari 2022 -Pengecekan dan


cleaning motor BFP
-Pengecekan dan
cleaning breaker
380 lkc u1 dan u2
-Pengecekan dan
cleaning kompresor

2
Table 3.6 Minggu Ke Empat
No Tanggal Kegiatan Bukti Kegiatan
1. 24 Januari 2022 -Pengecekan dan
cleaning breaker
-Pengecekan dan
cleaning motor CET
U2
-Pengecekan dan
cleaning
penambahan greas
motor

2. 25 Januari 2022 -Pengecekan dan


cleaning trafo GT1
-Pengecekan dan
cleaning breaker
-Pengecekan dan
cleaning motor
primery u1

3. 26 Januari 2022 -Pengecekan dan


cleaning batteri u1
-Pengecekan dan
cleaning motor CWP
u1
-Pengecekan dan
cleaning motor SEB

2
4. 27 Januari 2022 -Pengecekan dan
cleaning motor BFP
-Pengecekan dan
cleaning demin water
pump
-Pengecekan dan
cleaning breaker

5. 28 Januari 2022

Table 3.7 Minggu Ke Lima


No Tanggal Kegiatan Bukti Kegiatan
1. 31 Januari 2022 - Pengecekan AVR
-Pengecekan dan
cleaning scraper
conveyor
-Pengecekan dan
cleaning motor CWP

2. 1 Februari 2022 Sakit


3. 2 Februari 2022 -Pengecekan dan
cleaning battere u1 ,
u2
-Pengecekan dan
cleaning motor FTA
u2
-Pengecekan dan
cleaning extractor
pan u1

2
4. 3 Februari 2022 -Pengecekan dan
cleaning motor BFP
-Pengecekan dan
cleaning baterai
-Pengecekan dan
cleaning magnetic
separator

5. 4 Februari 2022 -Pengecekan dan


cleaning batterai
-Pengecekan dan
cleaning
-Pengecekan dan
cleaning

Table 3.8 Minggu Ke Enam


No Tanggal Kegiatan Bukti Kegiatan
1. 7 Februari 2022 -Pengecekan dan
cleaning AVR
-Pengecekan dan
cleaning
-Pengecekan dan
cleaning

2
2. 8 Februari 2022 -Pengecekan dan
cleaning BUS
Incoming CB

3. 9 Februari 2022 -Pengecekan dan


cleaning motor CVF
unit 1

4. 10 Februari 2022 -Pengecekan dan


cleaning CVF unit 2

2
5. 11 Februari 2022 -Pengecekan dan
cleaning fluod supply
system (GFR)

Table 3.9 Minggu Ke Tujuh


No Tanggal Kegiatan Bukti Kegiatan
1. 14 Februari 2022 -Pengecekan dan
cleaning trafo SST

2. 15 Februari 2022 -Pengecekan dan


cleaning motor GGR
unit 2

2
3. 16 Februari 2022 -Pengecekan dan
cleaning area belt
conveyor

4. -Pengecekan dan
17 Februari 2022 cleaning pengukuran
temperatur motor
tripper

5. 18 Februari 2022 -Mengganti Baut


Vibrating

2
Table 3.10 Minggu Ke Delapan
No Tanggal Kegiatan Bukti Kegiatan
1. 21 Februari 2022 -Cleaning dan Re
grease pada motor
condensate pump
(CEX)

2. 22 Februari 2022 - Pengecekan


breaker 6 kV
condesate pump
(CEX)

3. 23 Februari 2022 -Pengecekan dan


cleaning
Visual check
electrostatic
precipitator (EP)
-Pengecekan dan
cleaning trafo SST

2
4. 24 Februari 2022 -Perbaikan pada
Turbin Unit 2

5. 25 Februari 2022 -Pengecekan


tegangan dan
penambahan
frekuensi pada Air
handling Unit (AHU)

Table 3.11 Minggu Ke Sembilan


No Tanggal Kegiatan Bukti Kegiatan
1. -Pengujian eco
28 Februari 2022 blower untuk drain
abu

3
2. 1 Maret 2022 -Membuka cover
motor cooling water
pump (CWP) untuk
membersihkan cooler
pada motor CWP

3. 2 Maret 2022 - Pemberian Hcl pada


pipa dan cooler motor
cooling water pump
untuk membersihkan
karat yang ada pada
cooler dan pipa motor

4. 3 Maret 2022 - Pemasangan


cooler motor CWP
yang sudah di
bersihkan.

3
5. 4 Maret 2022 -Melanjutkan
pemasangan pipa
motor CWP

Table 3.12 Minggu Ke Sepuluh


No Tanggal Kegiatan Bukti Kegiatan
1. 7 Maret 2022 - Cleaning dan re
grease motor primary
air fan

2. 8 Maret 2022 - Perbaikan pada


breaker 6 kV motor
primary air fan

3
3. 9 Maret 2022 - Perbaikan motor
Rize valve 01 FCA
UV 103.

4. 10 Maret 2022 -Cleaning dan


pengecekan
temperatur motor
coal mill

5. 11 Maret 2022 - Pemasangan motor


Rize valve 01 FCA
UV 103.

3
Table 3.13 Minggu Ke Sebelas
No Tanggal Kegiatan Bukti Kegiatan
1. 14 Maret 2022 -Pengecekan
Automatic voltage
Regulator (AVR)

2. 15 Maret 2022 -Cleaning dan


Pengukuran amper
fasa menggunakan
tang amper motor
make up pump
cooling water

3. 16 Maret 2022 -Pengecekan dan


cleaning
penambahan air
demin pada batrai

3
4. 17 Maret 2022 -Pengukuran
temperature dan
mencatat amper fasa
pada breaker motor
induced draft fan
(FTA)

5. 18 Maret 2022 - Cleaning dan visual


check boiler
feedwater pump
(BFP)

Table 3.14 Minggu Ke Dua Belas


No Tanggal Kegiatan Bukti Kegiatan
1. 21 Maret 2022 Pembuatan Laporan
Magang
2. 22 Maret 2022 Pembuatan Laporan
Magang
3. 23 Maret 2022 Pembuatan Laporan
Magang
4. 24 Maret 2022 Pembuatan Laporan
Magang
5. 25 Maret 2022 Pembuatan Laporan
Magang

3
D. Kendala dan Solusi

Table3.15 Kendala dan Solusi

NO Kendala Solusi
1. Arah putar motor Merubah salah satu phasa
2. CCTV Melakukan perbaikan pada CCTV
3. Lampu Menukar Lampu dengan yang baru

3
BAB IV
KONSEP TEORI DAN PENERAPAN

4.1 Konsep Teori


4.1.1 Peralatan Utama PLTU Ombilin
Peralatan utama PLTU Ombilin secara umum dibagi atas 3 (tiga)
bagian, yaitu :
1. Boiler
A. Boiler
Boiler adalah peralatan tempat pembakaran untuk proses
pemanasan yang akan merubah air menjadi uap. Boiler memiliki
beberapa peralatan bantu, yaitu Economizer.
Economizer adalah pemanas air pengisian yang memanfaatkan
kalor dari gas buang. Economizer terdiri dari sekelompok pipa pipa kecil
yang disusun berlapis-lapis, yang mana pada bagian dalam pipa
mengalir air pengisian yang dipompakan oleh Boiler Feep Pump ke
Boiler Drum. Pada setiap unit Boiler terpasang satu unit Economizer.
B. Boiler Drum
Boiler Drum merupakan bejana tempat menampung air yang
datang dari Economizer dan uap hasil penguapan dari Tube wall (Riser)
di mana separuh dari Drum berisi air dan separuhnya lagi berisi uap.
Dalam Boiler Drum terdapat peralatan Screen Dryer yang berfungsi
untuk mengeringkan uap dan Steam Separator yang berfungsi sebagai
pemisah uap dengan air.
Banyaknya air pengisi yang masuk ke Boiler Drum harus
sebanding dengan banyaknya uap yang meninggalkan Boiler Drum
sehingga level air terjaga konstan.
C. Down Comer
Down Comer berupa pipa berukuran besar, yang menghubungkan
bagian bawah Boiler Drum dengan Lower Header. Down
Comer berfungsi untuk mengalirkan air turun dari Boiler Drum menuju

3
lower header. Dari lower header air akan masuk ke tube wall (riser)
untuk menyerap panas dari pembakaran dan kembali ke Boiler Drum.
D. Tube wall
Panas yang dihasilkan oleh proses pembakaran di dalam furnace
sebagian diberikan kepada air yang ada di dalam tube wall sehingga air
berubah menjadi uap. Selain berfungsi untuk merubah air menjadi uap
tube wall juga mencegah penyebaran panas dalam furnace ke udara
luar.
E. Super Heater
Uap yang dihasilkan oleh riser masih berbentuk uap basah. Untuk
mendapatkan uap kering dan memiliki kandungan panas yang lebih
tinggi, maka uap tersebut dipanasi lebih lanjut sehingga menjadi uap
kering panas lanjut (Super Heater Steam). Pemanasan uap
dilaksanakan pada sekelompok pipa pipa super heater yang dipasang
di bagian atas ruang bakar (furnace). Super heater terbagi atas 2 (dua)
kelompok, yaitu
:
1) Low Temperatur Super Heater (LTSH)
2) High Temperatur Super Heater (LTSH)
F. Desuperheater
Desuperheater terletak diantara low temperature super heater dan
high temperature super heater yang berfungsi untuk mengendalikan
temperatur uap dengan cara memancarkan air dengan tekanan tinggi
ke dalam uap.
Data teknik Boiler :
Pabrik : GEC ALSTHOM Stein Industrie
France
Tipe : Single Drum
Kapasitas uap : 420 ton/ hr
Temperatur uap : 110 bar abs
Suhu Uap : 513ºC
Bahan bakar utama : Batu bara

3
Gambar 4.1 Sistem Pengubahan Air menjadi Uap dalam Boiler
2. Turbin
Turbin adalah alat yang berfungsi untuk merubah energi kinetik
menjadi energi mekanik. Pada PLTU Ombilin yang digunakan adalah
turbin uap (steam turbin), memiliki sudu-sudu 20 tingkat. Sudu-sudu
pada turbin ini terdiri dari sudu tetap dan sudu gerak. Turbin uap ini juga
dilengkapi dengan 2 (dua) Main Stop Valvedan 4 (empat)
Governor Valve.

Gambar 4.2 Turbin PLTU Ombilin Unit 2


Spesifikasi Steam Turbin di PLTU Ombilin adalah sebagai berikut :
Jenis : Condensing turbin , silinder tunggal,poros
tunggal, non-reheat dan mempunyai kemampuan operasi dengan 5
jenis pemanasan pendahuluan(Regenerative Feed HeatingSystem).
Type / tingkat : Impuls / 20 tingkat
Daya : 100 MW
Daya maksimum : 110 dalam kondisi throttle valve terbuka lebar
(VWO) dan 5% over pressure.

3
Data kondisi guarantee output :
Tekanan uap : 100 bar
Suhu Uap : 510ºC
Enthalpy : 3400 KJ/Kg
Jumlah Uap : 373,4 T/hr
Tekanan condenser : 0.091 bar
Kecepatan putar poros : 3000 rpm
Pabrik : Gec Alsthom Rateu La Courneuve
Tipe : TC 114 MV 140
Tekana uap keluar : 96 MBar
3. Generator
Generator merupakan peralatan yang dapat mengubah energi
mekanik menjadi energi listrik. Pada PLTU Ombilin ini generator yang
digunakan adalah generator sinkron yang mempunyai 2 buah kutub.

Gambar 4.3 Generator PLTU Ombilin Unit 2


Spesifikasi generator yang digunakan di PLTU Ombilin
yaitu : Type : T 240-370
∆ : 9 PHASES
Y : Three Phases
Series Number : 413888
Year of Manufacture : 1994
Cooling by : Air
Rated Output : 137.5 MVA
Rated Voltage : 11500 V
Rated Current : 6903 A
Power Factor : 0.8
Ambient Temperature: / 0C

4
Water Temperature : /0C
Speed : 3000 rpm
Frequency : 50 Hz
Class of Insulations :B
Duty : Continuous
Exitation : 172 V 1959 A
Standard : IEC 34
Protections : IP 55
Altitude : < 1000 M
4. Eksiter
Eksiter merupakan alat yang digunakan sebagai penguatan
medan atau disebut eksitasi. Eksitasi adalah pemberian arus listrik
untuk membuat kutub magnet pada generator. Dengan mengatur besar
kecil arus listrik tersebut, kita dapat mengatur besar tegangan output
generator atau dapat juga mengatur besar daya reaktif yang diinginkan
pada generator yang sedang paralel dengan sistem jaringan besar
(infinite bus).
Spesifikasi eksiter yang digunakan pada generator PLTU Ombilin yaitu
: Type : TKJ 86-15
Ƴ : Three Phases
Serial Number : 413821
Year of Manufacture : 1994
Coolant : Air
Absolute Presure : 1 Bar
Rated Output : 337 kW
Rated Voltage : 172 volt
Rated Current : 1994 A
Ambient Temperature : / 0C
Water Temperature : / 0C
Speed : 3000 rpm

4
5. Transformator
Transformator merupakan suatu peralatan listrik elektromagnetik
statis yang berfungsi untuk memindahkan dan mengubah tegangan dan
arus listrik dari suatu rangkaian listrik ke rangkaian listrik lainnya,
dengan frekuensi yang sama dan perbandingan transformasi tertentu
melalui suatu gan dengan magnet dan bekerja berdasarkan prinsip
induksi elektromagnetis, dimana perbandingan tegangan antara sisi
primer dan sisi sekunder berbanding lurus dengan perbandingan jumlah
lilitan dan berbanding terbalik dengan perbandingan arusnya.
Sistem Pengoperasian dan Kelistrikan PLTU Ombilin

4.1.2 Sistem Pengoperasian dan Kelistrikan PLTU Ombilin

A. Sistem Pengoperasian PLTU Ombilin


Pusat Listrik Tenaga Uap ( PLTU ) merupakan suatu pembangkit
yang memanfaatkan energi yang ada pada uap untuk menghasilkan
energi listrik. Uap yang digunakan untuk menghasilkan energi listrik
berasal dari pemanasan air dalam Boiler dengan bahan bakar utama
batubara dan bahan bakar bantunya adalah solar (HSD). Solar
digunakan sebagai bahan bakar awal untuk penyalaan Burner (tempat
pembakaran batubara) sampai generator menghasilkan beban ± 20
MW. setelah itu barulah batubara digunakan untuk penggantian solar,
agar lebih murah dalam segi ekonomisnya.

Gambar 4.4 Blok Diagram Proses Pembakaran Batu Bara


Mula-mula batubara dibawa dari tempat penghasil batubara
(tambang), kemudian disimpan pada penyimpanan sementara yang
diperoleh dari tambang (Stok File), lalu dibawa ke tempat pemecahan
batubara yang berukuran besar (Crusher) setelah itu penyimpanan
batubara sesuai dengan kebutuhan pembakaran Boiler dalam satu
periodic (Bunker).

4
Sedangkan tempat penyaluran batubara untuk penggilingan,
tempat pengaturan dan pencacatan jumlah aliran batubara (Coal
Feeder), untuk menggerus batubara sehingga menjadi bubuk sesuai
dengan karakteristik desain (Mill Pulverriser), dan saluran keluar bubuk
batubara di dalam Boiler atau kontak pembakaran batubara (Burner).
Setelah proses pembakaran batu bara, panas yang dihasilkan
akan menghasilkan energi panas untuk membentuk uap dari air yang
dipanaskan oleh pembakaran batu bara. Secara umum proses
transformasi energi dapat digambarkan :

Gambar 4.5 Blok Diagram Proses Transformasi Energi


Uap tersebut akan menggerakaan turbin. Turbin merupakan
penggerak utama generator. Generator ini akan menghasilkan energi
listrik. Mula-mula energi kimia dalam bahan bakar diubah menjadi
energi panas (uap) yang selanjutnya diubah menjadi energi kinetik
(Nozel) dan energi mekanik (Turbin), seterusnya diubah menjadi energi
listrik. Dalam perubahan tersebut memerlukan beberapa alat atau
komponen sebagai alat bantunya.
1) Sistem Pengolahan Air di PLTU Ombilin
Pada PLTU ini air yang berasal dari sungai berfungsi sebagai
penambah air coolling tower, karena pada perjalanan sirkulasi air akan
berkurang. Kekurangan bukan hanya dari penguapan, tetapi juga
digunakan untuk pendingin peralatan–peralatan PLTU, dan juga untuk
antisipasi jika mengalami kebakaran. Sistem pengolahan air PLTU
Ombilin meliputi :
a. Proses penjernihan air sungai
Air sungai yang banyak mengandung lumpur dan kotoran-
kotoran lain di saring dan diendapkan pada pulsator Clarifer. Dengan
menambah atau mencampur bahan kimia berupa tawas, kapur, kaporit,

4
dan poly electrolit maka proses pengendapan lumpur akan berlangsung
lebih cepat, selanjutnya endapan lumpur dibuang dan air yang jernih
dilimpahkan kebak penampungan (Settling Basin). Air ini kemudian
dipergunakan untuk air penambah coolling tower, pemadam kebakaran,
produksi air demineral.
b. Proses pemurnian air (Demineralized water production).
Air yang telah bersih dan jernih dari settling basin dipompa ke
clalifier untuk mengatur kualitas air agar bebas dari unsur-unsur
suspensi. Air yang di setling basin mempunyai kualitas yang cukup
baik, sehingga penambahan bahan kimia diclarifier sewaktu waktu saja
diberikan.
Selanjutnya air dari clarifier di alirkan ke saringan pasir (Sand
filter) untuk menangkap kotoran-kotoran padat yang masih terbawa oleh
air, kemudian ditampung pada bak Fitered Water Pit, dari bak ini telah
bebas dari unsur-unsur padat maupun kuman-kuman.
Air di filter water pit ini masih mengandung ion-ion positif dan
ion-ion negatif, sehingga untuk memperoleh air yang murni air tersebut
terlebih dahulu disaring kembali dalam Carbon Filter agar air tersebut
benar-benar bebas dari material-material padat dan selanjutnya
dialirkan ke tanki resin penukar kation (Cation Exchanger Resin), yang
berfungsi untuk menangkap ion-ion positif. Sedangkan untuk
menangkap ion-ion negatif air tersebut di alirkan ke tanki resin penukar
anion (Anion Exchanger Resin). Untuk meyakinkan air tersebut bebas
dari ion positif maka air tersebut dialirkan ke tanki mixed bed. Tanki
mixed bed ini berisi resin penukar kation dan anion. Untuk mengontrol
derajat pH air murni digunakan Amoniak Cair (NH4OH) yang diinjeksi
kedalam aliran sebelum masuk ke tanki penyimpanan.
Resin-resin yang digunakan untuk mengikat ion-ion lambat
laun akan jenuh pada produksi air dalam volume tertentu, maka untuk
mengaktifkan kembali resin-resin tersebut dilakukan regenerasi
(pencucian) dengan menggunakan bahan kimia Sulfucic Acid (H2SO4)
untuk kation dan Caustic soda (NaOH) untuk anion. Air limbah dari hasil

4
regenerasi sebelum dibuang ke sungai terlebih dahulu dinetralkan
didalam bak Netralizing Pit dengan pH 7-8 yang dikontrol secara
otomatik.

c. Sirkulasi air dan uap


Air yang digunakan untuk menGISi Boiler adalah air murni atau
kondensat, yang dipompakan ke dalam Boiler dengan menggunakan
pompa air penGISi (Boiler feed pump) melalui katup pengatur. Sebelum
masuk ke Boiler dipanaskan terlebih dahulu dengan pemanas tekanan
rendah (Low Pressure/LPH ), dari LPH kemudian air mengalir ke
dearator. Pada dearator ini terjadi pula pemanasan dengan
menggunakan uap eksitasi dari turbin, air dari dearator ini ditampung
pada Feed Water Tank, dan dipompakan dengan menggunakan Boiler
Feed Pump menuju pemanasan tekanan tinggi (High Pressure Heater).
Dari HPH ini air dialirkan menuju economizer, dimana pada
economizer juga terjadi pemanasan. Gas panas ini diambil dari panas
sisa pembakaran di Boiler, sehingga temperatur air melebihi titik didih.
Dari economizer ini air dialirkan ke Boiler Drum, dari Boiler Drum air
bersikulasi melalui down corner dengan low header, dari low header ini
akan masuk ke tube wall yang berupa dinding segi empat (berupa pipa-
pipa) yang mengitari furnace (ruang bakar). Panas yang ada dalam
ruang bakar diberikan pada air yang berada dalam pipa sehingga air
berubah menjadi uap basah. Air akan mengalir kepuncak Boiler Drum
melewati steam separator (pemisah uap) lalu keluar dari dalam Drum
berupa uap basah menuju super heater yang berupa uap kering. Untuk
pengaturan temperatur uap menuju turbin, diantara LTH dan HTH
terpasang peralatan ke super heater.
Uap bekas dari turbin ditampung pada kondensor. Pada
kondensor ini terjadi pengembunaan dengan bantuan air pendingin dari
cooling tower dan air hasil pendinginan tersebut ditampung pada hot
wall. Air tersebut akan dipompakan menuju LPH dengan menggunakan
condesat pump, kemudian ke dearator kembali.

4
Dari uraian diatas jelas bahwa sirkulasi air dan uap merupakan
sirkulasi tertutup. Kekurangan air penGISi Boiler diambil dari feed water
tanki yang dipompakan oleh feed pump kekurangan air pada feed pump
diambil dari kondensat dengan menggunakan condensat water pump
dan kekurangan air pada kondensat diambil dari demineralizer storage
tank.
2) Sistem pengangkutan batu bara
PLTU Ombilin juga disebut sebagai PLTU mulut tambang,
karena letaknya yang berdampingan dengan tambang batubara.
Tambang batubara ini awal pengolahannya dibawah PT. BA (Persero)
dan PT. AIC, akan tetapi akhir–akhir ini karena kemampuan suplai
mereka terbatas sehingga PLTU Ombilin melaksanakan pembelian
dengan sistem spot market, yaitu pembelian langsung kepada pemasok
lain baik pemasok yang ada disekitar tambang Sawahlunto maupun
pemasok dari luar daerah Sawahlunto sendiri.
Sistem batubara yang diangkut dengan armada truk langsung
dimasukan ke tempat penimbunan (stock file). Kemudian batubara
diangkut dengan belt Conveyor dan dimasukan kedalam bunker mill.
Kemudian batubara digiling/dihaluskan dimesin giling (mill) sehingga
menjadi serbuk halus batubara yang selanjutnya melalui udara paksa
serbuk batubara tersebut dihembuskan ke ruang bakar sehingga
terbakar dan menghasilkan panas yang memanasi pipa–pipa dan
Drum– Drum Boiler.
3) Sistem penanganan limbah sisa pembakaran
Bahan bakar batubara merupakan jenis bahan bakar padat
dan apabila dibakar akan meninggalkan sisa bakar yang berbentuk
padat seperti bahan bakar padat lain pada umumnya. Sisa bakar ini
akan berdampak kurang baik terhadap lingkungan disekitarnya, apabila
tidak ditangani secara baik dan terus menerus.
Pada PLTU Ombilin sisa bakar yang dihasilkan antara lain :
Sisa bakar yang berbentuk abu terbang (fly Ash), Sisa bakar yang
berbentuk abu berat (bottom Ash ). Masing masing sisa bakar tersebut
karena
4
mempunyai bentuk fisik yang berbeda maka sistem
penanggulangannya pun berbeda. Abu terbang (fly ash) ini sangat
ringan sehingga mudah terbawa bersama gas buang melalui cerobong
asap , sedang abu berat (bottom ash) tidak, dan setelah proses
pembakaran dalam ketel abu tersebut akan ditangkap dengan alat
Electrostatic Precipitator (ESP) dan sebagian langsung jatuh ke bawah
karena pengaruh grafitasi bumi. Selanjutnya baik abu terbang maupun
abu berat di angkut dengan fasilitas kendaraan (Dump truck) untuk di
buang kelokasi yang sudah ditentukan.
Electro Static Precipitator (ESP) adalah salah satu alternatif
penangkap debu dengan effisiensi tinggi (mencapai diatas 90%) dan
rentang partikel yang didapat cukup besar. Dengan menggunakan
electro static precipitator (ESP) ini, jumlah limbah debu yang keluar dari
cerobong diharapkan hanya sekitar 0,16 % (efektifitas penangkapan
debu mencapai 99,84%). Cara kerja dari electro static precipitator
(ESP) adalah :
1. Melewatkan gas buang (flue gas) melalui suatu medan listrik yang
terbentuk antara discharge electrode dengan collector plate, flue
gas yang mengandung butiran debu pada awalnya bermuatan
netral dan pada saat melewati medan listrik, partikel debu tersebut
akan terionisasi sehingga partikel debu tersebut menjadi bermuatan
negatif (-).
2. Partikel debu yang sekarang bermuatan negatif (-) kemudian
menempel pada pelat-pelat pengumpul (collector plate), debu yang
dikumpulkan di collector plate dipindahkan kembali secara periodik
dari collector plate melalui suatu getaran (rapping). Debu ini
kemudian jatuh ke bak penampung (ash hopper), dan ditransport
(dipindahkan) ke flyash silo dengan cara di vakum atau
dihembuskan.

4
Gambar 4.6 Electrostatic Precipitator (ESP)

B. Sistem Kelistrikan PLTU Ombilin


PLTU Ombilin mempunyai dua unit pembangkitan dengan
kapasitas masing-masing 100 MW. Adapun sistem kelistrikan PLTU
Ombilin menurut beberapa tegangan dibedakan atas beberapa macam
antara lain :
1) Sistem 150 kV
Setelah Generator berputar 3000 rpm maka akan diberikan
penguatan dari eksiter sehingga generator tersebut akan menghasilkan
tegangan 11,5 kV. Keluaran dari tegangan tersebut dinaikan menjadi
150 kV pada transformator Step Up, kemudian disalurkan kejaringan
interkoneksi melalui GIS (Gas Insulated Substation). Sistem GIS pada
PLTU Ombilin mempunyai sistem rel daya ganda dengan 1,5 pemutus
beban dan dilengkapi gas SF6 (Sulfur Hexaflorida) yang berfungsi
sebagai isolasi dan pemadam busur api. Secara umum rel daya ganda
mempunyai beberapa keandalan antara lain :
a. Sistem operasi lebih baik.
b. Mempunyai kapasitas lebih baik.
c. Mempunyai keandalan lebih tinggi pada saluran transmisi.
d. Kontinuitas pelayanan lebih terjamin.
2) Sistem 6 kV
Untuk pengisian bus 6 kV pada saat unit belum beroperasi di
suplay dari GIS melalui diameter lima ke Station Service Transformer
dimana tegangannya akan diturunkan dari 150 kV menjadi 6 kV.
Tegangan pada bus 6 kV ini digunakan untuk pengoperasian motor–
motor 6 kV yang berguna untuk pengoperasian awal unit, seperti
motor–motor pada

4
Crusher House, Boiler Feed Pump, Condensate Pump dan Circulating
Water Pump.
3) Sistem 380 V
Sistem 380 Volt ini dapat dilihat dari dua kondisi, yaitu kondisi
Normal dan kondisi Abnormal (Back Up). Pada kondisi normal dengan
tegangan 380 Volt diambil dari bus 6 kV yang terlebih dahulu diturunkan
melalui transformator Step Down. Pada kondisi abnormal apabila pada
bus 380 Volt terjadi penurunan tegangan hingga 70 % maka untuk
menyuplay tegangan minus 380 Volt diambil dari UPS. Tegangan 380
Volt ini digunakan sebagai sumber tegangan pada motor motor kecil
untuk pengoperasian unit dan juga untuk menyuplay tegangan pada
bus 220 Volt.
4) Sistem 220 Volt AC
Pengisian bus 220 Volt AC pada kondisi normal operasi disupply
dari bus 380 Volt. Tegangan 220 Volt AC ini digunakan sebagai
penerangan dan peralatan lainnya. Apabila tegangan bus 380 Volt
mengalami gangguan, maka untuk pengisian tegangan bus 220 Volt AC
disupply dari diesel Emergency.
5) Sistem Uninteruptable Power Suplay ( UPS ) 220 Volt AC

Pada sistem 220 Volt AC UPS tegangan disuplay dari bus 380
Volt. UPS (Uninteruptable Power Suplay) adalah suatu peralatan yang
berfungsi untuk memberikan suplay daya secara kontiniu dalam
keadaan normal maupun abnormal. UPS di PLTU Ombilin dipasang
pada sistem LNA yang memberikan suplay 220 Volt AC satu fasa untuk
keperluan sistem kontrol komputer. Di PLTU Ombilin terdapat tiga
sistem UPS yaitu UPS unit 1, UPS Unit 2, dan UPS common. Dimana
ketiga UPS tersebut mempunyai data-data yang sama. Pada Sistem
UPS ini terdapat beberapa bagian peralatan yaitu:
1. Charger, berfungsi untuk memberikan/pengisian suplay arus ke
battery dalam kondisi charging.

2. Inverter, berfungsi untuk merubah tegangan DC ke AC dan


mensuplay beban pada kondisinormal.

4
3. Stabilizer, berfungsi untuk menstabilkan tegangan keluaran
transformator dan menyuplay beban operasi pada kondisi inverter
out service.

4. Static Swicth, adalah saklar yang akan bertindak secara otomatis


dari keluaran inverter ke input reverse apabila keluaran inverter
terganggu. Apabila terjadi gangguan pada bus 380 Volt maka yang
mensuplay tegangan 220 volt AC untuk UPS adalah batteray
sampai bus 380 Volt beroperasi lagi.

6) Sistem 220 Volt DC

Sistem 220 Volt DC tegangannya disuplay dari bus 380 Volt


melalui rectifier yang dilengkapi dengan trafo step down, dimana
tegangan 220 Volt DC sebagian digunakan untuk mencharger batteray.
Apabila terjadi gangguan di bus 380 Volt dan rectifier maka
batteray yang di charger tadi akan langsung mengisi bus 220 Volt DC
digunakan untuk emergency lighting (Lampu emergency), alarm lighting
dan alat lain.
7) Sistem 48 Volt DC
Sistem 48 Volt DC tegangannya juga disuplay dari bus 380 Volt
melalui rectifier yang dilengkapi trafo step down, dimana tegangan 48
Volt DC sebagian digunakan untuk mencharger batteray dan sebagian
lagi kebus 48 Volt DC.
Apabila terjadi gangguan di bus 380 Volt dan rectifier maka
batteray yang dicharger tadi akan mensuplay tegangan 48 Volt DC
digunakan untuk peralatan proteksi seluruh unit, diantaranya proteksi
over current, proteksi over voltage, proteksi undervoltage, proteksi jarak
dan lainya. Selain itu tegangan 48 Volt DC ini juga untuk sistem
pengontrolan unit.

8) Sistem Gas Insulated Substation (GIS)

Gas Insulated Switchgear atau Gas Insulated Substation biasa


disebut dengan istilah GIS, merupakan sebuah sistem penghubung dan
pemutus jaringan listrik yang dikemas dengan menggunakan gas SF6
5
bertekanan sebagai material isolasi elektrik dan pemadaman busur api.
GIS sendiri merupakan salah satu klasifikasi gardu induk yang
menggunakan isolasi Gas. Berdasarkan lokasi peletakannya, GIS
terbagi menjadi dua, yaitu di dalam ruangan (indoor) dan di luar
ruangan (outdoor).

Gambar 4.7 Gas Insulated Switchgear (GIS)


Sistem gas pada PLTU Ombilin berfungsi sebagai isolasi dan
pemadaman busur api. Secara umum sistem ini mempunyai rel daya
ganda dan beberapa keandalan antara lain :
1. Pada saat terjadi gangguan pada salah satu rel daya sewaktu
pemeliharaan pelayanan beban tetap bisa dilayani dengan
mengalihkan pada rel daya yang tidak terganggu.

2. Kontiniutas pelayanan lebih terjamin.

3. Pemulihan pelayanan relatif lebih cepat, bila terjadi gangguan pada


sistem reldaya.

Gas Insulated Substation (GIS) pada PLTU Ombilin tediri dari 6


Feeder tegangan yaitu :
1. Feeder satu, arah GI Salak
2. Feeder dua, arah GI Indarung
3. Feeder tiga, arah Batu Sangkar1
4. Feeder empat, arah Batu Sangkar2
5. Feeder lima, arah Station Service Transformer
6. Feeder enam, arah GI Kiliran Jao 1 &2

4.2 Penerapan

A. Aktivitas Selama Praktik Kerja Magang

5
Rangkuman aktivitas selama melaksanakan praktik kerja lapangan
di PT PLN (PERSERO) UNIT PELAKSANA PEMBANGKITAN OMBILIN
yang dimulai dari tanggal 03 Januari 2022 - 25 Maret 2022 yaitu :
1. Pemeliharaan Motor

Pemeliharaan yang dilakukan adalah pengecekan dan cleaning


motor, pengecekan dilakukan agar kita mengetahui motor masih dalam
keadaan normal atau tidak dan supaya kita bisa mengetahui kendala
pada motor, cleaning dilakukan untuk membersihkan motor supaya
motor tidak mengalami kerusakan.
Perawatan ini diperlukan selama motor listrik masih berjalan
artinya masih difungsikan baik sebagai penggerak pompa, fan atau juga
compressor. Ada beberapa hal yang dapat kita lakukan untuk
memonitor keadaan motor listrik kita:
1) Current Check
Ketika motor dalam keadaan berjalan kita dapat memonitor
keadaan motor dengan melakukan pengecekan atas arus listrik yang
bekerja pada motor. Pastikan arus listrik yang bekerja pada motor
masih dibawah arus maksimal yang tertera pada nameplate motor.
Jika arus kerja motor masih dibawah arus max yang tertera
pada name plate atau hasil perhitungan maka motor masih dalam
keadaan baik. Jika arus melebihi full load ampere yang tertera di
nameplate motor. Kita harus periksa beban yang digerakkan oleh motor
baik pompa, kompresor atau apapun. Bisa juga arus lebih dikarenakan
internal motor, misalnya kondisi bearing yang sudah aus sehingga
terjadi gesekan antara rotor dan bearing. Kalau hal ini tidak kita atasi,
akan terjadi short circuit pada motor karena kegagalan isolasi
dikarenakan arus berlebih yang ditanggung oleh motor induksi.

5
Gambar 4.8 Pengukuran Arus Pada Motor

2) Cleaning Motor

Cleaning motor bertujuan untuk membersihkan bagian motor


yang tertempel oleh debu, kotoran, dan benda lain yang dapat
menyebabkan kerusakan pada motor.

Gambar 4.9 Cleaning pada motor


3) Pengecekan Grounding

Pengecekan grounding dilakukan untuk memastikan grounding


motor dalam kondisi baik sehingga apabila terjadi kebocoran arus listrik,
arus tersebut dapat dibawa ketanah oleh grounding untuk mencegah
teknisi atau pekerja tersengat arus yang bocor saat bekerja.
4) Pengecekan Pondasi

Pondasi motor berfungsi sebagai penopang massa motor


sehingga motor terletak secara presisi dan pada saat motor bekerja
motor tidak berpindah posisi akibat getaran motor saat bekerja.
Pengecekan yang dilakukan yaitu mengecek baut-baut pondasi dan
menjaganya tetap kencang.

5
5) Temperature Check
Pada nameplate motor selalu tertera insulation class yang
menerangkan tentang ketahanan isolasi motor terhadap suhu kerja.
Pengecekan ini bisa kita lakukan dengan visual check atau akan lebih
akurat jika kita menggunakan temperature guna pengecekan suhu ini
dilakukan untuk memastikan agar motor tidak mengalami overheating
saat dijalankan.

Gambar 4.10 Pengukuran temperatur pada sisi kopling motor


Beberapa dokumentasi sedang melakukan pemeliharaan
motor selama PKL yaitu :
1. Pemeliharaan Motor FTA

Gambar 4.11 Pemeliharaan Motor FTA


2. Pemeliharaan Motor FNA

Gambar 4.12 Pemeliharaan Motor FNA


3. Pemeliharaan Motor Primary Air Fan

5
Gambar 4.13 Pemeliharaan Motor Primary Air Fan

4. Pemeliharaan Motor CWP

Gambar 4.14 Pemeliharaan Motor CWP


5. Pemeliharaan Motor CVF

Gambar 4.15 Pemeliharaan Motor CVF

2. Pemeliharaan Breaker
Pada umumnya pemeliharaan pada pemutus tenaga (PMT)
dilakukan secara berkala dalam jangka waktu 2 Tahun. Untuk
mendapatkan operasi yang optimal diperlukan pemeliharaan yang baik
terhadap peralatan.
Pemeliharaan PMT terdiri dari:
1) Pemeliharaan preventive (Time base maintenance).
2) Pemeliharaan prediktif (Conditional maintenance).
3) Pemeliharaan korektif (Corective maintenance)

5
Gambar 4.16 Pemeliharaan Breaker

3. Pemeliharaan Trafo
Pemeliharaan trafo yang dilakukan adalah pengecekan
tegangan per fasa, pengecekan level oil, pengecekan fan, pengecekan
grounding trafo dan cleaning trafo.
Beberapa dokumentasi sedang melakukan pemeliharaan trafo
selama PKL :

1. Pemeliharaantrafo step down 6kV- 380 V

Gambar 4.17 Trafo 6 kV- 380V

2. Pemeliharaan trafo stepdown 11,5 kV- 6,3 kV

5
Gambar 4.18 Pemeliharaan Trafo step down 11,5 kV- 6 kV

3. Pemeliharaan trafo step up 11,5 kV- 150 kV

Gambar 4.19 Pemeliharaan trafo step up 11,5 kV- 150 kV


4. Pemeliharaan CCTV
Pemeliharaan CCTV yang dilakukan adalah pengecekan terhadap
CCTV apakah dalam keadaan normal atau sudah mati, dan apabila ada
kendala pada CCTV maka harus di perbaiki.

Gambar 4.20 pemeliharaan CCTV


5. Pemeliharaan Baterai
Pemeliharaan dilakukan yang dilakukan adalah pengecekan dan
cleaning baterai. Pengecekan dilakukan untuk memastikan peralatan
baterai dalam keadaan baik dan beroperasi normal atau tidak dan
supaya kita bisa mengetahui kendala pada baterai, cleaning di lakukan
untuk membersihkan motor supaya batarei tidak mengalami kerusakan.

5
Batarai merupakan penyimpan tenaga listrik yang dihasilkan oleh
sistem penGISisan. Energi listrik diubah ke dalam bentuk energi kimia.
Baterai juga berfungsi sebagai penyedia tenaga listrik sementara
(dalam bentuk tegangan DC). Jenis baterai yang ada di PLTU Ombilin
Sawahlunto LNA (220 V DC) , LCA (48 V DC), dan LAA (220 V AC).

Gambar 4.21 Pemeliharaan dan Pengambilan data baterai

B. Pendalaman Permasalahan Selama Praktik Kerja Magang


Selama melaksanakan Praktik Kerja Magang yang dilakukan di PT
PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin selama 3 bulan
pendalaman permasalahan yang saya ambil untuk dijadikan laporan Praktik
Kerja Lapangan adalah tentang Analisa Pengujian Pada Transformator
daya UAT (Unit Auxiliary Transformer ) 11,5/6,3 kV Unit 1 Di
PT.PLN(PERSEO) Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin 2x100 MW .
1. Transformator
Transformator adalah sebuah perangkat diam atau statis yang
didalamnya terdapat rangkaian magnetik dan belitan, bekerja dengan induksi
elektro magnetik yang mengubah arus dan tegangan pada system arus bolak
balik menjadi sistem arus dan tegangan lain dengan frekuensi yang tetap sama
(IEC 60076 -1 tahun 2011). Salah satu peralatan penting dalam penyaluran
energi listrik adalah transformator atau biasa disebut dengan trafo. Trafo
merupakan peralatan listrik elektromagnetik statis yang berfungsi untuk
memindahkan dan mengubah daya listrik dari suatu rangkaian listrik ke
rangkaian listrik lainnya . Pada pembangkit, trafo berfungsi untuk menyalurkan
daya listrik dari tegangan tinggi ke tegangan rendah maupun sebaliknya.

5
Konstruksi dari trafo secara

5
sederhana terdiri atas dua bagian yaitu inti besi dan lilitan-lilitan kawat tembaga.
Transformator bekerja berdasarkan perbandingan jumlah lilitan pada bagian
primer dan sekunder dari trafo tersebut. Berdasarkan pemakaiannya, trafo
dibedakan menjadi 3 jenis yaitu;

1. Transformator daya
2. Transformator distribusi
3. Transformator pengukuran
2. Prinsip Kerja Transformator

Transformator bekerja berdasarkan prinsip elektromagnetik, dimana


dua buah kumparan pada trafo saling terhubung secara magnetis namun
terpisah secara elektris. Saat sisi primer trafo diberi tegangan bolak-balik,
maka pada inti besi akan menghasilkan fluks bolak-balik. Arus primer
mengalir pada trafo karena kumparan membentuk loop tertutup . Akibat fluks
yang terjadi di sisi primer trafo mengakibatkan terjadinya induksi sendiri
sehingga sisi sekunder akan menerima pengaruh induksi tersebut (mutual
induction) . Saat sisi sekunder mengalami induksi, sehingga akan terbentuk
fluks pada kumparan sekunder dan mengalirkan arus sekunder jika sisi
sekunder diberi beban dapat dilihat pada gambar di bawah ini.

Gambar 4.22 Prinsip Kerja Transformator


Gaya gerak listrik pada suatu loop tertutup merupakan negatif rate
perubahan fluks magnetik terhadap perubaahaan waktu pada rangkaian
tersebut (Hukum Faraday).

Dimana Hukum Faraday menyatakan Gaya gerak listrik terinduksi pada


rangkaian tertutup sama dengan negatif rate perubahan fluks magnetik
terhadap waktu di dalam rangkaian .

Hukum Faraday juga menyatakan bahwa gaya gerak listrik sama dengan
perubahan fluks magnetik tiap waktu.

6
3. Rangkaian Ekuivalen Transformator

Rangkaian ekuivalen digunakan untuk mempermudah memahami


dan mempermudah analisis pada suatu rangkaian. Sehingga rangkaian
transformator juga dapat dibuat secara sederhana seperti pada gambar. yang
mana rugi tembaga pada sisi sekunder trafo dirubah menjadi nilai ekuivalen dan
dilihat berdasarkan arah sisi primer.

Gambar 4.23 Rangkaian Ekuivalen Transformator

4. Jenis-Jenis Transformator
a. Transformator Daya
Transformator daya merupakan alat yang memiliki fungsi untuk memasok daya
listrik, terdapat dua macam transformator daya, yaitu terdapat transformator
daya yang berfungsi untuk menaikan taraf tegangan atau dengan nama lain
transformator step-up yang menghasilkan nilai tegangan pada sisi sekunder
transformator lebih besar dari nilai tegangan masukan pada sisi primer
Transformator dan biasa digunakan dalam pengiriman tenaga listrik.
Transformator step-up memiliki ciri-ciri :

a. Lilitan sisi primer transformator lebih sedikit dibandingkan


dengan lilitan sisi sekundertransformator (Np<Ns).
b. Nilai tegangan pada sisi sekunder transformator lebih besar
dibandingkan dengan nilaitegangan pada sisi primer (Vp<Vs).
c. Pada sisi sekunder transformator arus lebih kecil dari arus
pada sisi primertransformator (Ip>Is).

6
Gambar 4.24 Kumparan Transformator step-up

Selanjutnya, terdapat transformator daya yang berfungsi untuk menurunkan


taraf tegangan atau dengan nama lain transformator step-down yang
menghasilkan nilai tegangan pada sisi sekunder transformator lebih kecil
dari nilai tegangan masukan pada sisi primer Transformator dan biasa
digunakan dalam pemanfaatan tenaga listrik. Transformator step-down
memiliki ciri-ciri :
a. Lilitan sisi sekunder transformator lebih sedikit dibandingkan
dengan lilitan sisi primertransformator (Np>Ns)
b. Nilai tegangan pada sisi primer transformator lebih besar
dibandingkan dengan nilaitegangan pada sisi sekunder (Vp>Vs)
c. Pada sisi primer transformator arus lebih kecil dari arus pada sisi
sekundertransformator (Ip<Is)

Gambar 4.25 Kumparan Transformator step-down

Tegangan keluaran dari transformator daya tidak bisa dimanfaatkan untuk


disalurkan menuju beban, hal ini disebabkan tegangan beban jauh lebih
rendah dibandingkan dengantegangan keluaran sisi sekunder transformator
daya yang masih tinggi.
b. Transformator Distribusi

6
Transformator distribusi memiliki prinsip kerja yang mirip dengan

6
transformator daya, transformator distribusi memiliki fungsi untuk
menyalurkan listrik menuju konsumen sehingga dapat dimanfaatkan, dimana
pada sisi primer dan sisi sekunder transformator distribusi adalah tegangan
distribusi dan merupakan transformator penurun tegangan ataustep down
dari tegangan 20kV diturunkan menjadi 380V.

Gambar 4.26 Transformator Distribusi

c. Transformator Pengukuran

Transformator pengukuran merupakan transformator yang berfungsi


untuk mengukur arus dan tegangan yang belum dapat diukur dengan
menggunakan amperemeter maupunvoltmeter. Berikut merupakan macam-
macam transformator pengukuran:
a. Transformator Arus

Transformator arus atau Current Transformator adalah transformator


yang memiliki fungsi untuk mengukur arus besar sehingga bisa diukur
dengan menggunakan ampermeter.

b. Transformator Tegangan

Transformator tegangan atau Potensial Transformator adalah


transformator yangmemiliki fungsi untuk mengukur tegangan besar sehingga
bisa diukur dengan menggunakan ampermeter.

6
Gambar 4.27 Gambar Transformator Tegangan
5.Konstruksi Transformator

a. Inti Besi Transformator

Merupakan bagian trafo yang berfungsi sebagai jalannya fluks magnetik


yang terbentuk akibat arus listrik yang mengalir pada kumparan. Inti besi ini
dibuat dari lempengan-lempengan besi tipis yang berisolasi sehingga dapat
mengurangi rugi-rugi besi (Eddy Current) yang menyebabkan panas.

Gambar 4.28 Inti Besi Transformator


b. Kumparan Transformator
Kumparan Transformator merupakan belitan kawat berisolasi yang
membentuk sebuah kumparan atau gulungan. Terdiri atas kumparan primer
dan kumparan sekunder yang disiloasi terhadap inti besi maupun terhadap
antar kumparan. Kumparan ini berfungsi untuk transformasi tegangan dan arus
listrik..

6
Gambar 4.29 Kumparan Transformator
c. Pendingin

Pada saat transformator beroperasi, inti besi dan kumparan-kumparan


akan menimbulkan panas akibat rugi-rugi tembaga. Bila panas tersebut
menimbulkan kenaikan suhu yang berlebihan, maka akan merusak isolasi di
dalam trafo. Jadi, untuk mengurangi kenaikan suhu yang berlebihan tersebut,
maka trafo dilengkapi dengan sistem pendingin untuk menyalurkan panas
keluar trafo.

Saat minyak transformator bersirkulasi, panas yang berasal dari belitan


akan dibawa oleh minyak sesuai jalur sirkulasinya dan akan didinginkan pada
sirip-sirip radiator. Terdapat beberapa jenis pendinginan pada transformator,
yaitu :

 AN ( Air Natural)

Sistem pendinginan secara alami dengan memanfaatkan udara di


lingkungan sekitar, dan digunakan oleh transformator berkapasitas sampai
dengan 1,5 MVA.

 AF (Air Force)

Sistem pendinginan dengan cara meniupkan angin secara paksa


dengan alat bantu kipas angin, dan kipas angin di nyalakan saat temperatur
transformator meningkat.

6
 ONAN (Oil Natural Air Natural)

Pada tipe ini udara dan oli akan bersikulasi dengan alami. Perputaran
oli akan dipengaruhi oleh suhu dari oli tersebut [6]. Sistem pendinginan
minyak secara alami dengan memanfaatkan udara di lingkungan sekitar, dan
digunakan oleh transformator berkapasitas sampai dengan 30 MVA.

 ONAF (Oil Natural Air Forced)

Sistem pendinginan minyak secara alami dengan menghembuskan


udara dari kipas angin, dan kipas angin hanya dinyalakan pada saat
pembebanan yang berat, digunakan oleh transformator berdaya 30-60 MVA
[6].

 OFAF (Oil Force Air Force)

Sistem pendinginan minyak disirkulasikan dengan pompa minyak, dan


di hembuskan udara dari kipas angin, digunakan oleh transformator berdaya
di atas 60 MVA. 28Sistem pendingin ini pun memiliki 2 jenis yaitu gabung
(biasa) dan terpisah.

 OFWF (Oil Force Water Force)

Sistem pendinginan minyak disirkulasikan dengan pompa minyak, dan


air disirkulasikan melalui saluran pembuangan panas melalui pompa air.
Adapun ilustrasinya sebagai berikut.

d. Konservator Transformator

Konservator Transformator berfungsi untuk menampung minyak


cadangan dan uap/udara akibatpemanasan trafo karena arus beban. Diantara
tangki dan trafo dipasangkan relai bucholzt yang akan meyerap gas produksi
akibat kerusakan minyak . Untuk menjaga agar minyak tidak terkontaminasi
dengan air, ujung masuk saluran udara melalui saluran pelepasan/venting
dilengkapi media penyerap uap air pada udara, sering disebut dengan silica gel

6
dan dia tidak keluar mencemari udara disekitarnya.

Gambar 4.30 Konservator Pada Transformator

e. Bushing

Bushing adalah sebuah konduktor yang diselubungi oleh isolator yang


merupakan alat penghubung antara kumparan transformator dengan jaringan
luar. Bushing sekaligus berfungsi sebagai penyekat/isolator antara konduktor
tersebut dengan tangki transformator.

Gambar 4.31 Bushing

6
f. Minyak Trafo

Minyak trafo berfungsi sebagai isolasi cair yang digunakan untuk


isolasi sekaligus sebagai pendingin pada transformator. Sehingga minyak
harus memiliki kemampuan menahan tegangan tembus serta meredam
panas yang ditimbulkan.

Gambar 4.32 Minyak Transformator

6.Jenis - Jenis Pengujian Transformator


Adapun beberapa jenis pengujian transformator antara lain:

a. Pengujian Tahanan Isolasi

Pengujian bertujuan untuk mengetahui besar tahanan isolasi antara


belitan dengan ground atau antar dua belitan. Pengujian tahanan isolasi
belitan mengacu pada indeks polarisasi dihitung berdasarkan hasil uji
resistansi insulasi. Pengujian tersebut menggunakan MEGGER (Mega Ohm
Meter). Secara Umum, metode yang dilakukan adalah dengan memberikan
tegangan DC dan digambarkan dalam kondisi isolasi dengan satuan mega
ohm. Pengujian tahanan isolasi ini dapat dipengaruhi oleh suhu, kelembaban,
dan jalir bocor pada permukaan eksternal seperti kotoran pada bushing atau
isolator. Mega ohm meter biasanya memiliki kapasitas pengujian 500, 1000,
2500, 5000 VDC. Berdasarkan Standar IEC , ketentuan tahanan isolasi
dinyatakan dalam::

1 KV = 1 M ohm

Catatan : 1 kV = besar tegangan fase ke tanah

6
Kebocoran arus yang diizinkan setiap kV = 1mA

Pengujian polarisator index (Pengujian PI), merupakan pengujian untuk


mengetahui tingkat kekeringan, kebersihan dan keamanan isolasi suatu
belitan pada mesin listrik. Pengujian ini dilakukan dengan membandingkan
hasil tahanan isolasi 10 menit terhadap hasil pengukuran selama 1 menit.
Dengan rumus sebagai berikut :

PI = pengukuran selama 10 menit / pengukuran


selama 1 menitGambar skema rangkaian :

Gambar 4.33 Skema Rangkaian Pengujian Tahanan Isolasi

Kondisi isolasi dapat dikategorikan berdasarkan hasil pengujian tahanan


isolasi dengan melihat nilai dari tahanan isolasi itu sendiri dan indeks polarisasi.
Berdasarkan standar IEEE C57.152-2013,kondisi isolasi menurut index
polarisasidapat dilihat pada tabel berikut :

Table 4.1Kondisi Isolasi Berdasarkan IEEE Std. C57.152-2013

No Hasil uji Ketahanan Rekomendasi

1 <1 Berbahaya Investigasi

2 1 s.d. 1,1 Jelek Investigasi

7
3 1,1 s.d. 1,25 Dipertanyakan Uji kadar
minyak,uji tan
delta
4 1,25 s.d. 2 Baik -

5 >2 Sangat Bik -

b. Pengujian Tahanan Belitan

Pengujian tahanan belitan pada transformator merupakan pengujian


yang mana saat diberikan tegangan AC maka belitan tersebut akan memiliki
nilai induktansi (XL) dan nilai resistif (R). Pengujian hambatan DC bertujuan
untuk mengukur nilai resistif (R) dari belitan dan pengukuran ini hanya bisa
dilakukan dengan memberikan arus DC pada belitan. Oleh karena itu,
pengujian ini disebut dengan pengujian hambatan DC.

Tujuan Pengujian hambatan DC adalah untuk mengetahui kelayakan


dari koneksi-koneksi yang ada di belitan dan memperkirakan apabila ada
kemungkinanhubung singkat atau resistansi yang tinggi pada koneksi belitan.
Pada trafo tiga fasa proses pengukuran dilakukan pada masing masing
belitan pada titik fasa ke netral dan pada hubung antar fasa.

Berdasarkan IEEE std C57.152-2013, nilai resistansi masing-masing


fasa pada transformator harus seimbang (balance) satu sama lain dengan
kriteria ±2% dan toleransi sebesar ±5%

c. Pengujian Rasio Belitan

Pengujian ratio belitan pada dasarnya bertujuan untuk mendiagnosa


adanya masalah antar belitan dan seksi-seksi sistem isolasi pada
transormator. Pengujian ini akan mendeteksi adanya hubung singkat atau
kondisi tidak normal pada tap changer [8]. Tingginya nilai resistansi akibat
koneksi yang
7
terlepas atau konduktor yang terhubung dengan ground dapat terdeteksi.
Pengujian rasio transformator ini sangat sederhana, yaitu kita dapat
menyuplai tegangan AC 3 fasa380 V terhadap trafo, Toleransi ratio tegangan
antar belitan dan belitan dengan tap berdasarkan IEEE std 62-1995, yaitu
sebesar 5%.
d. Pengujian Tegangan Tembus Dielectric Oil Transformator
/ Pengujian Break Down Voltage (BDV)

Metode pengujian break down Voltage atau yang biasa disebut


pengujian tegangan tembus merupakan pengujian yang dilakukan agar
dapat diketahui kemampuan isolasi minyak pada transformator untuk
menahan tegangan stress. Isolasi minyak yang jernih dan kering akan
menghasilkan nilai tegangan tembus yang tinggi dan dikategorikan bagus.
Pengaruh partikel dengan sifat solid atau air sangatlah besar sehingga
gabungan antar keduanya bisa membuat tegangan tembus turun dengan
baik. Jika nilai hasil pengujian menunjukan nilai Break Down Voltage yang
rendah maka mengindikasikan semakin tinggi keberadaan air maupun
partikel pada minyak Transformator.
Dalam melakukan pengujian tegangan tembus, digunakan beberapa metode
pengujian yang mengacu pada standar yang telah ditetapkan. Setiap
metode pengujian menggunakan dua buah elektroda dengan jarak dan
bentuk yang berbeda, berikut merupakan standar standar yang digunakan
pada pengujian Break Down Voltage:
1. IEC60156-02 Th. 1995, menggunakan elektroda dengan jarak 2,5mm
dan berbentuk

mushroom.

2. ASTM D1816-12 (VDE electrode) menggunakan elektroda berbentuk

mushroom dengan jarak 1 atau 2 mm.

3. ASTM D877-02 Th. 2007 (disc-electode) dengan elektroda berbentuk

silindrical dengan jarak 2,54 mm.


Pengujian Tegangan Tembus atau Breakdown Voltage Test (BDV)
merupakan salah satu pengujian predictive maintanance yang dilakukan pada
7
minyak isolasi transformator. Pengujian ini bertujuan untuk mengetahui nilai
BDV minyak pada trafo.
Minyak Transformator memiliki beberapa fungsi sebagai berikut :

- Fungsi Isolasi, yaitu untuk isolasi kumparan trafo agar tidak


terjadi loncatan bunga api listrik (hubungan pendek) akibat
tegangan tinggi.

- Fungsi Pendingin, yaitu mengambil panas yang ditimbulkan


akibat trafoberbeban lalu melepaskannya.
- Melindungi komponen-komponen di dalam Transformator
terhadap korosidan oksidasi.

Jenis- jenis minyak yang dapat digunakan untuk bahan isolasi


terdiri dari :

- Minyak Isolasi Mineral, yaitu minyak yang berasal dari minyak


bumi dan diproses secara fraksinasi dan destilasi. Digunakan
pada peralatan tegangan tinggi seperti trafo daya, kapasitor
daya, kabel daya dan pemutus daya. Minyak ini bertujuan
untuk mengurangi panas dan mencegah busur api.

- Minyak Isolasi Sintetis, merupakan minyak isolasi yang


diproses secara kimia untuk mendapatkan karakteristik yang
lebih baik dari minyak isolasi mineral.
- Minyak jarak, minyak kelapa murni (VCO), minyak kelapa
sawit (CPO), minyak kedelai dan minyak jagung.

Untuk mengetahui sampel minyak masih dalam keadaan baik maka


dibutuhkna perbandingan hasil uji dengan suatu standarisasi. Standarisasi
3940 yang digunakan untuk minyak trafo adalah standar IEC 156 yang terlihat
pada tabel dibawah ini :

7
Table 4.2 Standar IEC 156 Tentang Minyak Transformator

Tegangan Operasi Jarak Gap Nilai Maksimum


Trafo
(mm) (KV)
(KV)
Un ≤ 36 2,5 30

36 ≤Un≤70 2,5 35

70≤Un≤170 2,5 40

170<Un 2,5 45

Standar yang biasa digunakan di lapangan adalah 40kV/2,5 mm untuk


trafo yang sudah dipakai atau 50kV/2,5 mm untuk minyak trafo baru [9].Seiring
berjalannya waktu, oli bekerja di dalam trafo akan mengalami penurunan
kualitas seperti halnya oli di dalam mesin mobil. Seringkali tegangan tembus
suatu trafo lebih kecil <50 KV terjadi karena kontaminasi seperti air, kotoran
partikel produktif dalam oli. Adanya air dalam oli akan menurunkan tegangan
tembus dan tahanan jenis oli isolasi, serta mempercepat kerusakan kertas
pengisolasi (insulating paper ). Purifikasi atau treatment adalah proses
pemurnian kembali oli isolasi trafo dengan menggunakan suatu alat yang
disebut high vacuum oil purifier. Alat ini berfungsi untuk menghilangkan
kandungan – kandungan solid partikel, air,gas, dll. dalam oli isolasi trafo
dengan cara disirkulasi.

e. Pengujian Vector Group

Pengujian ini bertujuan untuk mengetahui apakah polaritas terminal


trafo positif atau negatif. Standar dari notasi yang dipakai adalah additive dan
subtractive.

7
f. Pengujian Rugi Besi Dan Arus Beban Kosong

Pengukuran dilakukan dengan memberikan tegangan nominal pada


salah satu sisi trafo dan sisi lainnya dibiarkan terbuka. Pengukuran ini
bertujuan untuk mengetahui berapa daya yang hilang yang disebabkan oleh
rugi histerisis dan Eddy current dari inti besi (core) serta besarnya arus yang
ditimbulkan olehkerugian tersebut.

g. Pengujian tan delta

Isolasi yang baik akan bersifat kapasitif sempurna, dalam hal ini trafo
dianggap sebagai kapasitor murni. Pengujian tan delta menunjukkan
kekuatan isolasi, kehilangan daya dielektrik dan kelembaban berbagai macam
bahan isolasi Tegangan dan arus fasa bergeser 90° pada kapasitor murni dan
arus yang melewati isolasi merupakan kapasitif. Adanya kontaminasi akan
menurunkan nilai tahanan isolasi yang berdampak pada tingginya arus
resisitif yang melaluinya. Besarnya pergeseran antara tegangan dan arus
menjadi kurang dari 90°, selisih pergeseran dari 90° ini yang menunjukkan
nilai tingkat kontaminasi yang disebut tan delta. Semakin rendah tangen delta
semakin bagus. Apabila semakin tinggi tangen delta kondisi isolasi jelek.[10].
Standar pengujian tan delta berpatokan pada standar ANSI C 57.12.90.

h. Pengujian hubung Singkat dan Impedansi Prime-Sec

Pengujian hubung singkat ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan


trafo untuk menahan tekanan elektrik dan mekanik yang diakibatkan oleh
hubung singkat pada sisi beban. Pengujian hubung singkat dilakukan dengan
cara mengukur besarnya impedansi pada transformator yang kemudian
dibandingkan dengan nilai yang tertera pada nameplate

i. Tahanan DC (RDC)

Pengujian tahanan DC atau RDC merupakan pengujian yang bertujuan

7
untuk mengukur nilai resistif pada suatu belitan, pengujian ini dilakukan
dengan memberikan sumber arussearah atau DC pada belitan transformator
Pengujian tahanan dc dilakukan guna mengetahui kondisi koneksi-koneksi
yang terdapat pada belitan serta menganalisa jika terdapat kemungkinan
hubung singkat atau besarnyanilai resistansi pada koneksi belitan
Dalam melakukan pengujian tahanan dc, alat uji yang digunakan berupa
microohmmter,dimana alat ini dapat mengukur nilai resistansi dengan
satuan microohm hingga ohm.

j. Transformator Turn Ratio (TTR)


Transformator Turn Ratio merupakan salah satu metode pengujian
dengan tujuan mendiagnosa dari hasil pengukuran jika terdapat kegagalan
antar belitan serta sistem isolasi transformator. Pengujian ini dapat
mendeteksi kemungnkian circuit antar lilitan maupun jika terdapat lilitan yang
putus serta kesalahan pada tap changer pada transformator. Metode yang
digunakan adalah dengan memberikan tegangan pada sisi kumparan primer
dan membandingkan nilai tegangan yang terdapat pada sisi kumparan
sekunder sehingga bisadidapat hasil rasio perbandingannya

k. Insulation Resistance (IR) & Polarization Index (PI)

Tahanan isolasi merupakan sebuah metode pengujian pada


transformator yang bertujuanuntuk mengetahui kondisi isolasi diantara dua
belitan maupun diantara belitan dengan pentanahan. Pada umumnya
dilakukan dengan memberikan tegangan dc serta mengondisikan kondisi
isolasi dalam satuan megaohm. Pengujian ini dapat dipengaruhi kondisi
suhu, kelembaban udara serta kotoran yang terdapat pada isolato ataupun
bushing. Pengujian ini biasanya menggunakan tegangan pengujian 500,
1000, 2500 ataupun 5000V DC.
Polarisasi index merupakan sebuah metode pengujian transformator dengan
tujuan agar dapat mengetahui apakah transformator layak untuk
dioperasikan, pengujian dilakukan selama 10 menit dengan hasil akhir
adalah dengan membandingkan pembacaan menit ke10 dengan

7
pembacaan menit

7
ke-1.

l. Pengujian DGA (Dissolve Gas Analysis)

Transformator daya memiliki resiko dalam keadaan abnormal karena


beroperasi pada tegangan tinggi, pemicu transformator bekerja dalam
keadaan abnormal bisa berasao darieksternal maupun internal
transformator. Keadaan abnormal ini akan menimbulkandampak pada
kinerja transformator seperti overheat dan corona.
Salah satu metode pengujian yang dilakukan guna mengetahui
keadaan abnormal pada transformator adalah menggunakan metode
pengujian Dissolve Gas Analysis atau DGA.Minyak isolasi akan terurai
karena besar energi abnormal sehingga membentuk gas-gas hydrocarbon
dan larut Bersama minyak. Dasarnya Dissolve Gas Analysis merupakan
metode pengujian yang dilakukan untuk mengukur nilai dari gas-gas
hydrocarbon yang terdapat pada minyak transformator akibat abnormal dan
berdasarkan jenis gas yang telah diketahui dalam hasil pengujian, akan
diketahui ketidaknromalan apa saja yang terjadi didalam transformator.
Berdasarkan hasil pengujian DGA macam-macam gas yang dapat diketahu
adalah:
1.
Hidrogen atau H2

2.
Methane atau CH4
3.
Nitrogen atau N2

4.
Oksigen atau O2
5.
Carbon monoksida atau CO
6.
Carbondioksida atau CO2

7.
Ethylene atau C2H4
8.
Ethane atau C2H6

9.
Acetylene atau C2H2

7
m. Tangen Delta
Dissipation Factor atau Tan delta (δ) merupakan pengujian yang
berguna untuk menunjukkan kekuatan isolasi, kehilangan daya dielektrik dan
kelembaban berbagai macam bahan isolasi. Tegangan dan arus fasa
bergeser 90° pada kapasitor murni dan arus yang melewati isolasi yang
merupakan kapasitif. Adanya kontaminasi akan menurunkan nilai tahanan
isolasi yang berdampak pada tingginya arus resisitif yang melaluinya.
Besarnya pergeseran antara tegangan dan arus menjadi kurang dari 90°,
selisih pergeseran dari 90° ini yang menunjukkan nilai tingkat kontaminasi
yang disebut tan delta.
Dalam pengujian peralatan elektronik pengukuran arus bocor digunakan
sebagai acuan untuk mengukur tingkat isolasi dari sebuah peralatan elektronik,
cosinus sudut antara arus yang terukur pada isolasi dengan tegangannya
disebut dengan power factor, dalam kondisi ideal tanpa adanya rugi-rugi
sebuah isolasi memiliki sudut 90⁰ dalam hubungan tegangan dan arus, hal ini
dapat diartikan bahwa isolasi yang ideal memiliki power factor (Cos(90⁰)) = 0,
namun dalam realitanya tidak ada isolasi yang sempurna mampu menghasilkan
sudut 90⁰
Delta (δ) adalah sudut rugi-rugi yang terbentuk ketika sebuah arus
yang terukur dari isolasi yang tidak ideal atau kurang dari sudut 90⁰ (90-ϴ),
arus yang menghasilkan sudut 90⁰ bersifat kapasitif (IC), namun
dalam realitanya terdapat arus yang bersifat resistif (I R) yang membuat
sudut yang dihasilkan kurang dari 90 ⁰, dalam hal ini dapat dikatakan
semaikin tinggi nilai kapasitansi semakin bagus nilai isoalsi dari perangkat
elektronik, dan Tan Delta (δ) delta adalah sebuah metode yang digunakan
untuk mengukur nilai kapasitasnsi sebuah isolasi dari perangkat
elektronik.

Gambar 4.34 Kapasitansi

7
Dari teori diatas metode pengujian Tan Delta (δ) dapat digunakan
untuk mengukur tingkat isolasi dari transformator, sebuah isolasi
dikatakan bagus jika bersifat kapasitif, pada transformator terdapat 3
bagian yang

8
dapat diukur nilai kapasitasinya yaitu kapasitansi High Voltage ke Low
Voltage (CHL), Kapasitansi High Voltage ke Ground (CHG) dan
Kapasitansi Low Voltage ke Ground(CLG).

Gambar 4.35 Kapasitansi Transformator

Dari 3 bagian pengukuran nilai kapasitansi antar belitan (C HL)


memiliki factor koreksi yang cukup kecil karena tidak terpengaruhi oleh
kontaminasi dari permukaan luar, sedangkan pada bushing High
Voltage(CHG) dan bushing Low Voltage (CLG) kontaminasi pada
permukaan akibat debu, kotoran, dll dapat mempengaruhi hasil
pengukuran, berikut adalah standart nilai Dissipation Factor (Tan Delta
(δ)) menurut IEEE std C57.152-2013:

Table 4.3 IEEE std C57.152-2013


Insulating kV Rating Nominal/New Serviceability
Liquid Power Factor aged limit
Limit
Mineral Oil <230 kV 0,5% 1,0%
Mineral Oil >230 kV 0,4% 1,0%
Natural Ester All 1,0% 1,0%

8
Jenis-Jenis Mode Pengukuran Dissipation Factor (Tan δ)
Dalam pengujian transformator terdapat beberapa yaitu
1. GST (Grounded Specimen Test) /Uji di ketanahkan yang merupakan
mode pengujian tangen delta yang mana kapasitansi uji yang
digunakan sebagai referensi pengukuran adalah kapasitansi obyek
yang diuji terhadap ground
2. UST (Ungrounded Specimen Test)/ Uji tidak di ketanahkan yang
merupakan mode pengujian tangen delta yang mana kapasitansi uji
yang digunakan sebagai referensi pengukuran adalah kapasitansi
antara 2 obyek yang sama sekali tidak terhubung dengan ground .
3. GSTg (Grounded Specimen Test with guard) /Uji terhadap guard yang
merupakan mode pengujian tangen delta yang mana kapasitansi uji
yang digunakan sebagai referensi pengukuran adalah kapasitansi
obyek yang diuji terhadap ground dan memblok/membatasi kapasitansi
obyek lain (guard) yang mempengaruhi kapasitansi obyek yang diuji .
Rangkaian penyambungan tangen delta :

Gambar 4.36 Rangkaian ekivalen tangen delta

Alat Uji Tangen Delta


Alat Uji Tangen Delta di PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pembangkitan
Ombilin 2x100 MW adalah Omicron CPC 100.

8
Gambar 4.37 Omicron CPC 100
Omicron CPC 100 merupakan perangkat pengujian yang cukup lengkap untuk
melakukan pengujian transformator arus. Selain itu sesuai kemampuannya
Omicron CPC 100 juga dapat melakukan pengujian transformator tenaga,
sistem pentanahan (grounding), pengujian tegangan tinggi (HV), pengujian
GIS , pengujian tangen delta ,dan circuit breaker. Omicron CPC 100 dapat
menginjeksikan arus hingga 2000 A, dan tegangan hingga 12 kV. Alat ini
sangat ideal untuk melakukan pengujian karena memiliki fitur yang cukup
lengkap dan sangat portable.

6. Transformator Daya Unit Auxiliary Transformer (UAT)


Transformator UAT Merupakan salah satu transformator yang
berfungsi untuk menyalurkan tegangan yang dibangkitkan generator ke
peralatan- peralatan bebanpembangkit . Bisa disebut juga bahwa trafo ini
merupakan transformator yang berfungsi untuk mengubah tegangan yang
dibangkitkan generator untuk kebutuhan sendiri. Pada Unit Pelaksana
Pembangkitan Ombilin (PLTU Ombilin), terdapat dua unit trafo UAT yang
berfungsi untuk menurunkan tegangan yang dibangkitkan generator yaitu dari
nilai 11,5 KV menjadi 6,3 KV dapat dilihat pada gambar 2.17.

8
Gambar 4.38 Transformator UAT

Table 4.4 Namplate Transformator UAT Unit 1

No Data Nilai
1 Nomor Serial UAT UNIT 1
2 Pabrik UNINDO
3 Tipe Pabrik TTUB20/20000
4 Tahun Pembuatan 1995
5 Jumlah fasa 3
6 Power Ratings 20 MVA
7 Nilai Tegangan Primer 11,5 KV
Nilai Tegangan Sekunder 6,3 KV
8 Tipe Pendinginan ONAF
9 Nilai Arus Primer 1004,090 A
Nilai Arus Sekunder 1832,860 A
10 Temp. Rise. Wind Max. 65%
111 Vektor Grup Dyn11

8
1. Pengujian Tahanan Belitan

Alat Uji :Transformer Diagnostic , Omicron CPC 100


Standar :IEC std 60076-1.2000 dan IEEE std C57.152-2013
Posisi Tap Uji :Tap 2

Langkah-langkah pengujianya pada pengujian Tahanan Belitan adalah


sebagai berikut.:

1). Persiapan alat ukur dan aksesoris lainnya serta yakinkan semuanya
dalam kondisi baik.

2). Persiapan tool set yang

diperlukan 3). Persiapan blanko

pengukuran

4). Pastikan transformator yang akan di uji sudah terhubung atau terkoneksi
dengan pentanahan sistem

5). Pastikan transformator yang akan diuji dalam keadaan terpisah dari
rangkaian sistem

6). Sebelum memulai pengujian, pastikan pentanahan dari alat uji omicron
CPC 100 sudah terpasang dengan baik. Periksa dan pastikan semua
pemasangan kabel pengujian sudah benar sesuai dengan rangkaian
pengukuran

7). Pastikan posisi jarak aman antara operator, alat uji dan transformator yang
di uji sudah aman

8). Foto atau catat nilai rasio tegangan sesuai dengan jumlah tegangan tap
changer pada nameplate transformator yang akan di uji

9). Isilah parameter-parameter yang telah disediakan oleh omicron CPC 100
untuk lembar kerja

8
Gambar4.39 Wiring Diagram Tahanan Belitan Sisi HV Dengan Alat Uji Omicron CPC 100

Gambar 4.40 Wiring Diagram Tahanan Belitan Sisi LV Dengan Alat Uji Omicron CPC 100
Table 4.5 Pengujian Tahanan Belitan
Belitan Fasa Resistan Deviasi Kriteria Hasil
Belitan Antar (%)
[75 C](m Belitan(%)
ohm) 1 2
HV R-S 38,427 0,09 0,21 2 Memenuhi
S-T 38,393 0,30 0,09 2 Memenuhi
T-R 38,509 0,21 0,30 2 Memenuhi

8
LV r-n 3,227 0,43 1,44 2 Memenuhi
s-n 3,214 1,86 0,43 2 Memenuhi
t-n 3,274 1,46 1,89 2 Memenuhi

Pengukuran tahanan isolasi belitan adalah pengukuran yang dilakukan


dari isolasi antara konduktor belitan dan inti besi pada trafo (Hargi.
2017). Tahanan isolasi bertujuan agar membatasi aliran arus antara belitan
dan inti besi.
Pengukuran ini untuk mengetahui besarnya nilai tahanan/resistan belitan
pada kumparan yang akan menimbulkan panas bila kumparan tersebut dialiri
arus. Nilai tahanan belitan digunakan untuk menentukan tegangan impedansi,
rugi beban dan effisiensi. Padasaat melakukan pengukuran, yang perlu
diperhatikan adalah suhu belitan pada saat pengukuran yang diusahakan sama
dengan suhu udara sekitar,oleh karenanya diusahakan arus pengukuran kecil.
Untuk pengukuran ini harus menggunakan sumber arus searah (DC).
Dari data pengujian Tahanan Belitan pada Trafo Daya UAT dia atas
disimpulkan bahwa dalam kondisi bagus. Hal ini sesuai dengan standar IEC std
60076-1.2000 dan IEEE std C57.152-2013 .

2. Pengujian Transformator Turn Ratio (TTR)

Alat Uji :Transformer Diagnostic , Omicron CPC 100


Standar :IEC std 60076-1.2000 dan IEEE std C57.152-2013
Posisi Tap Uji :Tap 2

Langkah-langkah pengujianya pada pengujian Transformator Turn Ratio (TTR)


adalah sebagai berikut.:

1). Persiapan alat ukur dan aksesoris lainnya serta yakinkan semuanya
dalam kondisi baik.

2). Persiapan tool set yang

diperlukan 3). Persiapan blanko

pengukuran

4). Pastikan transformator yang akan di uji sudah terhubung atau terkoneksi

8
dengan pentanahan sistem

8
5). Pastikan transformator yang akan diuji dalam keadaan terpisah dari
rangkaian sistem

6). Sebelum memulai pengujian, pastikan pentanahan dari alat uji omicron
CPC 100 sudah terpasang dengan baik. Periksa dan pastikan semua
pemasangan kabel pengujian sudah benar sesuai dengan rangkaian
pengukuran

7). Pastikan posisi jarak aman antara operator, alat uji dan transformator yang
di uji sudah aman

8). Foto atau catat nilai rasio tegangan sesuai dengan jumlah tegangan tap
changer pada nameplate transformator yang akan di uji

9). Isilah parameter-parameter yang telah disediakan oleh omicron CPC 100
untuk lembar kerja

Gambar 4.41 Wiring Diagram Transformator Turn Ratio (TTR)Dengan Alat Uji
Omicron CPC 100
Table 4.6 Pengujian Transformator Turn Ratio (TTR)
Fasa Nilai Hasil Uji Deviasi Kriteria[%] Hasil
Acuan Rasio (B) [%]
(A)
R 3,2406 3,2360 0,14 0,5 Memenuhi
8
S 3,2359 0,15 0,5 Memenuhi
T 3,2360 0,14 0,5 Memenuhi

Pengukuran rasio/perbandingan tegangan adalah untuk mengetahui


kesesuaian hasil bagi tegangan antara tegangan tinggi dan sisi tegangan
rendah pada setiap tapping,sehingga tegangan output yang dihasilkan oleh
transformator sesuai dengan yang dikehendaki. Untuk mengetahui apakah
rasio tegangan hasil pengukuran itu betul, nilainya harus berada pada
daerah toleransi  0,5 % dari perhitungan.
Berdasarkan nilai kesalahan perbandingan TTR pengukuran dengan
nameplate yang diperoleh, keadaan trafo UAT unit 1 pada PLTU ombilin
dalam keadaan baik. Batas maksimal toleransi kesalahan berdasarkan
(standart IEC std 60076-1.2000 dan IEEE std C57.152-2013) yaitu sebesar
0,5%. Sehingga saat nilai yang diperoleh kecil dari 0,5%, maka tidak
diperlukan melakukan pengujian lainnya. Sedangkan saat nilai yang
diperoleh lebih dari 0,5%, maka harus dilanjutkan dengan melakukan
pengujian- pengujian lainnya
3. Pengujian Indeks Polarisasi

Alat Uji :Megger ,S1-1054-2


Standar :IEC std 60076-1.2000 dan IEEE std C57.152-2013

Langkah-langkah pengujianya pada pengujian Indeks Polarisasi adalah


sebagai berikut.:

1). Persiapan alat ukur dan aksesoris lainnya serta yakinkan semuanya
dalam kondisi baik.

2). Persiapan tool set yang

diperlukan 3). Persiapan blanko

pengukuran

4). Pastikan transformator yang akan di uji sudah terhubung atau terkoneksi
dengan pentanahan sistem

5). Pastikan transformator yang akan diuji dalam keadaan terpisah dari
9
rangkaian sistem

6). Sebelum memulai pengujian, pastikan pentanahan dari alat uji omicron
CPC 100 sudah terpasang dengan baik. Periksa dan pastikan semua
pemasangan kabel pengujian sudah benar sesuai dengan rangkaian
pengukuran

7). Pastikan posisi jarak aman antara operator, alat uji dan transformator yang
di uji sudah aman

8). Foto atau catat nilai rasio tegangan sesuai dengan jumlah tegangan tap
changer pada nameplate transformator yang akan di uji

9). Isilah parameter-parameter yang telah disediakan oleh omicron CPC 100
untuk lembar kerja

Gambar 4.42 Wiring Diagram Indeks Polarisasi Dengan Alat Uji Omicron CPC 100
Table 4.7 Pengujian Indeks Polarisasi
Sisi Tega Wak Tahan Indeks Kriteria Hasil
Ukur ngan tu an Polaris
Uji Uji Isolasi asi
[Vdc] [Me [M
nit] ohm]
LV- 5000 1 1,338 1,48 >2 (Good) Fair

9
(HV+G) 10 1,980
HV- 5000 1 2,406 2,02 >2 (Good) Good
(LV+G) 10 4,860
(HV- 5000 1 1,270 1,41 >2 (Good) Fair
LV)-G 10 1,790
Referensi:
Standar IEEE std C57.152-2013
- Less than 1 : Dangerous
- 1-1,1 : Poor
- 1,1-1,25 : Questionable
- 1,25-2 : Fair
- Above 2 : Good

Indeks polarisasi adalah sebuah pengujian yang dilakukan untuk mengetahui


besar kebocoran arus (leakage current). Leakage current sendiri merupakan arus
konduksi nyata pada isolasi. dengan membandingkan hasil pengujian selama 10
menit dengan hasil pengujian selama 1 menit .
Dari data pengujian Indeks Polarisasi pada Trafo Daya UAT dia atas
disimpulkan bahwa dalam kondisi bagus. Hal ini sesuai dengan standar IEC std
60076-1.2000 dan IEEE std C57.152-2013 .
4. Pengujian Arus Eksitasi

Alat Uji :Transformer Diagnostic , Omicron CPC 100


Tegangan Referensi : 10 kV
Standar :IEC std 62-1995 dan IEEE std C57.152-2013

Langkah-langkah pengujianya pada pengujian Arus Eksitasi adalah sebagai


berikut.:

1). Persiapan alat ukur dan aksesoris lainnya serta yakinkan semuanya
dalam kondisi baik.

2). Persiapan tool set yang diperlukan

9
3). Persiapan blanko pengukuran

4). Pastikan transformator yang akan di uji sudah terhubung atau terkoneksi
dengan pentanahan sistem

5). Pastikan transformator yang akan diuji dalam keadaan terpisah dari
rangkaian sistem

6). Sebelum memulai pengujian, pastikan pentanahan dari alat uji omicron
CPC 100 sudah terpasang dengan baik. Periksa dan pastikan semua
pemasangan kabel pengujian sudah benar sesuai dengan rangkaian
pengukuran

7). Pastikan posisi jarak aman antara operator, alat uji dan transformator yang
di uji sudah aman

8). Foto atau catat nilai rasio tegangan sesuai dengan jumlah tegangan tap
changer pada nameplate transformator yang akan di uji

9). Isilah parameter-parameter yang telah disediakan oleh omicron CPC 100
untuk lembar kerja

Gambar 4.43 Wiring Diagram Arus Eksitasi Dengan Alat Uji Omicron CPC 100

9
Table 4.8 Pengujian Arus Eksitasi
T Fasa R Fasa S Fasa T
a
Arus Losses Reakt Arus Losses Reakt Arus Losses Reakt
p
(mA) (Watt) ansi(k (mA) (Watt) ansi(k (mA) (Watt) ansi(k
Ohm) Ohm) Ohm)
2 674, 5083 9,75 435, 3286 15,07 673. 5054 9,81
894 285 514

Perbandingan antar Kriteria Hasil


fasa terluar (R-T)
0,204% 10% Memenuhi

Pengukuran arus eksitasi terdiri dari komponen besarnya arus (mA) dan
kerugian (W). Besarnya eksitasi ini tergantung pada nilai-nilai relatif dari
komponen induktif dan kapasitif dari inti dan isolasi, sedangkan komponen
losses selalu didominasi oleh rugi-rugi inti, terutama yang dihasilkan oleh arus
eddy (IEEE Std C57.91™. 2011)
Dari data pengujian Indeks Polarisasi pada Trafo Daya UAT dia atas
disimpulkan bahwa dalam kondisi bagus. Hal ini sesuai dengan standar IEC std
62-1995 dan IEEE std C57.152-2013 .

5. Pengujian Tangen Delta

Langkah-langkah pengujianya pada pengujian tan delta adalah sebagai


berikut.:

1). Persiapan alat ukur dan aksesoris lainnya serta yakinkan semuanya
dalam kondisi baik.

2). Persiapan tool set yang

diperlukan 3). Persiapan blanko

9
pengukuran

9
4). Pastikan transformator yang akan di uji sudah terhubung atau terkoneksi
dengan pentanahan sistem

5). Pastikan transformator yang akan diuji dalam keadaan terpisah dari
rangkaian sistem

6). Sebelum memulai pengujian, pastikan pentanahan dari alat uji omicron
CPC 100 sudah terpasang dengan baik. Periksa dan pastikan semua
pemasangan kabel pengujian sudah benar sesuai dengan rangkaian
pengukuran

7). Pastikan posisi jarak aman antara operator, alat uji dan transformator yang
di uji sudah aman

8). Foto atau catat nilai rasio tegangan sesuai dengan jumlah tegangan tap
changer pada nameplate transformator yang akan di uji

9). Isilah parameter-parameter yang telah disediakan oleh omicron CPC 100
untuk lembar kerja

Gambar4.44 Wiring Diagram Tan Delta Isolasi yang diuji ICH+ICHL Dengan Alat Uji Omicron
CPC 100

9
Gambar 4.45 Wiring Diagram Tan Delta Isolasi yang diuji ICH+ICHL Dengan Alat Uji Omicron
CPC 100

Gambar 4.46 Wiring Diagram Tan Delta Isolasi yang diuji ICH+ICHL Dengan Alat Uji Omicron
CPC 100

Gambar 4.47 Wiring Diagram Tan Delta Isolasi yang diuji ICH+ICHL Dengan Alat Uji Omicron
CPC 100

9
Gambar 4.48 Wiring Diagram Tan Delta Isolasi yang diuji ICH+ICHL Dengan Alat Uji Omicron
CPC 100

Gambar 4.49 Wiring Diagram Tan Delta Isolasi yang diuji ICH+ICHL Dengan Alat Uji Omicron
CPC 100

Pada Pengujian Tan Delta Isolasi Trafo, dilakukan 4 macam pengujian yaitu :

 ICHL = primer-sekunder

 ICH = Primer-Ground

 ICL = Sekunder-Ground

 ICLH = Sekunder-Primer

9
Table 4.9 Pengujian Tangen Delta
Sisi Meas Test V Freq V I Out Watt Cap Df
Teganga ureme Mode Out uensi Test Los
n nt
HV ICH+I GST 6 KV 50 6 KV 19,6 379,51 1039 0,32
CHL Hz mA mW 5 pF 27 %
ICH GSTg-A 6 KV 50 6 KV 3,72 94,81 1972 0,42
Hz mA mW ,6 pF 48 %
ICHL UST-A 6 KV 50 6 KV 15,88 283,49 8422 0,29
Hz mA mW ,3 pF 75 %
LV ICL+I GST 3,01 50 3KV 13,9 136,48 1469 0,32
CLH KV Hz mA mW 9,1 62 %
pF
ICL GSTg-A 3,01 50 3KV 5,94 65,49 6276 0,36
KV Hz mA mW pF 63 %
ICLH UST-A 3,01 50 3KV 7,99 71,07 8422 0,29
KV Hz mA mW pF 45 %

Pada Sisi HV

1.ICH+ICHL

a. P = V . Ir

Ir =𝑃
𝑉

0,37951
= 6000

=6,3251667 x 10−5 A
𝐼𝑟
b. Ic =Tan δ

6,3251667 x10−5
= 0,003227

=0,0196 A

c. I Total =√(𝐼𝑟2 + 𝐼𝑐2)

=√(6,3251667 x 10−5 )2 + (0,0196)2

=0,0196 A

9
d. Tan δ = 0,003227

δ = Tan-1 0,003227

δ =0,18489
𝑃
e. Tan δ =
𝑉2ῳ𝑐

0,37951
=(6000)2𝑥2πx50𝑥10395𝑥10−9

= 3,22809 𝑋 10−3

Tan δ 𝑝𝑒𝑟ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛−Tan δ percobaan


f. KR = Tan δ 𝑝𝑒𝑟ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛 x 100%

3,22809 x10−3− 0,003227


= 3,22809 x10−3 x 100%

=0,03376609 %

Dari data diketahui rugi-rugi dielektrik di atas, maka dapat dilihat bahwa
nilai rugi daya. Dari rugi-rugi dielektrik yang terjadi, maka dapat menghitung
perhitungan untuk mengetahui bagaimana parameter dari nilai tan delta isolasi
ICH-ICHL. Parameter-parameter tersebut diantaranya adalah nilai I Total atau
arus total yang mengalir pada isolasinya, nilai Ic atau nilai Arus Kapasitif atau
arus yang terserap padasistem kapasitansi isolasinya dan Ir atau Arus resistif
yaitu arus yang menembus sistem isolasi nya yang berhasil menuju bagian
kumparan lain dari trafo tersebut, serta kita dapat melihat bagaimana besar
penyimpangan sudut melalui bentuk dari Diagram Fasor dari isolasi tersebut.
Setelah itu, kita akan membandingkan bagaimana nilai Tan Delta jika dihitung
menggunakan parameter yang dihasilkan dari tegangan inject alat Uji dengan
hasil dari pengujian .

2. ICH

a. P = V . Ir

Ir =𝑃
𝑉

0,09481
= 6000

1
=1,5801667x10−5 A
𝐼𝑟
b. Ic =Tan δ

1,5801667x10−5
= 0,004248

=3,719789x10−3 A

c. I Total =√(𝐼𝑟2 + 𝐼𝑐2)

=√(1,5801667x10−5)2 + (3,719789x10−3 )2

=3,719822x10−3 A

d. Tan δ = 0,004248

δ = Tan-10,004248

δ =0,243391
𝑃
e. Tan δ = 2
𝑉 ῳ𝑐

0,09481
=(6000)2𝑥2πx50𝑥1972,6𝑥10−12

=0,0042497

Tan δ 𝑝𝑒𝑟ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛−Tan δ percobaan


f. KR = Tan δ 𝑝𝑒𝑟ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛 x 100%

0,0042497−0,004248
= 0,0042497 x 100%

= 0,04 %

Dari data diketahui rugi-rugi dielektrik di atas, maka dapat dilihat bahwa
nilai rugi daya. Dari rugi-rugi dielektrik yang terjadi, maka dapat menghitung
perhitungan untuk mengetahui bagaimana parameter dari nilai tan delta
isolasi ICH. Parameter-parameter tersebut diantaranya adalah nilai I Total
atau arus total yang mengalir pada isolasinya, nilai Ic atau nilai Arus Kapasitif
atau arus yang terserap padasistem kapasitansi isolasinya dan Ir atau Arus
resistif yaitu arus yang menembus sistem isolasi nyayang berhasil menuju
bagian kumparan lain dari trafo tersebut, serta kita dapat melihat bagaimana
besar penyimpangan sudut melalui bentuk dari Diagram Fasor dari isolasi

1
tersebut. Setelah itu, kita

1
akan membandingkan bagaimana nilai Tan Delta jika dihitung menggunakan
parameter yang dihasilkan dari tegangan inject alat Uji dengan hasil dari
pengujian .

3. ICHL

a. P = V . Ir

Ir =𝑃
𝑉

0,28349
= 6000

=4,7248333x10−5 A
𝐼𝑟
b. Ic =Tan δ

4,7248333x10−5
= 0,002975

=0,0158818 A

c. I Total =√(𝐼𝑟2 + 𝐼𝑐2)

=√(4,7248333x10−5)2 + (0,0158818)2

=0,01588187 A

d. Tan δ = 0,002975

δ = Tan-1 0,002975

= 0,17045
𝑃
e. Tan δ =
𝑉2ῳ𝑐

0,28349
=(6000)2𝑥2πx50𝑥8422,3,6𝑥10−12

=0,00297604

Tan δ 𝑝𝑒𝑟ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛−Tan δ percobaan


f. KR = Tan δ 𝑝𝑒𝑟ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛 x 100%

0,00297604−0,002975
= 0,00297604 x 100%

= 0,034957 %

1
Dari data diketahui rugi-rugi dielektrik di atas, maka dapat dilihat
bahwa nilai rugi daya. Dari rugi-rugi dielektrik yang terjadi, maka dapat
menghitung perhitungan untuk mengetahui bagaimana parameter dari nilai
tan delta isolasi ICHL . Parameter-parameter tersebut diantaranya adalah
nilai I Total atau arus total yang mengalir pada isolasinya, nilai Ic atau nilai
Arus Kapasitif atau arus yang terserap padasistem kapasitansi isolasinya dan
Ir atau Arus resistif yaitu arus yang menembus sistem isolasi nyayang
berhasil menuju bagian kumparan lain dari trafo tersebut, serta kita dapat
melihat bagaimana besar penyimpangan sudut melalui bentuk dari Diagram
Fasor dari isolasi tersebut. Setelah itu, kita akan membandingkan bagaimana
nilai Tan Delta jika dihitung menggunakan parameter yang dihasilkan dari
tegangan inject alat Uji dengan hasil dari pengujian .

Pada Sisi LV

1.ICL+ICLH

a. P = V . Ir

Ir =𝑃
𝑉

0,13648
= 3000

= 4,549333 x 10−5 A
𝐼𝑟
b. Ic =Tan δ

4,549333 x 10−5
= 0,003262

= 0,01394645 A

c. I Total =√(𝐼𝑟2 + 𝐼𝑐2)

= √(4,549333 x 10−5)2 + (0,01394645)2

= 0,01394652 A

d. Tan δ = 0,003262

1
δ = Tan-1 0,003262

= 0,186898
𝑃
e. Tan δ =
𝑉2ῳ𝑐

0,13648
=(3000)2𝑥2πx50𝑥14699,1𝑥10−12

=0,0032838

Tan δ 𝑝𝑒𝑟ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛−Tan δ percobaan


f. KR = Tan δ 𝑝𝑒𝑟ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛 x 100%

0,0032838−0,003262
= 0,0032838 x 100%

= 0,663865 %

Dari data diketahui rugi-rugi dielektrik di atas, maka dapat dilihat


bahwa nilai rugi daya. Dari rugi-rugi dielektrik yang terjadi, maka dapat
menghitung perhitungan untuk mengetahui bagaimana parameter dari nilai
tan delta isolasi ICL-ICLH . Parameter-parameter tersebut diantaranya adalah
nilai I Total atau arus total yang mengalir pada isolasinya, nilai Ic atau nilai
Arus Kapasitif atau arus yang terserap padasistem kapasitansi isolasinya dan
Ir atau Arus resistif yaitu arus yang menembus sistem isolasi nya yang
berhasil menuju bagian kumparan lain dari trafo tersebut, serta kita dapat
melihat bagaimana besar penyimpangan sudut melalui bentuk dari Diagram
Fasor dari isolasi tersebut. Setelah itu, kita akan membandingkan bagaimana
nilai Tan Delta jika dihitung menggunakan parameter yang dihasilkan dari
tegangan inject alat Uji dengan hasil dari pengujian .

2. ICL

a. P = V . Ir

Ir =𝑃
𝑉

0,06549
= 3000

= 2,183 𝑥10−5 A

1
𝐼𝑟
b. Ic =Tan δ

2,183 𝑥10−5
= 0,003663

= 5,959595 𝑥10−3 A

c. I Total =√(𝐼𝑟2 + 𝐼𝑐2)

=√(2,183 𝑥10−5)2 + (5,959595 𝑥10−3)2

= 5,959635 𝑥10−3 A

d. Tan δ = 0,003663

δ = Tan-1 0,003663

=0,209873
𝑃
e. Tan δ =
𝑉2ῳ𝑐

0,06549
=(3000)2𝑥2πx50𝑥6276𝑥10−12

=0,00369062

f. Tan δ 𝑝𝑒𝑟ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛−Tan δ percobaan


KR = Tan δ 𝑝𝑒𝑟ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛

0,00369062−0,003663
= 0,00369062 x 100%

= 0,7484 %

Dari data diketahui rugi-rugi dielektrik di atas, maka dapat dilihat


bahwa nilai rugi daya. Dari rugi-rugi dielektrik yang terjadi, maka dapat
menghitung perhitungan untuk mengetahui bagaimana parameter dari nilai
tan delta isolasi ICL . Parameter-parameter tersebut diantaranya adalah nilai I
Total atau arus total yang mengalir pada isolasinya, nilai Ic atau nilai Arus
Kapasitif atau arus yang terserap padasistem kapasitansi isolasinya dan Ir
atau Arus resistif yaitu arus yang menembus sistem isolasi nyayang berhasil
menuju bagian kumparan lain dari trafo tersebut, serta kita dapat melihat
bagaimana besar penyimpangan sudut melalui bentuk dari Diagram Fasor

1
dari isolasi tersebut. Setelah itu, kita

1
akan membandingkan bagaimana nilai Tan Delta jika dihitung menggunakan
parameter yang dihasilkan dari tegangan inject alat Uji dengan hasil dari
pengujian .

3. ICLH

a. P = V . Ir

Ir =𝑃
𝑉

0,07107
= 3000

= 2,369 x 10−5 A
𝐼𝑟
b. Ic =Tan δ

2,369 x 10−5
= 0,002945

= 8,044142 x 10−3 A

c. I Total =√(𝐼𝑟2 + 𝐼𝑐2)

= √(2,369 x 10−5)2 + (8,044142 x 10−3)2

= 8,0441768 x 10−3 A

d. Tan δ = 0,002945

δ = Tan-1 0,002945

=0,1687355
𝑃
e. Tan δ =
𝑉2ῳ𝑐

0,07107
=(3000)2𝑥2πx50𝑥8422𝑥10−12

=0,0029845

Tan δ 𝑝𝑒𝑟ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛−Tan δ percobaan


f. KR = Tan δ 𝑝𝑒𝑟ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛 x 100%

0,0029845−0,002945
= 0,0029845 x 100%

= 1,3235 %

1
Dari data diketahui rugi-rugi dielektrik di atas, maka dapat dilihat
bahwa nilai rugi daya. dari rugi-rugi dielektrik yang terjadi, maka dapat
menghitung perhitungan untuk mengetahui bagaimana parameter dari nilai
tan delta isolasi ICLH . Parameter-parameter tersebut diantaranya adalah
nilai I Total atau arus total yang mengalir pada isolasinya, nilai Ic atau nilai
Arus Kapasitif atau arus yang terserap padasistem kapasitansi isolasinya dan
Ir atau Arus resistif yaitu arus yang menembus sistem isolasi nyayang
berhasil menuju bagian kumparan lain dari trafo tersebut, serta kita dapat
melihat bagaimana besar penyimpangan sudut melalui bentuk dari Diagram
Fasor dari isolasi tersebut. Setelah itu, kita akan membandingkan bagaimana
nilai Tan Delta jika dihitung menggunakan parameter yang dihasilkan dari
tegangan inject alat Uji dengan hasil dari pengujian .

Dari perhitungan mengenai Kesalahan relatif pengujian Tan Delta di


atas, rata-rata nilai kesalahan relatif di setiap parameter pengujian
kapasitansi isolasi bernilai 0 %, itu berarti proseduratau instruksi kerja
pengujian Tan Delta pada Trafo telah dilaksanakan dengan benar sesuai
dengan apa yang ditetapkan.
Table 4.10 Hasil Perhitungan dan KR Pengujian Tan Delta

Kumpar Isolasi Mode Tan δ Tan δ Daya Kapasi KR


an yang Yang Pengukuran Perhitun tansi
Diuji Diuji Yang gan
Digunakan

Primer ICH+I GST 0,3227 0,32280 379,51 10395 0,0


CHL % 9% mW pF 337
%

ICH GSTg-A 0,4248 0,42497 94,81 1972,6 0,0


% % mW pF 4%

ICHL UST-A 0,2975 0,2976 283,49 8422,3 0,0


% % mW pF 349

1
5%

Sekunde ICL+I GST 0,3262 0,32838 136,48 14699, 0,6


r CLH % % mW 1 pF 638
6%

ICL GSTg-A 0,3663 0,36906 65,49 6276 0,7


% % mW pF 484
%

ICH+I GST 0,2945 0,29845 379,51 10395 1,3


CHL % % mW pF 235
%

Setelah melihat pembahasan di atas, nilai tan delta hasil pengujian ICH-
ICHL sisi primer masih sesuai standar, yaitu bernilai 0,3227 % dimana standar
nya untuk trafo baru yaitu di bawah 0,5%. Hasil tersebut, mengindikasikan
bahwa Isolasi pada belitan Primer-Ground dan Primer-Sekunder masih berada
pada kondisi baik. Hasil perhitungan nilai Arus Kapasitfi (Ic) juga nilainya tidak
jauh berbeda dengan nilai arus bocor yang mengalir pada isolasi tersebut (I
Total) serta didapat juga nilai Arus Resistif serta penyimpangan sudut yang
kecil sehinggamengindikasikan bahwa isolasi tersebut masih berada pada
kondisi baik. Selain itu, juga dibandingkan antara tan delta hasil perhitungan
dari parameter tegangan alat uji dan tan delta hasil pengujian. Didapat nilai
perbedaan dengan Kesalahan Relatif sebesar 0,0337 %, yangartinya
pengujian tan delta tersebut menghasilkan nilai yang akurat serta prosedur
cara pengambilan data nya telah dilaksanakan dengan cara yang benar.

Selanjutnya nilai tan delta hasil pengujian ICH sisi primer masih sesuai
standar, yaitu bernilai 0,4248 % dimana standar nya untuk trafo baru yaitu di
bawah 0,5%. Hasil tersebut, mengindikasikan bahwa Isolasi pada belitan
Primer-Ground dan Primer-Sekunder masih berada pada kondisi baik. Hasil
perhitungan nilai Arus Kapasitfi (Ic) juga nilainya tidak jauh berbeda dengan
nilai arus bocor yang mengalir pada isolasi tersebut (I Total) serta didapat juga
nilai Arus Resistif serta penyimpangan sudut yang kecil sehingga
mengindikasikan bahwa isolasi tersebut masih berada pada kondisi baik.
Selain
1
itu, juga dibandingkan antara tan delta hasil perhitungan dari parameter
tegangan alat uji dan tan delta hasil pengujian. Didapat nilai perbedaan
dengan Kesalahan Relatif sebesar 0,04 %, yang artinya pengujian tan delta
tersebut menghasilkan nilai yang akurat serta prosedur cara pengambilan data
nya telah dilaksanakan dengan cara yang benar.
Selanjutnya nilai tan delta hasil pengujian ICHL sisi primer masih sesuai
standar, yaitu bernilai 0,2975 % dimana standar nya untuk trafo baru yaitu di
bawah 0,5%. Hasil tersebut, mengindikasikan bahwa Isolasi pada belitan
Primer-Ground dan Primer-Sekunder masih berada pada kondisi baik. Hasil
perhitungan nilai Arus Kapasitfi (Ic) juga nilainya tidak jauh berbeda dengan
nilai arus bocor yang mengalir pada isolasi tersebut (I Total) serta didapat juga
nilai Arus Resistif serta penyimpangan sudut yang kecil sehingga
mengindikasikan bahwa isolasi tersebut masih berada pada kondisi baik.
Selain itu, juga dibandingkan antara tan delta hasil perhitungan dari parameter
tegangan alat uji dan tan delta hasil pengujian. Didapat nilai perbedaan
dengan Kesalahan Relatif sebesar 0,03495 %, yangartinya pengujian tan delta
tersebut menghasilkan nilai yang akurat serta prosedur cara pengambilan data
nya telah dilaksanakan dengan cara yang benar.

Selanjutnya nilai tan delta hasil pengujian ICL-ICLH sisi Sekunder


masih sesuai standar, yaitu bernilai 0,3262 % dimana standar nya untuk trafo
baru yaitu di bawah 0,5%. Hasil tersebut, mengindikasikan bahwa Isolasi
pada belitan Primer-Ground dan Primer-Sekunder masih berada pada kondisi
baik. Hasil perhitungan nilai Arus Kapasitfi (Ic) juga nilainya tidak jauh
berbeda dengan nilai arus bocor yang mengalir pada isolasi tersebut (I Total)
serta didapat juga nilai Arus Resistif serta penyimpangan sudut yang kecil
sehingga mengindikasikan bahwa isolasi tersebut masih berada pada kondisi
baik. Selain itu, juga dibandingkan antara tan delta hasil perhitungan dari
parameter tegangan alat uji dan tan delta hasil pengujian. Didapat nilai
perbedaan dengan Kesalahan Relatif sebesar 0,66386 %, yangartinya
pengujian tan delta tersebut menghasilkan nilai yang akurat serta prosedur
cara pengambilan data nya telah dilaksanakan dengan cara yang benar.

Selanjutnya nilai tan delta hasil pengujian ICL sisi Sekunder masih sesuai

1
standar, yaitu bernilai 0,2945 % dimana standar nya untuk trafo baru yaitu di
bawah 0,5%. Hasil tersebut, mengindikasikan bahwa Isolasi pada belitan
Primer-Ground dan Primer-Sekunder masih berada pada kondisi baik. Hasil
perhitungan nilai Arus Kapasitfi (Ic) juga nilainya tidak jauh berbeda dengan
nilai arus bocor yang mengalir pada isolasi tersebut (I Total) serta didapat
juga nilai Arus Resistif serta penyimpangan sudut yang kecil sehingga
mengindikasikan bahwa isolasi tersebut masih berada pada kondisi baik.
Selain itu, juga dibandingkan antara tan delta hasil perhitungan dari
parameter tegangan alat uji dan tan delta hasil pengujian. Didapat nilai
perbedaan dengan Kesalahan Relatif sebesar 0,7484 %, yangartinya
pengujian tan delta tersebut menghasilkan nilai yang akurat serta prosedur
cara pengambilan data nya telah dilaksanakan dengan cara yang benar.

Selanjutnya nilai tan delta hasil pengujian ICLH sisi Sekunder masih
sesuai standar, yaitu bernilai 0,3663 % dimana standar nya untuk trafo baru
yaitu di bawah 0,5%. Hasil tersebut, mengindikasikan bahwa Isolasi pada
belitan Primer-Ground dan Primer-Sekunder masih berada pada kondisi baik.
Hasil perhitungan nilai Arus Kapasitfi (Ic) juga nilainya tidak jauh berbeda
dengan nilai arus bocor yang mengalir pada isolasi tersebut (I Total) serta
didapat juga nilai Arus Resistif serta penyimpangan sudut yang kecil sehingga
mengindikasikan bahwa isolasi tersebut masih berada pada kondisi baik.
Selain itu, juga dibandingkan antara tan delta hasil perhitungan dari
parameter tegangan alat uji dan tan delta hasil pengujian. Didapat nilai
perbedaan dengan Kesalahan Relatif sebesar 1,3235 %, yangartinya
pengujian tan delta tersebut menghasilkan nilai yang akurat serta prosedur
cara pengambilan data nya telah dilaksanakan dengan cara yang benar.

1
BAB V
PENUTUP

5.1 Kesimpulan
Berdasarkan hasil kerja praktek yang dilakukan di PT PLN
(Persero)Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin maka dapat
diambil kesimpulan:
1. PLTU Ombilin baru memulai beroperasi sejak akhir tahun
1996. Yang bertempat di :Jl.Prof. DR. M. Yamin SH Talawi. Sawahlunto-
Sumatra Barat 27446, Indonesia. PT PLN (Persero) Unit Pelaksana
Pembangkitan Ombilin dibentuk berdasarkan surat direksi PT PLN
(Persero) No. 080. K/023/DIR/1995, tanggal 18 September 1995
tentang pembuatan dan penetapan tingkat unit Unit Pelaksana
Pembangkitan Ombilin pada PT PLN (Persero) Wilayah III Unit
Pelaksana Pembangkitan Ombilin yang membawahi daerah kerja Pusat
Listrik Tenaga Uap (PLTU) Ombilin dengan kapasitas terpasang 2 x 100
MW .
2. Bahan baku utama yang digunakan oleh perusahaan ini
adalah diPLTU Ombilin yaitu air dan bahan bakar utama yang
digunakan adalah batu bara. Air yang digunakan dalam proses produksi
di PLTU ombilin didapatkan dari sungai ombilin yang berada di sekitaran
PLTU ombilin. Batu bara di PLTUOmbilin didapatkan dari PT pemasok
batu bara yang berada tidak jauh dari PLTU Ombilin. Baru bara yan
digunakan yaitu batu bara yang telah melalui uji kualitas terlebih dahulu.
3. PLTU Ombilin menggunakan sistem produksi make to stock
sehingga perusahaan ini terus menerus memproduksi selama 24 jam
sehingga mesin terus menerus beroperasi tanpa henti dan listrik yang
dihasilkan di trafo akan disalurkan ke GIS sebelum disalurkan ke
konsumen
4. PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Ombilin dipimpin oleh
seorang manager yang dibantu 5 orang Assistant Manager dan Senoir
Spesialis II, yaitu :
1. Manager Bagian Engineering
1
2. Manager Bagian Operasi

3. Manager Bagian Pemeliharaan

4. Manager Bagian Coal & Ash Handling

5. Manager Bagian Keuangan SDM dan ADM

5. berdasarkan hasil pengujian transformator UAT Unit 1 pada


PLTU Ombilin, semua komponen yang diuji telah memenuhi standar
yang berlaku. Sehingga kondisi Trafo UAT Unit 1 pada PLTU Ombilin
dalam keadaan baik serta optimal.

5.2 Saran

Diharapkan untuk mahasiswa yang magang untuk lebih serius


dalam melaksanakan magang dengan mengikuti prosedur yang telah
ditentukan oleh PT.PLN (PERSERO) Unit Pelaksana Pembangkitan
Ombilin 2X100 MW .

1
Lampiran

Lampiran 1 Surat Keterangan Telah Menyelesaikan kerja magang dari


instansi/perusahaan (sebagai syarat kerja magang).

1
Lampiran 2 Rencana Pelaksanaan Kerja Magang (RPKM)

RENCANA PELAKSANAAN KERJA MAGANG (RPKM)

Nama : Asti Felicia

NIM 201811177

No. Surat Pengantar Internship : 0223 / MR / 1 / A07 / 11/


2021.
Nama Institusi / Perusahaan : PLTU PT PLN (Persero)
Penerima Kerja Magang
UPK Ombilin.

Nama Pejabat Penerima Magang : Didi Siswanto

Alamat Lengkap : Sijantang,


Sawahlunto.

No. Telepon yang dapat dihubungi 083114757364

Minggu Pertama :

Perkenalan dengan staff dan lingkungan kerja, dan penyesuaian


serta mengikuti kegiatan yang di laksanakan di PLTU PT PLN
(Persero) UPK Ombilin.

Minggu Kedua :

Mengamati Peralatan, system yang di gunakan peralatan, dan, Mempelajari


metode pelaksanaan Pengoperasian di lapangan, untuk divisi CAH, di
PLTU PT PLN (Persero) UPK Ombilin.

Minggu Ketiga :

Mempelajari jenis - jenis perawatan perangkat CAH yang di laksanakan di


PLTU PT PLN (Persero) UPK Ombilin.

1
Minggu Keempat :

Mempelajari kegiatan maintenance di lapangan untuk divisi CAH, di PLTU


PT PLN (Persero) UPK Ombilin.

Minggu Kelima :

Mengamati metode pelaksanaan Perawatan di lapangan, untuk peralatan CAH,


di PLTU PT PLN (Persero) UPK Ombilin.

Minggu keenam :

Mempelajari kerusakan dan gangguan yang sering terjadi, dan


penanganan kerusakan pada peralatan Coal dan ash handling , di PLTU
PT PLN (Persero) UPK Ombilin.

Minggu Ketujuh :

Pengambilan Data dan mengikuti kegiatan mentor di lapangan.

Minggu kedelapan :

Mengamati Kerusakan berat yang di laksanakan pada Breakdown


Maintenance terbaru yang di laksanakan di PLTU PT PLN (Persero)
UPK Ombilin.

Minggu kesembilan :

Mengetahui Metode perbaikan kerusakan berat yang di temukan pada


saat major maintenance di PLTU PT PLN (Persero) UPK Ombilin.

Minggu kesepuluh :

Konsultasi mengenai masalah pembahasan topik yang akan di angkat


untuk laporan magang.

Minggu kesebelas :

Sharing session dengan mentor lapangan mengenai pembahasan lanjut


judul yang di angkat untuk skripsi dan mengumpulkan data Spesifikasi

1
peralatan, data pengoperasian, dan data perawatan sesuai dengan Judul
Pembahasan.

Minggu keduabelas:

Pengambilan Data lanjutan yang di butuhkan untuk pembahasan Skripsi.

1
Lampiran 3 Daftar Hadir Mahasiswa

DAFTAR HADIR MAHASISWA

Nama: Asti Felicia

NIM : 201811177

Nama Perusahaan : PT PLN (PERSERO) UPK OMBILIN

Bulan : Januari-Maret 2022


Tanda Tangan
No Tanggal Jam Masuk Jam Keluar
Super visior
1 3 Januari 2022 07.30 16.00
2 4 Januari 2022 07.30 16.00
3 5 Januari 2022 07.30 16.00
4 6 Januari 2022 07.30 16.00
5 7 Januari 2022 07.00 16.30
6 10 Januari 2022 07.30 16.00
7 11 Januari 2022 07.30 16.00
8 12 Januari 2022 07.30 16.00
9 13 Januari 2022 07.30 16.00
10 14 Januari 2022 07.00 16.30
11 17 Januari 2022 07.30 16.00
12 18 Januari 2022 07.30 16.00
13 19 Januari 2022 07.30 16.00
14 20 Januari 2022 07.30 16.00
15 21 Januari 2022 07.00 16.30
16 24 Januari 2022 07.30 16.00
17 25 Januari 2022 07.30 16.00
18 26 Januari 2022 07.30 16.00
19 27 Januari 2022 07.30 16.00
20 28 Januari 2022 07.00 16.30
21 31 Januari 2022 07.30 16.00
22 1 Februari 2022 07.30 16.00
23 2 Februari 2022 07.30 16.00
24 3 Februari 2022 07.30 16.00
25 4 Februari 2022 07.00 16.30
26 7 Februari 2022 07.30 16.00
27 8 Februari 2022 07.30 16.00
28 9 Februari 2022 07.30 16.00
29 10 Februari 2022 07.30 16.00
30 11 Februari 2022 07.00 16.30
31 14 Februari 2022 07.30 16.00
32 15 Februari 2022 07.30 16.00
33 16 Februari 2022 07.30 16.00
34 17 Februari 2022 07.30 16.00
35 18 Februari 2022 07.00 16.30
36 21 Februari 2022 07.30 16.00
37 22 Februari 2022 07.30 16.00
38 23 Februari 2022 07.30 16.00

1
39 24 Februari 2022 07.30 16.00
40 25 Februari 2022 07.00 16.30
41 28 Februari 2022 07.30 16.00
42 1 Maret 2022 07.30 16.00
43 2 Maret 2022 07.30 16.00
44 3 Maret 2022 07.30 16.00
45 4 Maret 2022 07.00 16.30
46 7 Maret 2022 07.30 16.00
47 8 Maret 2022 07.30 16.00
48 9 Maret 2022 07.30 16.00
49 10 Maret 2022 07.30 16.00
50 11 Maret 2022 07.00 16.30
51 14 Maret 2022 07.30 16.00
52 15 Maret 2022 07.30 16.00
53 16 Maret 2022 07.30 16.00
54 17 Maret 2022 07.30 16.00
55 18 Maret 2022 07.00 16.30
56 21 Maret 2022 07.30 16.00
57 22 Maret 2022 07.30 16.00
58 23 Maret 2022 07.30 16.00

1
Lampiran 4 Laporan Kegiatan Pelaksanaan Magang Harian Kerja Magang

LAPORAN KEGIATAN
PELAKSANAAN MAGANG HARIAN KERJA MAGANG
Nama Mahasiswa : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi/ Bidang : HAR Listrik
Rincian RPKM Minggu Ke- 1
Hari/Tgl Kegiatan yang Uraian Kegiatan Paraf
dilaksanakan P.L/Cap
Senin, 3 Jan Perkenalan Pembagian bidang pekerjaan
2022 Terhadap ruang dan sosialisasi K3, dan
lingkup kerja melengkapi seluruh
administrasi sebelum
melaksanakan kerja
magang.Perkenalan diri ke
seluruh staff PLTU Ombilin
khususnya bagian HAR listrik
Selasa, 4 Jan Pengecekan pada Pengecekan dan perbaikan
2022 ruang breaker pada breaker 6kV
condensate Pump (CEX)

Rabu, 5 Jan Pengecekan Dilakukan pengecekan pada


2022 Tranformator EP transformator EP
(electrostatic Precipitator)
yang dilakukan yaitu
mengukur suhu dan cek
secara visual

1
Kamis, 6 Jan Pengecekan panel Pada kegiatan ini dilakukan
2022 Lift area turbin hall perbaikan pada penerangan
Lift di area turbin hall

Jumat, 7 Jan Pengecekan Air Pada kegiatan ini dilakukan


2022 Handling Unit pengecekan tegangan dan
(AHU) penambahan frekuensi pada
Air Handling Unit (AHU)

1
LAPORAN KEGIATAN
PELAKSANAAN MAGANG HARIAN KERJA MAGANG
Nama Mahasiswa : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi/ Bidang : HAR Listrik
Rincian RPKM Minggu Ke- 2
Hari/Tgl Kegiatan yang Uraian Kegiatan Paraf
dilaksanakan P.L/Cap
Senin, 10 Jan Pengecekan panel Pada kegiatan ini dilakukan
2022 pada area belt pengecekan secara visual
conveyor dan dilakukan cleaning pada
panel.

Selasa, 11 Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan


Jan 2022 motor tripper cleaning dan mengukur suhu
pada motor tripper

Rabu, 12 Jan Perbaikan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 Vibrating pergantian pada baut
Vibrating karena baut yang
sebelum nya mengalami
kerusakan

Kamis, 13 Jan Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 motor Condensate cleaning serta penambahan
Pump (CEX) grease pada motor
condensate pump (CEX)

1
Jumat, 14 Jan Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 breaker area Coal pengujian pada breaker eco
Ash blower.

1
LAPORAN KEGIATAN
PELAKSANAAN MAGANG HARIAN KERJA MAGANG
Nama Mahasiswa : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi/ Bidang : HAR Listrik
Rincian RPKM Minggu Ke- 3
Hari/Tgl Kegiatan yang Uraian Kegiatan Paraf
dilaksanakan P.L/Cap
Senin, 17 Jan Pemeliharaan pada Dilakukan pemeliharaan
2022 motor cooling water pada pipa motor CWP dan
pump (CWP) pada kegiatan ini dilakukan
pembukaan cover dari motor
CWP dengan menggunakan
Crane

Selasa, 18 Pemeliharaan pada Melanjutkan pekerjaan


Jan 2022 cooler motor CWP pemeliharaan motor CWP,
pada kegiatan ini dilakukan
pemberian Hcl pada pipa dan
cooler motor CWP untuk
membersihkan karat untuk
memperlancar aliran air pada
pipa.
Rabu, 19 Jan Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 motor CWP pemasangan cooler motor
CWP yang sudah
dibersihkan dengan Hcl

Kamis, 20 Jan Pemeliharaan pada Melanjutkan pekerjaan untuk


2022 motor CWP pemasangan pipa pada
motor CWP

1
Jumat, 21 Jan Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 motor Primary air cleaning dan penambahan
fan grease pada motor primary
air fan

1
LAPORAN KEGIATAN
PELAKSANAAN MAGANG HARIAN KERJA MAGANG
Nama Mahasiswa : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi/ Bidang : HAR Listrik
Rincian RPKM Minggu Ke- 4
Hari/Tgl Kegiatan yang Uraian Kegiatan Paraf
dilaksanakan P.L/Cap
Senin, 24 Jan Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 ruang breaker perbaikan pada breaker 6kV
motor primary air fan

Selasa, 25 Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan


Jan 2022 motor Rize valve perbaikan pada motor Rize
valve 01 FCA UV 103

Rabu, 26 Jan Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 motor Coal mill cleaning dan pengecekan
temperature pada motor coal
mill

Kamis, 27 Jan Perbaikan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 motor Rize valve pemasangan motor rize
valve yang sudah diperbaiki.

1
Jumat, 28 Jan Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 Automatic Voltage pengecekan pada Alat
Regulator (AVR) pengatur tegangan (AVR)

1
LAPORAN KEGIATAN
PELAKSANAAN MAGANG HARIAN KERJA MAGANG
Nama Mahasiswa : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi/ Bidang : HAR Listrik
Rincian RPKM Minggu Ke- 5
Hari/Tgl Kegiatan yang Uraian Kegiatan Paraf
dilaksanakan P.L/Cap
Senin, 31 Jan Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 motor Make up cleaning dan pengukuran
pump cooling water amper fasa menggunakan
tang amper

Selasa, 1 Feb Libur Imlek


2022

Rabu, 2 Feb Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 batrai cleaning dan penambahan
air demin pada batrai

Kamis, 3 Feb Perbaikan Lampu Pada kegiatan ini dilakukan


2022 pada pos security pergantian lampu pada area
pos security

1
Jumat, 4 Feb Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 motor induced draft pengukuran temperature
fan (FTA) motor dan mencatat amper
fasa pada breaker motor
induced draft fan (FTA)

1
LAPORAN KEGIATAN
PELAKSANAAN MAGANG HARIAN KERJA MAGANG
Nama Mahasiswa : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi/ Bidang : HAR Listrik
Rincian RPKM Minggu Ke- 6
Hari/Tgl Kegiatan yang Uraian Kegiatan Paraf
dilaksanakan P.L/Cap
Senin, 7 Feb Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 boiler feedwater cleaning dan pengecekan
pump (APA) secara visual pada boiler
feedwater pump (APA)

Selasa, 8 Feb Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 condensor pergantian katodik pada
condenser yang sudah
berkarat

Rabu, 9 Feb Pemeliharaan pada Dilakukan cleaning dan


2022 motor closed penambahan grease pada
cooling water pump motor closed cooling water
(SRI) pump (SRI)

Kamis, 10 Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan


Feb 2022 breaker 6kV pergantian isolator breaker
spare 6kV dan penambahan
sf6

1
Jumat, 11 Feb Pengambilan oli Pada kegiatan ini dilakukan
2022 trafo bekas pengambilan sampel oli trafo
bekas untuk di cek ke
laboratorium

1
LAPORAN KEGIATAN
PELAKSANAAN MAGANG HARIAN KERJA MAGANG
Nama Mahasiswa : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi/ Bidang : HAR Listrik
Rincian RPKM Minggu Ke- 7
Hari/Tgl Kegiatan yang Uraian Kegiatan Paraf
dilaksanakan P.L/Cap
Senin, 14 Feb Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 magnetic separator penormalan dan
penambahan oli pada
magnetic separator

Selasa, 15 Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan


Feb 2022 magnetic separator penormalan dan
penambahan oli pada
magnetic separator

Rabu, 16 Feb Pengujian relay Pada kegiatan ini dilakukan


2022 pada breaker pengujian relai overcurrent,
dan relay overload pada
breaker incoming cell

Kamis, 17 Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan


Feb 2022 turning gear unit 2 cleaning dan pengecekan
secar visual pada turning
gear unit 2 area turbin

1
Jumat, 18 Feb sakit
2022

1
LAPORAN KEGIATAN
PELAKSANAAN MAGANG HARIAN KERJA MAGANG
Nama Mahasiswa : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi/ Bidang : HAR Listrik
Rincian RPKM Minggu Ke- 8
Hari/Tgl Kegiatan yang Uraian Kegiatan Paraf
dilaksanakan P.L/Cap
Senin, 21 Feb Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 motor Seal air fan cleaning dan penambahan
(FNA) grease pada motor seal air
fan (FNA)

Selasa, 22 Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan


Feb 2022 Trafo UAT unit 1 perbaikan tempat silica gel
pada trafo UAT unit 1

Rabu, 23 Feb Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 AC central di area cleaning dan pengecekan
WTP ( water secara visual pada AC
treatment Plant) central WTP

Kamis, 24 Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan


Feb 2022 motor condensate cleaning dan pengecekan
pump (CEX) secara visual pada motor
condensate pump (CEX)

1
Jumat, 25 Feb Pengecekan batrai Pada kegiatan ini dilakukan
2022 pada diesel pengukuran tegangan batrai
emergency diesel emergency

1
LAPORAN KEGIATAN
PELAKSANAAN MAGANG HARIAN KERJA MAGANG
Nama Mahasiswa : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi/ Bidang : HAR Listrik
Rincian RPKM Minggu Ke- 9
Hari/Tgl Kegiatan yang Uraian Kegiatan Paraf
dilaksanakan P.L/Cap
Senin, 28 Feb Libur isra miraj
2022

Selasa, 1 Mar Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 batrai pengecekan tegangan pada
batrai unit 1

Rabu, 2 Mar Menginput data Pada kegiatan ini dilakukan


2022 batrai menginput data batrai yang
sudah di ukur tegangannya

Kamis, 3 Mar Libur nyepi


2022

1
Jumat, 4 Mar Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 tarnformator EP pengecekan isolator pada
tranformator EP

1
LAPORAN KEGIATAN
PELAKSANAAN MAGANG HARIAN KERJA MAGANG
Nama Mahasiswa : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi/ Bidang : HAR Listrik
Rincian RPKM Minggu Ke- 10
Hari/Tgl Kegiatan yang Uraian Kegiatan Paraf
dilaksanakan P.L/Cap
Senin, 7 Mar Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 tarnformator EP pengecekan isolator pada
tranformator EP

Selasa, 8 Mar Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 motor hammer pengecekan secara visual
dan mengukur temperature
pada motor hammer

Rabu, 9 Mar Perbaikan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 magnetic separator penormalan pada magnetic
separator karena ada
kebocoran

Kamis, 10 Mar Pemeliharan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 motor jacking oil cleaning dan pengecekan
pump (GGR) secara visual pada motor
jacking oil pump

1
Jumat, 11 Mar Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 area GIS cleaning dan pengecekan
secara visual pada PMT
yang ada di area GIS

1
LAPORAN KEGIATAN
PELAKSANAAN MAGANG HARIAN KERJA MAGANG
Nama Mahasiswa : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi/ Bidang : HAR Listrik
Rincian RPKM Minggu Ke- 11
Hari/Tgl Kegiatan yang Uraian Kegiatan Paraf
dilaksanakan P.L/Cap
Senin, 14 Mar Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 area GIS cleaning dan pengecekan
secara visual pada PMT
yang ada di area GIS

Selasa, 15 Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan


Mar 2022 trafo SST unit 2 pengukuran tegangan utama
dan common pada trafo SST
unit 2

Rabu, 16 Mar Pergantian Motor Pada kegiatan ini dilakukan


2022 BA unit 2 pergantian motor BA unit 2
karena motor yang lama
sudah keropos

Kamis, 17 Mar Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 Aux oil pump bfp cleaning dan pengecekan
area turbin secara visual aux oil pump
area turbin hall

1
Jumat, 18 Mar Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 Trafo EP pengecekan isolator pada
trafo EP

1
LAPORAN KEGIATAN
PELAKSANAAN MAGANG HARIAN KERJA MAGANG
Nama Mahasiswa : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi/ Bidang : HAR Listrik
Rincian RPKM Minggu Ke- 12
Hari/Tgl Kegiatan yang Uraian Kegiatan Paraf
dilaksanakan P.L/Cap
Senin, 21 Mar Pemasangan Pada kegiatan ini dilakukan
2022 grounding pada grounding pada batrai unit 2
batrai

Selasa, 22 Pergantian motor Pada kegiatan ini dilakukan


Mar 2022 vibrating pergantian motor vibrating
area coal ash

Rabu, 23 Mar Pengecekan Pada kegiatan ini dilakukan


2022 penerangan area perbaikan pada penerangan
belt conveyor di area belt conveyor

Kamis, 24 Mar Pemeliharaan pada Pada kegiatan ini dilakukan


2022 lube oil pump cleaning dan pengecekan
secara visual pada lube oil
pump

1
Jumat, 25 mar Pengecekan pada Pada kegiatan ini dilakukan
2022 trafo UAT unit 1 cleaning dan pengecekan
secara visual pada trafo UAT
unit 1

1
Lampiran 5 Laporan Mingguan Konsultasi Antar Pembimbing

LAPORAN MINGGUAN KONSULTASI ANTAR PEMBIMBING

Nama Mahasiswa Pelaksana magang : Asti Felicia


NIM 201811177
Nama Divisi / Bidang / Seksi / Sub :
Lokasi Kerja Magang :

Rincian RPKM Minggu (1 / 2 / 3 / 4 / 5 / 6 / 7 / 8 / 9 /10 / 11 / 12) :

Hasil Pelaksanaan Kerja Magang Terhadap RPKM :

PENILAIAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

Nama Pembimbing Lapangan : Yovi Leonardo Davinci


Jabatan : Supervisor Har Listrik

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang:

Saran :

Yovi Leonardo Davinci

Nama Dosen Pembimbing Magang :

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang :


Saran:

Mengetahui ,

Albert Gifson .H,.S.T,.M.T

1
LAPORAN MINGGUAN KONSULTASI ANTAR PEMBIMBING
Nama Mahasiswa Pelaksana magang : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi / Bidang / Seksi / Sub :
Lokasi Kerja Magang :

Rincian RPKM Minggu (1 / 2 / 3 / 4 / 5 / 6 / 7 / 8 / 9 /10 / 11 / 12) :

Hasil Pelaksanaan Kerja Magang Terhadap RPKM :

PENILAIAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

Nama Pembimbing Lapangan : Yovi Leonardo Davinci


Jabatan : Supervisor Har Listrik

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang:

Saran :

Yovi Leonardo Davinci

Nama Dosen Pembimbing Magang :

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang :


Saran:

Mengetahui ,

Albert Gifson .H,.S.T,.M.T

1
LAPORAN MINGGUAN KONSULTASI ANTAR PEMBIMBING
Nama Mahasiswa Pelaksana magang : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi / Bidang / Seksi / Sub :
Lokasi Kerja Magang :

Rincian RPKM Minggu (1 / 2 / 3 / 4 / 5 / 6 / 7 / 8 / 9 /10 / 11 / 12) :

Hasil Pelaksanaan Kerja Magang Terhadap RPKM :

PENILAIAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

Nama Pembimbing Lapangan : Yovi Leonardo Davinci


Jabatan : Supervisor Har Listrik

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang:

Saran :

Yovi Leonardo Davinci

Nama Dosen Pembimbing Magang :

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang :


Saran:

Mengetahui ,

Albert Gifson .H,.S.T,.M.T

1
LAPORAN MINGGUAN KONSULTASI ANTAR PEMBIMBING
Nama Mahasiswa Pelaksana magang : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi / Bidang / Seksi / Sub :
Lokasi Kerja Magang :

Rincian RPKM Minggu (1 / 2 / 3 / 4 / 5 / 6 / 7 / 8 / 9 /10 / 11 / 12) :

Hasil Pelaksanaan Kerja Magang Terhadap RPKM :

PENILAIAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

Nama Pembimbing Lapangan : Yovi Leonardo Davinci


Jabatan : Supervisor Har Listrik

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang:

Saran :

Yovi Leonardo Davinci

Nama Dosen Pembimbing Magang :

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang :


Saran:

Mengetahui ,

Albert Gifson .H,.S.T,.M.T

1
LAPORAN MINGGUAN KONSULTASI ANTAR PEMBIMBING
Nama Mahasiswa Pelaksana magang : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi / Bidang / Seksi / Sub :
Lokasi Kerja Magang :

Rincian RPKM Minggu (1 / 2 / 3 / 4 / 5 / 6 / 7 / 8 / 9 /10 / 11 / 12) :

Hasil Pelaksanaan Kerja Magang Terhadap RPKM :

PENILAIAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

Nama Pembimbing Lapangan : Yovi Leonardo Davinci


Jabatan : Supervisor Har Listrik

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang:

Saran :

Yovi Leonardo Davinci

Nama Dosen Pembimbing Magang :

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang :


Saran:

Mengetahui ,

Albert Gifson .H,.S.T,.M.T

1
LAPORAN MINGGUAN KONSULTASI ANTAR PEMBIMBING
Nama Mahasiswa Pelaksana magang : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi / Bidang / Seksi / Sub :
Lokasi Kerja Magang :

Rincian RPKM Minggu (1 / 2 / 3 / 4 / 5 / 6 / 7 / 8 / 9 /10 / 11 / 12) :

Hasil Pelaksanaan Kerja Magang Terhadap RPKM :

PENILAIAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

Nama Pembimbing Lapangan : Yovi Leonardo Davinci


Jabatan : Supervisor Har Listrik

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang:

Saran :

Yovi Leonardo Davinci

Nama Dosen Pembimbing Magang :

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang :


Saran:

Mengetahui ,

Albert Gifson .H,.S.T,.M.T

1
LAPORAN MINGGUAN KONSULTASI ANTAR PEMBIMBING
Nama Mahasiswa Pelaksana magang : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi / Bidang / Seksi / Sub :
Lokasi Kerja Magang :

Rincian RPKM Minggu (1 / 2 / 3 / 4 / 5 / 6 / 7 / 8 / 9 /10 / 11 / 12) :

Hasil Pelaksanaan Kerja Magang Terhadap RPKM :

PENILAIAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

Nama Pembimbing Lapangan : Yovi Leonardo Davinci


Jabatan : Supervisor Har Listrik

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang:

Saran :

Yovi Leonardo Davinci

Nama Dosen Pembimbing Magang :

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang :


Saran:

Mengetahui ,

Albert Gifson .H,.S.T,.M.T

1
LAPORAN MINGGUAN KONSULTASI ANTAR PEMBIMBING
Nama Mahasiswa Pelaksana magang : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi / Bidang / Seksi / Sub :
Lokasi Kerja Magang :

Rincian RPKM Minggu (1 / 2 / 3 / 4 / 5 / 6 / 7 / 8 / 9 /10 / 11 / 12) :

Hasil Pelaksanaan Kerja Magang Terhadap RPKM :

PENILAIAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

Nama Pembimbing Lapangan : Yovi Leonardo Davinci


Jabatan : Supervisor Har Listrik

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang:

Saran :

Yovi Leonardo Davinci

Nama Dosen Pembimbing Magang :

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang :


Saran:

Mengetahui ,

Albert Gifson .H,.S.T,.M.T

1
LAPORAN MINGGUAN KONSULTASI ANTAR PEMBIMBING
Nama Mahasiswa Pelaksana magang : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi / Bidang / Seksi / Sub :
Lokasi Kerja Magang :

Rincian RPKM Minggu (1 / 2 / 3 / 4 / 5 / 6 / 7 / 8 / 9 /10 / 11 / 12) :

Hasil Pelaksanaan Kerja Magang Terhadap RPKM :

PENILAIAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

Nama Pembimbing Lapangan : Yovi Leonardo Davinci


Jabatan : Supervisor Har Listrik

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang:

Saran :

Yovi Leonardo Davinci

Nama Dosen Pembimbing Magang :

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang :


Saran:

Mengetahui ,

Albert Gifson .H,.S.T,.M.T

1
LAPORAN MINGGUAN KONSULTASI ANTAR PEMBIMBING
Nama Mahasiswa Pelaksana magang : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi / Bidang / Seksi / Sub :
Lokasi Kerja Magang :

Rincian RPKM Minggu (1 / 2 / 3 / 4 / 5 / 6 / 7 / 8 / 9 /10 / 11 / 12) :

Hasil Pelaksanaan Kerja Magang Terhadap RPKM :

PENILAIAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

Nama Pembimbing Lapangan : Yovi Leonardo Davinci


Jabatan : Supervisor Har Listrik

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang:

Saran :

Yovi Leonardo Davinci

Nama Dosen Pembimbing Magang :

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang :


Saran:

Mengetahui ,

Albert Gifson .H,.S.T,.M.T

1
LAPORAN MINGGUAN KONSULTASI ANTAR PEMBIMBING
Nama Mahasiswa Pelaksana magang : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi / Bidang / Seksi / Sub :
Lokasi Kerja Magang :

Rincian RPKM Minggu (1 / 2 / 3 / 4 / 5 / 6 / 7 / 8 / 9 /10 / 11 / 12) :

Hasil Pelaksanaan Kerja Magang Terhadap RPKM :

PENILAIAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

Nama Pembimbing Lapangan : Yovi Leonardo Davinci


Jabatan : Supervisor Har Listrik

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang:

Saran :

Yovi Leonardo Davinci

Nama Dosen Pembimbing Magang :

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang :


Saran:

Mengetahui ,

Albert Gifson .H,.S.T,.M.T

1
LAPORAN MINGGUAN KONSULTASI ANTAR PEMBIMBING
Nama Mahasiswa Pelaksana magang : Asti Felicia
NIM 201811177
Nama Divisi / Bidang / Seksi / Sub :
Lokasi Kerja Magang :

Rincian RPKM Minggu (1 / 2 / 3 / 4 / 5 / 6 / 7 / 8 / 9 /10 / 11 / 12) :

Hasil Pelaksanaan Kerja Magang Terhadap RPKM :

PENILAIAN PELAKSANAAN KERJA MAGANG

Nama Pembimbing Lapangan : Yovi Leonardo Davinci


Jabatan : Supervisor Har Listrik

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang:

Saran :

Yovi Leonardo Davinci

Nama Dosen Pembimbing Magang :

Hasil / Kesimpulan Pelaksanaan Kerja Magang :


Saran:

Mengetahui ,

Albert Gifson .H,.S.T,.M.T

1
Lampiran 6 Foto Kegiatan Kerja Magang

A. Foto Kegiatan Mahasiswa

1
B. Foto Perusahaan

C. Foto Lainnya

1
1
DAFTAR PUSTAKA

Saputro ,Tomy Adi .(2018) . analisis hasil pengujian tahanan isolasi transformator daya
berdasarkan hasil uji indeks polarisasi, tangen delta, rasio tegangan, bdv(break down
voltage) : Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta .
Abidin Luqi. (2019). pengujian dissipation factor pada transformator dengan jumper dan
tanpa jumper bushing . Yang terbit di jurnal Ilmiah Energi dan Kelistrikan . p-ISSN
1979-0783 volume 11.
Wibowo , Dwi Ari .(2018) . analisa pengujian isolasi transformator daya 60 mva pada
gardu induk jajar : Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta .
Fajarwati ,,Miranti .(2018) .analisis kondisi hasil pengujian transformator iii 150/20kv
16mvagi jajar dalam keadaan padam :Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
Wibowo, Dwi Ari .(2018) . analisa pengujian isolasi transformator daya 60 mva pada
gardu induk jajar : Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Anindyantoro ,Muhammad Syahendra .(2017). analisa tahanan isolasi pada transformator
tenaga digardu induk wonogiri : Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
Badaruddin, Fery Agung Firdianto .(2016) . analisa minyak transformator pada
transformator tiga fasadi pt x . Yang terbit di jurnal Ilmiah Energi dan Kelistrikan,
ISSN:2086-9479.
Riyanto, sigit .(2021) . analisis tahanan isolasi pada transformatordi gardu induk 150 kv
purwodadi : Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Alinda Aisteti Yani, Margono, Ken Hasto .(2020). analisa tahanan isolasi transformator 3
di pt.pln (persero) gardu induk 150 kv pati . Yang terbit di jurnal Ilmiah issn :2746-
0975.

Anda mungkin juga menyukai