Anda di halaman 1dari 1

TUGAS

Seorang Ibu, bernama Nyonya Maysaroh, karena merasa sudah tua, bermaksud
menghibahkan tanah dan bangunan yang dimilikinya kepada anak-anaknya yang
bernama Kanda dan Dinda.
Keinginan tersebut baru bisa terlaksana di saat suaminya yaitu Tuan Wilhelm
meninggal dunia. Pada tanggal 1 Nov 2023, di hari yang sudah ditetapkan dengan
PPAT yang ditunjuknya, Ny Maysaroh bersama anak2nya datang ke kantor PPAT,
yang kebetulan adalah anda, yang berkantor di wilayah kedudukan anda masing-
masing.
Adapun obyek yang ingin dihibahkan adalah:
1. sebidang tanah dan bangunan dengan bukti kepemilikan SHM No. 788
seluas lt 800 m2 atas nama Bu Maysaroh akan dihibahkan kepada Kanda
lb 550 m2
2. sebidang tanah kosong dengan bukti kepemilikan SHM No. 123 seluas 150
m2 atas nama Bu Maysaroh akan dihibahkan kepada Kanda
3. sebidang tanah dan bangunan dengan bukti kepemilikan SHGB No 101
seluas lt 500m2 atas nama Tuan Wilhelm akan dihibahkan kepada Dinda
lb 250 m2

Catatan lain:
 NJOP pada SPPT PBB ketiga obyek pada no 1,2, dan 3 nilainya sama, yaitu:
Untuk Tanah Rp. 1.000.000/meter dan bangunan Rp. 500.000/meter.
 NPOPTKP ditetapkan Rp. 80.000.000,-
 Untuk kelengkapan identitas yang dibutuhkan silahkan diisi bebas

Pertanyaan:
a. Proses apa saja yang harus dilakukan terhadap sertifikat pada no 1,2 dan
3 diatas agar bisa beralih nama ke masing2 anak?
b. Pajak apa saja yang muncul? Dan berapa nilainya?
c. Buat aktanya

Anda mungkin juga menyukai