Anda di halaman 1dari 113

Kesehatan dan

Penyakit
Triana Karnadipa
Capaian Pembelajaran
Setelah mengikuti kelas ini, mahasiswa mampu:
● Menjelaskan Definisi dan konsep Kesehatan dan penyakit
● Menjelaskan Konsep kesejahteraan, Spektrum dan determinan
kesehatan
● Menjelaskan konsep dan sejarah alami penyakit
● Menjelaskan konsep control dan pencegahan penyakit
01
Kesehatan
Apakah itu ‘Sehat’?
● Apakah definisi sehat setiap orang sama?

● Klik:
https://PollEv.com/multiple_choice_polls/ld76MBQ42ObZCLSrukVsf/res
pond

● ” Kesehatan adalah keadaan sejahtera fisik, mental, dan


sosial yang utuh dan bukan hanya bebas dari penyakit atau
kelemahan.” – WHO, 1948

● Apakah untuk menjadikan masyarakat sehat hanya


diperlukan intervensi medis?
Menentukan Kesehatan sangat sulit!

● Model Kesehatan berubah sepanjang waktu!

Model Kedokteran
Abad 20
Model Holistik Model Wellness
WHO, 1948 WHO, 1984
Fisik

Masyarakat Emosional

Dimensi Dimensi
Kesehatan Kesehatan
Spiritual Mental

Social
Sehingga… dapat disimpulkan
Kesehatan itu:
Pertumbuhan dan perkembangan pribadi ('mewujudkan aspirasi').

Memenuhi kebutuhan dasar pribadi ('memuaskan kebutuhan').

Kemampuan untuk beradaptasi dengan perubahan lingkungan


(ketahanan terhadap perubahan dan mengatasi lingkungan).

Alat untuk mencapai tujuan, bukan tujuan itu sendiri (sumber daya
untuk kehidupan sehari-hari, bukan tujuan hidup).

Bukan hanya tidak adanya penyakit (konsep positif).

Konsep holistik (sumber daya, social, pribadi, kapasitas fisik, dll)


Apakah yang mempengaruhi
Kesehatan?

Dahlgren and Whitehead Model


Social-Determinant of based on Biopsychosocial Model
Health 1991
(Caesar, 2020)

Model Socio-ecological
● Determinan Kesehatan yang lebih luas
Inisiatif Internasional Untuk
Meningkatkan Kesehatan
WHO’s Health for All (HFA) (1985):
● Mengurangi kesenjangan dalam kesehatan.
● Kesehatan positif melalui promosi kesehatan
dan pencegahan penyakit.
● Partisipasi komunitas.
● Kerjasama antara otoritas kesehatan, otoritas
lokal dan lainnya yang berdampak pada
kesehatan.
● Fokus pada perawatan kesehatan primer
sebagai dasar utama dari sistem perawatan
kesehatan.
02
Penyakit
Patologi?
Hubungannya dengan
Fisioterapis?
Fokus FTs: Kemampuan fungsional dan
limitasi sebagai efek proses patologis
Tingkat aktivitas, partisipasi (keluarga &
komunitas), lingkungan, dan tingkat
dukungan (ICF)
Sakit (Illness) dan Penyakit (Disease)

Penyakit
Sakit
● Penyimpangan ● Malfungsi
dari kondisi
sehat
organ/system
di tubuh à
● Persepsi/respon perubahan
seseorang dari bio/psiko
kondisi yang
tidak sehat ● Dibuktikan
dengan data
Apakah terjadi objektif
bersamaan/
berkesinambungan?
Penyakit

Insidensi dan Sejarah Alami Akut/Kronik


Prevalensi • Bagaimana penyakit A: Cepat/durasi singkat
I à Jumlah kasus baru berkembang
sepanjang waktu K: Butuh manajemen
penyakit dalam jangka
waktu spesifik pada • Faktor prediksi/ jangka Panjang/
prognosis permanen/ disabilitas
populasi yang bersiko di
awal
• Tanda & Gejala/
Gangguan Sekunder Aspek
P à Semua kasus penyakit Psikologis
(lama+baru) di antara
populasi yang beresiko • Reaksi/perubahan
pada satu titik waktu psikologis

• Reaksi/perubahan
psikiatri
Apakah yang dapat kalian kaji?
Prevalensi CP 1,5 hingga lebih dari 4 per 1.000 kelahiran hidup

Insidensi CP Penurunan angka kematian bayi, insidensi CP meningkat. Insidensi CP di bayi


premature lebih tinggi dari bayi cukup bulan. CP lebih umum di bayi laki-laki
daripada perempuan.
Sejarah Alami Penyebab: kongenital, genetik, inflamasi, infeksi, anoksik, traumatis, dan metabolic
75%-80 karena cedera prenatal; 10% trauma lahir yang signifikan atau asfiksia
Faktor penyebab: kelahiran premature dan BBLR
Sifat Penyakit Kronik

Aspek Gangguan bicara dan Komunikasi


Psikologis Gangguan Intelektual
Depresi dan Kecemasan
QoL yang rendah
Disabilitas
• Disabilitas adalah setiap kondisi tubuh atau
pikiran (impairment) yang mempersulit
orang dengan kondisi tersebut untuk
melakukan aktivitas tertentu (activity limit)
dan berinteraksi dengan dunia di sekitarnya
(restriksi partisipasi).
• Prevalensi: 15 dari 100 orang di dunia;
Wanita>Pria; >65 tahun ke atas,
• Riskesdas 2018: 3.3% (5-17 tahun); 22% (18-59
tahun); 25.7% (>60 tahun), 2.6%
ketergantungan berat – total.
• Peningkatan kebutuhan FTs baik di
pelayanan Kesehatan dan komunitas
khususnya di bidang MSK.
Model Medis
Disabilitas
Model Sosial
Disabilitas

(Inclusion London, 2015)


Kerangka ICF sebagai Bahasa Internasional
Klasifikasi Disabilitas?
Fungsi Eksekutif

Fisik
Problem Solving

Klasifikasi
Disabilitas Proses Informasi

Kognitif Defisit Memori

Gangguan Belajar
Kesehatan
dan
Penyakit
Bagaimana peran fisioterapis?

Pencegahan
Promosi Kesehatan Promosi Penyakit
dan Pencegahan Kesehatan
Penyakit ● Mencegah lebih baik
daripada mengobati
● ↑ tanggung jawab
● Program screening
mandiri, kesadaran,
● Pencegahan ● Aktivitas
manajemen mandiri
penyakit dan pencegahan dan
● Edukasi kebiasaan
disabilitas aktivitas kebugaran
sehat
● Mengajarkan
perilaku sehat
● Profesionalisme
untuk meningkatkan
kesehtan
Thanks
CREDITS: This presentation template was created by
Slidesgo, including icons by Flaticon, and
infographics & images by Freepik
Epidemiology
Triana Karnadipa
CAPAIAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa mampu:


● Menjelaskan prinsip dan metode epideminologi Kesehatan
● Menjelaskan metode pengukuran, kontrol dan penanganan
penyakit menular
● Menjelaskan konsep dan tujuan screening penyakit
Pendekatan Kesehatan
Masyarakat
Pengamatan Identifikasi Evaluasi
Implementasi
Faktor Resiko Intervensi

Apakah Apakah
Apakah
penyebabnya yang Bagaimana
masalahnya?
? berkerja? dilakukan?

Masalah Respon
Keilmuan Inti • asal penyakit
• bagaimana penyakit
Kesehatan berpindah dalam populasi
• mengapa berpindah

Masyarakat
• mengerti bagaimana mereka
dicegah
Definisi
Epidemiology
“Studi tentang distribusi dan
determinan kondisi yang
berhubungan dengan kesehatan di
antara populasi tertentu dan
penerapan studi tersebut untuk
mengendalikan masalah Kesehatan”
Tujuan Epidemiologi
Menemukan agen, host, dan faktor
lingkungan yang mempengaruhi kesehatan

Menentukan kepentingan relatif dari


penyebab penyakit, disabilitas, dan kematian

Identifikasi segmen-segmen populasi yang


memiliki risiko terbesar dari penyebab penyakit
tertentu

Mengevaluasi efektivitas program dan layanan


kesehatan dalam meningkatkan kesehatan
penduduk
Bagaimana? Tahap 1 Tahap 1 -
Pengumpulan Pengamatan; menentukan
data waktu, tempat dan subjek

Tahap 2 Tahap 2
Pemeriksaan Kesimpulan
Menyelesaikan
masalah
kesehatan Tahap 3
Tahap3
Uji Hipotesis Tentukan bagaimana dan
mengapa

Tahap 4 Tahap 4
Tindakan Intervensi

7
Kata kunci Epidemiologi

Epidemi Kluster Endemi Pandemi Rate

https://kahoot.it/
Menghitung Rate
“Numbers matter in
Epidemiology!”
What? Why?
● Angka natalitas (kelahiran) ● Tujuan: Membandingkan Karakteristik
● Angka morbiditas (sakit) Populasi
● Angka mortalitas/fatalitas
(kematian) ● Menghitung Rate membantu
epideminologis membandingkan
● Insidensi masalah kesehatan di antara populasi
● Prevalensi berbeda yang mencakup dua atau
● Serangan lebih kelompok yang berbeda
berdasarkan karakteristik yang dipilih

Decision making
Sumber: https://www.bps.go.id/indicator/17/513/1/jumlah-kecelakaan-korban-mati-luka-
berat-luka-ringan-dan-kerugian-materi.html

● 2017: 261,4 juta


● 2018: 264,2 juta
● 2019: 266,9 juta
Insidensi, Prevalensi, dan Serangan

Definisi Tujuan Contoh


Jumlah kasus baru Mempelajari Pilek, influenza,
Insidensi (waktu tertentu)/Jumlah kasus akut (<3 cacar air, campak,
populasi bulan) dan gondongan

Semua kasus Mempelajari OA, penyakit


Prevalensi (lama+baru)/ Jumlah kasus kronik jantung, kanker,
populasi (>3 bulan) atau diabetes

Angka Insidensi Mengetahui Penyebaran


Serangan untuk populasi penyebab kasus penyakit kolera di
tertentu dalam % tertentu kapal laut
Mengukur Kesehatan Global
● Beban Kesehatan Global – HALYs (Health-Adjusted Life Years): DALYs & QALYs

1. Disability Adjusted Life Years (DALYs)


Angka kematian yang disebabkan karena disabilitas, kematian premature,
penyakit yang melumpuhkan dan cedera kecelakaan

N= Jumlah kematian
L=Ekspektansi hidup
I: Jumlah insiden kasus YLD= N x L YLL= I x BD x L
BD: Beban disabilitas
Quality Adjusted Life Years (QALYs)
● Mengukur nilai dan manfaat hasil/luaran Kesehatan

Manfaat: mengukur efektivitas


QALYs= L x Q pengobatan baru dibandingkan dengan
pengobatan saat ini untuk kondisi tertentu.
● L=Lama waktu kehidupan
● Q= kualitas hidup (1=sehat
penuh, 0=meninggal)

Health-Related Quality of Life


(HRQL) dengan dimensi:
● Mobilitas
● Rasa sakit/tidak nyaman
● Perawatan diri
● Kecemasan-depresi
● Kegiatan biasa
GHB Indonesia, 2019
Pendekatan
dan Metode
Epidemiologi
Jenis-jenis Studi
Epidemiologi

Eksperimental

Jenis Studi
Epidemiologi
Deskriptif
Observasional

Analitik
Epidemiologi Deskriptif dan
Analitik
Epidemiologi Epidemiologi
deskriptif analitik
Kapan populasi terpengaruh?
Bagaimana populasi terpengaruh?
Di mana populasi terpengaruh?

Mengapa populasi terpengaruh?


Siapa yang terpengaruh?
Sumber Data dan
Desain Studi
Epidemiologi
Sumber Data dan Metode
Sumber Metode Contoh
Perseorangan • Kuisioner • Survei Demografi dan Kesehatan
• Survey Indonesia 2017 oleh BKKBN
• Riser Kesehatan Dasar
(Riskesdas)

Lingkungan • Sampel dari lingkungan • Pengumpulan air sungai —


(air sungai, tanah) polutan kimia
• Sensor perubahan • Pemeriksaan Kualitas udara
lingkungan

Penyedia layanan • Pemberitahuan ke dinas • Laporkan kasus COVID-19 ke


kesehatan kesehatan jika ditemukan dinas Kesehatan setempat
kasus penyakit tertentu
Sumber yang tidak • Catatan penjualan • Penjualan rokok
terkait dengan • Catatan pengadilan • Pengemudi mabuk ditangkap
kesehatan
(keuangan, hukum)
Kenapa harus studi
epideminologi?
Cross-sectional Study
Subjek dipilih karena merupakan anggota dari
Studi dilakukan dalam subset populasi tertentu pada waktu tertentu
upaya untuk menemukan
hubungan antara paparan Cohort Study
Subyek dikategorikan berdasarkan paparan
atau faktor risiko dan hasil mereka terhadap satu atau lebih faktor risiko
kesehatan
Case-control Study
Subyek yang diidentifikasi memiliki penyakit
atau kondisi dibandingkan dengan subjek
tanpa penyakit atau kondisi yang sama
Cross-sectional Study
Cross-sectional Study
Cohort Study
Cohort Study

● Tujuan: memahami sejarah


alamiah penyakit kardiovaskular
dan stroke, serta identifikasi faktor
resiko utamanya.

● Dilakukan dari 1948- sekarang di


kota Framingham, Massachusetts

● Populasi awal 5209 p/w (1948)


hingga generasi ketiga mereka
(2002) sampai sekarang

https://www.nih.gov/sites/default/files/about-
nih/impact/framingham-heart-study.pdf
Case-control Study
Case-control Study
THANK YOU
Do you have any questions?

https://kahoot.it/
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, and it
includes icons by Flaticon, infographics & images by Freepik
Epidemiologi Penyakit
Menular dan Tidak Menular
Triana Karnadipa
Capaian Pembelajaran
Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa mampu:
1. Menjelaskan epideminologi menular dan tidak menular di Indonesia
2. Mampu menjelaskan jenis-jenis penyakit menular dan tidak menular
3. Mampu mengidentifikasi tanda dan gejala penyakit menular dan tidak
menular
Surveilans Kesmas: Pengumpulan, analisis, dan interpretasi
data terkait kesehatan yang berkelanjutan dan sistematis
yang penting untuk perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi
praktik kesehatan masyarakat, yang terintegrasi erat dengan
Surveilans
penyebaran data ini secara tepat waktu kepada mereka yang Kesehatan
bertanggung jawab untuk pencegahan dan pengendalian. Masyarakat

Manajemen Analisis data:


dan Kerja Penyelidikan - Menjelaskan distribusi
Sama Tim kondisi atau kejadian
kesehatan dalam komunitas
- Membuat hipotesis tentang
apa yang menyebabkan atau
melindungi terhadap penyakit

Fungsi Epidemiologi
atau cedera
- Mempelajari faktor-faktor
yang dianggap terkait dengan
penyakit
- Menilai hubungan antara
faktor risiko dan penyakit,
Komunikasi Analisis data
menggunakan metode statistik
- Menafsirkan hasil dan
menyebarkan informasi

Evaluasi: Proses dan Hasil


Evaluasi Intervensi
01
PM & PTM di
Indonesia
PM vs PTM?
Model Penyakit Infeksi

Lingkungan

Host Agen

Penyakit
Infeksi
Agen

Agen PTM
Penyakit Akut vs Kronik
Rantai Infeksi
Model Penyakit Tidak Menular

(McKenzie, Pinger, & Kotecki, 2011)


Penyebab Kematian Terbanyak

Profil Indonesia

Penyebab Kematian dan Kecacatan


Terbanyak

https://www.healthdata.org/indonesia
Indonesia
vs
Negara
lain

https://www.healthdata.org/indonesia
https://www.healthdata.org/indonesia

Faktor Resiko Terbanyak


02
Pencegahan dan
Kontrol Penyakit
Tujuan Epidemiologi

01 02 03
Pencegahan Kontrol Eradikasi
Perencanaan dan Pembatasan Pencabutan atau
pengambilan penularan penyakit penghapusan total
tindakan untuk menular dalam suatu suatu penyakit dari
mencegah terjadinya populasi populasi manusia
hal yang tidak
diinginkan
Tingkat Pencegahan

Pencegahan Primer:
1 Sebelum penyakit muncul

Pencegahan Sekunder:
2 Deteksi dan intervensi dini

Pencegahan Tersier:
3 Re-training, Re-edukasi, Rehabilitasi
Aplikasi Tingkat
Pencegahan
Tingkat Pencegahan Penyakit Menular

Pencegahan Primer:
1 Memutus rantai infeksi/penyakit

Pencegahan Sekunder:
2 mengontrol/mencegah epidemi

Pencegahan Tersier:
3 Kontrol PM untuk Individu
Pencegahan Primer Penyakit Menular
Pencegahan Sekunder Penyakit Menular

Intervensi Mandiri Isolasi


Self-diagnosis dan Dipisahkan dari orang lain
self-treatment selaman periode menular

Intervensi Tenaga Medis Karantina


Diagnosis dan Pembatasan gerak
Treatment orang/hewan yang terekspos
PM selama peiode inkubasi
Pencegahan Tersier Penyakit Menular

01 Subjek: Individual

• Pemulihan dari infeksi


02 Tujuan: • Pemulihan kesehatan penuh
• Kembali ke aktivitas normal

03 Level Komunitas: Pencegahan kembalinya epidemi (Primer & Sekunder)


Tingkat Pencegahan Penyakit Tidak Menular

Primer Sekunder Tersier


• Skrining massal
• Sumber makanan
dan energi yang • Personel, layanan,
• Upaya penemuan dan fasilitas medis
memadai
kasus
darurat yang
• Kesempatan untuk memadai;
• Penyediaan
pendidikan,
tenaga medis,
pekerjaan, dan • Program
peralatan, dan perubahan perilaku
perumahan yang
fasilitas kesehatan
baik atau gaya hidup
yang memadai
bagi masyarakat
• Layanan masyarakat
yang efisien.
Skema Skreening Massal
Tugas Presentasi 1

Tugas ini adalah tugas kelompok! Buatlah presentasi


dengan judul Administrasi Kesehatan di Indonesia
dengan Topik sebagai berikut:
• Program Kesehatan Nasional yang menyoroti
peran faktor sosial, ekonomi dan budaya dalam
pelaksanaan program nasional.
• Program Kesehatan Nasional yang menyoroti
masalah kesehatan kelompok rentan: ibu hamil
dan menyusui, bayi dan anak prasekolah,
kelompok pekerjaan
Poin-poin yang harus ditampilkan

● Judul dan Deskripsi program


(Nasional/Daerah)
● Latar belakang Penyakit/Masalah yang
disorot
● Tujuan Program
● Rasional pemilihan program
● Metode Pelaksanaan Program
● Signifikansi Program (Data)
● Kesimpulan dan Saran
Pembagian Kelompok

Topik Kelompok Topik Kelompok

Masalah Sosial, 1&7 Ibu hamil dan Menyusui 2 & 10


Budaya, & Ekonomi
PTM dan PM 3&8 Bayi dan Balita 4 & 11

Lansia 5&9 Kelompok Profesi 6 &12


Terima
Kasih
Healthcare
Administration
Triana Karnadipa
Capaian Pembelajaran
• Mampu membedakan administrasi
Kesehatan di pusat dan daerah
• Mampu mengidentifikasi Program
Kesehatan nasional
• Mampu menguraikan Masalah
Kesehatan kelompok rentan
Fasilitas Kepemimpinan
Fasilitas
Kesehatan Kesehatan
Umum/ Swasta
Masyrakat

Manajemen
Kesehatan

Administrasi Manajemen
Manajemen Kesehatan
Tujuan Apa yang dilakukan?
Menjaga kelancaran operasi Monitoring operasi harian
faskes dengan mencapai faskes (general/spesialis)
tujuan sesuai anggaran

Tugas Tanggung Jawab


• Menjaga hubungan dengan
• Menentukan hasil/tujuan
stakeholders
• Optimisasi anggaran, sumber • Membuat keputusan utk
daya, dan SDM pelatihan staff, pemeriksaan
pelaksanaan
Administrasi Kesehatan Tugas

• Meningkatkan efisiensi dan kualitas


pemberian pelayanan Kesehatan
Manajemen Kesehatan
• Mengembangkan sasaran dan
tujuan departemen
Adminitrasi • Memperhatikan perubahan

Kesehatan teknologi dan peraturan Kesehatan


• Memastikan departemen menaati
hukum dan peraturan Kesehatan
Seluruh terbaru
Pegawai
Departemen/ • Menjaga dan mengoranisir rekaman
Departemen/ pelayanan kesehatan
Fasilitas Fasilitas
STRENGTHS WEAKNESSES
• What are you doing well? • Where do you need to improve?
• What sets you apart? • Are resources adequate?
• What are your good qualities?
S • What do others do better than you?

T W
THREATS
• What are the blockers you're facing?
O OPPORTUNITIES
• What are your goals?
• What are factors outside of your • Are demands shifting?
control? • How can it be improved?
Peningkatan Pelayanan
Pelajari Praktik Anda
Terima Kasih
Semoga Bermanfaat!
Demografi dan
Perencanaan Keluarga

Triana Karnadipa
Capaian Pembelajaran

Setelah mengikuti mata kuliah ini , mahasiswa mampu:


1. Mampu menjelaskan konsep demografi
2. Mampu menjelaskan konsep dan metode Perencanaan Keluarga
3. Mampu menjelaskan keuntungan dan kelemahan program
perencanaan keluarga
Demografi
Populasi:
Sekelompok individu dari spesies yang
sama yang hidup di wilayah geografis
yang sama pada waktu yang sama
Demografi
Komposisi
Penduduk

Perubahan ukuran
populasi Sebaran
Penduduk
Studi
Populasi
Manusia

Migrasi
Pernikahan
Perpindahan
Kematian Kesuburan Sosial
Tahapan Demografi
Angka Pertumbuhan Populasi di Indonesia
Kedokteran Komunitas
Fokus pada populasi
(Kesehatan kelompok)

Jumlah populasi

Bagaimana demografi
di bidang Kesehatan? Tempat
tinggal
Keterampilan
(Sumber
Daya)
Sensus Penduduk

Survey Nasional (Riskesdas)


Sumber Data
Demografi
Pendaftaran Khusus (Peduli
Lindungi) dan lainnya
Tipikal piramida negara
Piramida Populasi berkembang: dasar
lebar dan puncak
meruncing

Komposisi Jenis Kelamin

Mortalitas
Pria/Wanita

Rasio jenis Migrasi


kelamin Selektif
saat lahir Gender
Rasio Jenis kelamin Kepadatan Populasi
Jumlah Wanita per 1000 pria Rasio total populasi / total
luas permukaan area

Beban Tanggungan Urbanisasi


• Jumlah Penduduk usia <15 dan >65 Jumlah penduduk yang tinggal
• Yang bergantung pada usia produktif di daerah perkotaan
(15-64 thn)
• Total beban tanggungan:


!"#$ %&'( )*#"+,# -./ ×'%%
Kesuburan/Kelahiran
1+,# 23456$7,8 ('/&.()
• Wanita usia reproduktif (15-
• Kebutuhan komunitas untuk 45 tahun)
menyediakan kebutuhan kelompok • Maksimum resiko hamil 30
usia muda dan lansia tahun
• Rasio beban tanggungan usia muda • Maksimum kelahiran 15 anak
• Rasio beban tanggungan usia usia tua • Dipengaruhi beberapa faktor
à beban demografi
Faktor yang mempengaruhi
Kesuburan/Kelahiran
Usia saat Wanita menikah dan memasuki masa
Usia saat menikah 1 reproduksi kehidupan

Lama 10-25% kelahiran terjadi dalam 1-5 tahun masa


Pernikahan
2 pernikahan

Jika kelahiran ditunda satu tahun, pada setiap


Jarak Anak 3 kelompok umur, terjadi penurunan fertilitas total.

Hubungan terbalik Pendidikan dan Kelahiran, Wanita


Pendidikan 4 memiliki peran dalam keputusan keluarga

Ekonomi 5 Hubungan terbalik Status Ekonomi dan Kelahiran

Nutrisi 6 Hubungan linear antara status gizi dan Kelahiran


Perencanaan
Keluarga
Ukuran Keluarga

Ukuran Keluarga
Jumlah orang dalam keluarga

Dipengaruhi oleh beberapa faktor


Lama pernikahan, Pendidikan pasangan, jumlah kelahiran
dan anak yang tinggal, ukuran keluarga yang diinginkan, dan
preferensi jenis kelamin anak

Is it important??

Ya! Dari pandangan demografi dan


perencanaan keluarga
Perencanaan Keluarga

VS
Perencanaan
Keluarga
Pilihan/Keputusan Keluarga

Batasan kesuburan yang efektif

Penurunan ukuran keluarga tidak ada


hubungannya penurunan kesuburan

Berhubungan dengan edukasi dan literasi


à angka melek huruf
Tujuan Untuk menghindari kelahiran yang tidak diinginkan
Perencanaan
Keluarga Untuk mewujudkan kelahiran yang diinginkan

Mengatur jarak antar kehamilan

Untuk mengontrol waktu terjadinya kelahiran dalam


kaitannya dengan usia orang tua

Untuk menentukan jumlah anak dalam keluarga


Perencanaan
Keluarga di mata
dunia ● World Population held in August 1974:
● "all couples and individuals have the basic human right to
decide freely and responsibly the number and spacing of their
children and to have the information, education, and means to
do so"

● The World Conference of the International Women's Year in 1975 :


● “the right of women to decide freely and responsibly on the
number and spacing of their children and to have access to the
information and means to enable them to exercise that right“
Bentuk-bentuk
perencanaan keluarga

Jarak & Konseling Pendidikan


Pendidikan
pembatasan kemandulan & menjadi
seks
kelahiran Layanan adopsi orang tua

Skrining kondisi Konsultasi dan


Konseling Genetik Melakukan tes
patologis sistem pemeriksaan
kehamilan
reproduksi pranikah

Persiapan
Konseling Layanan untuk ibu Edukasi ekonomi
pasangan utk
pernikahan anak pertama
belum menikah rumah dan gizi
Dampak Kesehatan
Perencanaan Keluarga

Menghindari kehamilan yang tidak diinginkan

Membatasi jumlah kelahiran dan jarak yang tepat

Menyesuaikan waktu kelahiran, terutama


yang pertama dan terakhir (usia ibu)
Metode Kontrasepsi

Metode pencegahan untuk membantu wanita


menghindari kehamilan yang tidak diinginkan.

Dapat bersifat sementara/permanen

Tidak akan pernah ada kontraseptif


yang ideal

Aman, efektif, dapat diterima,


murah, reversibel, mudah dikelola, dll
Metode Jarak Metode Terminal

Metode penghalang (Fisik, Kimia, Campuran) Sterilisasi Pria (Vasektomi)

Alat Intrauterin (medikasi dan non-medikasi) Sterilisasi Wanita (Tubektomi)

Metode hormonal (pill oral atau injeksi)

Metode post-konsepsi (Regulasi menstruasi,


Induksi menstruasi, Oral aborsi, MTP)

Lain-lain: Metode Pantang, Coitus interruptus,


Periode Aman

Kelas Metode Kontrasepsi


Terima Kasih
Tugas Diskusi

1. Bacalah berita kasus di link berikut:


https://www.liputan6.com/health/read/4719491/perjuangan-menurunkan-angka-
kesuburan-di-jawa-tengah-kini-di-bawah-nasional
2. Berdasarkan berita tersebut diskusikanlah:
a. Apakah yang menjadi masalah utama dan penyebab masalah tersebut?
b. Masalah jangka pendek apakah yang dapat timbul akibat masalah tersebut?
c. Masalah jangka Panjang apakah yang dapat timbul akibat masalah tersebut?
d. Apakah solusi dan peran mahasiswa Kesehatan dalam menanggulangi masalah
tersebut?
3. Kumpulkan laporan diskusi kelompok dalam bentuk pdf dengan nama file Kelompok
X_Tugas Diskusi 1_Perencanaan Keluarga

Anda mungkin juga menyukai