Anda di halaman 1dari 4

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

INSOMNIA
Dibuat untuk memenuhi tugas mata kuliah Promosi Kesehatan dan Pendidikan
Kesehatan
Dosen pengampu Aat Agustini, SKM.,MKM

NURRIZKY FAUZHI
22142011027

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN


FAKULTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS YPIB MAJALENGKA
2023
SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)
“INSOMNIA”

Judul : Insomnia
Hari/tanggal : Selasa
Waktu : 25 menit
Sasaran : Siswa/siswi kelas 1A

A. Tujuan instruksional umum


Setelah dilakukan penyuluhan diharapkan mahasiswa kelas 1A dapat memahami
tentang insomnia dan cara pencegahannya

B. Tujuan instruksional khusus


1. Mengetahui dan memahami pengertian insomnia
2. Mengetahui dan memahami klasifikasi insomnia
3. Mengetahui dan memahami penyebab dan gejala insomnia
4. Mengetahui dan memahami factor resiko terjadinya insomnia
5. Mengetahui dan memahami cara mencegah insomnia

C. Materi (terlampir)
1. Pengertian insomnia
2. Klasifikasi insomnia
3. Penyebab dan gejala insomnia
4. Factor resiko terjadinya insomnia
5. Pencegahan insomnia

D. Metode
Ceramah dan diskusi (Tanya jawab)

E. Media
Power point, infocus dan poster
F. Proses kegiatan
No. Waktu Kegiatan penyuluhan Kegiatan Audiens

1 5 menit Pembukaan:

a. Mengucapkan salam a. Menjawab salam


b. Menyebutkan nama b. Mendengarkan
c. Menjelaskan tujuan penyuluhan c. mendengarkan
d. Menyebutkan materi yang akan diberikan
e. Apersepsi

2 10 menit Pelaksanaan:

a. Menyampaikan materi a. Mendapatkan


b. Menjelaskan tentang insomnia penjelaskan
c. Menjelaskan penyebab dan gejala dari penyuluh
insomnia b. Bertanya
d. Menjelaskan tentang klasifikasi insomnia
e. Menjelaskan tentang factor resiko
terjadinya insomnia
f. Menjelaskan tentang cara pencegahan
insomnia
3 5 menit Evaluasi:

a. Mengevaluasi dengan memberikan a. Menjawab


pertanyaan pertanyaan
4 5 menit Penutup:

a. Menutup pertemuan dengan menyimpulkan a. Mendengarkan


materi yang telah di bahas b. Menjawab
b. Memberikan salam penutup

G. Evaluasi
1. Jelaskan pengertian insomnia
2. Jelaskan klasifikasi insomnia
3. Jelaskan tentang penyebab dan gejala insomnia
4. Jelaskan factor resiko terjadinya insomnia
5. Jelaskan cara pencegahan insomnia

Anda mungkin juga menyukai