Anda di halaman 1dari 3

PENATALAKSANAAN

DERMATOMIKOSIS
No. Dokumen : 152/SOP-3/I/2021

No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 04 JAN 2021

Halaman : 1/3
UPTD
PUSKESMAS dr. Trisna Setiawan, M.Kes
NIP.196401141990101001
TAPOS
1. Pengertia Penatalaksanaan Dermatomikosis adalah serangkaian kegiatan untuk
n penatalaksanaan penyakit kulit yang disebabkan oleh jamur
Sebagai acuan untuk penatalaksanaan kasus Dermatomikosis sesuai
2. Tujuan
standar terapi
SK Kepala UPTD Puskesmas Tapos Nomor 440/031/Kpts/Tapos/I/2021
3. Kebijakan
tentang Penyelenggaraan Pelayanan Klinis di UPTD Puskesmas Tapos
Peraturan Menteri Kesehatan No.5 Tahun 2014 tentang Panduan Praktik
4. Referensi
linis bagi dokter di fasilitas pelayanan kesehatan primer
Perawat melakukan pengecekan identitas data anamnesa awal keluhan
utama pasien dan mencatat dalam rekam medis
2. Perawat melakukan pemeriksaan tekanan darah,berat badan,tinggi
badan.suhu, sesuai indikasi
3. Dokter melakukan anamnesa pada pasien tentang kondisi kesehatan
pasien seperti : lokasi gatal, sering kambuh tidak, berapa lama sakit, kontak
dengan zat tertentu, ada tidak kaitan dengan makanan atau obat, riwayat
5. Langkah- alergi, ada tidak factor psikosomatis, pernah berobat atau tidak, obat yang
langkah pernah dipakai, bagaimana hasil berobat.
Dokter melakukan pemeriksaan fisik antara lain lokasi kelainan, bentuk
morfologinya, batasnya jelas tidak, tepi lebih aktif tidak, sifat kelainan basah
atau kering, ada tidak infeksi sekunder.
5. Dokter memberikan tatalaksana yaitu ;
a. Anjuran untuk memperbaiki hygiene perorangan
b. Anti jamur topical antara lain :

1/3
1. Mikonazol krim, ketokonazol krim,atau salep Antifungi
c. Pemberian oral Griseofulvin 500-1000 mg/ hari atau ketokonazol tablet 2x1
selama 10-14 hari
6. Dokter merujuk penderita ke Dokter Spesalis Kulit untuk kasus yang tidak
menunjukkan perbaikan.

6. Unit
-
Terkait
7. Diagram
-
Alir

2/3
PENATALAKSANAAN DERMATOMIKOSIS
(DAFTAR TILIK)

No. Langkah Kegiatan Ya Tidak Ket


1. Apakah perawat melakukan pengecekan identitas data
anamnesa awal keluhan utama pasien dan mencatat dalam
rekam medis
2. Apakah perawat melakukan pemeriksaan Tekanan
Darah,berat badan,tinggi badan.suhu, sesuai indikasi
3. Apakah dokter melakukan anamnesa pada pasien tentang
kondisi kesehatan pasien seperti : lokasi gatal, sering kambuh
tidak, berapa lama sakit, kontak dengan zat tertentu, ada tidak
kaitan dengan makanan atau obat, riwayat alergi, ada tidak
factor psikosomatis, pernah berobat atau tidak, obat yang
pernah dipakai, bagaimana hasil berobat.
4. Apakah dokter melakukan pemeriksaan fisik antara lain lokasi
kelainan, bentuk morfologinya, batasnya jelas tidak, tepi lebih
aktif tidak, sifat kelainan basah atau kering, ada tidak infeksi
sekunder.
5 Apakah dokter memberikan tata laksana yaitu ;
a. Anjuran untuk memperbaiki hygiene perorangan
b. Anti jamur topical:
Mikonazol krim,ketokonazol krim,salep antifungi pot
c. Pemberian oral Griseofulvin 500-1000 mg/ hari atau
ketokonazol tablet 2x1 selama 10-14 hari
6 Apakah Dokter merujuk penderita ke Dokter Spesialis Kulit
untuk kasus yang tidak menunjukkan perbaikan.
Jumlah

Compliance rate (CR) : ……………..%

Depok,…………..........
Pelaksana / auditor

……………………………………….
NIP: ………………........................

3/3

Anda mungkin juga menyukai