Anda di halaman 1dari 9

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER ( UTS )

MAHASISWA TINGKAT I SEMESTER I NON REGULER


PROGRAM STUDI S.1 KEPERAWATAN STIKES CIREBON

SOAL : ILMU KEPERAWATAN ANAK II

1. Seorang nak laki-laki berusia 4 tahun dibawa ibu nya ke klinik dengan keluhan panas badan
yang sudah berlangsung selama empat hari disertai mimisan satu kali dan tidak mau makan.
Hasil pengkajian didapatkan data muka nya tampak kemerahan, suhu 38,9 0C, frekuensi napas
35x/menit, nadi 104x/menit, trombosit 60.000, Hb 12, Ht 40.
Apakah masalah keperawatan yang utama dan tepat pada kasus tersebut?
a. Hipertermi
b. Intoleransi aktifitas
c. Kerusakan pertukaran gas
d. Resiko nutrisi kurang dari kebutuhan
e. Gangguan keseimbangan cairan dan elektrolit

2. Seorang bayi laki-laki berusia 5 bulan, saat ini masih diberikan ASI. Berat badannya 7 kg
dan tinggi badannya 65 cm. Tumbuh kembang anak relatif normal. Setelah minum ASI, anak
sering mengalami gumoh ( regurgitasi ), padahal sudah disendawakan.
Apakah pendidikan kesehatan prioritas pada kasus tersebut?
a. Gizi
b. Teknik menyusui
c. Kebutuhan nutrisi
d. Perawatan payudara
e. Stimulasi tumbuh kembang

3. Seorang anak laki-laki berusia 5 tahun diantar oleh orang tuanya ke UGD dengan keluhan
buang air cair lebih dari 8 kali sehari. Hasil pengkajian didapatkan anak rewel, mata cekung,
mukosa bibir kering, turgor kulit jelek, dan terjadi distensi abdomen, suhu : 38,4 0C,
frekuensi nadi 88x/menit dan berat badan 17 kg
Apakah tindakan keperawatan yang tepat untuk kasus tersebut?
a. Hidung balance cairan
b. Berikan kompres hangat
c. Timbang berat badan setiap hari
d. Kolaborasi pemberian cairan intervena
e. Berikan oralit dngan jumlah 75 ml/kg BB

4. Seorang anak perempuan berusia 4 tahun diantar oleh orang tua ke poli anak terdiagnosis
VSD dngan keluhan sesak nafas dan tiba-tiba jongkok saat bermain, wajah kebiruan jika
mengangis lama dan berat badan sush naik. Hasil pengkajian didpatakan batuk berdahak,
frekuensi nafas : 36x/menit. Hasil pemeriksaan penunjang mnunjukkan adanya kardiomegali
sdang dengan vaskularisasi paru meningkat.
Apakah maslah keperawatan yang muncul pada kasus tersbut?
a. Resiko terinveksi
b. Intoleransi aktivitas
c. Penurunan kaddiak output
d. Bersihan jalan nafas tidak efktif
e. Gangguan pertumbuhan dan perkembangan

5. Seorang bayi laki-laki berusia 9 bulan dibawa oleh ibunya ke posyandu, ibu mengatakan
anaknya mau diimunisasikan.
Pakah jenis imunisasi apa yang akan diberikan?
a. BCG
b. Polio
c. Campak
d. Hepatitis
e. Meningitis

6. Seorang bayi laki-laki berusia 48 jam dirawat diruang perinatologi dengan keluhan belum
BAB. Hasil pengkajian didapatkan bayi rewl, menangis menyeringai, belum mengeluarkan
mekonium, muntah-muntah, tidak dapat dilakukan pengukuran suhu rectal dan distensi
abdomen.
Apakah masalah leperawtan pada kasus tersebut?
a. Nyeri akut
b. Resiko infeksi
c. Gangguan nutrisi
d. Gangguan eliminasi
e. Gangguan keseimbangan cairan

7. Seorang bayi laki-laki berusia 7 hari dirawat diruang perinatologi. Bayi tersebut lahir atem,
spontan dengan berat badan lahir 3 kg dan panjang badan 50 cm. ibu mengeluarkan ASI
belum keluar dengan lancer ehingga bayi diberikan minum susu formula. Hasil pengkajian
ditemukan mata dengan sebagian kulit muka bayi tampak kekuningn, dan kadra billrubin
indirek 15 mg/dl
Apakah intervensi yang tepat untuk kasus tersebut?
a. Kolaborasi foto terapi
b. Lakukan personal hygiene
c. Kaji tanda-tanda kem ikterik
d. Tingkatkan pemberian PASI
e. Ajarkan ibu peraatan payudara

8. Seorang bayi perempuan yang dilahirkan 2 hari yang lalu, lahir aterm dan saat ini dirawat di
ruang perinatologi karena mengalami peningkatan jumnlah bilirubin. Untuk mencegah
terjadinya iritasi pada kulit dan mencegah terjadinya resiko infeksi pada bayi maka
dilakukan tindakan memnduikan dan dilanjutkan dengan perawatan tali pusat. Setelah
mengukur suhu bayi dan diperoleh suhu 36,8 0C, selanjutnya membersihkan vulva dan anus
dari mekonium, serta menimbang berat badan bayi.
Apakah tindakan selanjutnya yang harus dilakukan oleh perawat ?
a. Mulkai memandikan bayi dalam bak mandi
b. Catat berat badan bayi
c. Bersihkan mata bayi
d. Keramasi bayi
e. Selimuti bayi

2 STIKes Cirebon
9. Seorang anak berusia 13 tahun merasa tidak puas dengan bentuk tubuhnya yang besar.
Gangguan konsep diri yang terjadi pada pasien tersebut adalah……

a. Ideal diri
b. Peran diri
c. Identitas diri
d. Gambaran diri
e. Harga diri rendah

10. Seorang ibu mengatakan anak berusia 17 tahun ke poli klinik penyakit syaraf dengan keluhan
sering kejang. Hasil pengkajian ibu mengatakan anaknya memiliki riwayat epilepsy, saat
kejang mulut berbusa. Dalam melakukan aktivitas anaknya tidak terlepas dari pengawasan.
Anak terlihat tidak mau bersosialisasi dengan orang lain, dia merasa malu dengan penyakit
yang dialaminya.
Apakah masalah keperawatan prioritas pada kasus tersebut?
a. Cemas
b. Resiko injury
c. Kurang pengetahuan
d. Gangguan harga diri rendah
e. Resiko tinggi tidak efektif jalan nafas

11. Seorang anak laki-laki berusia 7 tahun datang ke RS dengan keluhan kesulitan BAK dengan
cara berdiri karena air kencingnya sering mengenai tubuhnya. Hasil pengkajian diperoleh data
bahwa uretranya terletak dibagian bawah batang penis dan diatas scrotal. Apakah masalah
keperawatan utama pada kasus diatas?
a. Resiko tinggi terjadinya body image
b. Gangguan personal hygiene
c. Gangguan integritas kulit
d. Gangguan rasa nyaman
e. Gangguan ADL

12. Seorang anak laki-laki berusia 8 tahun mengalami buang air besar lebih dari 5 kali dalam 24
jam dengan konsistensi cair, dosertai muntah-muntah, pada saat dilakukan pemeriksaan
keadaan umum lemha, mata cekung, oligouria, membrane mukosa bibir kering, turgor jelek.
Apakah saat pengkajian pasien megalami ?
a. Peningkatan suhu tubuh
b. Potensial kekurangan cairan elektrolit

3 STIKes Cirebon
c. Gangguan keseimbangan cairan
d. Devisit volume cairan eketrolit
e. Gangguan cairan natrium

13. Seorang Anak perempuan berusia 12 bulan digendong oleh ibunya dibawa ke poli tumbuh
kembang, ibunya mengatakan kepada perawat kondisi bayi nya belum bisa merangkak dan
komunikasi/berbicara sudah jelas, sudah mendapatkan imunisasi lengkap, bayi tersebut bila
digendong oleh orang lain tidak menangis da agak cengeng kalau dibentak oleh ibunya pada
saat dilakukan pemeriksaan berat badan anak 13 Kg, sudah bisa dilakukan menyusun
menumpukan 3 balok tampa terjatuh.
Apakah stimulasi perkembangannya prioritas pada kasus tersebut ?
a. Melakukan latihan motorik halus
b. Melakukan latihan motorik kasar
c. Melakukan latihan komunikasi
d. Melakukan latihan sosialisasi
e. Mengkonsultasi ke klinik

14. Seorang anak perempuan berusia 8 tahun dibawa oleh ibunya ke puskesmas dengan keluhan
gatal pada kepala, terutama kepala bagian belakang. Penyakit yang serupa juga diderita oleh
teman-teman sekolahnya. Pada pemeriksaan didapatkan rambut kusam, lengket, terdapat
goresan bekas garukan.
Apakah penyebab penyakit pada pasien tersebut ?
a. Pedikulosis
b. Dermatosis
c. Pitiriasis
d. Tineasis
e. Scabies

15. Seorang anak berusia 7 tahun dibawa oleh ibunya ke puskesmas dengan keluhan bintil-
bintil(papul). Pada hasil pemeriksaan bintiik-bintik tidak terasa nyeri, maupun gatal. Dan
tersebar disebagian perut, lengan dan wajah. Ibu pada awalnya hanya sedikit namun ndalam 3
minggu ini bertambah banyak dan menyebar kesebelahh tubuh lainya. Apabila ditekan akan
mengeluarkan butiran seperti beras. Pada pemeriksaan dermatologis tampak lesi multiple
warna putih dengan umbilikasi pada perrmukaannya
Apakah cara penularan yang perlu dijelaskan kepada pasien ?
a. Penularan penyakit ini terjadi melalui kontak kulit langsung
b. Penyakit ini berhubungan dengan infeksi sebelumnya

4 STIKes Cirebon
c. Penmykit ini tidak dapat menular pada orang dewasa
d. Penularan penyakit ini terjadi melalui udara
e. Penyakit yang berhubungan dengan mata

16. Seorang pasuen laki-laki berusia 8 tahun dibawa oelh pamannya kepiskesmas dengan
keluahan batuk sejak 1 bulan, nyeri dada sebalah kanan, kerinbgat malam, penrunann napsu
makan dan badan panas pada saat pemeriksaan ditemukan dahak berwarna hijau kekuningan,
ditimbang penurunan berat badan. Frekusni napas 36x/menit, foto tghorax didapatkan bercak
berawan seluruh lapangan paru.
Apakah masalah keperawatan pada kasus tersebut ?
a. Bersihan jalan napas
b. Mutrisi kurang dari kebutuhan
c. Pola naps tidak efektif
d. Gangguan perfusi jaringan
e. Gangguan pertukaran gas

17. Seorang anak perempuan berusia 3 tahun , dibawa ke IGD pada malam hari karena demam
dan tidak mau makan sejak pagi tadi. Keluahan di sertai perubahan suara menjadi tidak jelas.
Pada saat diperiksa anak hanya mau duduk, tidak mau berbaring. Pemeriksaan fisik
ditemukan : TD 110/70 mmHg, N 100x/menit, RR 24x/menit, RR 24x/menit, suhu 38,5 0C.
orofaring drolling saliva (+), lain-lain sulit dinilai. Status lokalis tidak ada kelainan.
Apakah pemeriksaan penunjang yang paling tepat ?
a. Foto jaringan lunak leher lateral
b. Laringoskopi indirek
c. Rinoskopi posterior
d. Usapan tenggorok
e. MRI

18. Seorang laki-laki berusia 12 tahun diantar pamannya pergi ke dokter praktik umum dengan
keluhan pendengaran menurun telinga kanan sejak 1 hari yang lalu. Pada hasil pemeriksaan
ditemukan adanya riwayat meminum obat ototoksik. Pada otoskopi terdapat massa kecoklatan
memenuhi telinga kanan. Telinga kiri dan tidak ada kelainan.
Apakah diagnosis yang paling mungkin ?
a. Tuli sensorineural ringan
b. Tuli sensorineural berat
c. Tuli campuran ringan
d. Tuli konduktif ringan

5 STIKes Cirebon
e. Tuli konduktif berat

19. Seorang anak laki-laki beruai 4 tahun dibawa oleh ibunya ke klinik dengan keluhan panas
yang sudah berlangsung selama empat hari disertai mimisan satu kali dan tidak mau makan.
Hasil pengkajian didapatkan pada mukanya tampak kemerahan, suhu 38C, frekusni
pernafasan 30x/menit, nadi98x/menit.
Apakah masalah keperawatan yang utama dan tepat pada ksus diatas ?
a. Resiko nutrisi kurang dari kebutuhan
b. Kerusakan pertukaran gas
c. Ressiko deficit cairan
d. Intoleransi aktifitas
e. Hipertermi

20. Seorang bayi laki-laki berusia 5 bulan, saat ini masik diberikan ASI. Berat badannya 7 Kg dan
tinggi badannya 65cm. tumbuh kembang anak relative normal . setelah minumASI, anak
sering mengalami gumoh(regurtasi), padahal sudah disendawakan.
Manakah informasi yang paling tepat pada kasus diatas ?
a. Stimulus tumbuh kembang
b. Perawatan payudara
c. Kebutuhan nutrisi
d. Teknik menyusui
e. Gizi

21. Seorang bayi berusia 8 bulan dinatar oleh orang tuanya ke UGD dengan keluhan sesak nafas
sejak kemarin. Hasil pengakjain diperoleh datafrekuensi nafas 60x/menit, terdapat pernafasan
cuping hidung, tarikan dinding dada ke dalam dan terdengar suara nafas stridor. Apakah
rencana keperawatan yang tepat pada kasus diatas ?
a. Kolaborasi pemberian terapi inhalasi
b. Berikan oksigen sesuai program
c. Kaji tanda-tanda sianosis
d. Atur posisi semin fowler
e. Kaji dan catat TTV
22. Seorang anak berusia 6 tahun di rawat dirumah sakit dengan keluhann mual, muntah disertai
nyeri ulu hati, ibu mengatakan anaknya hanya dapat menghabiskan ½ porsi makan. Hasil
pengakjain diperoleh dan frekuensi nafas 20x/menit, frekuensi nadi 81x/menit, suhu 38,6C
dan terdapat hepatomegaly.
Apakah masalah keperawatan yang tepat pada kasus tersebut ?

6 STIKes Cirebon
a. Resiko kurangnya volume cairan
b. Nutrisi kurang dari kebutuhan
c. Intoleransi aktifitas
d. Hipertermi
e. Nyeri

23. Seorang anak perempuan beruai 5 tahun dirawat di rumah sakit dengan keluhan buang air
besar encer, nyeri perut dan anak tampak lemas. Hasil pemeriksaan diperoleh data suhu
37,5C, frekuensi nadi 98x/menitm, frekuenni napas 30x/menit, muntah 2 kali, mata tidak
cekung, bising usus hiperaktif dan turgor kulit menurun hail pemeriksaan laboratorium
didapatkan natrium 131 mmol/L, kalium 8,3 mmol/L, choride mmpl/L.
Apakah rencana keperawatan yang paling tepat pada kasus diatas ?
a. Berikan nutrisi sedikit tapi sering
b. Berikan cairan dan ekeltrolit
c. Kaji tingkat aktifitas anak
d. Berikan kompres hangat
e. Kaji tingkat skala nyeri

24. Seorang anak perampuan berusia 4 bulan di rawat di RS dengan keluhan batuk berdahak.
Hasil pemeriksaan diperoleh data frekeunsi nadi 104x/menit, frekuensi napas 30x/,menit,
suhu 38,6C, terdengar suara nafas ronchi, terdapat retraksi intercosta, pernafasanb cuping
hidung dan membrane mukosa kering.
Manakah masalah keperawatan yang utama pada kasus diatas ?
a. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan
b. Bersihan jalan nafas tidak fektif
c. Kurangnya volume cairan
d. Pola nafs tiodak efektif
e. Hipertermi

25. Seorang anak perempuan berusia 2 tahun datang ke poli anak bersama orang tuanya engan
keluhan sesak nafas. Hasil pemeriksaan fisik didaptakan weezing, nafsu makan menurun,
muntah dan rewel pada malam hari, TTV : RR : 38x/menit, S : 38C, nadi 90x/menit. Apakah
masalah keperawatan pada kasus tersebut ?
a. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan
b. Bersihan jalan nafas tidak efektif
c. Gangguan pertukaran gas

7 STIKes Cirebon
d. Gangguan istirahat tidur
e. Pola nafas tidak efektif

26. Seorang anak laki-laki berusia 2 tahun dibawa ibunya ke poli anak dengan keluhan BAB caur
dengan frekuensi nadi 5x/hari disertai muntah, nafsu makan berkurang dan sukit tidur. Hasil
pengkajian didapatkan suhu 38,&C, cubitan kulit perut lambat kembali, dan mukosa bibir
kerinbg. Apakah masalah keperawatan utama pada kasus tersebut ?
a. Resiko gangguan integritas kulit
b. Gangguan rasa nyaman
c. Gangguan istirahat
d. Gangguan nutrisi
e. Gangguan cairan

27. Seorang anak laki-laki berusia 5 tahun dirawat di RS dengtan keluahan demam. Hasil
pengkajian diperoleh data bahwa selain gangguan fisik, anak juga mengalami autism disorder
yang beresiko untuk melakukan tindakan yang membhayakan diri sendiri dan orang lain.
Apakah intervensi yang tepat untuk kasus tersebut ?
a. Ketika anak berperilaku destruktif, segera amankan ia di ruang isolasi
b. Lakukan kontak sesering mungkin untuk menghindari kecelekaan
c. Gangguan restain agar pasien tidak kemana-mana
d. Gunakan teknik modifikasi perilaku yang tepat
e. Berikan obat penangan saat ia histeris

28. Seorang anak perempuan berua 2 tahun di bawa ibunya ke RS dengan keluhan sesak nafas
yang disertai batuk, pilek dan panas sejak 2 minggu yang lalu. Hasil pengkajain didapatkan
kulit tampak pucat, denyut jantung 120x/menit, frekuensi nafas 32x/menit, suhu 38,7C. suara
terdengar wheezing tampak retraksi imtercostals dan epigastriu, perkusi paru terdengar
dullness, dan pergerakan paru kurang maksimal.
Apakah rencana keperawatan yang peratama pada kasus diatas ?
a. Pemberian terapi binasul kanul
b. Posisi semi fowler
c. Postural drainage
d. Fisioterapi dada

8 STIKes Cirebon
e. Hidrasi cairan

29. Seorang anak-anak berusia 2 tahun dibawa oleh orang tuanya ke puskesmas dengan keluhan
BAB cair dengan frekuensi 4x/ hari sejak kemarin. Hasil pengkajian diperoleh data : suhu
38,5 Cfrekeunsi nadi 148x/menit, frekuensi nafas 29x/emnit, TD 80/60 mmHg, bibir anak
tampak kering, ubun-ubun cekung, mata cekung danturgor kulit tidak kembali dalam 3 detik.
Manakah masalah keperawatan utama berdasarkan kasus diatas ?
a. Kurang pengetahuan
b. Gangguan elimilasi fekal
c. Kurang volume cairan
d. Resiko cemas orang tua
e. Hipertermi

30. Seorang anak laki-laki berusia 4 tahun dibawa ibu nya ke klinik dengan keluhan panas
badan yang sudah berlangsung selama empat hari disertai mimisan satu kali dan tidak mau
makan. Hasil pengkajian didapatkan data muka nya tampak kemerahan, suhu 38,9 0C,
frekuensi napas 35x/menit, nadi 104x/menit, trombosit 60.000, Hb 12, Ht 40. Apakah
masalah keperawatan yang utama dan tepat pada kasus tersebut?
a. Hipertermi
b. Intoleransi aktifitas
c. Kerusakan pertukaran gas
d. Resiko nutrisi kurang dari kebutuhan
e. Gangguan keseimbangan cairan dan elektrolit

9 STIKes Cirebon

Anda mungkin juga menyukai