Anda di halaman 1dari 1

RENCANA TINDAK LANJUT PELATIHAN GURU MADRASAH

SKEMA PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran IPA

Kelas V

Kurikulum K13

Sasaran KD Mengenal rangka manusia

Tujuan - Melalui mengamati rangka temannya peserta didik mampu


Pembelajaran menganalisis rangka manusia dengan benar (Literasi Sains)
- Melalui membaca teks peserta didik mampu menyusun laporan
bagian dan fungsi rangka manusia dengan benar (literasi
Membaca)
- Melalui berdiskusi kelompok peserta didik mampu
menyimpulkan fungsi dan rangka manusia dengan tepat (Sosial
Budaya)

Sasaran penguatan Literasi Sains, literasi Membaca dan Sosial Budaya.


literasi

Sasaran CK CK 3

Materi/Tema Mengenal rangka manusia

Indikator capaian - Menganalisis rangka manusia


pembelajaran - Menyusun fungsi dan rangka manusia
- Menyimpulkan fungsi dan rangka manusia

Langkah-langkah Menuliskan nama model pembelajaran


pembelajaran

Kegiatan pembuka Menyesuaikan dengan penguatan literasi


(apersepsi)

Kegiatan inti Menyesuaikan dengan sintaks model


dan penguatan literasi

Kegiatan penutup Menyesuaikan dengan penguatan literasi


(konfirmasi)

Inovasi kegiatan Menyesuaikan dengan penguatan literasi

Anda mungkin juga menyukai