Anda di halaman 1dari 37

LAPORAN HASIL PENDIDIKAN SISTEM GANDA (PSG)

PADA PT.ASTA REKAYSA UNGGUL


SAMBOJA

Nama : Ardian Syaputra

Kelas/Jurusan : XI-Teknik Kendaraan Ringan

Angkatan : 2023-2024

YAYASAN PENDIDIKAN GEMA ILMU (YPGI)


SMK DUTA BANGSA BALIKPAPAN
Jln. Mulawarman Gang. Mufakat RT 09, Kelurahan Teritip, Kec. Balikpapan Timur, Kota
Balikpapan, Provinsi Kalimantan Timur

i
HALAMAN PENGESAHAN

Puji syukur kepada Allah Subhanu Wa Ta’ala. Dan Terima kasih kepada

seluruh Pembina, Baik dari Instansi maupun dari pihak Sekolah. Penulis selaku

penyusun laporan pelaksanaan Pendidikan Sistem Ganda (PSG) yang telah

selesai dilaksanakan, dengan itu dipandang perlu untuk pengesahan sebagai

syarat memenuhi penilaian akademik siswa/i di dunia kerja.

Dibuat Oleh:
Nama : Ardian Syaputra

NIS/NISN : 20220950/0043310217

Disahkan Oleh:

Pimpinan Perusahaan Ketua PSG

Drs. Abd Rahman


NUPTK:

Instruktur PSG Guru Pembimbing

Selviani,S.Pd
NUPTK:

Mengetahui,
Kepala Sekolah SMK Duta Bangsa Balikpapan

Nur Alitasari S.E., S.Pd


NUPTK.274675055655200002
KATA PENGANTAR

ii
Segala Puji dan Syukur kepada Allah Subhanahu Wa Ta’ala. Karena atas

segala Petunjuk, Rahmat dan Hidayah, serta ke- Maha Murahan Hatinya, Penulis

dapat menyelesaikan Laporan Hasil Pendidikan Sistem Ganda (PSG) di PT. Asta

Rekaya Ungguldengan baik serta lancar.

Laporan ini berisi kegiatan yang Penulis lakukan saat melaksanakan

kegiatan Pendidikan Sistem Ganda (PSG) selama kurang lebih 5 Bulan. Dalam

mengerjakan Laporan Hasil Pendidikan Sistem Ganda (PSG) ini, Tidak sedikit

penulis mengalami kesulitan dan hambatan baik teknis maupun non-teknis.

Namun atas berkat dari Allah Subhanahu Wa Ta’ala, juga berkat doa, usaha,

semangat, bantuan, bimbingan serta dukungan yang penulis terima baik langsung

maupun tidak langsung dari berbagai pihak, akhirnya penulis dapat menyelesaikan

Laporan Hasil Pendidikan Sistem Ganda (PSG) ini.

Penulis mengucapkan Terima Kasih dan rasa bangga kepada kedua orang

tua tercinta, yang selalu mendukung penulis dalam keadaan apa pun serta doa

yang selalu menyertai dan dukungan baik secara moril maupun materi kepada

penulis dalam mengerjakan laporan Hasil Pendidikan Sistem Ganda (PSG).

Terwujudnya Laporan Hasil Pendidikan Sistem Ganda (PSG) ini tidak

lepas dari dukungan dan bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu, pada

kesempatan ini penulis juga bermaksud menyampaikan ucapan terima kasih

kepada pihak-pihak yang telah sangat membantu Penulis dalam Menyelesaikan

Laporan Hasil Pendidikan Sistem Ganda (PSG), Antara lain Penulis Mengucapkan

Terima Kasih Pada:

iii
1. Yth. Ibu Nur Alitasari S.E., S. Pd selaku Kepala Sekolah SMK Duta

Bangsa Balikpapan,

2. Yth. Bapak Drs. Abd Rahman selaku Ketua Pendidikan Sistem Ganda

(PSG),

3. Yth. Ibu Selviani,S.Pd selaku Guru Pembimbing Laporan Pendidikan

Sistem Ganda (PSG),

4. Yth. Bapak Wawan selaku Ketua Perusahaan PT Asta Rekayasa Unggul

5. Yth. Para Karyawan PT Asta Rekayasa Unggul yang telah memudahkan

Pelaksanaan Pendidikan Sistem Ganda (PSG) saya,

6. Yth. Dewan Guru serta Para Staf SMK Duta Bangsa Balikpapan,

7. Yth. Teman-teman saya Siswa/i SMK Duta Bangsa Balikpapan dan semua

pihak yang telah membantu yang tidak bisa disebutkan satu per satu,

Terima Kasih atas doa dan dukungannya.

Akhirnya penulis mengucapkan Terima Kasih sebesar-besarnya kepada

seluruh pihak yang telah membantu Penulis pada Pelaksanaan Pendidikan Sistem

Ganda (PSG) sampai penulisan dan penyusunan Laporan Hasil Pendidikan Sistem

Ganda (PSG). Semoga Allah Subhanahu Wa Ta’ala Senantiasa Memberkahi dan

Memberikan Balasan yang sangat Baik.

Laporan PSG Ini tidak akan luput dari kesalahan, baik dalam proses

pembuatannya maupun hasil yang penulis sajikan. Untuk itu guna penyempurnaan

laporan ini, penulis selalu terbuka untuk saran dan kritikan. Akhir kata penulis

berharap Laporan Hasil Pendidikan Sistem Ganda (PSG) ini dapat berguna serta

iv
membantu para Siswa-i SMK Duta Bangsa Balikpapandi periode selanjutnya.

Aamiin Yarabbal Aalamiin.

Balikpapan, 02 November 2023

Penyusun

Ardian Syaputra

v
MOTTO

“Pendidikan adalah senjata yang paling mematikan didunia, karena dengan


Pendidikan Anda dapat mengubah dunia”
(Nelson Mandela)

“Sometimes you find out what your are supposed to be doing by doing the things
you are not supposed to be”
(Oprah Winfrey)

“Raihlah Ilmu, dan Untuk Meraih Ilmu,


Belajarlah tenang dan Sabar”
(Khalifah Umar Bin Khathab)

“Mahkota seseorang adalah akalnya. Derajat seseorang adalah Agamanya.


Sedangkan kehormatan seseorang adalah Budi Pekertinya”
(Khalifah Umar Bin Khathab)

vi
HALAMAN PERSEMBAHAN

Segala Puji dan Syukur Penulis panjatkan kepada Allah SWT karena atas

segala Petunjuk, Rahmat, Hidayah, serta ke- Maha Murahan Hatinya, Penulis

dapat menyelesaikan Laporan Hasil Pendidikan Sistem Ganda (PSG) di PT Asta

Rekayasa Unggul dengan baik serta Lancar.

Maka dari itu, Laporan Hasil Pendidikan Sistem Ganda (PSG) ini Penulis

persembahkan untuk:

1. Orang Tua saya, yang dukungannya tak terhitung dan tak bisa dihitung

hingga saya bisa mencapai tingkat SMK dan melaksanakan PSG hingga

menyelesaikan PSG hingga Pembuatan Laporan ini,

2. Yth. Ibu Nur Alitasari S.E., S.Pd selaku Kepala Sekolah SMK Duta

Bangsa Balikpapan, yang telah memberi kesempatan bagi saya mengenal

dunia Kerja dalam lingkup Sekolah melalui Pendidikan Sistem Ganda

(PSG).

3. Yth. Bapak Drs. Abd Rahman selaku Ketua Pendidikan Sistem Ganda

(PSG),

4. Yth. Ibu Selviani S.Pd selaku Guru Pembimbing Laporan PSG, yang

mempermudah dalam pembuatan laporan PSG ini,

5. Yth. Para Karyawan PT Dipo Asta Rekayasa Unggul yang telah

memudahkan Pelaksanaan PSG saya,

6. Yth. Dewan Guru serta Para Staf SMK Duta Bangsa Balikpapan,

7. Para Teman, dan Para Adik-adik Kelas yang akan melaksanakan Kegiatan

Pendidikan Sistem Ganda (PSG) Periode Selanjutnya.

vii
Balikpapan, 02 November 2023

Penyusun

Ardian Syaputra

viii
ABSTRAKSI

Pendidikan Sistim Ganda (PSG) merupakan kurikulum pendidikan

Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang mendukung kegiatan belajar mengajar

Siswa/i melalui kegiatan praktik kerja secara langsung di dunia kerja. Pendidikan

Sistem Ganda (PSG) sebagai pranata utama pembangunan sumber daya manusia.

Membangun manusia yang produktif dan berpenghasilan yang mampu

menciptakan produk unggul industri Indonesia.

Sekolah SMK Duta Bangsa Balikpapan sebagai bentuk kepatuhan atas

ketetapan Pemerintah Indonesia, telah memberikan kesempatan bagi para siswa-

siswinya untuk melaksanakan kegiatan PSG dengan harapan para Siswa dan

Siswi SMK Duta Bangsa Balikpapan bisa lebih mengenal dunia industri dengan

segala perbekalan yang telah SMK Duta Bangsa persiapkan. Dan diadakannya

PSG di SMK Duta Bangsa siswa dan siswi menjadi lebih mengembangkan diri

dengan ilmu pengetahuan dunia kerja. Siswa/i juga dapat diharapkan dapat

menjabarkan dan menyusun laporan hasil Pendidikan Sistem Ganda (PSG)

dengan lancar.

Pendidikan Sistem Ganda (PSG) dilaksanakan di PT. Asta Rekaya Unguul

yang terletak di Jln.Handil-Balikpapan Teluk Pemedas, Samboja - Kutai

Kartanegara.

Kegiatan Pendidikan Sistem Ganda dilaksanakan sesuai dengan


kemampuan atau kejuruan yang terdapat dengan kemampuan atau kejuruan yang
terdapat pada masing-masing siswa.

ix
Pendidikan PSG terdiri dari pembimbing internal (pembimbing
sekolah) dan pembimbing eksternal (pembimbing instansi). Pembimbing dari
pihak sekolah memberikan pembekalan tentang persyaratan Pendidikan Sistem
Ganda (PSG), tata cara pelaksanaan PSG, dan prinsip dasar tata cara kerja
pelayanan prima. Dan pembimbing eksternal dari Instansi yang sekaligus
bertindak selaku instruktur yang mengarahkan peserta didik dalam melakukan
pekerjaannya di Instansi.

x
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL.......................................................................................i
HALAMAN PENGESAHAN........................................................................ii
KATA PENGANTAR......................................................................................iii
MOTTO...........................................................................................................iv
HALAMAN PERSEMBAHAN.....................................................................v
ABSTRAKSI ..................................................................................................ix
DAFTAR ISI....................................................................................................xi
DAFTAR ISI GAMBAR PELAKSANAAN.................................................xii
BAB I PENDAHULUAN...............................................................................1
1.1 Latar belakang melaksanakan PSG....................................................1
1.2 Tempat dan waktu Pelaksanaan ........................................................2
1.3 Tujuan melaksanakan PSG.................................................................3
1.4 Rumusan masalah..............................................................................3
1.5 Prosedur melaksanakan PSG.............................................................4
BAB II GAMBARAN UMUM.......................................................................5
2.1 Historis Instansi.................................................................................5
2.2 Tugas dan fungsi Instansi...................................................................6
2.3 Struktur Organisasi Instansi...............................................................6
2.4 Jenis bidang Instansi..........................................................................7
2.5 Manajemen Instansi...........................................................................7
a. Manajemen SDM ...........................................................................7
b. Manajemen Pembagian Kerja.........................................................8
c. Manajemen Pembiayaan secara umum dalam kegiatan.................8
BAB III LAPORAN HASIL PELAKSANAAN PENDIDIKAN
SISTEM GANDA..............................................................................9
3.1 Kondisi riil Instansi............................................................................9
3.2 Data pembimbing dan Pembagian Tugas..........................................10
3.3 Pelaksanaan Kerja..............................................................................10

xi
a. Perencanaan....................................................................................11
b. Pelaksanaan.....................................................................................15
c. Monitoring......................................................................................16
3.4 Data Pendukung..............................................................................16
BAB IV PENUTUP.........................................................................................17
4.1 Kesimpulan........................................................................................17
4.2 Saran..................................................................................................17

xii
DAFTAR ISI GAMBAR PELAKSANAAN

Gambar 1.1.......................................................................................................
Gambar 1.2.......................................................................................................
Gambar 1.3.......................................................................................................
Gambar 1.4.......................................................................................................
Gambar 1.5.......................................................................................................
Gambar 1.6.......................................................................................................

xiii
BAB I

PEDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Melaksanakan PSG

Pendidikan pada dasarnya bermaksud membantu peserta didik untuk

memberdayakan potensi dalam dirinya atau menumbuh kembangkan potensi-

potensi kemanusiannya. Oleh karna itu, maka sasaran pendidikan adalah

manusia.

Pendidikan adalah suatu proses yang lebih luas dari pada proses yang lebih

luas dari pada proses yang berlangsung di dalam sekolah. Pendidikan adalah

suatu aktivitas sosial yang memungkinkan masyarakat yang kompleks, fungsi

pendidikan mengalami proses spesialisasi dan melembaga dengan pendidikan

formal, yang senantiasa tetap berhubungan dengan proses pendidikan informal

di luar sekolah.

Pendidikan sistem ganda (PSG) adalah suatu bentuk penyelenggaraan

pendidikan dan pelatihan keahlian kejuruan yang memadukan secara

sistematik dan sinkron antara program pendidikan di sekolah dan program

penguasaan keahlian yang diperoleh melalui praktik langsung di dunia kerja.

Dengan demikian, melalui program PSG para siswa SMK akan memiliki

tingkat profesionalitas yang sambung dengan dunia kerja yang dibutuhkan.

Prakerin atau Praktek Kerja Industri adalah kegiatan pendidikan, pelatihan,

dan pembelajaran yang dilaksanakan di DU/DI dalam upaya pendekatan

ataupun untuk meningkatkan utu siswa-siswi SMK dengan kompetensi atau

1
kemampuan siswa sesuai bidangnya dan juga menambah bekal untuk masa-

masa mendatang bekal untuk kerja yang semakin ketat dalam persaingannya

di masa sekarang ini.

Prakerin adalah kegiatan yang diupayakan dari sekolah yang melibatkan

siswa-siswi SMK dan dilaksanakan di dunia industri untuk tujuan pendidikan,

pembelajaran dan pelatihan siswa-siswi dalam dunia kerja yang sesuai

bidangnya.

Dengan melaksanakan Prakerin, dapat mengajarkan kepada anak didik

akan dan bagaimana kehidupan di dunia kerja. Melalui Prakerin, siswa

diharapkan mampu memahami tentang bagaimana tata dan aturan di dunia

industri/ usaha, sehingga ketika ia nantinya tamat sekolah, ia sudah benar-

benar siap bekerja baik secara keilmuan maupun secara kewajiban dan metal.

Prakerin yang efektif adalah prakerin yang dilakukan jika memenuhi

kebutuhan sekolah dan kebutuhan pihak industri. Untuk itu perlu kerjasama

dan sinkronisasi dari segi akademik dan material dalam pelaksananya.

Sedangkan di dunia usaha/dunia industri (DU/DI) siswa belajar dengan

instruktur dan biaya dunia usaha/dunia industri (DU/DI). Ada dua pihak yang

turut menentukan keberhasilan prakerin, yaitu pihak sekolah dan dunia

usaha/dunia industri (DU/DI).

1.2 Tempat dan Waktu Pelaksanaan PSG

Tempat PSG : PT. Asta Rekaya unggul

Waktu Pelaksanaan : 03 Juli s.d 03 November 2023

2
1.3 Tujuan Melaksanakan PSG

1. Mengimplementasikan materi yang selama ini didapatkan di sekolah

2. Membentuk pola pikir yang membangun bagi siswa-siswi

3. Melatih siswa-siswi untuk berkomunikasi/berinteraksi secara profesional

di dunia kerja yang sebenarnya

4. Membentuk semangat kerja yang baik bagi siswa-siswi

5. Menambah dan mengembangkan ilmu pengetahuan dasar yang dimiliki

oleh siswa-siswi sesuai bidang masing-masing

6. Menambah jenis keterampilan yang dimiliki oleh siswa-siswi agar dapat

dikembangkan dan diimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari

7. Menjalin kerjasama yang baik antara sekolah dengan dunia usaha baik

dunia industri.

1.4 Rumusan Masalah

Penyusun telah menyelesaikan kegiatan Pendidikan Sistem Ganda (PSG)

di PT Asta Rekaya unggul. Ditetapkan untuk membuat laporan hasil

Pendidikan Sistem Ganda (PSG), yang dipandang perlu memberikan

penjelasan laporan mengenai Rumusan Masalah, yaitu sebagai berikut:

1. Apakah terdapat hubungan Resiliensi dengan keterlibatan kerja pada

karyawan Marketing officer di PT. Asta Rekaya unggul .

2. Bagaimana peranan PT. Asta Rekaya unggul terhadap lingkungan sekitar?

3. Bagaimana pelayanan para pegawai di PT. Asta Rekaya Unggul?

3
1.5 Prosedur Pelaksanaan PSG

MOU
MOU

Pembekalan
Pembekalan Pengajuan
Pengajuan Proses ke
PSG PSG instansi

Jawaban
Jawaban
Pelaksaan PSG
Pelaksanaan

Pembinaan
Pembinaan Penyerahan siswa
Penyerahan
seminggu sekali Pelaksanaan PSG oleh pembimbing
oleh guru kepada instansi

aporan
Pembuatan laporan
PSG PSG

Serahterima
Serah terima
pengembalian
penngembalian siswa

4
BAB II

GAMBARAN UMUM

2.1 Historis PT. Asta Rekaya Unggul

PT. ASTA REKAYASA UNGGUL adalah perusahaan Pelaksanaan konstruksi


berbentuk PT. PT. ASTA REKAYASA UNGGUL beralamat di RT.VIII Desa
Kuala Samboja Kec. Samboja kabupaten Kab. Kutai Kartanegara.

PT. ASTA REKAYASA UNGGUL adalah badan usaha berpengalaman yang


mengerjakan proyek nasional. PT. ASTA REKAYASA UNGGUL saat ini
memiliki kualifikasi . PT. ASTA REKAYASA UNGGUL dapat mengerjakan
proyek-proyek dengan sub klasifikasi:
1. BG004 Jasa Pelaksana Untuk Konstruksi Bangunan Komersial
2. MK003 Jasa Pelaksana Konstruksi Pemasangan Pipa Gas dalam Bangunan
3. MK009 Jasa Pelaksana Konstruksi Instalasi Perpipaan, Gas, Energi (
4. MK010 Jasa pelaksana instalasi fasilitas produksi, penyimpanan minyak dan
Gas.
5. SI001 Jasa Pelaksana Untuk Konstruksi Saluran Air, Pelabuhan, Dam, dan
Prasarana Sumber Daya Air Lainnya
6. SI002 Jasa Pelaksana Konstruksi Instalasi Pengolahan Air Minum dan Air
Limbah Serta Bangunan Pengolahan Sampah.
7. SI003 Jasa Pelaksana Untuk Konstruksi Jalan Raya (kecuali jalan layang),
jalan, rel kereta api, dan landas pacu bandara
8. SI004 Jasa Pelaksana Konstruksi Pekerjaan Jembatan, Jalan Layang,
Terowongan dan Subways
9. SI005 Jasa Pelaksana Untuk Konstruksi Perpipaan Air Minum Jarak Jauh
10.SI007 Jasa Pelaksana Untuk Konstruksi Perpipaan Minyak dan Gas Jarak Jauh
11.SI011 Jasa pelaksana Konstruksi bangunan stadion untuk olahraga outdoor
12.TI504 Jasa Terintegrasi Untuk Konstruksi Fasilitas Minyak dan Gas

5
2.2 Visi & Misi perusahaan

1. Visi PT. Asta Rekaya Unggul adalah Starting With CV. Menara Kutai In

2004, This Company Was Turned Into PT. ASTA REKAYASA UNGGUL,

Has Successfully Completed The Projects Of Goverment. Private

Plantantion And Oil & Gas. Along With, It Is Now Getting Ready Become

A Bigger Company.

2. MISI: upported With Equipment, Experienced And Proffesional Personnel ,

And Conduct Regular Training To Maintain And Ensure Employees Always

Kept Up With Technology, PT. ASTA REKAYASA UNGGUL Will Always

Maintain The Quality Of Jobs For Superior Quality And Superior In

Maintaining Safety.

6
2.3 Struktur Organisasi PT. Asta Rekaya Unggul

Gambar 1.1

2.4 Jenis Bidang PT. Asta Rekaya Unggul

PT Asta Rekaya Unggul merupakan dealer resmi kendaraan bermotor

merek Mitsubishi terbesar di Indonesia yang melayani penjualan unti

kendaraan beserta layanan purna jualnya,termasuk penjualan suku cadang

original, pelayanan bengkel dan perbaikan body kendaraan

2.5 Management PT. Asta Rekaya Unggul

DIPO merupakan dealer resmi kendaraan bermotor merek

Mitsubishi terbesar di Indonesia yang melayani penjualan unit

kendaraan beserta layanan purna jualnya, termasuk penjualan suku

cadang original, pelayanan bengkel dan perbaikan body kendaraan.

1. Management SDM

Dalam pengelolaan kualitas sumber daya manusia di PT. Dipo

Internasional Pahala Otomotif, pemilik rutin memonitoring pegawai yang

7
bekerja setiap satu kali dalam seminggi, ada di PT. Asta Rekaya

Unggulharus benar-benar menguasai bidangnya secara umum dan khusus.

2. Management Pembagian Kerja

Pada manajemen pembagian kerja, di PT. Asta Rekaya Unggul ada

beberapa posisi manajemen yang kepegawaian diantaranya adalah pemilik

perusahaan yang diduduki oleh pak Wawan dan ketua mekanik pak

Ridwan dan pegawai lainnya. Semua bekerja sesuai job desk masing-

masing.

3. Management Pembiayaann Secara Umum Dalam Kegiatan

Kondisi manajemen pembiauaan pada PT. Asta Rekaya

Unggulcukup baik, dimana pembayaran yang dilakukan saat melakukan

pembayaran konsumenpada bendahara atau kasir dilakukan kebanyakan

secara cash, ada pula yang melakukan pembayaran dengan cara transfer

tapi itu sangat jarang dilakukan oleh konsumen di PT. Asta Rekaya

Unggulmenggunakan acuan UMR pemerintahan kabupaten Balikpapan.

8
BAB III

LAPORAN HASIL PELAKSANAAN PSG

3.1 Kondisi Rill PT. Asta Rekaya Unggul

PT Asta Rekaya Unggul merupakan dealer resmi kendaraan bermotor

merek Mitsubishi terbesar di Indonesia yang melayani penjualan unti

kendaraan beserta layanan purna jualnya,termasuk penjualan suku cadang

original, pelayanan bengkel dan perbaikan body kendaraan

Adapun beberapa pelanggan kami diantaranya yaitu: transkon, uniquip,

bima nusa dan beberapa lainnya.

3.2 Data Pembimbing dan Pembagian Tugas

Dalam melaksanakan kegiatan PSG selama 5 Bulan selama di SMK Duta

Bangsa Balikpapan saya memiliki 2 pembimbing, yaitu pembimbing di

sekolah dan di PT Asta Rekaya Ungguldengan penjelasan sebagai berikut :

 Pembimbing di Sekolah adalah guru yang bertanggung jawab terhadap

pembelajaran kompetensi mengenai laporan selama Kegiatan PSG juga

memonitoring siswa/i secara langsung ke instansi tempat melaksanakan

PSG, berikut data pembimbing di Sekolah SMK Duta Bangsa Balikpapan:

Guru Pembimbing Laporan adalah guru yang selalu mengecek buku jurnal

siswa/i setiap hari sabtu, dan memberikan materi berupa cara membuat

makalah laporan hasil kegiatan Pendidikan Sistem Ganda (PSG) mulai

dari cara membuat cover hingga penutup dalam laporan. Kemudian guru

pembimbing laporan saya selama ini adalah ibu Rosmianti

9
 Pembimbing eksternal dari industry selaku pimpinan perusahaan yaitu

Bapak Muhammad Ridwan dan yang sekaligus bertindak selaku instruktur

yang mengarahkan peserta didik dalam melakukan pekerjaannya, yaitu

bapak Jamal

3.3 Pelaksanaan Kerja

1. Perencanaan

Selama melaksanakan kegiatan Pendidikan Sistem Ganda (PSG) di PT

Asta Rekaya Unggulberikut adalah perencanaan kerja selama 5 bulan

diantaranya yaitu:

o Ganti oli

o Membersihkan filter udara

o Membuka roda ban

o Menggesek pdi

o Menambahkan grease pada mobil canter

10
2. Pelaksanaan

Berikut adalah uraian mengennai kegiatan perencanaan yaitu berupa

langkah-langkah pelaksanaan kegiatan PSG di PT Halmahera Indoserv

Balikpapan:

a. Mengganti oli

Berikut cara atau langkah-langkah membuka ban:

1. Siapkan kunci 17 ring dan tempat menampung oli

2. Buka cup mobil,lalu buka penutup buat isi oli

3. Buka baut oli menggunakan kunci 17 ring,lalu buka baut oli dan

siapkan tempat penampungan oli bekas

4. Setelah itu isi oli

Gambar 1.2

11
A. Membersihkan filter udara

Berikut cara atau langkah-langkah mengompon wire :

1. Campurkan grease dengan solar dan aduk hingga cairan berubah

menjadi hitam, lalu siapkan kuas.

2. Oleskan kompon pada wire secara merata

3. Oleskan terus menerus sampai wire dari main block dan auxelarry

block sudah terolesi semuanya

Gambar 1.3

B. Membuka roda ban

Berikut cara atau langkah langkah membuka roda ban

1.Siapkan impact,selang,kunci shock 21, dan dongkrak buaya

2.dongkrak mobil bagian belakang

3.lalu buka baut baut roda menggunakan impact dan kunci shock

21.

12
Gambar 1.4

C. Menggesek pdi

Berikut cara atau langkah-langkah membersihkan baut bruket:

1. Siapkan pensil dan solasi kertas

2. Tempelkan solasi kertas ke nomor rangka

3. Lalu gesek nomor rangka menggunakan pensil.

Gambar 1.5

13
D. Menambahkan grease pada mobil canter

Berikut cara atau langkah-langkah menambahkan grease

1. Siapkan Grease dan selang udara

2. Setelah itu isi Grease pada mobil canter

Gambar 1.6

E. Membersihkan alat alat service

Berikut cara atau langkah langkah membersihkan alat alat service

1. Siapkan sabun sunlight dan spons

2. Siram alat alat service dengan air

3. Sabunin alat alat service

4. Lalu siram alat service

14
Gambar 1.7

F. Mengamplas crankshaft menggunakan amplas ukuran 1000

1. Siapkan tali dan amplas ukuran 1000

2. Potong amplas sesuai dengan crankshaft yang mau di amplas

3. Meletakkan amplas ke crankshaft dan lilit menggunakan tali

4. Lalu tarik tali menggunakan kedua tangan.

15
Gambar 1.8

G. Membersihkan propeler shaft

1. Siapkan scotbert dan sabun wings

2. Gosok propeler shaft menggunakan sabun wings dan secotbert

3. Siram secotbert dengan air

16
Gambar 1.9

3. Monitoring

Saya Ashar aditya siswa SMK Duta Bangsa Balikpapan selama

melaksanakan PSG di PT Asta Rekaya Ungguldi monitoring langsung oleh

Bapak Ridwan

Kemudian saya pada sekolah SMK Duta Bangsa Balikpapan yang

dibimbing langsung oleh Ibu Rosmianti, selaku guru pembimbing laporan

kegiatan setiap hari Sabtu, yang mengajarkan serta menjelaskan cara

pembuatan laporan hasil kegiatan PSG mulai dari cover hingga penutup,

seperti bagaimana awal langkah membuat cover, margin apa yang

digunakan, dan seperti apa tulisan yang tepat dalam pembuatan laporan.

17
A. Data Pendukung

Berikut saya cantumkan data pendukung kegiatan selama 5 bulan

melaksanakan kegiatan Pendidikan Sistem Ganda (PSG) pada PT.Asta Rekaya

Unggul, yaitu berupa jurnal mingguan beserta foto dokumentasi kegiatan:

18
BAB IV

PENUTUP

4.1 Kesimpulan

Berikut adalah jawaban dari rumusan masalah yang telah saya buat:

1. Berdasarkan hasil penelitian yang didapatkan dalam penelitian, maka dapat

disimpulkan bahwa ada hubungan antara resiliensi dengan keterlibatan kerja

pada karyawan marketing officer di PT.Asta Rekaya

UnggulBalikpapan.adanya hubungan tersebut dapat menunjukan bahwa

semakin tinggi resiliensi maka semakin rendah keterlibatan kerja pada

karyawan marketing officer, dan sebaliknya semakin rendah resiliensi maka

semakin tinggi keterlibatan kerja pada karyawan marketing officer di PT.Asta

Rekaya UnggulPekanbaru

2. Pelayanan para pegawai di PT. Asta Rekaya Unggul

itu sendiri sangat mengutamakan kepuasan konsumen dan memegang komitmen

tinggi dalam menjaga kecepatan dan ketepatan, serta menjamin kualitas pekerjaan.

Dimana PT.Dipo internasional pahala otomotif, yang termasuk dalam dunia usaha

dunia usaha Jasa pabrication, Machine Shop, dan juga rental crane yang di tuntut

untuk bersaing dengan perusahaan lain yang ada di Kalimantan dan juga luar

Kalimantan.

19
3. Peranan PT. Asta Rekaya Unggulpada lingkungan sekitar sangat membantu

sehubungan menyediakan jasa/barang yang didapatkan langsung dari PT Dipo

Internasional Pahala Otomotif.

4.2 Saran

Pada akhir pembuatan laporan PSG ini, saya akan menyampaikan beberapa

saran kepada pihak sekolah maupun tempat saya melaksanakan kegiatan PSG

di PT Asta Rekaya Unggul

1. Saran untuk sekolah

o Lebih memberikan pembelajaran mengenai cara melaksanakan

kegiatan PSG baik pembekalan maupun pendidikan mata pelajaran

kepada siswa/i yang akan melaksanakan PSG periode selanjutnya.

o Memberikan fasilitas lebih serta kegiatan praktek sesuai jurusan

para siswa/i untuk mempermudah kegiatan selama PSG.

o Menjalin kerja sama dengan berbagai Perusahaan, Instansi,

maupun Bengkel untuk mempermudah para siswa/i dalam mencari

tempat untuk melaksanakan kegiatan PSG.

2. Saran untuk perusahaan

Pada akhir laporan ini saya akan menyampaikan saran – saran

baik untuk pihak sekolah maupun tempat saya melakukan kegiatan

Praktik kerja lapangan (PSG) yakni PT. Asta Rekaya Unggul

• Untuk PT. Asta Rekaya Unggul

20
a). Diharapkan agar kerja sama antara sekolah dengan pihak PT lebih

ditingkatkan agar tercipta suasana kerja yang baik.

b). Hubungan kerja antara siswa PSG dengan karyawan bisa menjalin

hubungan yang baik atau diharapkan bisa menjadi partner.

c). Untuk para karyawan ditingkatkan Kembali kinerja dan

kedisiplinan kerja.

DAFTAR PUSTAKA

21
Ashar aditya (2023). laporan akhir praktik kerja lapangan. laporan

praktik kerja lapangan(PKL).

Ashar aditya (2023). laporan praktik kerja lapangan (PKL).PT ASTA

REKAYA UNGGUL

Website:https://sg.docworkspace.com/d/sILavns3IAYPvl6sG?

sa=e1&st=0t

22
L
A
M
P
I
R
A
N

23
24

Anda mungkin juga menyukai