Anda di halaman 1dari 4

Profil Yayasan Bina

Insan Mulia ( BISMA)


3
Tentang Kami

Berawal dari Para Sahabat dan keluarga yang memiliki Visi dan Misi yang sama
mengenai arti sebuah kehidupan bahwa makna hidup tidak selamanya tentang
Menerima tetapi lebih bermakna jika tentang Memberi, atas hal tersebut
tercetuslah sebuah ide untuk mendirikan sebuah Yayasan yang memiliki Kepedulian
terhadap Sosial, Pendidikan, dan Kemanusiaan.

Nama “ B I N A I N S A N M U L I A ( B I S M A ) “ di ikrarkan sebagai nama yayasan


yang anggaran dasarnya telah dibuat oleh Syahrudin, SH., , Notaris di kabupaten
Pandeglang yang telah di sahkan oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia
Republik Indonesia berdasarkan SK Nomor AHU-0012044.AH.01.04.TAHUN 2020
tanggal 24 Juli 2020.

Kegiatan ” B I N A I N S A N M U L I A ( B I S M A ) ” berdasarkan dari sumber


pendapatan yayasan yang akan memfokuskan diri untuk mendanai kegiatan
yayasan dari bantuan social, donator, pengurus, relawan sehingga dapat kami salurkan
untuk Pendidikan Anak Indonesia, kegiatan sosial, kemanusiaan dan lingkungan
hidup.

Company Profile
4
Visi

1. Melakukan Gerakan Perubahan untuk


Mendidik dan memberdayakan
masyarakat

2. Berperan Aktif dalam kegiatan sosial


dan turut menyalurkan donasi kepada
organisasi yang bergerak dibidang sosial,
kemanusiaan, dan lingkungan hidup,
serta berperan sebagai Pemberi Manfaat
khusus di bidang pendidikan untuk anak-
anak dengan kriteria masyarakat kurang
mampu (yatim, yatim piatu, putus
sekolah, cacat fisik, dan lain-lain).

Company Profile
5
Misi

1. Membangun empati masyarakat luas untuk Berbagi Dan


Beramal
2. Membangun perilaku dan budaya masyarakat baru dengan
sadar pendidikan

3. Membantu Pemerintah dalam mengurangi masyarakat yang buta huruf

4. Menyelenggarakan program Penyuluhan yang berkaitan


dengan pemberdayaan dan kesejahteraan
5. Menyalurkan Hasil Donasi kepada anak-anak Indonesia yang
kurang mampu dalam menempuh jenjang Pendidikan.

Company Profile

Anda mungkin juga menyukai