Anda di halaman 1dari 11

CYBERBULLYING

DWI WAHYUDI
SMP NEGERI 1 SIDOHARJO
Tujuan Pembelajaran :

1.Peserta didik mampu menjelaskan


cyberbullying, jenis jenisnya, dan cara
antisipasinya
2.Peserta didik mampu mengkaji kritis kasus
perundungan untuk dapat mengantisipasinya.
Yuk main games dulu ….

Buka kahoot.it dari Chrome di Smartphone kalian


PEMANTIK

Kalina tentunya mempunyai media sosial


dan lebih sering berinteraksi melalui media
sosial. Selama kalian berinteraksi melalui
media sosial, pernahkah kalian mengalami
cyberbullying?, Jelaskan!
CYBERBULLYING

bullying/perundungan dengan
menggunakan teknologi digital. Hal ini
dapat terjadi di media sosial,
platform chatting, platform bermain game,
dan ponsel.
THINK BEFORE TEXT
cyberbullying adalah perilaku agresif dan bertujuan yang
dilakukan suatu kelompok atau individu, menggunakan
media elektronik, secara berulang-ulang dari waktu ke
waktu, terhadap seseorang yang dianggap tidak mudah
melakukan perlawanan atas tindakan tersebut. Jadi,
terdapat perbedaan kekuatan antara pelaku dan
korban. Perbedaan kekuatan dalam hal ini merujuk pada
sebuah persepsi kapasitas fisik dan mental
BUATLAH KELOMPOK DISKUSI
BERANGGOTAKAN 4 ORANG/KELOMPOK
DISKUSIKAN TUGAS DI LKPD AKTIVITAS.

s.id/lkpd_8_1
TES AKHIR

http://s.id/postes_cb
REFLEKSI
SILAKAN ISI REFLEKSI MELALUI TAUTAN

s.id/refl_01

Anda mungkin juga menyukai