Anda di halaman 1dari 43

RANCANGAN PEMBELAJARAN

MATERI KELAS VIII SEMESTER 1


“MEMBUAT IKLAN, SLOGAN, Dan
POSTER”

Dokumen ini berisi:


1. RPP
2. LKPD
3. Instrumen Penilaian

Disusunoleh:
TRI SUSANTI

YAYASANPENDIDIKANISLAMRIFAIYAH
MTsSAAL MINA
Alamat : Dusun Ngawinan Desa Jetis Kec. Bandungan Kab.Semarang 50641Telp. (0298)711

Iklan, slogan dan poster


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : MTs SA Al MINA


Mata Pelajaran Kelas/Semester
: Bahasa Indonesia
Materi Pokok Tahun Pelajaran
Alokasi Waktu : VIII/I
: Iklan, Slogan, dan Poster.
: 2022/2023
: 2x40 Menit

A. Kompetensi Inti

KI-1: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.


KI-2: Menunjukan prilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong),
santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan keberadaannya.
KI-3: Memahami pengetahuan (factual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuannya, teknologi, seni, budaya terkait fenomena
dan kejadian tampak mata.
KI-4: Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber
lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

3.4 Menelaah pola penyajian dan 3.4.1 Menentukan pola penyajian dan
kebahasaan teks iklan, slogan, atau poster kebahasaan teks iklan, slogan, atau poster
(yang membuat bangga dan memotivasi) (yang membuat bangga dan memotivasi) dari
dari berbagai sumber yang dibaca dan berbagai sumber yang dibaca dan didengar.
didengar. 3.4.2 Menganalisis pola penyajian dan
kebahasaan teks iklan, slogan, dan poster
(yang membuat bangga dan memotivasi) dari
berbagai sumber yang dibaca dan didengar.
4.4 Menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan 4.4.1 Menyusun teks iklan, slogan, dan poster
dalam bentuk iklan, slogan, atau poster dengan memerhatikan pola penyajian dan
secara lisan dan tulis. kebahasaan.

Iklan, slogan dan poster


4.4.2 Menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan
dalam bentuk iklan, slogan, atau poster
secara lisan dan tulis.

C. Tujuan Pembelajaran

Dengan menggunakan model Problem Based Learning berbantu media gambar peserta
didik diharapkan mampu menelaah pola penyajian dan kebahasaan teks iklan, slogan,
atau poster (yang membuat bangga dan memotivasi) dari berbagai sumber yang dibaca
dan didengar serta menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan dalam bentuk iklan, slogan,
atau poster secara lisan dan tulis dengan menjunjung tinggi sikap jujur, kerjasama,
bertanggungjawab dan percaya diri.

D. Materi Pembelajaran

1. Faktual : Teks iklan, slogan, dan poster.


2. Konseptual : Pola penyajian dan kebahasaan teks iklan, slogan, dan poster.
3. Prosedural : langkah-langkah menulis iklan, slogan, dan poster.
4. Metakognitif : Menyusun teks iklan, slogan, dan poster dengan memerhatikan
pola penyajian dan kebahasaan teks iklan, slogan, dan poster.

E. Metode, Pendekatan dan Model Pembelajaran

1. Metode : Diksusi, Penugasan, dan Tanya Jawab.


2. Model : Problem Based Learning
3. Pendekatan : Saintifik

F. Sumber, Alat dan Media Pembelajaran

a. Sumber
- Tim Edukatif. 2016. Buku Mahir Berbahasa Indonesia. Jakarta: Erlangga.
- Harsati, Titik. 2016. Buku Siswa Bahasa Indonesia SMP/MTs. Jakarta: Kemendikbud.
- https://www.gurupenyemangat.com/2021/09/cara-membuat-iklan-slogan-dan-
poster.html
- https://silau.siakkab.go.id/baca/teks-iklan-slogan-dan-poster.

Iklan, slogan dan poster


b. Alat
- Laptop
- Infokus
c. Media Pembelajaran
- Gambar iklan, slogan, dan poster yang dicetak.
- Menampilkan materi iklan, slogan, dan poster melalui PPT.
- LKPD.
- Lem kertas.

G. Langkah-Langkah Pembelajaran

Tahapan Kegiatan Pembelajaran Waktu


Pembelajaran
Pendahuluan Orientasi 10 Menit.
- Guru memberikan salam dan mengajak peserta didik untuk
berdoa. (Religius)
- Guru mengecek kehadiran peserta didik. (Disiplin)
- Guru menanyakan kabar peserta didik.
- Guru mengecek kebersihan kelas.
- Guru mengajak peserta didik untuk menyanyikan lagu Garuda
Pancasila dan tepuk semangat (Nasionalisme)
- Guru memberikan motivasi kepada peserta didik.

Apersepsi
- Guru mengajukan pertanyaan tentang materi yang telah
berlalu kepada peserta didik. (Kritis)
- Guru memberikan pertanyaan tentang pembelajaran yang
akan berlangsung. (Cermat)
- Guru menyapaikan KD dan Indikator.
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.

Kegiatan Inti a. Orientasi peserta didik pada masalah 60 Menit.


1. Peserta didik memperhatikan gambar iklan, slogan, dan
poster yang ditayangkan guru melalui laptop dan infokus.
(Mengamati)
2. Guru menjelaskan materi pembelajaran.

Iklan, slogan dan poster


3. Peserta didik mencermati pola penyajian dan kaidah
kebahasaan teks iklan, slogan, dan poster.
4. Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk
bertanya tentang materi yang telah dijelaskan. (Menanya)

b. Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar


1. Siswa dibagi dalam 6 kelompok yang beranggotakan 5-6
orang.
2. Guru membagikan LKPD kepada masing-masing kelompok.
3. Guru membagikan gambar iklan, slogan dan poster yang
dicetak kepada masing-masing kelompok.
4. Dengan bimbingan guru, peserta didik mendefinisikan dan
mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan dengan
masalah (mengerjakan LKPD Pengetahuan dan
Keterampilan).

c. Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok


1. Guru membimbing peserta didik untuk mengumpulkan data
informasi agar mendapatkan penjelasan dan pemecahan
masalah. (Mengumpulkan Informasi)
2. Secara berkelompok peserta didik menentukan pola
penyajian dan kebahasan teks iklan, slogan, dan poster.
3. Guru memantau keaktifan peserta didik dalam bersikusi.
4. Guru berperan untuk memberikan semangat dan motivasi
agar peserta didik tidak merasa jenuh dan putus asa dalam
proses pemecahan masalah.

d. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya


1. Secara berkelompok peserta didik berdiskusi untuk
menyusun gambar ikan, slogan dan poster sesuai tema dan
ditempelkan pada LKPD yang telah dibagikan guru.
(Mengasosiasikan)
2. Setelah peserta didik menempelkan gambar iklan, slogan,
dan poster sesuai tema pada LKPD, peserta didik berdikusi
untuk membuat teks iklan, slogan, dan poster sesuai gambar
tesebut.
3. Peserta didik diharapkan untuk membuat teks iklan, slogan,
dan poster dengan memerhatikan pola penyajian dan
kebahasaan teks iklan, slogan, dan poster.
Iklan, slogan dan poster
Iklan, slogan dan poster
4. Masing-masing kelompok akan menampilkan hasil
pekerjaanya di depan kelas. (Mengomunikasikan)
e. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan
masalah
1. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi atau evaluasi
terhadap hasil diskusi kelompok.
2. Peserta didik mengumpulkan hasil pekerjaan secara
berkelompok yang tertaung dalam LKPD.
3. Guru memberikan apresiasi terhadap masing-masing
kelompok.
4. Guru bersama peserta didik menyimpulkan materi yang telah
dipelajari.
Kegiatan - Guru bersama peserta didik menyimpulkan seluruh 10 Menit.
Penutup rangkaian pembelajaran.
- Guru bersama peserta didik merefleksi proses pembelajaran
yang telah berlangsung.
- Guru memberikan informasi materi untuk pembelajaran
selanjutnya.
- Guru memberikan tindak lanjut berupa pemberian tugas
- Guru memberikan motivasi dan melakukan ice breaking
kepada peserta didik.
- Guru dan peserta didik mengakhiri kegiatan belajar mengajar
dengan berdoa.

H. Penilaian Pembelajaran

a. Sikap Spiritual

No Teknik Bentuk Butir Waktu Pelaksanaan Keterangan


Instrumen Instrumen

1 Observasi Jurnal Lampiran Saat pembelajaran


berlangsung

Iklan, slogan dan poster


b. Sikap Sosial
No Teknik Bentuk Butir Waktu Pelaksanaan Keterangan
Instumen Instrumen
1 Observasi Jurnal Lampiran Saat pembelajaran
berlangsung

c. Pengetahuan
No Teknik Bentuk Butir Waktu Pelaksanaan Keterangan
Instrumen Instrumen
1 Tertulis Uraian Lampiran Saat pembelajaran
berlangsung

d. Keterampilan
No Teknik Bentuk Butir Waktu Pelaksanaan Keterangan
Instrumen Instrumen
1 Praktik Unjuk Lampiran Saat pembelajaran
kerja berlangsung
tertulis

Bandungan, Juli 2023

Mengetahui,

Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

Peni Handayani, S.Pd Tri Susanti, S.Pd.

Iklan, slogan dan poster


Yuk Belajar !

Iklan, slogan dan poster


BAHAN AJAR

Iklan, slogan dan poster


Pendahuluan

1. Deskripsi

Di dalam pelajaran Bahasa Indonesia terdapat dua kemampuan yang harus dikuasai
peserta didik yaitu pengetahuan dan keterampilan. Materi pada modul ini tentang teks iklan,
slogan, dan poster. Materi teks iklan, slogan, dan poster pada kelas VIII semester 1 diberikan
agar peserta didik lebih memahami dengan baik terhadap manfaat dan tujuan teks iklan,
slogan, dan poster dalam kehidupan sehari-hari. Teks iklan merupakan salah satu media
promosi yang efektif dalam memasarkan berbagai produk kepada konsumen dengan daya
jangkauan yang luas dan massif. Slogan adalah perkataan atau kalimat pendek yang menarik
dan mudah ingat untuk memberitahukan sesuatu (imbauan, ajakan, dan larangan). Poster
adalah plakat atau lembar pengumuman yang dipasang di tempat umum (berupa
pengumuman atau iklan).

2. Kompetensi dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

4.4 Menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan 4.4.1 Menyusun teks iklan, slogan, dan poster
dalam bentuk iklan, slogan, atau poster dengan memerhatikan pola penyajian dan
secara lisan dan tulis. kebahasaan.
4.4.2 Menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan
dalam bentuk iklan, slogan, atau poster
secara lisan dan tulis.

Iklan, slogan dan poster


3. Tujuan Pembelajaran

Dengan menggunakan model Problem Based Learning berbantu media gambar peserta
didik diharapkan mampu menelaah pola penyajian dan kebahasaan teks iklan, slogan, atau
poster (yang membuat bangga dan memotivasi) dari berbagai sumber yang dibaca dan
didengar serta menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan dalam bentuk iklan, slogan, atau
poster secara lisan dan tulis dengan menjunjung tinggi sikap jujur, kerjasama,
bertanggungjawab dan percaya diri.

4. Petunjuk Belajar

1) Untuk Guru
 Memberi salam dan mengajak siswa berdoa
 Mengecek kehadiran dan menyanyikan lagu nasional.
 Mengkomunikasikan tujuan belajar, kompetensi, materi, manfaat, langkah
pembelajaran, dan hasil belajar yang akan dilaksanakan.
 Melakukan apersepsi dengan cara mengajukan beberapa pertanyaan kepada
peserta didik tentang pengetahuan awal.
 Menginformasikan cara belajar yang akan ditempuh (pengamatan dan
demonstrasi disertai tanya jawab, latihan individu)

2) Untuk Siswa
 Mengamati gambar teks iklan, slogan, dan poster yang dibagikan guru kepada
setiap kelompok.
 Secara berkelompok peserta didik berdiskusi untuk menyusun gambar iklan,
slogan dan poster yang telah dibagikan dan ditempelkan pada LKPD.
 Peserta didik menyajikan teks iklan, slogan, dan poster yang telah disusun di
depan kelas.

Iklan, slogan dan poster


Kegiatan Inti

Materi Belajar Teks Iklan, Slogan, dan Poster.

Contoh slogan: Contoh Iklan: Contoh Poster:

A. Mengidentifikasi Informasi Teks Iklan, Slogan, atau


Poster

1. Iklan
Teks iklan merupakan salah satu media promosi yang efektif dalam
memasarkan berbagai produk kepada konsumen dengan daya jangkauan yang
luas dan massif. Tujuannya adalah untuk memperkenalkan suatu produk, baik
barang maupun jasa kepada masyarakat, juga untuk menarik perhatian
masyarakat untuk mengenali, membeli, hingga mengonsumsi atau menggunakan
produk yang diiklankan.
 Iklan juga mempunyai unsur-unsur sebagai :
a. Menarik perhatian masyarakat
b. Menimbulkan rasa ingin tahu pada diri konsumen
c. Memberikan cara untuk menggerakan keinginan konsumen
d. Sebagai pembuktian kata-kata terhadap suatu produk
e. Menarik konsumen agar membeli dan menggunakan suatu produk.
 Jenis iklan berdasarkan tujuannya dibagi menjadi dua, yaitu iklan niaga
dan iklan nonniaga. Iklan niaga bersifat mempengaruhi masyarakat sehingga
masyarakat menjadi tertarik untuk membeli dan memiliki barang jasa yang

Iklan, slogan dan poster


diiklankan. Iklan nonniaga adalah iklan yang sifatnya menarik perhatian
masyarakat sehingga masyarakat simpati atau mendukung yang diiklankan.
 Bersadarkan sifatnya iklan terbagi atas empat, yaitu :
a. Iklan penawaran biasanya berupa iklan niaga yang berisi penawaran atau
barang atau jasa agar masyarakat mau membeli dan mengonsumsinya.
b. Iklan pengumuman biasanya berupa iklan nonniaga yang berisi
pemberitahuan mengenai suatu hal kepada masyarakat dan menyangkut
kepentingan kepada masyarakat luas.
c. Iklan keluarga biasanya iklan nonniaga yang berisi pemberitahuan suatu
hal mengenai kematian, kelahiran, dan pernikahan pada suatu keluarga
di masyarakat.
d. Iklan permintaan biasanya berisi iklan nonniaga yang berisi permintaan
pembuat iklan kepada masyarakat atau sebagian kecil masyarakat.
2. Slogan
Slogan adalah perkataan atau kalimat pendek yang menarik dan mudah ingat
untuk memberitahukan sesuatu (imbauan, ajakan, dan larangan). Biasanya
slogan ditemui pada poster, imbauan, atau iklan (reklame). Kalimat yang
terdapat dalam slogan bersifat sugesif (menyadarkan) dan tidak mengandung
larangan.

 Slogan mempunyai ciri sebagai berikut :


a. Berupa kalimat pendek. Tujuannya agar mudah dibaca sambil
lalu. Contoh : Untuk Anda, kami ada. (Slogan Kantor Pos)
b. Pilihan kata menarik atau mencolok. Tujuannya agar masyarakat
tertarik membacanya. Supaya mencolok, slogan bisa dibuat dengan
memanfaatkan persamaan bunyi pada kata-kata yang digunakan.
Contoh : Mengatasi masalah tanpa masalah. (Slogan Pegadaian)
c. Mudah diingat. Tujuannya agar masyarakat selalu mengingat anjuran
yang disampaikan sehingga melakukan apa yang dianjurkan.
Contoh : Berani jujur itu hebat. (Slogan KPK).
Salah satu upaya untuk menyukseskan rencana kegiatan yang akan
kamu lakukan adalah dengan mempromosikan kegiatan tersebut. Perhatikan
contoh kalimat slogan berikut :
a. Gali kreativitasmu dalam berkesenian
b. Memahat, menghaluskan jiwa dan pikiran
c. Memunculkan bakatmu dalam lomba kreasi seni
 Berikut adalah macam-macam slogan berdasarkan isi yang diangkat :
a. Slogan lingkungan hidup adalah slogan yang berkaitan dengan
lingkungan hidup.

Iklan, slogan dan poster


b. Slogan pendidikan adalah slogan berkaitan dengan pedidikan yang
berisi motivasi atau yang lainnya.
c. Slogan kesehatan adalah slogan yang berisi tentang pesan kesehatan.
d. Slogan motivasi adalah slogan yang bertujuan untuk memotivasi.
3. Poster
Poster adalah plakat atau lembar pengumuman yang dipasang di tempat
umum (berupa pengumuman atau iklan). Poster dapat dikategorikan sebagai
gambar atau tulisan yang dipasang di tempat yang mudah terbaca oleh
masyarakat. Informasi dalam poster beragam. Ada poster tentang imbauan
kepada masyarakat tentang suatu hal. Ada juga poster yang berisi larangan
untuk menghindari perbuatan tertentu.
Tujaun pemasangan poster adalah agar isi dari poster diketahui oleh
masyarakat umum. Melalui poster, masyarakat dapat membeli apa yang
dibutuhkan. Selain itu, poster juga digunakan sebagai media promosi atau
memperkenalkan kepada masyarakat umum tentang barang atau hal tertentu.
 Poster mempunyai ciri-ciri sebagai berikut :
a. Bahasa poster singkat, pada, dan komunikatif.
b. Bahasa poster bersifat persuasif.
c. Biasanya poster dilengkapi gambar, warna, foto, dan ilustrasi.
 Berikut ini adalah macam-macam poster :
a. Poster niaga adalah poster yang berisi promosi mengenai suatu
produk.
b. Poster kegiatan adalah poster tentang penyelenggaraan suatu
kegiatan.
c. Poster pendidikan adalah poster yang berisi sosialisasi mengenai
program pendidikan.
d. Poster layanan masyarakat adalah poster yang berisi sosialisasi
program layanan masyarakat .

B. Menelaah Struktur dan Kaidah Kebahasaan Teks Iklan, Slogan, dan Poster.

1. Pola Penyajian Teks Iklan, Slogan, dan Poster


 Iklan disajikan dengan pola umum sebagai berikut :
a. Kalimat pembuka yang menarik, misalnya Buku UN Terbaik ? Tentu
Erlangga ! atau DIBUTUHKAN SEGERA !
b. Judul iklan yang menyatakan produk atau jasa yang ditawarkan,
misalnya Buku Fokus UN SMP Erlangga 2017 atau Pendaftaran Siswa
Baru Sudah Dibuka.

Iklan, slogan dan poster


c. Informasi berisi keunggulan produk atau jasa yang dimaksud,
misalnya Buku ini dilengkapi lima paket soal tipe UN dan lembar
jawaban komputer.
d. Ajakan yang menyatakan alasan mengapa harus memilih produk atau
jasa yang dimaksud, misalnya Ayo, tunggu apa lagi ? Segera miliki
buku ini !
e. Informasi pemasang iklan, misalnya toko atau pihak yang menjual
produk atau jasa yang dimaksud.
 Teks slogan selalu disajikan dengan satu kalimat ringkas. Namun, ada juga
slogan yang disajikan hanya dengan satu kata.
 Poster disajikan dengan lebih bebas. Ada poster yang hanya berisi
gambar atau simbol. Ada poster yang berisi teks. Ada poster yang
menggabungkan gambar atau foto dengan teks.
2. Struktur Teks Iklan
Teks iklan dibangun oleh beberapa bagian struktur, yaitu sebagai berikut :
 Orientasi berisi tujuan utama informasi yang ingin disampaikan. Orientasi
biasanya terletak di kepala tulisan dalam sebuah tulisan (headline).
 Tubuh iklan adalah perluasan orientasi. Biasanya berupa penjelasan lebih
lanjut. Dalam iklan penawaran biasanya berupa penjelasan keunggulan
produk.
 Justifikasi berisi argumentasi atau persuasi yang penekanan pesan atau
ajakan. Bisa juga berisi informasi nomor kontak atau tempat membeli
prodak yang ditawarkan.
3. Kaidah Kebahasaan Teks Iklan, Slogan, atau Poster.
Secara umum, teks iklan, slogan, atau poster menggunakan bahasa efektif
dengan ciri kalimat berikut :
a. Pendek atau singkat,
b. Jelas,
c. Menarik perhatian,
d. Mudah diingat, dan
Bahasa slogan lebih mengarah pada kata-kata atau kalimat, sedangkan
poster lebih pada gambar. Bahasa slogan berisi tujuan dan ideologi, sedangkan
poster berisi imbauan, ajakan, upaya edukasi (pendidikan), dan penyaluran
aspirasi tertentu. Sementara itu, bahasa iklan lebih bersifat komersial.

Iklan, slogan dan poster


Teks iklan, slogan, dan poster dibuat untuk memberi informasi atau
mengajak pembacanya untuk melakukan sesuatu. Oleh karena itu, bahasa yang
digunakan berhubungan dengan cara membujuk atau mempengaruhi mereka.
Selain yang sudah disebutkan di atas, kaidah kebahasaan teks iklan, slogan, dan
poster juga meliputi :
1. Kalimat Persuasif adalah kalimat yang berisi ajakan atau bujukan untuk
melakukan sesuatu. Kalimat ajakan biasanya disertai alasan, bukti, atau
data untuk meyakinkan pembaca atau pendengar. Perhatikan iklan
berikut!
Contoh : Dapatkan koneksi internet super cepat 4 G LTE dengan
indovision sekaligus paket Televisi berlangganan.
2. Kalimat Imperatif adalah kalimat berisi perintah untuk melakukan
sesuatu. Perhatikan iklan berikut !
Contoh : Jangan lupa singgahke gubuk mie ayam “”Bu Damen”. Mie
ayamnya rasa sayur Banyumas!
3. Kalimat Interogatif adalah kalimat yang berisi pertanyaan. Perhatikan
iklan berikut !
Contoh : Sudahkah anda menggunakan sabun muka “Shine”?
4. Kalimat Deklaratif adalah kalimat yang berisi berita atau pertanyaan
mengenai sesuatu. Dalam teks iklan, kalimat deklaratif berisi informasi
mengenai hal atau barang.
Contoh : Rumah dengan lokasi yang strategis dan legalitas yang terjamin.
5. Kalimat Eksklamasi adalah kalimat yang berisi kekaguman, rasa takjub,
atau kekagetan. Dalam teks iklan, kalimat eksklamasi ditunjukan pada hal
atau produk yang diiklankan.
Contoh : Wow, murah banget! Belanja di Jakartamart menggunakan
kartu member dapat diskon 15%.
6. Kalimat Persilaan adalah kalimat perintah yang sangat halus. Perhatikan
iklan berikut !
Contoh : Silahkan gabung ke BPR “Bank Punya Rakyat”. Bungan ringan,
tabungan aman.
7. Kalimat Larangan adalah kalimat yang berisi larangan untuk melakukan
sesuatu. Dalam teks iklan larangan biasanya ditunjukan untuk larangan
membeli produk serupa.
Contoh : Untuk si buah hati jangan coba-coba beralih ke merek lain.

Iklan, slogan dan poster


C. Menyajikan Gagasan, Pesan, dan Ajakan dalam Bentuk Iklan, Slogan, dan Poster.

Langkah-langkah pembuatan iklan, slogan dan poster merupakan salah satu langkah
membuat iklan penawaran produk. Jika kamu memutuskan untuk membuat poster, maka
fokus perhatianmu diarahkan pada kalimat persuasif dan gambar yang mendukung. Jika
kamu membuat iklan layanan masyarakat, fokus perhatianmu diarahkan pada kalimat-
kalimat yang dapat menggugah pembaca untuk melakukan sesuatu sesuai pesan yang ingin
disampaikan.
a. Langkah-langkah membuat iklan
1. Memulai Iklan dengan Pernyataan yang Menarik
Pernyataan yang menarik di sini ialah kalimat atau ajakan yang berfokus pada
kepentingan/masalah yang sedang dihadapi oleh sasaran iklan.
2. Tawarkan Solusi
Iklan itu bukan sekedar promosi melainkan juga menawarkan solusi. Orang-orang
ingin membeli produk tidak hanya tertarik dari gambar melainkan karena ingin
masalahnya terselesaikan.
3. Tunjukkan Bukti
Iklan tidak cukup dengan gambar ataupun visual yang menarik. Iklan juga tidak
cukup sekedar janji-janji kosong. Tanpa ada bukti, orang-orang akan kecewa. Maka
dari itulah, untuk membuat iklan yang menarik kita perlu menyajikan bukti.
Biasanya, calon pembeli maupun pengguna jasa terlebih dahulu ingin melihat
testimoni sebuah produk atau jasa.
4. Ajukan Harga Terbaik
Iklan yang baik juga merupakan iklan yang lengkap. Maka Dario itu, langkah
terakhir dalam membuat iklan adalah memajang harga terbaik yang sesuai dengan
kualitas produk/jasa. Agar lebih m,enarik, biasanya menyajikan potongan
harga/diskon. Selain itu, bisa juga menambahkan tawaran bonus dalam jangka
waktu tertentu.
b. Langkah-langkah membuat slogan
1. Tentukan Tema Slogan
Ada banyak tema slogan yang bisa disesuaikan dan kamu kembangkan semenarik
mungkin.
2. Pilihlah kata-kata Persuasif yang Sesuai dengan Tema Slogan
Karena slogan itu mengandung pesan ajakan, gunakanlah kata-kata persuasive
yang mudah dimengerti, dipahami, serta mampu menggugah siapa saja yang
membacanya.
3. Gunakan Gambar atau ilustrasi yang Sesuai dengan Tema Slogan
Jika ingin memajang slogan, gunakan perpaduan warna, gambar, dab ilustrasi yang
disesuaikan dengan tema slogan.

Iklan, slogan dan poster


Misalnya slogan yang ingin dibuat bertema Pendidikan, maka ilustrasi dan gambar
yang bisa digunakan misalnya buku, pena, pelajar, guru, hingga Gedung sekolah.
c. Langkah-langkah Membuat Poster
1. Tentukan Tema dan Tujuan Membuat Poster
Nah, mirip dengan slogan, hal pertama yang perlu kita lakukan sebelum membuat
poster adalah menentukan tema dan tujuan.
2. Susunlah Kalimat Poster dengan kalimat yang Menarik
Jika tema dan tujuan sudah ditentukan, sekarang saatnya kita memilih kata-kata
yang menarik untuk dipajang diposter.
3. Gunakan Kalimat Sederhana yang Mudah Diingat
Karena poster itu lebih mencolok gambar dan ilustrasi, maka usahakan semaksimal
mungkinuntuk menggunakan kalimat sederhana, pendek, dan mudah diingat.
4. Lengkapo Poster dengan Gambar dan Ilustrasi yang Menarik
Agar poster yang kita buat mampu mengundang perhatian khalayak, maka sajikanlah
gambar atau ilustrasi yang menarik dan tidak keluar dari tema.
Akan lebih bagus lagi jika gambar atau ilustrasi poster dibuat berwarna. Dengan
bergitu, pesan yang ada di dalam poster bisa lebih efektif untuk disampaikan.

Iklan, slogan dan poster


5. Forum Diskusi
Setelah kalian membaca materi pada modul, amatilah gambar yang terdapat pada LKPD,
kemudian diskusikanlah bersama kelompok kalian untuk menyajikan teks iklan, slogan, dan
poster berdasarkan gambar yang teah dibagikan.
Pertemuan Pertama
1) Cermati dan pahamilah contoh dari beberapa teks iklan, slogan, dan poster yang
ditampilkan melalui laptop dan infokus.
2) Analisislah struktur dan kebahasaan teks iklan, slogan, dan poster yang telah disediakan
pada LKPD.
3) Susunlah teks iklan, slogan, dan poster berdasarkan gambar yang ada pada LKPD sesuai
pola penyajian dan kebahasaan teks iklan, slogan, dan poster.
4) Setelah melakukan diskusi, peserta didik akan mempresentasikan hasil kerja kelompok di
depan kelas.

Iklan, slogan dan poster


Penutup

Kesimpulan

Teks iklan merupakan salah satu media promosi yang efektif dalam memasarkan
berbagai produk kepada konsumen dengan daya jangkauan yang luas dan massif. Tujuannya
adalah untuk memperkenalkan suatu produk, baik barang maupun jasa kepada masyarakat,
juga untuk menarik perhatian masyarakat untuk mengenali, membeli, hingga mengonsumsi
atau menggunakan produk yang diiklankan. Slogan adalah perkataan atau kalimat pendek
yang menarik dan mudah ingat untuk memberitahukan sesuatu (imbauan, ajakan, dan
larangan). Poster adalah plakat atau lembar pengumuman yang dipasang di tempat umum
(berupa pengumuman atau iklan).
Langkah-langkah pembuatan iklan, slogan dan poster merupakan salah satu langkah
membuat iklan penawaran produk. Jika kamu memutuskan untuk membuat poster, maka
fokus perhatianmu diarahkan pada kalimat persuasif dan gambar yang mendukung. Jika
kamu membuat iklan layanan masyarakat, fokus perhatianmu diarahkan pada kalimat-
kalimat yang dapat menggugah pembaca untuk melakukan sesuatu sesuai pesan yang ingin
disampaikan.

Iklan, slogan dan poster


Daftar Pustaka

- Tim Edukatif. 2016. Buku Mahir Berbahasa Indonesia. Jakarta: Erlangga.


- Harsati, Titik. 2016. Buku Siswa Bahasa Indonesia SMP/MTs. Jakarta: Kemendikbud.
- https://www.gurupenyemangat.com/2021/09/cara-membuat-iklan-slogan-dan-
poster.html
- https://silau.siakkab.go.id/baca/teks-iklan-slogan-dan-poster

Iklan, slogan dan poster


Media Pembelajaran

Teks Iklan, Slogan,


dan Poster

Kelas
VIII

Iklan, slogan dan poster


Media Pembelajaran Teks Iklan, Slogan, dan Poster

Nama Sekolah : MTs SA Al MINA


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/semester : VIII/I
Materi Pokok : Teks Iklan, Slogan, dan Poster

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

3.4 Menelaah pola penyajian dan 3.4.1 Menentukan pola penyajian dan
kebahasaan teks iklan, slogan, atau poster kebahasaan teks iklan, slogan, atau poster
(yang membuat bangga dan memotivasi) (yang membuat bangga dan memotivasi) dari
dari berbagai sumber yang dibaca dan berbagai sumber yang dibaca dan didengar.
didengar. 3.4.2 Menganalisis pola penyajian dan
kebahasaan teks iklan, slogan, dan poster
poster (yang membuat bangga dan
memotivasi) dari berbagai sumber yang
dibaca dan didengar.
4.4 Menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan 4.4.1 Menyusun teks iklan, slogan, dan poster
dalam bentuk iklan, slogan, atau poster dengan memerhatikan pola penyajian dan
secara lisan dan tulis. kebahasaan.
4.4.2 Menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan
dalam bentuk iklan, slogan, atau poster
secara lisan dan tulis.

B. Tujuan Pembelajaran

Dengan menggunakan model Problem Based Learning berbantu media gambar peserta
didik diharapkan mampu menelaah pola penyajian dan kebahasaan teks iklan, slogan, atau
poster (yang membuat bangga dan memotivasi) dari berbagai sumber yang dibaca dan
didengar serta menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan dalam bentuk iklan, slogan, atau
poster secara lisan dan tulis dengan menjunjung tinggi sikap jujur, kerjasama,
bertanggungjawab dan percaya diri.

Iklan, slogan dan poster


Media

Contoh gambar iklan, slogan, dan poster

Menampilkan materi iklan, slogan, dan poster melalui PPT

Iklan, slogan dan poster


Iklan, slogan dan poster
Laptop dan Infokus

Lem Kertas

Iklan, slogan dan poster


Teks Iklan,
Slogan, dan
Poster
Kelas VIII

Iklan, slogan dan poster


Lembar Kerja Peserta Didik

Nama Sekolah : MTs SA Al MINA


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : VIII/I
Materi Pokok : Teks Iklan, Slogan, dan Poster.

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

3.4 Menelaah pola penyajian dan 3.4.1 Menentukan pola penyajian dan
kebahasaan teks iklan, slogan, atau poster kebahasaan teks iklan, slogan, atau poster
(yang membuat bangga dan memotivasi) (yang membuat bangga dan memotivasi) dari
dari berbagai sumber yang dibaca dan berbagai sumber yang dibaca dan didengar.
didengar. 3.4.2 Menganalisis pola penyajian dan
kebahasaan teks iklan, slogan, dan poster
(yang membuat bangga dan memotivasi) dari
berbagai sumber yang dibaca dan didengar.
4.4 Menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan 4.4.1 Menyusun teks iklan, slogan, dan poster
dalam bentuk iklan, slogan, atau poster dengan memerhatikan pola penyajian dan
secara lisan dan tulis. kebahasaan.
4.4.2 Menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan
dalam bentuk iklan, slogan, atau poster
secara lisan dan tulis.

B. Tujuan Pembelajaran

Dengan menggunakan model Problem Based Learning berbantu media gambar peserta
didik diharapkan mampu menelaah pola penyajian dan kebahasaan teks iklan, slogan, atau
poster (yang membuat bangga dan memotivasi) dari berbagai sumber yang dibaca dan
didengar serta menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan dalam bentuk iklan, slogan, atau
poster secara lisan dan tulis dengan menjunjung tinggi sikap jujur, kerjasama,
bertanggungjawab dan percaya diri.

Iklan, slogan dan poster


LKPD Pengetahuan

Petunjuk !
Setiap peserta didik dalam kelompokharus membaca LKPD dengan seksama.
Diskusikan setiap masalah yang ada di LKPD kepada sesame anggota kelompok.
Mintalah penjelasan kepada guru bila ada yang belum dipahami.

Informasi pendukung !
LKPD Kelompok
Untuk Nama: pola
dapat menelaah 1…………………………………….
penyajian dan kebahasaan teks iklan, slogan, dan
2……………………………………
poster serta menyajikan gagasan, pesan, ajakan dalam bentuk iklan, slogan,
3…………………………………..
dan poster secara lisan atau tulis, peserta didik diminta untuk membaca
4…………………………………..
materi yang telah dipelajari.
5…………………………………..
6………………………………… Nilai :

Iklan, slogan dan poster


1. Analisislah pola penyajian pada teks iklan, slogan, dan poster berikut !
Jenis Teks Isi

Iklan, slogan dan poster


2. Analisislah kebahasaan pada teks iklan, slogan dan poster berikut!

Jenis Teks Aspek Keterangan


Persuasif

Imperatif

Berima

Terkesan Positif

Ringkas

Persuasif

Iklan, slogan dan poster


Imperatif

Berima

Terkesan Positif

Ringkas

Persuasif

Imperatif

Berima

Terkesan Positif

Ringkas

Iklan, slogan dan poster


Petunjuk !
Informasi pendukung !
LKPD- Kelompok
Diskusikan Nama:
bersama1…………………………………….
anggota kelompok !
Untuk
- dapat menelaah
Cermati gambar pola
yangpenyajian dan kebahasaan
telah dibagikan teks iklan, slogan,
kepada masing-masing dan !poster
kelompok
2……………………………………
serta
- menyajikan gagasan,
Susunlah gambar pesan,sesuai
tersebut ajakan dalam(iklan,
jenisnya bentuk iklan,atau
slogan, slogan, dan! poster
poster)
3…………………………………..
secara lisan atau gambar
- Tempelkan tulis, peserta
tersebutdidik
pada diminta untuk
LKPD yang membaca
telah dibagikanmateri
guru ! yang telah
4…………………………………..
dipelajari.
- Setelah gambar tersebur ditempelkan, diskusikan bersama anggota
5…………………………………..
kelompok untuk membuat teks iklan, slogan, dan poster sesuai gambar
6…………………………………
tersebut. Nilai :
- Persentasikan hasil pekerjaan kelompok di depan kelas.

LKPD Keterampilan

Iklan, slogan dan poster


1. Gambar iklan

……………………………………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………………………….
2. Gambar Slogan

……………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………………………….
3. Gambar Poster

……………………………………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………………………….

Iklan, slogan dan poster


Instrumen Penilaian

Teks Iklan, Slogan, dan


Poster Kelas VIII

Iklan, slogan dan poster


Instrumen Penilaian
Nama Sekolah : MTs SA Al MINA
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/ Semester : VIII/I
Materi Pokok : Teks Iklan, Slogan, dan Poster.

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

3.4 Menelaah pola penyajian dan 3.4.1 Menentukan pola penyajian dan
kebahasaan teks iklan, slogan, atau poster
kebahasaan teks iklan, slogan, atau poster
(yang membuat bangga dan memotivasi) (yang membuat bangga dan memotivasi) dari
dari berbagai sumber yang dibaca dan berbagai sumber yang dibaca dan didengar.
didengar. 3.4.2 Menganalisis pola penyajian dan
kebahasaan teks iklan, slogan, dan poster
(yang membuat bangga dan memotivasi) dari
berbagai sumber yang dibaca dan didengar.
4.4 Menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan 4.4.1 Menyusun teks iklan, slogan, dan poster
dalam bentuk iklan, slogan, atau poster dengan memerhatikan pola penyajian dan
secara lisan dan tulis. kebahasaan.
4.4.2 Menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan
dalam bentuk iklan, slogan, atau poster
secara lisan dan tulis.

B. Tujuan Pembelajaran

Dengan menggunakan model Problem Based Learning berbantu media gambar peserta
didik diharapkan mampu menelaah pola penyajian dan kebahasaan teks iklan, slogan, atau
poster (yang membuat bangga dan memotivasi) dari berbagai sumber yang dibaca dan
didengar serta menyajikan gagasan, pesan, dan ajakan dalam bentuk iklan, slogan, atau
poster secara lisan dan tulis dengan menjunjung tinggi sikap jujur, kerjasama,
bertanggungjawab dan percaya diri.

Iklan, slogan dan poster


Kisi-Kisi

a. Pengetahuan
KD Indikator Pencapaian Bentuk Soal Level Kognitif
3.4 Menelaah pola 3.4.1 Peserta didik Unjuk Kerja C4
penyajian dan mampu menganalisis
kebahasaan teks iklan, pola penyajian teks
slogan, atau poster (yang iklan, slogan, dan
membuat bangga dan poster yang dibaca
memotivasi) dari berbagai dan didengar.
sumber yang dibaca dan
didengar. 3.4.2 Peserta didik Unjuk Kerja C4
mampu menganalisis
kebahasaan teks
iklan, slogan, dan
poster yang dibaca
dan didengar.

b. Keterampilan
KD Indikator Pencapaian Bentuk Soal Level Kognitif
4.4 Menyajikan 4.4.1 Peserta didik Unjuk Kerja C6
gagasan, pesan, dan mampu menyusun
ajakan dalam bentuk teks iklan, slogan,
iklan, slogan, atau dan poster dengan
poster secara lisan dan memerhatikan pola
penyajian dan
tulis. kebahasaan.
4.4.2 Peserta didik Unjuk Kerja C6
menyajikan
gagasan, pesan,
dan ajakan dalam
bentuk iklan,
slogan, atau poster
secara lisan dan
tulis.

c. Sikap
No Aspek yang dinilai Jenis Penilaian Bentuk
1. Jujur
2. Kerjasama
3. Bertanggungjawab Pengamatan Lembar Observasi
4. Disiplin
5. Percaya Diri

Iklan, slogan dan poster


Rublik Penilaian

a. Pengetahuan
No Aspek yang dinilai Kriteria Penilaian Skor Skor
Maksimal
1. 3.4.1 Menganalisis pola Peserta didik menganalisis 5
penyajian dan teks iklan, slogan, pola penyajian iklan, slogan,
atau poster (yang membuat dan poster dengan sangat
bangga dan memotivasi) dari tepat.
berbagai sumber yang dibaca Peserta didik menganalisis 4
dan didengar. pola penyajian iklan, slogan,
dan poster dengan tepat.
Peserta didik menganalisis 3
pola penyajian iklan, slogan,
dan poster dengan cukup
tepat.
Peserta didik menganalisis 2
pola penyajian iklan, slogan,
dan poster dengan kurang
tepat.
Peserta didik menganalisis 1
pola penyajian iklan, slogan,
dan poster dengan tidak
tepat.
2 3.4.2 Menganalisis kebahasaan Peserta didk menganalisis 5
teks iklan, slogan, dan poster dari kebahasaan iklan, slogan, dan
berbagai sumber yang dibaca poster dengan sangat tepat.
dan didengar. Peserta didk menganalisis 4
kebahasaan iklan, slogan, dan
poster dengan tepat.
Peserta didk menganalisis 3
kebahasaan iklan, slogan, dan
poster cukup tepat.
Peserta didk menganalisis 2
kebahasaan iklan, slogan, dan
poster kurang tepat.
Peserta didk menganalisis 1
kebahasaan iklan, slogan, dan
poster tidak tepat.

Nilai AKhir = Jumlah Skor X 100.


Skor Maksimal

Iklan, slogan dan poster


b. Keterampilan
No Aspek yang dinilai Kriteria Penilaian Skor Skor
Maksimal
1 4.4.1 Menyusun teks iklan, Peserta didik mampu 5
slogan, dan poster dengan menyusun teks iklan, slogan
memerhatikan pola penyajian dan poster dengan
memerhatikan pola panyajian
dan kebahasaan.
dan kebahasaan dengan
sangat tepat.
Peserta didik mampu 4
menyusun teks iklan, slogan
dan poster dengan
memerhatikan pola panyajian
dan kebahasaan dengan
tepat.
Peserta didik mampu 3
menyusun teks iklan, slogan
dan poster dengan
memerhatikan pola panyajian
dan kebahasaan dengan
cukup tepat.
Peserta didik mampu 2
menyusun teks iklan, slogan
dan poster dengan
memerhatikan pola panyajian
dan kebahasaan dengan
kurang tepat.
Peserta didik mampu 1
menyusun teks iklan, slogan
dan poster dengan
memerhatikan pola panyajian
dan kebahasaan dengan
tidak
tepat.
2 4.4.2 Menyajikan gagasan, Siswa menyajikan teks iklan, 5
pesan, dan ajakan dalam bentuk slogan, dan poster dengan
iklan, slogan, atau poster secara berbagai variasi dengan
lisan dan tulis. sangat tepat.
Siswa menyajikan teks iklan, 4
slogan, dan poster dengan
berbagai variasi dengan
tepat.
Siswa menyajikan teks iklan, 3
slogan, dan poster dengan
Iklan, slogan dan poster
berbagai variasi cukup tepat.

Iklan, slogan dan poster


Siswa menyajikan teks iklan, 2
slogan, dan poster dengan
berbagai variasi kurang tepat.
Siswa menyajikan teks iklan, 1
slogan, dan poster dengan
berbagai variasi tidak tepat.

Nilai AKhir = Jumlah Skor X 100.


c. Penilaian Spiritual
Skor Maksimal
No Nama Peserta Didik Perilaku Bersykur Berdoa sebelum
dan sesudah
melakukan kegiatan
1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
…….. …….. …. …… …… …….. ……. ……… …… ……

Keterangan :
Aspek spiritual dinilai dengan apsek :
4 = Sangat Sering
3 = Sering
2 = Cukup Sering
1 = Kurang Sering.

d. Penilaian Sikap Sosial


Tanggun
g Jawab Kejujuran Kemandirian Disiplin Percaya Diri Total
No. Nama Peserta Didik
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.

Iklan, slogan dan poster


13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.

Bandungan, Juli 2023

Mengetahui

Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

Peni Handayani, S.Pd Tri SUsanti, S.Pd.

Iklan, slogan dan poster

Anda mungkin juga menyukai