Anda di halaman 1dari 1

Customer Persona

Day 2

Hi Talenta!
Nice to e-meet you :)
Empowering SMEs to manage their business easily, smartly & grow better.

Aldio loves product management, growth & strategy, with over 7 years of
industry and entrepreneurial experience in manufacture, banking, telco,
digital agency, FMCG & tech
Aldio Rifan Fadillah
Aldio Rifan Fadillah

Chief Product Officer

Pasti banyak dari Talenta

yang udah tau soal STP nih!

Segmenting Targeting Positioning

Segmentasi

Segmentation atau biasa disebut dengan segmentasi pasar


adalah membagi pasar yang luas menjadi kelompok-kelompok
kecil berdasarkan karakteristik tertentu.

Dengan melakukan segmentasi pasar, kamu dapat lebih mudah


menjalankan promosi bisnis.

Dengan melakukan segmentasi, kegiatan marketing yang kamu


lakukan akan lebih hemat, tepat sasaran dan efektif.

Segmentasi

Demografis Geografis Psikografis Perilaku

Umu Lokasi Kelas Sosia Frekuensi


Jenis Kelasmi Zona wakt Gaya Hidu penggunaan
Pendidika Iklim dan musi Hob produk atau jas
Pendapata Preferensi buday Ketertarikan Kesempatan atau
Status Ekonomi Bahas terhadap tren peristiwa tertent
Jenis dan tertent Loyalitas
kepadatan populasi Opini terhadap brand
(perkotaan,
pinggiran kota, luar
kota atau
pedesaan)

Apa itu customer persona?

Customer persona adalah karakter fiksi atau


semi-fiksi yang digunakan untuk
menggambarkan dan membangkitkan jenis
pelanggan tertentu.

Atau dikenal sebagai buyer persona, user


persona, dan marketing persona, customer
pesona memberikan poin referensi dan
wawasan yang berguna untuk berbagai
aktivitas penjualan, pemasaran, dan
komunikasi.

Point-point dalam

cutomer persona

Bio Motivasi
Nam
Umu Masalah Utama Ekspektasi
Pekerjaa
Domisil
Pendidika Kepribadian
Status

Skenario Ketertarikan Social Media

Contoh Customer Persona Sininis

Motivasi
Bio Pak Agus ingin mengembangkan
bisnisnya lebih mudah dan tumbuh
Masalah Utama Ekspektasi
lebih baik melalui digital
Nama: Pak Agus
Penjualan di bisnis bolunya menurun drastis Pak agus membutuhkan layanan yang membantu
Umur: 35 Tahun
semenjak pandemi. bisnisnya lebih mudah dan tumbuh di digital dengan
social media, tentunya dengan hasil yang bisa diukur
Pekerjaan: Pengusaha
namun tetap affordable.
Domisili: Bogor
Kepribadian
Pendidikan: S1 Bisnis
Pak Agus orangnya ekstovert
namun sangat analytical
Status: Menikah dalam mengambil keputusan

Skenario Ketertarikan Social Media


Pak Agus memiliki bisnis bolu kukus terkenal di Kota Bogor, ia mendirikan
Social media yang sering Pak Agus gunakan adalah
bisnisnya sejak 2019 dan berlangsung cukup sukses. Namun semenjak Pak Agus selalu update current information
instagram dan linkedin
pandemi Pak Agus merasa kesulitan karena penjualannya menurun terkait digital marketing
drastis yang diasumsikan karena banyak dari pelanggannya yang tidak
membeli di toko :(

Yuk bikin customer persona

dari brand yang kamu piliih kemarin!

Motivasi
Bio Masalah Utama Ekspektasi
Nama:

Umur:

Pekerjaan:

Domisili:
Kepribadian
Pendidikan:

Status:

Skenario Ketertarikan Social Media

Anda mungkin juga menyukai