Anda di halaman 1dari 1

KONEKSI

ANTAR MATERI
Pembelajaran Berdiferensiasi
Topik 5

Pengetahuan baru yang


didapatkan?
Pedoman pembelajaran
Berdiferensiasi yang meliputi profil
siswa, diferensiasi konten,
diferensiasi proses, diferensiasi
produk dan lingkungan belajar.
Guru harus mampu menyiapkan
pembelajaran berdiferensiasi dan
harus memiliki pedoman seperti
oerangkat ajar serta asesmen.

Kontribusi dalam Implementasi


Pembelajaran Berdiferensiasi?
Ketika nanti saya menjadi guru, sebelum
pembelajaran saya akan melakukan
pemetaan kebutuhan, kesiapan, dan minat
belajar peserta didik.
Saya akan menyiapkan perangkat ajar
yang sesuai dengan kebutuhan peserta
didik.
Saya akan menerapkan pembejaran
berdiferensiasi, dan menciptakan
pembalajaran yang menyenangkan dan
memberi kebebasan belajar bagi peserta
didik.

Kaitannya dengan
Mata Kuliah Lain?
Pada mata kuliah Filosofi Pendidikan, kita
harus mendidik anak sesuai dengan kodrat
zamannya dan memberikan kebebasan
belajar pada anak.
Pada mata kuliah Pemahaman Peserta Didik,
saat akan melaksanakan pembelajaran harus
melakukan pemetaan agar dapat
menggunakan model belajar yag tepat
dengan kebutuhan belajar anak.

Anisa Ilma Nafi’a


PGSD A

Anda mungkin juga menyukai