Anda di halaman 1dari 42

PENGOPERASIAN

FORKLIFT
TUJUAN PEMBELAJARAN

Umum:
• Diharapkan operator dapat mengoperasikan pesawat angkat
forklift dengan baik dan benar
Khusus:
• Mengetahui cara memeriksa sebelum mengoperasikan
pesawat forklift dengan benar
• Memeriksa, menjalankan, memuat, membongkar, barang
secara benar
• Prosedur mematikan dan memarkir forklift
PEMERIKSAAN SEBELUM
PENGOPERASIAN
1. Pemeriksaan kebocoran air dan
oli.
2. Tekanan Ban.
3. Pemeriksaan Minyak Rem.
4. Pengisian Air Pendingin.
5. Pemeriksaan Oli Engine.
6. Pemeriksaan Tali Kipas.
7. Pemeriksaan Gerak Bebas Pedal.
8. Pemeriksaan Elektrolit Aki.
9. Pemeriksaan Rem Tangan.
10. Pemeriksaan Klakson
11. Pemeriksaan Lampu.
PEMERIKSAAN PERSIAPAN SEBELUM
MENGHIDUPKAN

1. Pemeriksaan Bahan Bakar.


2. Pemeriksaan Alat
Penunjuk.
3. Pemeriksaan Gerak Bebas
Roda Kemudi.
4. Pemeriksaan Kemudi
(pedal, stir, jok).
PROSEDUR MENGHIDUPKAN

1. Menghidupkan Mesin.
2. Tarik Rem Tangan.
3. Torqflow (Clutch).
4. Masukkan Kunci Kontak.
PEMERIKSAAN SETELAH
MENGHIDUPKAN
1. Suara dan Getaran yang
Tidak Normal.
2. Pemeriksaan Warna Gas
Buang.
3. Pemeriksaan Tegangan
Rantai Angkat.
PROSEDUR PENGOPERASIAN

1. Mengoperasikan Mesin.
2. Mengubah Kecepatan Arah
Maju Mundur.
3. Pengoperasian
- Memuat Barang.
- Membongkar Barang.
- Menumpuk Barang.
- Membawa Barang.
- Melintasi Rel.
PEMUATAN BEBAN

1. Berhentilah perlahan-lahan setelah


mencapai tempat penumpukan

2. Tegakkan mast

3. Naikkan beban 5-10 cm di atas


titik pembongkarannya
PEMUATAN BEBAN

4. Majulah perlahan-lahan

5. Letakkan beban di tempat


penumpukan sementara

6. Mundurkan dan tarik garpu


sampai kira-kira ¼ - 1/3
bagiannya
PEMUATAN BEBAN

7. Angkat kembali bebannya kira-


kira 5-10 cm

8. Tempatkan posisi di atas


tempat pembongkarannya

9. Turunkan beban ke posisi


bongkar yang tepat
PEMUATAN BEBAN

10. Tarik keluar garpunya dan


mundurlah perlahan-lahan

11. Miringkan kembali Mastnya ke


belakang
PEMBONGKARAN BEBAN

1. Berhentilah di depan beban


dan tegakkan Mast

2. Aturlah tinggi garpu

3. Majulah dan masukkan


garpunya kira-kira 2/3 - 3/4
bagiannya, kemudian
naikkan bebannya 4 – 10
cm
PEMBONGKARAN BEBAN

4. Mundurlah perlahan-lahan
sejauh 15-20 cm

5. Turunkan beban perlahan-lahan

6. Majulah perlahan-lahan dan


masukkan garpunya
PEMBONGKARAN BEBAN

7. Naikkan bebannya setinggi 5-10


cm

8. Mundurlah ke tempat yang


agak lapang sehingga beban
bisa diturunkan

9. Rendahkan bebannya sampai


kira-kira 15-20 cm di atas
permukaan tanah
PEMBONGKARAN BEBAN

10. Miringkan Mast-nya ke


belakang

11. Bawa beban ke tempat yang


dikehendaki
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Kecelakaan”
Simpan dalam benak anda
bahwa anda sedang
mengemudikan forklift,
bukan
mobil balap atau jet
tempur.
Pada kasus kecelakaan,
Anda tidak memiliki kursi
pelontar. Selalu mengawali
dan mengakhiri dengan
perlahan,
DAN JALANKAN FORKLIFT
DENGAN PERLAHAN
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Berbelok Dengan Cepat”

Semakin tinggi anda


mengangkat beban,
maka semakin tidak
stabil.
Selalu ekstra hati – hati
untuk melakukan
belokan dengan
beban dinaikkan.
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Jika pandangan anda terhalang”

Jika muatan anda


Menghalangi
Pandangan anda,
maka bergeraklah
mundur ke
Belakang
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Sudut Tumpukan Yang Benar”

Ada beberapa waktu disaat


anda membutuhkan
menggerakkan forklift
Dengan angkatan yang tinggi,
seperti saat anda melakukan
sudut tumpukan yang benar.
PELAN - PELAN. Tetapkan
dalam benak anda bahwa
semakin tinggi anda
mengangkat beban,semakin
tidak stabil beban itu.
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Jarak Diatas”

Disaat anda mengangkat


beban dan
memindahkannya,
penting untuk perhatikan
keadaan diatas anda
seperti balok dan kabel-
Kabel
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Kekencangan Rantai”

Rantai yang kendor menjadi


masalah dalam mekanisme
pengangkatan.Anda harus
selalu waspada terhadap
segala masalah dalam
forklift anda. Pada saat
terjadi masalah, JANGAN
PERNAH untuk memperbaiki
sistem rantai atau hidrolis.
Hubungi unit
Maintenance/Perawatan.
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Mengemudi Pada Daerah Miring”

Jika anda mengemudikan forklift yang kosong, kemudikan


mundur jika jalan naik, dan kemudikan maju jika jalan
turun. Catat bahwa pusat gravitasi forklift adalah di atas
roda depan
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Mengemudi Pada Daerah Miring”

Jika anda mengemudikan forklift yang bermuatan,


kemudikan maju jika jalan naik, danj kemudikan mundur
jika jalan turun. Catat bahwa pusat gravitasi dari forklift
adalah di atas roda depan.
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Mengemudi Pada Daerah Miring”

JANGAN pernah berbelok saat


anda mengemudikan di jalan
miring. JANGAN pernah
mengemudi melewati jalan
miring. Karena forklift dibuat
dengan lebar yang sempit,
pusat gravitasi akan dengan
cepat berubah dari segitiga
kestabilan, dapat membuat
forklift terjungkal .
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Mengemudi Pada Berbagai Area”

Es, Lumpur, Jalan Berbatu, Pasir, dan Jalan Kotor yang


Licin.Semuanya dapat menimbulkan masalah untuk anda
dan forklift anda. Jika memungkinkan, HINDARI melewati
permukaan tersebut. Dapat menyebabkan kerusakan pada
forklift anda serta mengakibatkan kecelakaan.
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Mengemudi Pada Berbagai Area”

Hindari mengemudi
dengan jalan berlubang
dan kasar. Jika anda
tidak dapat
menghindari jalan
berlubang, pelan-pelan
dan lewati dengan
perlahan, saat ada
sudut, lewati dengan ban
satu persatu.
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Mengemudi Pada Berbagai Area”

Catat bahwa anda sedang


mengemudikan alat BERAT.
Periksa bersama supervisor
anda untuk meyakinkan
bahwa anda
mengemudikan forklift
anda pada daerah yang
sesuai dengan forklift
anda serta muatan anda.
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Elevator”

Selalu pahami mengenai


tinggi forklift serta
elevator sebelum anda
menggunakannya. Jangan
lupa memperhitungkan
beban forklift serta
muatannya sebelum anda
memasuki elevator.
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Tempat Bongkar Muat”
Disaat anda bongkar muat sebuah trailer:

1.Periksa kondisi lantai


trailer untuk
meyakinkan bahwa
sesuai dengan forklift
serta beban
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Tempat Bongkar Muat”

2. Periksa bahwa
roda trailer
sudah diganjal
balok untuk
mencegah
trailer bergerak
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Tempat Bongkar Muat”

3. Periksa plat dok,


papan serta
kemiringannya
sesuai pada
tempatnya untuk
menjamin
keamanan
MEMATIKAN FORKLIFT

1. Engine / Mesin
2. Bahan Bakar
3. Pemeriksaan Setelah Operasi
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Parkir”

Selalu parkir forklift anda di Jangan parkir diarea dilarang


tempat yang aman serta jauh parkir dan jangan menghalangi
dari lalu lintas jalur emergency
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Parkir”

Garpu selalu merapat pada Atur kontrol arah pada posisi


lantai netral.
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“mematikan Forklift”

Matikan mesin dan Atur rem parkir


ambil kunci.
PENGOPERASIAN FORKLIFT
“Parkir”

selalu gunakan balok


untuk mengganjal
roda depan untuk
menghindari forklift
bergerak apa bila
diarea tanjakan /
turunan
ABA - ABA
HIDUPKAN MESIN

MATIKAN MESIN

DATANG KE ARAH KITA


ABA - ABA
BERGERAKLAH KEMARI atau
IKUTI KAMI

MENGARAH GERAKAN

TAMBAH KECEPATAN

TURUNKAN KECEPATAN
ABA - ABA
ANGKAT BEBAN

TURUNKAN PERALATAN

MENENTUKAN JARAK
GERAKAN

STOP

Anda mungkin juga menyukai