Anda di halaman 1dari 55

RENCANA KERJA TAHUNAN

SMK WALISONGO 2

Tahun Pelajaran 2022/2023


Berpedoman pada:
RKJM & RIPS Tahun 2022-2026

Penyusun

Tim Pengembang Sekolah (TPS) SMK WALISONGO 2

CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH II


DINAS PENDIDIKAN PROVINSI JAWA BARAT
SMK WALISONGO 2 Depok
Alamat :Jln. Cepit Raya Kp. Sawah RT 005 RW 002
Kel. Jatimulya Kec. Cilodong
Depok 16413

i
KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kehadhirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat
hidayah-Nya, sehingga buku Rencana Kerja Tahunan Sekolah SMK WALISONGO 2 Tahun
Pelajaran 2022/2023 dapat terselesaikan dengan baik.
Tujuan penyusunan Rencana Kerja Sekolah ini adalah sebagai acuan dalam rangka
pelaksanaan didasarkan pada keefektifan dan keefesienan pemanfaatan sarana prasarana,
pendanaan, dan sumber daya yang ada. Perlu dipahami bahwa keberhasilan pelaksanaan
Rancana Kerja Tahunan ini sepenuhnya tergantung dari kepala sekolah,guru, karyawan,
orang tua/wali murid dan masyarakat.
Akhir kata, penyusun menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah
membantu mewujudkan buku Rencana Kerja Tahunan (RKT) ini, khususnya kepada
stakeholder yang terlibat dan Pengawas SMK yang telah membantu sekolah kami dalam hal
pelatihan, bimbingan, pembinaan, dan pengarahan sepanjang penyusunan berlangsung.
Semoga dengan adanya RKT ini kami berharap SMK WALISONGO 2 semakin maju dan
berkembang pesat.

Depok, 23 Juni 2022


Tim Penyusun

ii
DAFTAR ISI

COVER ....................................................................................................................................... i
HALAMAN PENGESAHAN .................................................................................................... i
KATA PENGANTAR ...............................................................................................................ii
DAFTAR ISI ............................................................................................................................ iii
BAB 1 ........................................................................................................................................ 1
PENDAHULUAN ..................................................................................................................... 1
A. Latar Belakang .............................................................................................................. 1
B. Tujuan............................................................................................................................ 2
D. Landasan Hukum .......................................................................................................... 2
E. Ruang Lingkup RKT ..................................................................................................... 3
BAB II ........................................................................................................................................ 4
PROFIL SEKOLAH .................................................................................................................. 4
A. Identitas Sekolah ......................................................................................................... 4
B. KONDISI UMUM SEKOLAH ................................................................................... 6
C. VISI DAN MISI SEKOLAH ...................................................................................... 6
D. Tujuan Sekolah............................................................................................................ 8
E. Kondisi Sekolah saat ini ............................................................................................ 10
F. Struktur Organisasi/ Organigram SMK WALISONGO 2 ........................................ 16
BAB III .................................................................................................................................... 22
RENCANA KERJA TAHUN 2022/2023 ................................................................................ 22
PROGRAM KERJA TAHUNAN............................................................................................ 22
A.Program Kegiatan Strategis ......................................................................................... 22
B. Jadwal Kegiatan ......................................................................................................... 35
BAB IV .................................................................................................................................... 41
RENCANA ANGGARAN SEKOLAH ................................................................................... 41
A. Rencana Biaya dan Sumber Pendapatan ................................................................... 42
B. Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah ................................................................ 51
BAB IV .................................................................................... Error! Bookmark not defined.
PENUTUP................................................................................ Error! Bookmark not defined.

iii
BAB 1
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

Peningkatan kualitas sumber daya menusia merupakan prasyarat mutlak untuk


mencapai tujuan pembangunan. Salah satu cara untuk meningkatkan kualitas SDM
tersebut adalah pendidikan sehingga kualitas pendidikan harus senantiasa ditingkatkan
termasuk peningkatan kualitas pendidikan di SMK WALISONGO 2 Kecamatan
Cilodong Kota Depok.
Undang-undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
mengamanatkan mengenai fungsi dan tujuan pendidikan nasional. Pendidikan nasional
berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa
yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk
berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa
kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulis, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri,
dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab.
Untuk mewujudkan tujuan pendidikan yang demikian kompleks tersebut
diperlukan proses pendidikan yang serius dan bertanggung jawab. Proses tersebut harus
dimulai dengan perencanaan yang matang. Perencanaan yang baik akan sangat
mendukung keberhasilan dalam pencapaian tujuan. Oleh karena itu, Permendiknas
Nomor 19 Tahun 2007 mewajibkan setiap sekolah agar menyusun perencanaan,
disebutkan bahwa sekolah/madrasah membuat (1) Rencana Kerja Jangka Menengah
yang menggambarkan tujuan yang akan ingin dicapai dalam kurun waktu 4 tahun yang
berkaitan dengan mutu lulusan yang ingin dicapai dan perbaikan komponen yang
mendukung peningkatan mutu lulusan dan (2) Rencana Kerja Tahunan yang dinyatakan
dalam Rencana Kegiatan dan anggaran sekolah/ Madrasah (RKAS) dilaksanakaan
berdasarkan Rencana Kerja jangka menengah.
Rencana Kerja Tahunan SMK WALISONGO 2 Tahun 2022/2023 ini merupakan
penjabaran program 1 tahunan yang terdapat pada Rencana Jangka Menengah 4
Tahunan, sehingga pelaksanaan perencanaan program lebih operasional dan terukur
pencapaiannya. Rencana Kerja Tahunan memuat ketentuan yang ada di sekolah dengan
jelas dengan mengarah pada peningkatan dan pengembangan mutu.

1
B. Tujuan

Tujuan dari penyusunan RKT adalah sebagai berikut :


1. Untuk memberikan dasar, arah, dan tujuan yang jelas bagi sekolah dalam
mengembangkan proses pendidikan selama kurun waktu 1 tahun.
2. Untuk memberikan gambaran ideal sekolah selama kurun waktu 1 tahun.
3. Untuk memberikan informasi menyeluruh mengenai sekolah yang meliputi
kondisi kekinian dan masa depan sekolah selama 1 tahun.

C. Manfaat
Manfaat penyusuan RKT adalah sebagai berikut :
1. Menjadi pedoman kerja (kerangka acuan) dalam mengembangkan sekolah.
2. Sebagai dasar untuk melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan
pengembangan sekolah.
3. Sebagai bahan acuan untuk mengidentifikasi dan mengajukan sumber daya
pendidikan yang diperlukan untuk pengembangan sekolah.

D. Landasan Hukum

1. Undang-undang No.20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Pasal 4


(pengelolaan dan pendidikan berdasar pada prinsip keadilan, efesiensi,
transparansi dan akuntabilitas publik)
2. Permendiknas No. 19 Tahun 2007 tentang Stándar Pengelolaan Pendidikan
dinyatakan bahwa sekolah/madrasah membuat (1) Rencana Kerja Jangka
Menengah yang menggambarkan tujuan yang akan ingin dicapai dalam kurun
waktu 4 tahun yang berkaitan dengan mutu lulusan yang ingin dicapai dan
perbaikan komponen yang mendukung peningkatan mutu lulusan dan (2)
Rencana Kerja Tahunan yang dinyatakan dalam Rencana Kegiatan dan anggaran
sekolah/ Madrasah (RKAS) dilaksanakan berdasarkan Rencana Kerja jangka
menengah.
3. Permendikbud Nomor 28 Tahun 2016 tentang Sistem Penjaminan Mutu
Pendidikan (SPMP) yang memuat tenatng penyusunan RKS

2
4. Permendikbud Nomor 6 Tahun 2018 tentang penugasan guru sebagai Kepala
Sekolah. Salah satu tugas pokoknya adalah melakukan pengelolaan sekolah
5. Permendikbud Nomor 15 Tahun 2018 Lampiran II tentang Pemenuhan Beban
Kerja Kepala Sekolah, yaitu salah satu rincian tugas kepala sekolah adalah
merencanakan Program Sekolah.

E. Ruang Lingkup RKT

Ruang Lingkup RKT adalah sebagai berikut :

1. Rencana kerja atau program kerja sekolah TP. 2022/2023.


2. Jadwal kegiatan SMK WALISONGO Tahun Pelajaran 2022/2023
3. Lampiran Rencana Kegiatan Dan Anggaran Sekolah (RKAS) Tahun 2022-2023

3
BAB II
PROFIL SEKOLAH

A. Identitas Sekolah

1. Nama Sekolah : SMK Walisongo 2 Depok


NPSN : 20269204
No. Statistik Sekolah : 422026608003
Status Sekolah : Swasta
No/Tahun SK Pendirian : 421.3/003/Disdik/2010
Tanggal SK Pendirian : 30 April 2010

2. Lokasi Sekolah
Jalan : Cepit Raya Kp. Sawah
RT/RW : 005/002
Kelurahan : Jatimulya
Kecamatan : Cilodong
Kota : Depok
Propinsi : Jawa Barat
Kode POS : 16413
Telp/Fax : 021-8750093/021-8750093
Bidang Keahlian : Bisnis Manajemen
Program Keahlian :
Akuntansi dan Keuangan (K13)
Manajemen Administrasi (K13)
Teknik Ketenagalistrikan (K13)
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga (AKL)
Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran (OTKP)
Teknik Pendingin dan Tata Udara (TPTU)
Penandatangan SK : Dinas Pendidikan
Pelaksanaan KBM : Pagi/5 hari sekolah

3. KEPALA SEKOLAH
Nama Kepala Sekolah : Mustika Yunihartati, S.Pd
NUPTK : 1938763663220002
Pendidikan Terakhir : S.1 Pend. Teknik Elektronika
HP : 081775228118
Jumlah guru/ karyawan : 24 orang
Jumlah peserta didik : 327 siswa
Jumlah rombongan belajar : 11 rombel

4
Jenis kompetensi keahlian yang telah diselenggarakan:
a. Nama Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
(AKL)
Jumlah rombel per tingkat :
KELAS X : 1 ROMBEL (35 siswa)
KELAS XI : 1 ROMBEL (34 siswa)
KELAS XII : 1 ROMBEL (34 siswa)
b. Nama Kompetensi Keahlian : Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran
(OTKP)
Jumlah rombel per tingkat :
KELAS X : 3 ROMBEL ( 82 siswa)
KELAS XI : 1 ROMBEL (33 siswa)
KELAS XII : 2 ROMBEL (48 siswa)
11. Jenis Kompetensi Keahlian baru yang dilaksanakan:
a. Bidang Keahlian : Teknologi dan Rekayasa
b. Program Keahlian : Teknik Ketenagalistrikan
c. Nama Kompetensi Keahlian :
Teknik Pendingin dan Tata Udara (TPTU)

Jumlah rombel per tingkat :


KELAS X : 1 ROMBEL (32 Siswa)
KELAS XI : 1 ROMBEL (29 Siswa)
12. Jumlah institusi/industri pasangan : 9 (sembilan)
13. Nama institusi/industri pasangan :
(1) ASPAPI JAKARTA (Asosiasi Sarjana dan Praktisi Administrasi
Perkantoran Indonesia) JAKARTA
(2) APITU (Assosiasi Praktisi Pendingin dan Tata Udara Indonesia)
(3) PT. Profesional Nusantara Sakanti
(4) PT. PHAROS (MITRA INSAN SEJAHTERA)
(5) PT. INDOMARCO PRISMATAMA
(6) PT. MITRAPHONE ENGINERING
(7) PT. AMANAH ABIMATA UTAMA
(8) CV. PRIMA ELEKTRIK
(9) CV. FAMILY INDOTEKNIK

5
B. KONDISI UMUM SEKOLAH

Sarana dan Prasarana


1. Tanah
Status kepemilikan : sertifikat, wakaf dan milik sendiri
Luas Tanah : 1.166 m2 bersertifikat wakaf
Luas Tanah : 2381 m2 hibah untuk yayasan
Total luas tanah : 3547 m2 bersertifikat wakaf dan
Hibah untuk yayasan
2. Bangunan
Luas Bangunan I : 296 m2 x 3 lantai
Luas Bangunan II : 305 m2 x 3 lantai
Lapangan olahraga : 300 m2
Kebun/tanah kosong : 3000 m2
Taman/halaman : 300 m2
Luas masjid : 289 m2
Luas asrama pondok : 161 m2
Kurikulum : Kurikulum 2013 , Revisi
Penanggung jawab : Ketua Yayasan Pondok Pesantren dan
Kepala Sekolah

C. VISI DAN MISI SEKOLAH

a. Visi

“Terwujudnya Peserta Didik yang beriman, cerdas, terampil dan


berakhlakul karimah”.

b. Misi SMK WALISONGO 2


Berdasarkan visi dan indikator di atas, maka Misi Pendidikan di SMK
WALISONGO 2 Depok dapat dirumuskan sebagai berikut :
1. Menanamkan pendidikan dasar agama islam yang baik dengan pembiasaan
tadarus dan sholat berjamaah.
2. Membiasakan berprilaku sopan santun dan berakhlakuk karimah
3. Memberikan apresiasi yang tinggi kepada peserta didik dalam meraih
prestasi Akademik dan Non Akademik.
4. Meningkatkan pengetahuan dalam Penguasaan Teknologi Informasi dan
komunikasi sesuai kebutuhan dunia kerja.

6
5. Meningkatkan pengetahuan sesuai dengan kompetensi kejuruannya agar
terampil dan professional di bidangnya
6. mengembangkan keterampilan berwirausaha dan etos kerja yang tinggi agar
dapat menciptakan peluang kerja
7. menjalin kerjasama dengan berbagai pihak terutama dengan DU/DI dan
perguruan tinggi.
8. Menjadikan SMK WALISONGO 2 sekolah yang bersih, indah, sejuk dan
nyaman.
Indikator Keberhasilan Siswa:
 Adanya peningkatan sikap religius (dalam hal ketaatan menjalankan ibadah
sholat, khusu’ dalam melaksanakan tadarus pagi, semangat dalam
menghafalkan surat pilihan)
 Adanya peningkatan perilaku yang berakhlakul karimah dalam keseharian (
sikap menghormati yang lebih tua, sopan terhadap guru, orangtua dan
lingkungan sekitar).
 Dalam kegiatan-kegiatan akademik dan non akademik terdapat peserta didik
yang mampu meraih prestasi juara 1-3 meningkat sebagai hasil dari
pembinaan.
 Dapat memanfaatkan Teknologi Informasi dan komunikasi sesuai kebutuhan
dunia kerja.
 Memiliki pengetahuan dan keterampilan sesuai dengan kompetensi
kejuruannya dengan meraih predikat kompeten dalam Uji Kompetensi
Kejuruan.
 Adanya Peningkatan daya serap Dunia Usaha/Industri maupun Perguruan
Tinggi terhadap lulusan.
 Memiliki bekal keterampilan dasar berwirausaha yang dapat dikembangkan
sebagai pengembangan diri di masa mendatang untuk menciptakan peluang
kerja.
 Sekolah memiliki perjanjian kerjasama dengan Du/DI, Lembaga Asosiasi ,
perusahaan, Perguruan Tinggi serta pihak terkait lainnya terkait peningkatan
kemampuan siswa.
 SMK WALISONGO 2 terlihat sebagai sekolah yang bersih, indah, sejuk dan
nyaman.

7
D. Tujuan Sekolah

a. Tujuan SMK
1. Tujuan umum, sebagai bagian dari sistem pendidikan menengah
kejuruan SMK bertujuan : (1) menyiapkan peserta didik agar dapat
menjalani kehidupan secara layak, (2) meningkatkan keimanan dan
ketakwaan peserta didik, (3) menyiapkan peserta didik agar menjadi
warga negara yang mandiri dan bertanggung jawab, (4) menyiapkan
peserta didik agar memahami dan menghargai keanekaragaman
budaya bangsa Indonesia, dan (5) menyiapkan peserta didik agar
menerapkan dan memelihara hidup sehat, memiliki wawasan
lingkungan, pengetahuan dan seni.
2. Tujuan khusus, SMK bertujuan : (1) menyiapkan peserta didik agar
dapat bekerja, baik secara mandiri atau mengisi lapangan pekerjaan
yang ada di dunia usaha dan industri sebagai tenaga kerja tingkat
menengah, sesuai dengan bidang dan program keahlian yang diminati,
(2) membekali peserta didik agar mampu memilih karir, ulet dan gigih
dalam berkompetensi dan mampu mengembangkan sikap profesional
dalam bidang keahlian yang diminati, dan (3) membekali peserta didik
dengan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) agar mampu
mengembangkan diri sendiri melalui jenjang pendidikan yang lebih
tinggi.

b. Tujuan SMK WALISONGO 2


1. Mewujudkan peserta didik yang religius dan beraklakul karimah dengan
pembiasaaan ibadah yang berbasis pondok pesantren.
2. Meningkatkan prestasi sekolah (siswa dan Guru) baik secara Akademik
maupun Non Akademik
3. Meningkatkan kompetensi bagi semua personil sekolah dan seluruh siswa
sesuai bidangnya.
4. Mengimplementasikan Kurikulum SMK WALISONGO yang selaras
dengan dunia industri.
5. Mengembangkan kemampuan Guru dan siswa dalam Proses
Pembelajaran berbasis komputer dan sistem digital.

8
6. Mengembangkan Sistem Informasi Manajemen (SIM) dalam pengelolaan
sekolah sebagai alat komunikasi yang baik antara sekolah dengan
masyarakat.
7. Mewujudkan siswa berkarakter dengan budaya 5 S (Senyum, Sapa,
Salam, Sopan, dan Santun), Pendidikan Karakter dan dan Program
Literasi
8. Meningkatkan kualitas tamatan/lulusan : Hasil Ujian Nasional ,Uji
Sertifikasi Kompetensi Siswa, persaingan dunia industri .
9. Meningkatkan jumlah institusi (Dunia Usaha/Industri), Perguruan Tinggi
dan Mitra sekolah lainnya melalui kegiatan kerjasama yang saling
menguntungkan.
10. Terciptanya SMK yang mampu memenuhi 8 Standar Nasional Pendidikan

c. Tujuan Kompetensi Keahlian


Kompetensi Keahlian di SMK WALISONGO 2 bertujuan untuk :
1. Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan peserta didik berlandaskan
Ajaran Agama Islam.
2. Membudayakan sikap jujur, disiplin, rapih, cermat, tekun dalam bekerja
serta bertanggung jawab
3. Menyiapkan peserta didik dengan keahlian dan ketrampilan dalam
berbagai program keahlian agar dapat bekerja secara mandiri.
4. Menyiapkan tenaga terampil tingkat menengah yang dapat terserap oleh
dunia usaha/industri maupun Perguruan Tinggi
5. Menyiapkan Peserta didik agar mampu memilih karir, berkompetisi dan
mengembangkan sikap professional dalam setiap Kompetensi Keahlian
6. Membekali peserta didik dengan ilmu pengetahuan dan keterampilan
wirausaha/enterpreuner sebagai bekal bagi yang berminat untuk
melanjutkan pendidikan yang lebih tinggi atau menjadi wirausahawan.

9
E. Kondisi Sekolah saat ini

DATA SISWA
Tingkat
Kompetensi Tingkat I Tingkat III Jumlah
II
Keahlian
L P L P L P L P Total
Akuntansi dan 6 29 8 26 6 28 20 83 103
Keuangan Lembaga
Otomatisasi dan Tata 30 51 7 26 22 26 59 103 162
Kelola Perkantoran
Teknik Pendinginan 32 - 28 - - - 60 - 60
dan Tata Udara
Total Jumlah 148 95 82 139 186 325

Ikhtisar Program Studi / Jurusan yang ada di SMK WALISONGO 2:

IKHTISAR PROGRAM STUDI


Program Studi & Tahun Prestasi yang pernah Tahun
Akreditasi
Kompetensi Keahlian Akreditasi dicapai Pencapaian*
1. Akuntansi dan
Keuangan
Urutan ke-4 LKS Kota
Akuntansi (KTSP) A (91) 2014 2017
Depok
Akuntansi dan
Keuangan Lembaga A (92) 2018
(AKL)
2. Manajemen
Perkantoran
Otomatisasi dan Tata B (90) 2017 Urutan Ke-7 LKS Kota 2017
Kelola Perkantoran Depok
(OTKP)
Peringkat 2 2018
Kompetensi
Perkantoran di LP3I

10
TENAGA KEPENDIDIKAN

Jenis
PNS Non PNS Pendidikan Usia
Kelamin
Fungsi Jumlah G S1 35
G D <3 >5
GT T GT SLTA / S2 - L P
TT 3 5 1
T D4 50
Tata Usaha 2 1 1 1 1 1 1 2
Kebersihan 2 2 2 2 1 1
Laboran 1 1 1 1
Teknisi 1 1 1 1
Total 5 1 2 5 1 4 3 3
Jumlah

DATA PENDIDIK

Jenis
Ju Non
PNS Pendidikan Sert Usia Kelam
Mata m PNS
Nama Guru ifik in
Pelajaran la G G GT GTT D3 S1/ S2 <3 35- >5 L P
asi
h T T D4 5 50 1
T
A. Muatan Nasional
√ √ √ √
M. Yunus Saputra, S.Pd.I
PAI 2 √ √ √ √
M. Nasrudin, S.Pd
√ √ √ √
Pend. Kn Rahmat Sabrino, S.Psi 1
√ √ √ √
B. Indonesia Mega Utami Cantika, S,Pd 1
√ √ √ √
Oji Setiawan, S.Pd
Matematika 2 √ √ √ √ √
Mustika Yunihartati, S.Pd
√ √ √ √
Sejarah Indo Agus Wahidin, S.Pd 1
√ √ √ √ √
B.Inggris Dwi Handayani, S.Pd 1
Total jumlah Pendidik 6 2 8 2 4 3 1 5 3
8
mapel muatan nasional
B. Muatan Kewilayahan
Seni Budaya Desi Purwanti, S.E.I 1 √ √ √ √
Penjasorkes √ √ √ √
Adam Kurniawan, S.Pd 1
Bahasa Sunda √ √ √ √
Agus Wahidin, S.Pd 1

Total Jumlah Pendidik 3 1 2 1 2 1 1 1 2 1


mapel Muatan Kewilayahan

11
Keahlian Produktif (C1, C2, C3)
-Akuntansi Dwi Lestari Ambarwati, 5 √ √ √ √ √
dan SE
Keuangan Hendi Rohendi, S.Pd √ √
√ √ √ √
Andi Hakim, SE
√ √
Desi Purwanti, SE √ √ √ √
Indah Ramadhanty, S.Pd √ √ √ √
Otomatisasi Irma Rusyda E, S.Pd 3 √ √ √ √ √
dan Tata Imam Awwaludin, S.Pd √ √ √ √
Rahmat Bayu, S.Kom
kelola √ √ √ √
Perkantoran

Teknik Sulaiman, ST 3 √ √ √ √
Handryansyah, A.Md
Pendingin √ √ √ √
Mardiansyah,
dan Tata S.Kom.,M.Kom √ √ √ √
UDara Ibu Putri Ramadhani √ √ √ √
Roziqin, S.Pd
11 - - 7 5 2 10 1 4 - 12 - 4 9
Total Jumlah pendidik mapel
produktif

FAsilitas Ruangan yang tersedia


No Ruang Ada Kondisi
Baik Sedang Cukup Rusak Rusak
Berat
1 Ruang Kelas 11 √
2 Ruang kepala Sekolah 1 √
3 Ruang Guru 1 √
4 Ruang PMR/UKS 1 √
5 Ruang OSIS 1 √
6 Ruang kepala Sekolah 1 √
7 Ruang Wakil Kepala 1 √
8 Ruang Bursa Kerja 1 √
Khusus (BKK)
9 Lab.Praktik Akuntansi 1 √
10 Lab. Praktik OTKP 1 √
11 Lab Praktik TPTU 1 √
12 Bank Mini dan bisnis 1 √
center
13 Ruang perpustakaan 1 √
14 Ruang Lab Komputer 1 √
15 Ruang Lab. Bahasa 1 √
16 Masjid 1 √
17 WC perempuan 4 √
18 WC Guru 1 √
19 WC Laki-laki 3 √
20 Ruang Kantin 1 √

12
Peralatan Praktek
Keterangan
NO KETERSEDIAAN PERALATAN Jumlah
Butuh Ada Kurang
Akuntansi dan Keuangan Lembaga
1 FLASHDISK (16 GB ATAU LEBIH ) 1 2 1 1
2 WIFI ROUTERBOARD 2 2 2 -
3 PC CLIENT/SERVER 2 2 2 -
4 WIRELESS ROUTER 2 2 - 2
5 LAPTOP LENOVO IDEAPAD 8 unit
6 LAPTOP ACER ASPIRE 2 UNIT 30 21 9
7 LAPTOP LENOVO IDEAPAD 3 UNIT unit unit unit
8 LAPTOP LENOVO THINKPAD 8 UNIT
9 36 36
HEADSET KEENION 36 UNIT -
UNIT UNIT
10 HEADSET AVAN 20 20 20 -
11 INFOCUS 1 1 1 -
12 KALKULATOR 12 digit 12 UNIT 30 12 18
13 Ada 1,
PERLU
PERBAIK
MESIN KASIR 1 - 1
AN/ BELI
MESIN
BARU
14 KONEKSI INTERNET 2 2 1 1
15 ALAT TULIS PENSIL, PULPEN,
30 Pc 30 30 -
PENGHAPUS
Otomatisasi dan Tata Kelola
Perkantoran
1 LAPTOP LENOVO THINKPAD 12 UNIT 25 19
6 unit
UNIT, unit
2 LAPTOP TOSHIBA 7 UNIT
3 25
PESAWAT TELPHONE 7 7 18 unit
unit
4 PRINTER 2 5 2 3
5 PEMOTONG KERTAS (PAPER CUTTING) 1 1 1 -
6 PENGHANCUR KERTAS 1 1 1 -
7 MESIN LAMINATING
1 1 1 -
8 ORDNER , BINDEX, FILE FOLDER,
SNEILHECTER, STAPLER KECIL, 24 24 24 -
PENGGARIS
9 ALAT TULIS ( PENSIL PULPEN,
24 Pc 24 24 -
PENGHAPUS)
10 PERFURATOR BESAR 1 3 1 2
11 INFOKUS DAN LAYAR 1 1 1 -
12 FLASHDISK (16 GB ATAU LEBIH ) 2 4 2 2

13
Teknik Pendingin dan Tata Udara
kurang
(TPTU)
1 Flaring Tool - 1 1  Trainer/kit
2 Charging Valve - 1 1 pembelajaran
3 Sensor udara (Thermometer) - 1 1 sensor,
4 Thermometer (field purpose) - 1 1  Trainer dasar
5 Vacuum Besar - 1 1 listrik dan
6 Expander - 1 1 elektronika,
7 Regulator (O2) - 1 1  Trainer
8 Regulator (Acetylene) - 1 1 pemasangan
Pendingin/AC
9 Cylinder (O2) - 1 1
10 Cylinder (Acetylene) - 1 1
11 Blander Las - 1 1
12 Charging Scale - 1 1
13 Water pas - 1 1
14 Recovery Machine - 1 1
15 Tabung Recovery - 1 1
Cleaning Machine for practical 1 1
16 -
maintenance
17 Pisau Cutter Besar - 1 1
18 Cutter PVC/Gergaji besi PVC pipa - 1 1
19 Tang Potong - 1 1
20 Obeng Kecil Min (-) + Plus (+) - 1 1
21 Vacuum Gauge - 1 1
22 Kunci Valve Acetylene - 1 1
23 Phase Indicator - 1 1
24 Sarung tangan (Hyflex) - 1 1
Tool Box/Kontainer Box Plastik 1 1
25
(Roda)
26 Kotak plastik kecil (screw box) 1 1
27 Kunci Torsi 1/4" 1 1
28 Kunci Torsi 3/8" 1 1
29 Kunci Torsi 1/2" 1 1
30 Kunci Torsi 5/8" 1 1
31 Insulation Tester 1 1
32 Multimeter 1 1
33 Leak tester digital 1 1
34 Gas Leak Detection Spray 1 1
35 Flashback Arrestor (O2) 1 1
36 Flashback Arrestor (Acythelene) 1 1
37 Brazing Hose 1 1
38 Nitrogen Cylinder 1 1
39 Regulator Nitrogen (High Pressure) 1 1
40 Nitrogen Hose 1 1
41 Glass for Brazing (visibility 1.5) 1 1
42 Brazing Glove 1 1
43 Dedicated Lighter for brazing 1 1

14
44 Cutter Machine 1 1
45 APAR (ukuran Kecil +/-3Kg) 1 1
46 Topi Brazing 1 1
47 Meteran 1 1
48 APAR (ukuran Sedang +/-10Kg) 1 1
49 Tangga lipat tinggi 3m 1 1
50 Lemari untuk tools 1 1
51 Manifold R410A 1 1
52 Tang Ampere 1 1
53 Kunci L set 1 1
54 Vacuum pump 1 1
55 Flare Size Gauge 1 1
56 Test pen 1 1
57 Bender Pipe 1 1
58 Tang Lancip 6" 1 1
59 Tang Kombinasi 7" 1 1
60 Kunci Stel 8" 1 1
61 Kunci Stel 10" 1 1
62 Kunci Stel 12" 1 1
63 Kunci hexagonal (L) 1 1
64 Obeng Min (-) 150mm 1 1
65 Obeng Plus (+) 150mm 1 1

15
F. Struktur Organisasi/ Organigram SMK WALISONGO 2

DAFTAR STRUKTUR ORGANISASI SEKOLAH

Kepala Sekolah: Mustika Yunihartati, S.Pd


Komite Sekolah: Udin Syahrudin
Kasubbag Tata Usaha: Sulaiman, ST
Staff Tata Usaha Siti Barkah
Bendahara Pinnurilaina, S.M
Perencanaan dan Pengembangan: Lili Jamila, SE., M.Pd
Wakil Kepala Sekolah Bagian Kurikulum: Dwi Lestari Ambarwati, SE
Wakil Kepala Sekolah Bagian Kesiswaan: Dwi Handayani, S.Pd
Wakil Kepala Sekolah Bagian Sarpras dan Rina Septriani, SH
Ketenagaan:
Wakil Kepala Sekolah Bagian Humas dan Industri: Dra. Lita Suprida
Penanggung Jawab Urusan Kegiatan OSIS dan Imam Awwaludin, S.Pd
Ekskul:
Penanggung Jawab Urusan Bursa Kerja Khusus: Rahmat Bayu Putra, S.Kom
Penanggung Jawab Urusan Usaha Produktif: Indah Ramadhanty, S.Pd
(Bisnis Center dan Bank Mini)

Kepala – Kepala Kompetensi Keahlian:


1. Akuntansi dan KEuangan LEmbaga Andi HAkim, S.Pd
2. Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran Irma Rusyda E, S.Pd
(OTKP)
3. Teknik Pendinginan dan Tata Udara Sulaiman, ST

16
STRUKTUR ORGANISASI SEKOLAH

KEPALA SEKOLAH
DU/DI -- ---------------------------- KOMITE SEKOLAH
Mustika Yunihartati, S.Pd
KASUBAG TU
Sulaiman, ST

WAKABID WAKABID WAKABID WAKABID


KURIKULUM KESISWAAN SARPRAS HUMAS
Dwi Handayani, S.Pd Dra. Lita Suprida
Dwi Lestari A, SE Rina Septiarni, SH

Pembina OSIS PRAKERIN

UKS BKK

BP/BK Bisnis Center

Kaprog OTKP Kaprog Akuntansi Kaprog Teknik Pendingin


Irma Rusyda E, S.Pd Andi Hakim, S.Pd Sulaiman, ST

WALI KELAS LABORAN

DEWAN GURU

SELURUH SISWA- SISWI

17
Rincian Tugas Struktur Organisasi

Uraian Jabatan, Uraian Tugas dan Wewenang/ Tanggung Jawab


Struktur Organisasi SMK WALISONGO 2 Depok

No Nama Jabatan Uraian Tugas Wewenang dan Tanggung


Jawab

1. Mustika Yunihartati, S.Pd Kepala Sekolah 1. Menjaga terlaksananya dan


ketercapaian program kerja Memiliki wewenang dan
sekolah Bertanggung jawab terhadap
2. Menjaga keterlaksanaan keterlaksanaan seluruh program
Pedoman Mutu Sekolah. sekolah.
3. Menjabarkan, melaksanakan dan
mengembangkan Pembelajaran 1. Menerbitkan dokumen yang
Kurikulum/Program SMK. dikeluarkan sekolah.
4. Mengembangkan SDM/organisasi 2. Memberi pembinaan warga
sekolah sesuai kebutuhan sekolah
5. Melakukan pengawasan dan 3. Memberi penghargaan dan
supervisi tenaga pendidik dan sanksi
kependidikan. 4. Memberi penilaian kinerja
6. Melakukan hubungan kerjasama pendidik dan tenaga
dengan pihak luar kependidikan
7. Merencanakan, mengelola dan
mempertanggung jawabkan
keuangan
8. Mengangkat dan menetapkan
personal struktur organisasi.
9. Menetapkan Program Kerja
Sekolah
10. Mengesahkan perubahan
kebijakan mutu organisasi
11. Melegalisasi dokumen organisasi
12. Memutuskan mutasi siswa
13. Mengusulkan promosi dan mutasi
pendidik dan tenaga kependidikan

2. Dwi Lestari Ambarwati, SE Wakil Kepala 1. Menyusun program kegiatan dan Mengkoordinasikan rencana
Sekolah program pelaksanaan bidang kegiatan/ program kurikulum dan
Kurikulum Kurikulum pembelajaran.
2. Mengkoordinasikan pelaksanaan
dan pengembangan 1. Memeriksa, menyetujui
Kurikulum/Program rencana pembelajaran tiap
3. Memantau pelaksanaan program Pembelajaran
Pembelajaran 2. Memverifikasi Kurikulum
4. Menyelenggarakan rapat 3. Merencanakan dan
koordinasi Kurikulum melaksanakan Pemantapan
5. Mengkoordinasikan pengelolaan MAteri dan try out kelas XII
perpustakaan
6. Mengkoordinasikan pelaksanaan
evaluasi pembelajaran
7. Menyusun kalender pendidikan
dan jadual pembelajaran
8. Melaporkan hasil penilaian
pelaksanaan Pembelajaran
9. Mengusulkan tugas mengajar
pada masing-masing guru
10. Menghitung dan melaporkan jam
mengajar guru
11. Merencanakan kebutuhan
tenaga pendidik dan
kependidikan
12. Menyusun laporan kegiatan

18
3. Dwi HAndayani, S.Pd Wakil Kepala 1. Menyusun, melaksanakan dan Mengkoordinasikan program
Sekolah mengevaluasi program kesiswaan. kesiswaan
Kesiswaan 2. Menyusun dan menetapkan
petunjuk pelaksanaan operasional 1. Melakukan tindakan terhadap
mengenai proses penerimaan siswa terkait pelanggaran tata
peserta didik Baru. tertib siswa
3. Menyusun dan melaksanakan 2. Mengkoordinasikan pelaksanaan
kegiatan orientasi peserta didik kegiatan lomba
baru yang bersifat akademik dan 3. Mengkoordinasikan ekstra
pengenalan lingkungan tanpa kurikuler
kekerasan. 4. Mengkoordinasikan peringatan
4. Berkoordinasi dengan guru BK hari-hari besar
dalam memberikan layanan 5. Memeriksa dan menyetujui
konseling kepada peserta didik. rencana kerja pengurus Osis
5. Melaksanakan kegiatan
ekstrakurikuler dan
kokurikuler untuk para peserta
didik.
6. Melakukan pembinaan prestasi
unggulan di antaranya pemilihan
calon peserta didik teladan.
7. Mengadakan pemilihan peserta
didik untuk mewakili sekolah dalam
kegiatan di luar sekolah.
8. Memilih calon peserta didik
penerima bea peserta didik.
9. Melakukan pelacakan terhadap
alumni.
10. Menyusun Program dan jadwal
pembinaan peserta didik secara
berkala dan incidental.
11. Membina dan melaksanakan
koordinasi keamanan, kebersihan,
ketertiban, kerindangan, keindahan
dan kekeluargaan.
12. Mengatur mutasi peserta didik.
13. Mengevaluasi ketercapaian Standar
Isi dalam Pengembangan Diri.
14. Menyusun laporan pelaksanaan
kegiatan kesiswaan secara
berkala.
4 Rina Septiarni, SH Wakil Kepala 1. Membuat program kerja sarana dan 1. Mengkoordinasikan pelaksanaan
Sekolah Sarana prasarana sekolah dan pengadaan bahan praktik
Prasarana 2. Mengkoordinasikan kebutuhan sarana serta perlengkapan sekolah
dan prasarana sekolah 2. Mengkoordinasikan pelaksanaan
3. Mengkoordinasikan iventarisasi pemeliharaan dan perbaikan
sarana dan prasarana sekolah sarana dan prasarana sekolah
4. Melaksanakan pengawasan terhadap 3. Melakukan verifikasi dan
penggunaan sarana dan prasarana memilih rekanan kerja
sekolah
5. Mengkoordinasikan pelaksanaan 4 K1
(Kebersihan, Kerindangan, Keindahan,
Kesehatan)
6. Memeriksa dan merekomendasikan
rencana kebutuhan sarana dan
prasarana tiap unit kerja

19
Dra. Lita Suprida Wakil Kepala 1. Menyusun program kerja dan Wewenang:
Sekolah anggaran Humas 1. Memeriksa dan menyetujui
Humas 2. Membantu komite dalam rencana praktik kerja industri tiap
pengembangan sekolah program keahlian
3. Menfasilitasi hubungan antar warga 2. Melakukan verifikasi kelayakan
sekolah dan komite institusi pasangan
4. Mengkoordinasikan pelaksanaan 3. Memberikan pembekalan praktik
promosi sekolah kerja industri untuk siswa dan
5. Memetakan DU / DI orang tua/wali murid
6. Mengkoordinasikan pelaksanaan 4. Pengantaran ,Memonitoring dan
praktik kerja industri (prakerin) Penjemputan peserta didik
7. Mengkoordinasikan pelaksanaan prakerin
ujian kompetensi produktif 5. Menyelesaikan permasalahan
8. Mengkoordinasikan penelusuran (apabila ada) selama pelaksanaan
lulusan prakerin
6. Mengkoordinasikan kegiatan
Bursa Kerja Khusus
7. Reorientasi peserta didik yang
selesai prakerin

Sulaiman, ST Kepala Bagian 1. Menyusun program kerja tata usaha 1. Menegur staf /tenaga
Tata Usaha sekolah kependidikan yang tidak
2. Mendata dan mengajukan melaksanakan tugas
kesejahteraan bagi pendidik dan 2. Memberi ijin, cuti staf tata usaha
tenaga kependidikan 3. Memanggil tenaga kependidikan
3. Mengkoordinasikan urusan terkait administrasi kepegawaian
administrasi sekolah 4. Memanggil tenaga pendidik seijin
4. Menyusun laporan ketatausahaan Kepala Sekolah terkait
secara berkala administrasi kepegawaian
5. Melakukan koordinasi rekrutmen 5. Memanggil Peserta Didik
sumber daya manusia (Pendidik dan dan/Atau Orangtua/Wali terkait
Tenaga Kependidikan) administrasi keuangan sekolah
6. Mengkoordinasikan keuangan rutin
sekolah
7. Melaporkan pertanggung jawaban
keuangan rutin sekolah

Kepala Program 1. Menyusun program kerja 1. Melakukan langkah-langkah


2. Mengkoordinasikan tugas guru efisien dan efektif guna
1. Hendi Rohendi, S,Pd 1. Akuntansi dalam pembelajaran kelancaran pembelajaran di
3. Mengkoordinasikan pengembangan program keahlian
2. Irma Rusyda E,S.Pd 2. Administrasi bahan ajar 2. Memberi masukan penilaian
Perkantoran 4. Memetakan kebutuhan sumber daya kinerja pendidik
3. Sulaiman,ST untuk pembelajaran 3. Memberi sanksi kepada siswa
3. Teknik 5. Memetakan dunia industri yang yang melanggar tata tertib.
Pendingin relevan 4. Mengusulkan kebutuhan pendidik
6. Mengkoordinasikan program praktik dan tenaga kependidikan
kerja industri 5. Mengusulkan kebutuhan bahan
7. Melaksanakan ujian produktif dan peralatan pembelajaran
8. Menginventarisasi fasilitas 6. Mengusulkan kesejahteraan
pembelajaran program keahlian pendidik dan tenaga kependidikan
9. Melaporkan ketercapaian program program keahlian
kerja

20
Guru yang diberikan tugas Wali Kelas 1. Pengelolaan Kelas: 1. Mengambil Tindakan Bila
Tugas Pokok meliputi: Dianggap Perlu
a) Mewakili orang tua dan kepala - Pemberitahuan , pembinaan,
sekolah dalam lingkungan dan pengarahan siswa
pendidikan - Peringatan secara lisan dan
b) Meningkatkan ketaqwaan tertulis
terhadap Tuhan Yang Maha Esa - Peringatan khusus yang terkait
c) Membantu pengembangan dengan BP/Kepala Sekolah
keterampilan dan kecerdasan
anak didik 2. Pemanggilan orang tua terkait
d) Membina karakter, budi kondisi siswa disekolah
pekerti dan kepribadian anak
didik dan keadaan anak didik
e) Mengetahui masalah-masalah
yang dihadapi anak didik
2. Melakukan Penilaian dan membuat
cacatan khusus
a) Tingkah laku anak didik sehari-
hari di sekolah
b) Kerajinan, Kelakuan, dan
Kedisiplinan anak
4. Memperhatikan buku nilai rapor
anak didik
5. Memperhatikan
keberhasilan/kenaikan anak didik
6. Memperhatikan dan membina
suasana kekeluargaan
7. Penyelenggaraan Administrasi Kelas,
meliputi:
a) Denah tempat duduk anak didik
b) Papan absensi anak didik
c) Daftar Pelajaran dan Daftar Piket
d) Buku Presensi
e) Buku Jurnal kelas
f) Tata tertib kelas
8. Penyusunan dan pembuatan statistic
bulanan dan mutasi anak didik.
9. Pengisian dan pembagian buku
laporan penilaian hasil belajar
Bapak/Ibu guru Guru Mata Bertanggung jawab kepada Kepala Sekolah
Pelajaran dalam melaksanakan KBM, meliputi:

1. Membuat kelengkapan mengajar


dengan baik dan lengkap
2. Melaksanakan kegiatan pembelajaran
3. Melaksanakan kegiatan penilaian
proses belajar, ulangan, dan ujian.
4. Melaksanakan analisis hasil ulangan
harian
5. Menyusun dan melaksanakan
program perbaikan dan pengayaan
6. Mengisi daftar nilai anak didik
7. Melaksanakan kegiatan membimbing
(pengimbasan pengetahuan), kepada
guru lain dalam proses pembelajaran
8. Membuat alat pelajaran/alat peraga
9. Menumbuh kembangkan sikap
menghargai karya seni
10. Mengikuti kegiatan pengembangan
dan pemasyarakatan kurikulum
11. Melaksanakan tugas tertentu di
sekolah
12. Mengadakan pengembangan program
pembelajaran
13. Membuat catatan tentang kemajuan
hasil belajar anak didik
14. Mengisi dan meneliti daftar hadir
sebelum memulai pelajaran
15. Mengatur kebersihan ruang kelas dan
sekitarnya

21
BAB III
RENCANA KERJA TAHUN 2022/2023
PROGRAM KERJA TAHUNAN

Dalam menyusun program kerja tahunan ini meliputi dua kegiatan, yaitu:
1. Menguraikan rencana Kerja satu tahun yang mencakup seluruh standa
dalam SNP. Berisi Program, kegiatan, indikator keberhasilan atau hasil
yang diharapkan, waktu pelaksanaan dan penanggung jawab.
2. Menguraikan kebutuhan pembiayaan dengan membuat Rencana
Anggaran Kegiatan Sekolah selama satu tahun. (akan diuraikan
tersendiri pada BAB IV)

A. Program Kegiatan Strategis


PROGRAM KEGIATAN TAHUNAN - SMK WALISONGO 2
TAHUN PELAJARAN 2021-2022
No PROGRAM/ SASARAN INDIKATOR OUTPUT/HASIL PJ
KEGIATAN
1 Kesiswaan

Melaksanakan Semua siswa Terlaksananya Siswa SMK Waka


Penyusunan Kegiatan Penguatan WALISONGO 2 Kesiswaan,
Kegiatan penguatan karakter dan budaya memiliki karakter pembina
karakter dan budaya yang menjadikan siswa yang baik OSIS
yang religius dan berdasarkan
berakhlakulkarimah penilaian dari
stakeholders
pelaksanaan Siswa kelas X– XI Terlaksananya kegiatan Meningkatnya waka
Kegiatan OSIS dan ekstrakurikuler untuk kompetensi dan kesiswaan,
Ekstrakulikuler peningkatan karakter siswa pembina
kompetensi akademis ditandai OSIS
dan kepribadian siswa diperolehnya
kejuaraan
ditingkat Kota,
provinsi, nasional
maupun
internasional

22
Masa Pengenalan Semua siswa Terlaksananya kegiatan Terbentuknya waka
Lingkungan sekolah baru kelas X MPLS untuk karakter yang baik kesiswaan
(MPLS) mendukung adaptasi, dari siswa baru
kepribadian, ketertiban
dan kedisiplinan siswa
baru dengan baik dan
tepat sasaran
Pelaksanaan UKS Pendidik, tenaga Terlaksananya kegiatan Meningkatnya waka
dengan kader Ekskul kependidikan UKS yang mendukung pengetahuan siswa kesiswaan
PMR dan siswa kesehatan Pendidik, mengenai
tenaga kependidikan kesehatan, tenaga
dan siswa dengan baik kependidikan dan
siswa
Pelaksanaan Semua siswa Terlaksananya Meningkatnya Waka
Classmeeting kegiatan classmeeting karakter siswa Kesiswaan
sebagai wahana sesuai dengan
mengembangkan bakat, minat, bakat dan
minat dan kreatifitas kreatifitasnya
siswa untuk
mendukung
pembentukan
karakter siswa yang
menjunjung itnggi
sportifitas
Pelaksaan Market siswa kelas X dan terlaksananya kegiatan meningkatnya jiwa waka
day XI pengembangan kewirausahaan kesiswaan
kewirausahaan siswa siswa dengan
dengan melalui pengalaman ber
langkah-langkah dagang
memulai usaha mulai
dari perencanaan
sampai laporan
keuangan.
Kegiatan BTQ (baca Semua siswa Terlaksananya kegiatan Meningkatnya nilai waka
Tulis Qur'an) dan BTQ untuk ketaqwaan siswa kesiswaan
Hafalan Surat pilihan meningkatkan dan mewujudkan
kemampuan membaca generasi yang
dan menulis AL-Qur'an, gemar membaca
menghafal do'a pendek Al-Qur'an
dan menghafal
beberapa surat Al-
Qur'an pilihan
Pemberian Reward siswa peringkat 1 terlaksana pemberian semakin kepala
siswa berprestasi tiap jurusan, reward/piagam meningkatnya sekolah,
siswa lulusan penghargaan motivasi siswa waka
terbaik tiap dalam berprestasi kesiswaan
jurusan , siswa
peraih juara 1-3
lingkat kota

23
PHBI (pelaksanaan seluruh siswa pelaksanaan program meningktakan waka
hari besar Islam OSIS keimanan dan kesiswaan
ketaqwan kepad
Allah SWT
Pelaksanaan LDKS siswa kelas X menyeleksi calon meningkatkan jiwa waka
anggota OSIS kepemimpinan, kesiswaan
pantang
menyerah, dan
selalu semangat
menghadapi setiap
permasalahan
Pelayanan Klinis Siswa yang Terakomodasinya Meningkatnya waka
(bimbingan bermasalah atau bakat, minat dan karakter dan kesiswaan,
Konseling) siswa yang kreatifitas siswa untuk kompetensi siswa BK
memiliki peningkatan sesuai bakat minat
bakat/karakter kompetensinya dan
kuat sehingga terbentuk kreatifitasnya
siswa yang berkarakter
baik
2 Laporan Semua wali kelas Terlaksananya Semua siswa waka
Perkembangan Kelas setiap 3 bulan penanganan perke yang memiliki kesiswaan,
oleh Wali kelas sekali mbangan siswa asuh masalah khusus, waka
oleh wali kelas secara dapat dicarikan kurikulum
cepat dan tuntas, solusinya.
Terlaksananya laporan Semua wali kelas
perkembangan siswa melaporkan
secara berkala perkembangan
anak didiknya
Pembinaan Lomba- Siswa peserta Terlaksananya kegia Diperolehnya waka
lomba Bidang lomba tan pembinaan lomba kejuaraan pada kesiswaan
Akademik bidang akademik lomba bidang
secara komprehensip akademik
sehin gga siswa dapat
memperoleh
kejuaraan
Kegiatan Home Siswa Terlaksananya kegiatan Permasalahan Waka
Visit bermasalah home visit secara semua siswa Kesiswaan
periodic sehingga terselesaikan
identitas siswa dengan baik dan
terdata dengan baik komprehenship
Terselesaikannya
semua permasalahan
siswa dengan tuntas
dan baik sesuai
prosedur
Penerimaan Calon siswa Terlaksannya kegiatan Diperolehnya waka
Peserta Didik Baru seleksi PPDB untuk calon siswa yang kurikulum
(PPDB) menjaring calon siswa berkualitas dan dan waka
yang berkualitas (soft berkarakter baik kesiswaan
dan hard skill)

24
Kegiatan OSIS Semua siswa Terlaksananya Terbentuknya waka
kegiatan OSIS untuk contoh karakter kesiswaan,
menampung aspirasi akhlak yang baik, Pembina
dan kreatifitas siswa disiplin, mandir OSIS
sehingga kompetensi dan bertanggung
siswa jawab dari anggota
meningkat dengan baik OSIS
2 Kurikulum dan Kegiatan
Pembelajaran
Melaksanakan Semua Ditetapkannya Tersedianya waka
Pengembangan KTSP Kompetensi Kurikulum SMK Kurikulum SMK Kurikulum,
Keahlian WALISONGO 2 dengan WALISONGO 2 Kaprog
KKM yang telah
di atas rata-rata Tervalidasi oleh
industry

Melaksanakan Silabus dan Terlaksananya Adanya Silabus waka


Pengembangan Silabus RPP Semua Pengembangan silabus dan RPP setiap Kurikulum,
dan RPP mata pelajaran dan RPP sesuai standar Kompetensi Kaprog
dengan baik Pembelajaran yang
dihasilkan sesuai
prosedur
Pelaksanaan Review Kurikulum SMK Terlaksanya Review Adanya Kurikulum waka
KTSP WALISONGO 2 terhadap KTSP dengan SMK WALISONGO Kurikulum,
melibatkan Stakeholder 2 yang telah Kaprog
terkait divalidasi oleh
public
Menganalisis mata KI-KD menyiapkan SKKNI dan Adanya Dokumen waka
pelajaran Produktif produktif dan KI-KD sesuai kurikulum SKKNI kurikulum
sesuai dengan SKKNI SKKNI yang digunakan

Jadwal KBM dan semua guru tersedianya Jadwal Adanya jadwal waka
pembagian tugas pelaksanaan KBM KBM seluruh Kurikulum
mengajar muatan mapel dan
muatan produktif
yang valid,
memastikan guru
mengajar sesuai
dengan
kompetensinya
Kegiatan Siswa yang Terlaksananya remidi Nilai semua siswa waka
Pembelajaran belum tuntas sehingga nilai semua diatas KKM kurikulum,
Remedial/Pengayaan siswa diatas KKM Kaprog

25
Telaah / Bedah SKL Semua guru Terlaksananya kegia Adanya telaah SKL waka
mapel tan Telaah / Bedah SKL sesuai dengan kurikulum
untuk peningkatan kurikulum dan
kompetensi siswa tuntutan DU/DI
sesuai kurikulum dan sehingga
tuntutan DU/DI kompetensi siswa
meningkat
Pengembangan SKL Semua guru Terlaksananya Kegiatan Adanya waka
mapel Pengembangan SKL pengembangan kurikulum
untuk peningkatan SKL untuk
KKM sehingga siswa peningkatan
kompeten kompetensi siswa

Penyusunan KKM Semua guru Ditetapkannya KKM Adanya KKM waka


mapel setiap mapel sesuai disetiap mata kurikulum
kkriteria penetapan pelajaran yang
KKM sehingga meningkat dan
kompetensi meningkat disusun
berdasarkan
ketentuan
Penyusunan Perangkat Semua Guru Tersusunnya waka
Administrasi Mapel administrasi Guru Kurikulum,
Pembelajaran sesuai Kaprog
standar
Penyusunan Bahan Semua tersusunnya bahan ajar waka
Ajar kompetensi (modul, buku pelajran ) Kurikulum,
Keahlian setiap mapel sesuai Kaprog
silabus
Program magang / Guru produktif Terselenggaranya Waka
guru Tamu dan siswa pembelajaran dengan kurikulum ,
narasumber dari Guru kaprog
tamu DU/Di
Pendalaman Materi Mata pelajaran Terlaksananya waka
Ujian Akhir Sekolah yang di US kan pelajaran tambahan Kurikulum,
bagi mapel yang di US Kaprog
kan sesuai prosedur
Pelaksanaan Semua guru Terlaksananya waka
kegiatan MGMP guru mapel peningkatan Kurikulum,
Mata Pelajaran kompetensi guru dan Kaprog
metoda mengajar
Sosialisasi Siswa kelas XII Terlaksananya Semua siswa dan waka
Pelaksanaan Kegiatan dan sosialisasi ujian kepada orang tua kelas XII kurikulum
akhir tahun Orang tua siswa siswa dan orang tua menerima
siswa informasi tentang
dengan hasil baik kegiatan Akhir
Tahun kelas XII
5 Penilaian Tengah semua siswa Terlaksananya kegiatan Semua siswa waka
Semester (PTS) PTS sesuai kalender mengikuti PTS kurikulum
pendidikan
Penilaian Akhir Semua siswa dengan baik Semua siswa waka
Semester ( PAS ) mengikuti PAS kurikulum

26
Ulangan Kenaikan Semua siswa Terlaksananya kegiatan Semua siswa waka
Kelas (UKK ) kelas X dan XI ulangan kenaikan kelas mengikuti ujian kesiswaan
sesuai kalender kenaikan kelas
pendidikan dengan
baik dan terencana
Terlaksananya kegiatan Meningkatnya waka
akhir kelas XII sesuai Nilai Sekolah kurikulum
Ujian Sekolah teori dan semua siswa
kalender pendidikan kelas XII
Praktek kelas XII
dengan
baik dan terencana
pengumpulan Bank guru Adanya bank soal yang Semua guru waka
soal US oleh guru dapat dijadikan membuat dan kurikulum
mata pelajaran yang di referensi oleh memiliki bank soal
ujikan membahas kisi-kisi dan sesuai kisi-kisi
soal ujian Meningkatnya nilai
US siswa
kelas XII
Penulisan Laporan wali kelas, guru guru melaporkan nilai, Terlaksananya waka
Hasil Belajar/Raport dan wali kelas mengisi penulisan ijazah kurikulum
legger kemudian dan raport sesuai
mencetak rapot. Baik prosedur dengan
Rapot PTS, PAS, dan baik
kenaikan
kelas/kelulusan
6 Pembagian Laporan wali kelas, guru memberikan waka
Hasil Belajar/Raport Orangtua siswa laporan hasil belajar raport tercetak kurikulum
kepada Orangtua/Wali dan terbagikan
tepat waktu
pelaksanaan Ujian seluruh siswa Ujian sekolah Semua siswa kelas waka
Sekolah kelas XII terlaksana XII kurikulum
mengikuti ujian
Akhir
Latihan Ujian /TryOut seluruh siswa siswa melaksanakan Rata-rata nilai waka
kelas XII latihan Uji Kompetensi sekolah siswa kurikulum
dan Ujian Skeolah kelas XII mencapai
rata-rata provinsi
Latihan Uji seluruh siswa siswa melaksanakan Rata-rata nilai waka
Kompetensi Keahlian kelas XII latihan Ujian siswa kelas XII kurikulum
(UKK) /Pra UKK Kompetensi kejuruan yang mengikuti
UKK mencapai
kompetensi yang
diharapkan
Pelaksanaan Uji Semua siswa Terlaksananya kegiatan bersertifikasi waka
Kompetensi Kejuruan kelas XII uji kompetensi keahlian keahlian kurikulum,
(UKK) bagi siswa sesuai Siswa kelas XII kaprog
prosedur dengan baik mengikuti uji
sertifikasi keahlian

27
Penulisan Ijazah dan orangtua/wali guru yang ditugaskan pembagian ijazah Ka. TU,
Pembagian ijazah siswa menulis ijazah sesuai dilaksanakan wali kelas
waktu yang ditentukan, seusia dengna
Tata Usaha dan bagian waktu yang
Administrasi ditentukan
membagikan kepada
orangtua siswa
Wokrshop pelatihan guru membuat instrumen terselenggara waka
pembuatan instrumen penilaian yang sesuai workshop kurikulum
penilaian yang baik dengan tes/penugasan membuat
perangkat
penilaian

3 Pendidik dan tenaga kependidikan


Evaluasi pelaksanan Semua Mapel Terlaksananya evaluasi Adanya pemetaan Kepala
dan Pengendalian pelaksanan KBM kompetensi guru Sekolah
KBM/supervisi guru sehingga terutama
dan tendik kompetensi guru mengenai kinerja
terpetakan guru
Kegiatan KS, Guru, Siswa Terlaksananya kegiatan Meningkatnya Kepala
MKKS/KKKS/K3SK MKKS/KKKS/K3SK kinerja sekolah Sekolah
yang mendukung dengan adanya
peningkatan kinerja kegiatan
sekolah dengan hasil MKKS/K3S/K3SK
baik
Kegiatan Guru Mata semua guru mengikuti Meningkatannya waka
KKG/MGMP Pelajaran kegiatan KKG/MGMP kompetensi dan kurikulum
yang mendukukung profesinya guru
peningkatan
kompetensi dan
professional guru
Pelatihan Penggunaan Semua Guru Terlaksananya diklat Meningkatan kepala
Media Pembelajaran penggunaan media kompetensi dan sekolah,
pembelajaran untuk professi guru waka
peningkatan sehingga kurikulum
kompetensi dan kompetensi siswa
professional guru meningkat

Pengiriman Peserta KS, Guru, Terlaksananya Meningkatnya kepala


Seminar dan Diklat Karyawan pengiriman peserta kompetensi dan sekolah
seminar, diklat untuk professi kepala
peningkatan sekolah, guru
professional guru sehingga
sesuai kompetensi siswa
kompetensinya meningkat, adanya
guru yang
memiliki sertifikat
kompetensi

28
meningkatnya jumlah bertambahnyan kepala
guru yang memiliki jumlah guru yang sekolah,
Program Keprofesian
sertifikat guru mengikuti PKB humas
Berkelanjutan (PKB), Guru
atau PPG yang
PPG
diselenggarakan
oleh pemerintah
memiliki guru bertambahnya waka
Pelatihan assesor Uji produktif kejuruan jumlah guru kurikulum
Kompetensi Kejuruan guru kejuruan yang memiliki sertifikat produktif yang
bagi guru produktif assesor memiliki sertifikat
assesor
Pembinaan karakter Semua Guru Terlaksananya Meningkatnya Waka
Guru dan Karyawan dan Karyawan pembinaan karakter karakter guru, dan Humas &
bagi guru dan karyawan sesuai BKK
karyawan secara dengan tujuan
berkala untuk pendidikan
peningkatan nasional
profesionalismenya
4 Sarana dan
Prasarana
Pemeliharaan Lingkungan Terlaksananya Terciptanya waka
Lingkungan Sekolah sekolah pemeliharaan lingkun gan sarpras
lingkungan sekolah sekolah nyaman,
untuk mendukung indah dan asri
terciptanya green untuk mendukung
school dengan baik green
school
Penataan dan Taman Sekolah Terlaksananya pena Terciptanya waka
perawatan Taman taan taman sekolah taman sekolah sarpras
Sekolah untuk mendukung indah dan asri
sekolah yang indah dan
nyaman
Pengadaan Alat- Alat Alat kebersihan Terlaksananya Tersedianya alat waka
Kebersihan pengadaan alat kebersihan yang sarpras
kebersihan untuk proses
peningkatan pengadaannya
kebersihan dan sesuai denga
kenyamanan sekolah standar barang
sesuai prosedur jasa
dengan baik
Pemeliharaan Peralatan Terlaksananya Semua peralatan waka
Peralatan Kantor kantor pemeliharaan peralatan kantor terpelihara sarpras
kantor untuk sesuai standar
mendukung kinerja Pemeliharaan
guru dan karyawan
sesuai
SPM

29
Pemeliharaan Alat- Alat-alat Terlaksananya Semua waka
Alat/media pendidikan pemeliharaan alat peralatan/media sarpras
Pendidikan pendidikan untuk pendidikan
mendukung kinerja terpelihara sesuai
guru dan karyawan dengan standar
sesuai SPM pemeliharaan

Pemeliharaan Gedung Sekolah Terlaksananya Semua gedung waka


Gedung pemeliharaan gedung sekolah sarpras
sekolah secara periodik terpelihara sesuai
untuk mendukung PBM dengan standar
dengan sesuai dengan pemeliharaan
renstra gedung
sekolah
Pemeliharaan Mebeler Mebeler Terlaksananya Semua mebeler waka
sekolah pemeliharaan mebeler sekolah sarpras
untuk mendukung PBM terpelihara sesuai
dengan baik standar
pemeliharaan
Pengelolaan Ruang Ruang Terlaksananya Semua ruang waka
Praktek/Laboratoriu Praktek/lab pengelolaan Ruang prakatek/lab sarpras
m praktek/lab. Untuk terkelola sesuai
mendukung dengan standar
peningkatan pengelolaan R.
kompetensi siswa prakatek /
degan baik laboratorium.
Pengadaan Komputer, Alat elektronik Terlaksananya Pengadaan waka
Printer,dan alat-alat pengadaan computer, computer, printer, sarpras
sesuai kejuruan printer untuk LCD terlaksana
mendukung kegiatan sesui standar
praktek produktif pengadaan barang
kejuruan dana jasa
pengembangan Internet Terwujudnya jaringan akses internet waka
akses Internet sekolah internet sekolah yang mengjangkau sarpras
kondusif untuk seluruh area
mendukung PBM sekolah
dengan baik
Pengadaan Alat- Alat Alat dan bahan Terlaksananya Semua pengadaan waka
dan Bahan Praktek praktek pengadaan alat dan alat dan bahan sarpras
bahan praktek untuk praktek terlaksana
mendukung PBM sesuai prosedur
sesuai SOP dengan baik
Pengadaan Buku Buku mata Terlaksananya Kebutuhan buku waka
pelajaran pengadaan buku sekolah dapat kurikulum
sekolah untuk tercukupi sesuai
mendukung informasi standar minimal
dan
referensi guru dan
siswa

30
Pemeliharaan Buku Buku mata Terlaksananya Semua buku waka
pelajaran pemeliharaan buku sekolah kurikulum
sekolah untuk terpelihara sesuai
mendukung informa si prosedur
dan
referensi guru dan
siswa
Pengadaan ATK ATK Sekolah Terlaksananya Kebutuhan ATK waka
pengadaan ATK sekolah sekolah tercukupi sarpras
untuk mendukung PBM sesuai APBS
Pemeliharaan Alat- Alat Terlaksananya Semua alat-alat waka
alat Laboratorium laboratorium pemeliharaan alat- alat laboratorium sarpras
laboratorium / bengkel terpelihara sesuai
untuk mendukung PBM standar
(peningkatan
kompetensi) siswa
dengan baik
Rehabilitasi Gedung Gedung sekolah Terlaksananya Gedung sekolah waka
Sekolah yang rehabillitasi gedung terehabilitasi sarpras
membutuhkan sekolah sesuai APBS sesuai dengan
rehabilitasi untuk mendukung prosedur
pendidikan berjalan
baik
Pembangunan Prasarana Terlaksananya Tersedianya waka
Fasilitas Baru Sekolah pembangunan fasillitas fasilitas sekolah sarpras
baru untuk PBM yang sesuai dengan SPM
mendukung Pendidikan

Pengadaan Alat Alat peraga Terlaksananya Tersedianya alat waka


Peraga/Media /media pengadaan alat peraga/media kurikulum,
Pembelajaran Pembelajaran peraga/media pembelajaran waka
pembelajaran untuk setiap mapel sarpas
mendukung sesuai dengan SPM
peningkatan
kompetensi
siswa dengan baik
Pengadaan Kartu Kartu pelajar, Terlaksananya Semua siswa waka
Pelajar, Buku Saku perpustakaan, pengadaan kartu memiliki kartu kesiswaan
Tata Tertib Siswa, dll tatib pelajar, perpus, buku pelajar, buku saku,
saku, buku tatib siswa buku tatib sekolah
untuk peningkatan
ketertiban siswa
5 keuangan dan pembiayaan
Penghargaan Guru Guru, Terlaksananya Guru berprestasi waka
Berprestasi Karyawan penghargaan guru yang mendapatkan humas
berpreatasi yang penghargaan
berpedoman sesuai kemampuan
pada penilaian kinerja sekolah
guru

31
Penyusunan Bendahara Terlaksananya Laporan keuangan Kepala
Laporan Keuangan sekolah penyusunan laporan sekolah Sekolah;
Sekolah keuangan sekolah tepat terlaporkan tepat Bendahara
waktu sesuai prosedur waktu
dengan
baik
Perjalanan / KS, Guru, Terlaksananya Semua Perjalanan Bendahara
Transpot Dinas karyawan perjalanan dinas dinas dapat
sesuai prosedur dengan terlaksana sesuai
baik pos
Pembayaran GTT dan PTT Terlaksananya GTT dan PTT Ka. TU
Honorarium GTT/PTT pembayaran mendapatkan
honorarium bagi honor tepat waktu
GTT dan PTT tepat
waktu
pengadaan bahan Kegiatan Pada Terlaksananya kegiatan Kegiatan Kejuruan Kaprog
bahan prakek kejuruan Program Prog. Terlaksana
Keahlian Keahlian

Penggandaan Dokumen Terlaksananya Semua dokumen Ka. TU


/Fotokopi sekolah penggadaan/fotokopi sekolah
dokumen sekolah tergandakan/fotok
o pi
Langganan Pembayaran Terlaksananya Tagihan rekening Ka. TU
Listrik dan Tambah listrik dan pembayaran listrikdan listrik, Telepon,
Daya, Telepon, Air,dan tambah tambah daya,Telepon, Air,
internet daya,Telepon, Air, Koran, Koran dan internet
Air, dan Internet sekolah sekolah
Internet tepat waktu dan sesuai terbayarkan
sekolah prosedur

6 Budaya dan Lingkungan sekolah

Program Good kepala Terlaksananya kegiatan Meningkatnya nilai kepala


morning (sambut sekoolah. guru menyambut siswa kedisiplinan, sekolah
siswa dengan 5S) Struktural dan di pagi hari mulai pukul kebersihan dan dan Waka,
guru 06.30 WIB kerapihan siswa wali kelas
dalam berseragam
dan mengenakan
atribut sekolah
Pelaksanaan Tadarus seluruh siswa terlaksananya kegiatan meningkatnya waka
Pagi dengan membaca dan guru tadaarus pagi di masjid ketaqwaan siswa, kesiswaan
surat Al-Qur'an pilihan sekolah mulai pukul sikap religius dan
( al-waqiah, al-mulk, ar 07.00 - 07.20 WIB berdo'a bersama
rahman, dan surah sebelum
yasiin) melaksanakan
KBM
Pembinaan Semua siswa Terlaksananya Terbentuknya waka
Karakter budaya pembinaan karakter siswa yang kesiswaan,
membaca (Literasi) dan budaya membaca memiliki karakter PJ Literasi
disetiap mata pelajaran baik budaya

32
membaca

7 Standar Kompetensi Lulusan


Pelaksanaan kegiatan Siswa kelas X Terlaksananya kegiatan Meningkatkan Kaprog,
di Resepsionis dan dan XI di meja resepsionis dan kompetensi siswa koordinato
kegiatan Busines bussines center, dan dan pelayanan r Bussines
center bagi siswa Adm. dibukanya Jasa Servis sekolah center
Perkantoran AC di lingkungan
Program Keahlian AP, sekolah
Jasa Service
AC/Pendingin
Pelaksanaan Sseluruh siswa Terlaksananya kegiatan Tersedianya Kaprog
pelatihan/magang peningkatan sertifikat semua
siswa/belajar berama kompetensi siswa kompetensi jurusan
guru tamu sesuai kejuruannya siswwa

Pelaksanaan kegiatan Siswa kelas X terlaksannya kegiatan Meningkatkan Kaprog,


Bank Mini bagi siswa dan XI Bank Mini untuk kompetensi siswa koordinato
Akuntansi menangani tabungan dan pelayanan r Bank
siswa dan warga sekolah Mini
sekolah lainnya
Promosi/Lomba Bidang lomba Terlaksananya Diperolehnya Waka
Kompetensi Siswa kejuruan,, dan promosi/lomba kejuaraan tingkat Kesiswaan,
Ekstrakurikuler kompetensi siswa kabupaten, kaprog,
(LKS) dengan provinsi dan waka
komprehenship dan nasional humas
memperoleh juara baik
ditingkat kabupaten,
propinsi dan nasional

8 Peran serta masyarakat dan kemitraan

Menindak lanjuti MOU Dudi, perguruan Adanya MOU Tersedianya Waka


dengan tinggi, instansi dengan Dudi dan dokumen MOU Humas,
Dudi/perguruan tinggi terkait berbagai pihak Ketua BKK
dan
Kaprog

33
Kegiatan PSG Siswa Kelas XI Terlaksananya Meningkatnya Waka
Perusahaan pembelajaran kompetensi (soft Kurikulum,
pada perusahaan dan hard skil) siswa Kaprog
/Industri dalam setelah
mengembangkan melaksanakan
kompetensi siswa PSG perusahaan
sesuai tuntutan
DU/DI
kegiatan Kunjungan Tempat yang Terlaksananya bertampbahnya Waka
Industri dapat kunjungan industri DU/DI tempat siswa Humas,
mengembangkan yang tepat sasaran prakerin / magang Ketua BKK
wawasan atau pada siswa kelas sesuai dan
keahlian siswa XI dengan kompetensi Kaprog
(bisa merupakan keahlian Siswa
tempat baru atau
DU/DI tempat
siswa prakerin
dan magang

Kegiatan Rekrutmen siswa lulusan terlaksananya adanya siswa/ Waka


oleh perusahaan tahun berjalan seleksi alumni yang Humas,
/Industri dan alumni penerimaan terseleksi diterima ketua BKK
kerja/rekrutmen bekerja di
oleh beberapa perusahaan/industri
perusahaan yang bekerjasama
bertempat di SMK dengan pihak
WALISONGO 2 sekolah

Sosialisasi Program Semua orang Adanya kesadaran menumbuhkan Kepala


sekolah kepada tua/wali siswa dan komitmen animo masyarakat sekolah
orangtua/wali siswa orang tua/wali terhadap SMK Waka
baru siswa untuk WALISONGO 2, Humas
bekerjasama peningkatan
dengan sekolah kesadaran,
dalam perhatian dan
menyelenggarakan komitmen
pendidikan yang masyarakat yang
baik diwakili oleh
orangtua/wali
murid
Penelusuran Semua alumni Terlaksananya Semua alumni Waka
Tamatan (minimal 3 kegia tan minimal 3 tahun Humas &
tahun terakhir) penelusuran terakhir BKK
tamatan secara keberadaannya
kontinyu dan diketahui
komprehenship (bekerja/sekolah/wi
dengan baik rausaha)

34
Pengembangan Semua unit kerja Terlaksananya Fasilitas SIM waka
Sistem Informasi pengembangan terupdate dan kurikulum
Sekolah (SIM) SIM cepat dan terealisasi dengan
tepat baik
Stakeholder, Terlaksananya Masyarakat waka
Kehumasan/promosi kepala sekolah kegiatan mendapatkan humas
sekolah dan struktural kehumasan untuk informasi tentang
mempromosikan sekolah dengan
sekolah sesuai tepat dan akurat
dengan sasaran
mutu dan renstra
sekolah

B. Jadwal Kegiatan

JADWAL KEGIATAN TAHUNAN - SMK WALISONGO 2


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Jadwal Pelaksanaan
No PROGRAM/ KEGIATAN 7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6
1 Kesiswaan
Melaksanakan Penyusunan
Kegiatan penguatan karakter dan
budaya
pelaksanaan Kegiatan OSIS dan
Ekstrakulikuler

Masa Pengenalan Lingkungan


sekolah (MPLS)
Pelaksanaan UKS dengan kader
Ekskul PMR
Pelaksanaan Classmeeting

Pelaksaan Market day

Kegiatan BTQ (baca Tulis Qur'an)


dan Hafalan Surat pilihan
Pemberian Reward siswa
berprestasi
PHBI (pelaksanaan hari besar
Islam
Pelaksanaan LDKS

35
Pelayanan Klinis (bimbingan
Konseling)
Laporan
Perkembangan Kelas oleh Wali
kelas
Kegiatan Home Visit
Penerimaan Peserta Didik Baru
(PPDB)
Kegiatan OSIS
Kurikulum dan Kegiatan
2
Pembelajaran
Melaksanakan Pengembangan
KTSP
Melaksanakan Pengembangan
Silabus dan RPP

Pelaksanaan Review KTSP

Menganalisis mata pelajaran


Produktif sesuai dengan SKKNI
Jadwal KBM dan pembagian
tugas mengajar

Kegiatan Pembelajaran
Remedial/Pengayaan

Telaah / Bedah SKL

Pengembangan SKL

Penyusunan KKM
Penyusunan Perangkat
Administrasi Pembelajaran
Penyusunan Bahan Ajar
Pendalaman Materi Ujian Akhir
Sekolah
Pelaksanaan kegiatan MGMP
guru Mata Pelajaran

Sosialisasi Pelaksanaan Ujian


Penilaian Tengah Semester
(PTS)

36
Penilaian Akhir Semester ( PAS )

Ulangan Kenaikan Kelas (UKK )


pengumpulan Bank soal US oleh
guru mata pelajaran yang di
ujikan
Penulisan Laporan Hasil
Belajar/Raport
Pembagian Laporan Hasil
Belajar/Raport
pelaksanaan Ujian Sekolah Teori
dan Praktek
Latihan Ujian /TryOut

Latihan Uji Kompetensi Keahlian


(UKK) /Pra UKK

Belajar bersama narasumber dari


IDUKA
Pelaksanaan Uji Kompetensi
Kejuruan (UKK)
Penulisan Ijazah dan Pembagian
ijazah
Wokrshop pelatihan
mpembuatan instrumen
penilaian yang baik
Pendidik dan tenaga
3
kependidikan
Evaluasi pelaksanan dan
Pengendalian KBM/supervisi
guru dan tendik
Kegiatan MKKS/KKKS/K3SK

Kegiatan KKG/MGMP
Pelatihan Penggunaan Media
Pembelajaran
Pengiriman Peserta Seminar dan
Diklat
Program Keprofesian
Berkelanjutan (PKB), PPG
Pelatihan assesor Uji
Kompetensi Kejuruan bagi guru
produktif

37
Pembinaan karakter Guru dan
Karyawan
4 Sarana dan Prasarana
Pemeliharaan Lingkungan
Sekolah
Penataan dan perawatan Taman
Sekolah

Pengadaan Alat- Alat Kebersihan

Pemeliharaan Peralatan Kantor


Pemeliharaan Alat- Alat/media
Pendidikan
Pemeliharaan Gedung

Pemeliharaan Mebeler
Pengelolaan Ruang
Praktek/Laboratoriu m
Pengadaan Komputer,
Printer,dan alat-alat sesuai
kejuruan
pengembangan akses Internet
Pengadaan Alat- Alat dan Bahan
Praktek
Pengadaan Buku

Pemeliharaan Buku

Pengadaan ATK
Pemeliharaan Alat-alat
Laboratorium
Rehabilitasi Gedung Sekolah

Pembangunan Fasilitas Baru

Pengadaan Alat Peraga/Media


Pembelajaran
Pengadaan Kartu Pelajar, Buku
Saku Tata Tertib Siswa, dll
5 keuangan dan pembiayaan
Penghargaan siswa/ Guru
Berprestasi

38
Penyusunan Laporan Keuangan
Sekolah
Perjalanan / Transpot Dinas
Pembayaran Honorarium
GTT/PTT
pengadaan bahan bahan prakek
kejuruan
Rehab dan pengembangan sarana
dan prasarana sekolah
Penggandaan/Fotokopi

Langganan
Listrik dan Tambah Daya,
Telepon, Air,dan internet
Budaya dan Lingkungan
6
sekolah
Program Good morning (sambut
siswa dengan 5S)
Pelaksanaan Tadarus Pagi
dengan membaca surat Al-Qur'an
pilihan ( al-waqiah, al-mulk, ar
rahman, dan surah yasiin)
Pembinaan
Karakter budaya membaca
(Literasi)
Budaya kerja, softskill dan
enterpreuner

7 Standar Kompetensi Lulusan


Pelaksanaan kegiatan di
Resepsionis dan kegiatan Busines
center bagi siswa program Adm.
Perkantoran
Pelaksanaan kegiatan Bank Mini
bagi siswa Akuntansi
Promosi/Lomba Kompetensi
Siswa
Peraan serta masyarakat dan
8
kemitraan
Menindak lanjuti MOU dengan
Dudi/perguruan tinggi

39
Kegiatan PSG Perusahaan

kegiatan Kunjungan Industri

Kegiatan Rekrutmen oleh


perusahaan /Industri
Sosialisasi Program sekolah
kepada orangtua/wali siswa baru
Penelusuran Tamatan
Pengembangan Sistem Informasi
Sekolah (SIM)
Kehumasan/promosi sekolah
persiapan PPDB

Program Guru tamu di Sekolah

40
BAB IV
RENCANA ANGGARAN SEKOLAH

Dalam menyusun Rencana Anggaran Sekolah Telah dilakukan kegiatan-


kegiatan yaitu :
(1) menyusun Rencana Biaya
(2) menghitung rencana biaya dan pendanaan
(3) menyesuaikan Rencana Biaya dengan sumber Pendanaan dan
(4) menyusun Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS)

Berkaitan dengan hal diatas, maka dalam Rencana Anggaran Sekolah ini
akan diuraikan mengenai Rencana biaya dan Sumber Pendanaan SMK
WALISONGO 2 tahun pelajaran 2022/2023 dan Rencana Kegiatan dan Anggaran
Sekolah Tahun 2022/2023.

A. Rencana biaya dan Sumber Pendanaan


(Terdapat pada lampiran)
B. Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah Tahun 2022/2023
(Terdapat pada Lampiran)

41
A. Rencana Biaya dan Sumber Pendapatan

RENCANA BIAYA DAN SUMBER PENDANAAN


SMK WALISONGO 2
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

RINCIAN PERHITUNGAN SUMBER


KOMPONEN DANA
Jumlah
URAIAN PENGGUNAA Volum Harga
Juml (Rp)
N e Satuan Satuan
ah
Belanja Alat BOS
Tulis Kantor PUSAT
ATK Ulangan Asesmen/evalu IURAN
harian asi
pembelajaran
Kertas HVS 70 Evaluasi
pembelajaran 10 rim 40,000
gr 400,000
Ballpoint Evaluasi
pembelajaran 2 pack 30,000
60,000
Kertas Folio Evaluasi
pembelajaran 2 rim 50,000
bergasris 100,000
ATK Ulangan Evaluasi
Tengah pembelajaran
Semester
Evaluasi
HVS F4 pembelajaran 20 rim 40,000
800,000
Amplop Evaluasi
pembelajaran 16 pack 50,000
Coklat 800,000
Evaluasi
Map Plastik pembelajaran 50 buah 4,000
200,000
Evaluasi
Lem kertas pembelajaran 10 buah 6,000
60,000
Evaluasi
Kertas buram pembelajaran 2 rim 50,000
100,000
Label tom & Evaluasi
pembelajaran 10 pack 5,000
jerry 50,000
ATK Adminstrasi
Administrasi kegiatan
sekolah sekolah
HVS A4 Adminstrasi
kegiatan 40 rim 38,000
sekolah 1,520,000
Lem kertas Adminstrasi
besar kegiatan 4 Dus 120,000
sekolah 480,000
Label tom & Adminstrasi
jerry kegiatan 10 pack 5,000
sekolah 50,000
Kertas HVS Adminstrasi
Warna F4 kegiatan 6 rim 50,000
sekolah 300,000
Kertas HVS Adminstrasi
A4 kegiatan 4 rim 50,000
sekolah 200,000
Penjepit kertas Adminstrasi
kegiatan
1 box 120,000

42
Besar sekolah 120,000
penjepit kertas Adminstrasi
kecil kegiatan 2 box 30,000
sekolah 60,000
Kertas Adminstrasi
Concorde kegiatan 20 pack 12,000
sekolah 240,000
Lakban bening Adminstrasi
besar kegiatan 10 buah 10,000
sekolah 100,000
Lakban hitam Adminstrasi
besar kegiatan 20 buah 15,000
sekolah 300,000
Refill Toner Adminstrasi
printer kegiatan 10 buah 302,500
sekolah 3,025,000
Bindex file Adminstrasi
besar kegiatan 30 buah 35,000
sekolah 1,050,000
Pulpen Joyco Adminstrasi
kegiatan 3 pack 60,000
sekolah 180,000
Streples Adminstrasi
kegiatan 2 pack 150,000
sekolah 300,000
Isi straples Adminstrasi
kegiatan 2 pack 30,000
sekolah 60,000

Belanja Alat Pemeliharaan


Listrik dan Sarana
Elektronik /prasarana
Pemeliharaan
Lampu Philips
Sarana 40 buah 80,000
LED 8 watt /prasarana 3,200,000
Colokan Pemeliharaan
brocco Sarana 10 buah 15,000
/prasarana 150,000
Kabel 2x1,5 Pemeliharaan
Sarana 1 roll 330,000
/prasarana 330,000
Isolasi listrik Pemeliharaan
Sarana 2 buah 10,000
/prasarana 20,000
Stop kontak Pemeliharaan
Sarana 10 buah 35,000
/prasarana 350,000
Batu batere Pemeliharaan
abc kecil Sarana 20 buah 2,000
/prasarana 40,000

Belanja Administrasi
Perangko, Kantor
100 lbr 6,000
Materai dan 600,000
Benda Pos
Belanja Pengelolaan
Peralatan Sekolah
Kebersihan
dan Bahan
Pembersih

43
Keset Pengelolaan
Sekolah 10 buah 20,000
200,000
Sapu ijuk Pengelolaan
Sekolah 10 buah 25,000
dragon 250,000
Sapu lidi Pengelolaan
Sekolah 6 buah 15,000
90,000
Alat pel merk Pengelolaan
Sekolah 15 buah 25,000
dragon 375,000
Sikat Pengelolaan
Sekolah 5 buah 30,000
pembersih 150,000
Gayung Pengelolaan
Sekolah 8 buah 15,000
120,000
Ember besar Pengelolaan
Sekolah 8 buah 75,000
600,000
Cairan Pengelolaan
pembersih Sekolah 12 buah 18,000
216,000
vixal
Pembersih Pengelolaan
Sekolah 12 buah 12,000
lantai wipol 144,000
Pewangi Pengelolaan
ruangan bay Sekolah 6 buah 20,000
120,000
fresh
Kanebo Pengelolaan
Sekolah 5 buah 10,000
50,000
Belanja Bahan
Bakar
Minyak/Gas
Belanja gas 3
Pengisian kg 2
Tabung Gas bh x 4
96 buah 20,000
minggu 1,920,000
x 12
bulan
Belanja Alat- Pengelolaan
alat Rumah Sekolah
Tangga/Dapur
Pakai Habis
Gelas kaca Pengelolaan
Sekolah 25 buah 6,000
150,000
Mangkok Pengelolaan
Sekolah 25 buah 6,000
150,000
Tutu gelas Pengelolaan
Sekolah 3 lusin 10,000
palstik 30,000
Nampan Pengelolaan
Sekolah 2 buah 35,000
plastik 70,000
Serbet kain Pengelolaan
Sekolah 10 buah 5,000
50,000
Baskom besar Pengelolaan
Sekolah 2 buah 40,000
80,000
Pisau besar Pengelolaan
Sekolah 4 buah 30,000
120,000
Sendok super Pengelolaan
Sekolah 3 lusin 65,000
doll 195,000
Toples gula Pengelolaan
Sekolah 2 buah 15,000
30,000
Toples besar
2 buah 50,000
100,000

44
Belanja Jasa
Kantor
Belanja Langganan 12
Langganan Daya dan Jasa bulan x
12 bulan 200,000
Telepon 200.00 2,400,000
0
Belanja
Langganan Air
Belanja Langganan 12
Langganan Daya dan Jasa bulan x
12 bulan 2,500,000
Listrik 2.500. 30,000,000
000,-
Belanja Jasa Langganan 12
Kawat/Faksimi Daya dan Jasa bulan x
12 bulan 700,000
l/Internet 700.00 8,400,000
0,-
Belanja Jasa Langganan 12
Kebersihan Daya dan Jasa bulan x
12 bulan 450,000
450.00 5,400,000
0,-
Belanja Jasa
Keamanan
Belanja Jasa
KIR
Belanja Jasa
Profesi
1 Orang 1,000,000
HonorariumNa 1,000,000
rasumber
Honor Pembayaran 156
mengajar guru Honor jam x
1872 jam 35,000 112,720,00
non PNS 12
0
bulan
Honor Tenaga Pembayaran 2
Kependidikan Honor orang
24 bulan 1,100,000
x 12 26,400,000
bulan
Kasubag TU
Bendahara
Oprator Data Pembayaran 1
Honor orang
12 bulan 1,500,000
x 12 18,000,000
bulan
Belanja Jasa Pengelolaan
Pencucian Sekolah
Pakaian/Alat 12 stel
3 kali 500,000
Kesenian dan x 3 kali 1,500,000
Budaya/Ruma
h Tangga
Belanja Cetak
dan
Penggandaan
Belanja Cetak
Cetak Brosur Penerimaan
peserta didik 10 rim 10 Rim 650,000
baru 6,500,000
Cetak Map Penerimaan
peserta didik
300 buah 7,000

45
formulir baru 2,100,000
Belanja
Penggandaan/
Fotocopy
Foto Copy Evaluasi 17
kegiatan pembelajaran mapel
Ulangan x 276 9384 lembar 150
1,407,600
tengah siswax
semester 2
Foto Copy Evaluasi 17
Kegiatan pembelajaran mapel
Ulangan Akhir x3
2815
Semester lembar lembar 150
2 4,222,800
x276
siswax
2
Penggandaan penerimaan 450
formulir PPDB peserta didik exempl 600 lbr 500
300,000
baru ar
Belanja
Penjilidan
Belanja
Makanan dan
Minuman
Belanja Administrasi
Makanan dan Kegiatan 10.000
Minuman sekolah x 2 kali 25 orang 20,000
500,000
Rapat x 25
orang
Belanja
Makanan dan
Minuman
Tamu
Belanja Pengembangan
Makanan dan Profesi guru
Minuman
25.000
Diklat,
x2x 25 orang 50,000
Seminar, 1,250,000
25
Pelatihan,
orang
Lokakarya dan
Sejenisnya
Belanja
Makanan dan
Minuman
Lembur
Belanja Administrasi 5
Minuman Air Kegiatan galon x
Mineral/Galon sekolah 4
240 galon 6,000
minggu 1,440,000
x 12
bulan
Belanja Perjalanan Dinas Non PNS

Belanja Pengembangan
profesi guru 6
Perjalanan
orang 12 orang 250,000
Dinas Dalam 3,000,000
x 2 kali
Daerah Non

46
PNS
Belanja
Perjalanan
Dinas Luar
Provinsi Non
PNS
Belanja Hand Tools
Pemeliharaan
5,000,000
Komputer
MB lenovo Pemeliharaan
Sarana 1 buah 1,250,000
/prasarana 1,250,000
MB lenovo Pemeliharaan
t420 Sarana 1 buah 750,000
/prasarana 750,000
MB lenovo Pemeliharaan
Sarana 2 buah 1,300,000
/prasarana 2,600,000
MB Acer E5 Pemeliharaan
Sarana 2 buah 1,500,000
/prasarana 3,000,000
RAM 500 m Pemeliharaan
DDR4 Sarana 1 buah 650,000
/prasarana 650,000
Hardisk laptop Pemeliharaan
320GB Sarana 1 buah 260,000
/prasarana 260,000
MB lenovo Pemeliharaan
t420 Sarana 1 buah 1,500,000
/prasarana 1,500,000
HDD Pemeliharaan
Sarana 1 buah 550,000
/prasarana 550,000
Belanja
Pemeliharaan
Peralatan/Perl
engkapan
Kantor
Reset printer Pemeliharaan
Sarana 3 buah 500,000
/prasarana 1,500,000
Toner Printer Pemeliharaan
Sarana 10 buah 605,200
/prasarana 6,052,000
Printer Pemeliharaan
Sarana 4 buah 1,800,000
/prasarana 7,200,000
Belanja Pemeliharan Jasa Konstruksi

Belanja
Pemeliharaan
Gedung dan
Bangunan
Pengecatan Pemeliharaan cat
dinding Sarana puffin
/prasarana 20 liter x
10 20 galon 1,400,000
28,000,000
ruang

47
Pembayaran Pemeliharaan 2 orang
tukang Sarana x 10 hr
/prasarana 20 hari 150,000
x 3,000,000
150.000
Handle pintu Pemeliharaan
Sarana 10 buah 86,000
/prasarana 860,000
Engsel jendela Pemeliharaan
komplit Sarana 10 buah 65,000
/prasarana 650,000
Paku beton Pemeliharaan
Sarana 5 pack 5,000
/prasarana 25,000
Papan gipsum Pemeliharaan
Sarana 12 lembar 100,000
/prasarana 1,200,000
Paku gipsum Pemeliharaan
Sarana 2 pack 35,000
/prasarana 70,000
Semen putih Pemeliharaan
Sarana 2 kilo 5,000
/prasarana 10,000
Cat Kayu Pemeliharaan
Avian Sarana 2 kilo 60,000
/prasarana 120,000
Kuas cat Pemeliharaan
Sarana 8 buah 6,000
/prasarana 48,000
Kuas Roll cat Pemeliharaan
Sarana 2 buah 25,000
/prasarana 50,000
Belanja Pemeliharaan
Pemeliharaan Sarana
Instalasi /prasarana
Jaringan
Kable belden Pemeliharaan
UTP Sarana 1 roll 1,400,000
/prasarana 1,400,000
Hub D link Pemeliharaan
Sarana 3 buah 625,000
/prasarana 1,875,000
RJ45 Pemeliharaan
Sarana 2 buah 115,000
/prasarana 230,000
Belanja Pemeliharaan
Halaman/Taman/Pekarangan

Pot gantung Pemeliharaan


Sarana 30 buah 10,000
/prasarana 300,000
Belanja Kursus, Pelatihan, Sosialisasi
dan Bimbingan Teknis

Belanja Pengembanga 25
Kursus-Kursus n Profesi guru Orang x
2 hari 2,500,000
Singkat/Pelati 2 hari x 5,000,000
han 200.000
Belanja 1
Bimbingan Orang x
1 hari 1,000,000
Teknis 2x 1,000,000
500.000

48
BELANJA MODAL

Belanja Modal Pengadaan Perlengkapan Kantor

Belanja Modal Pembiayaan


Pengadaan Sarana 2 buah 2,800,000
Prasarana 5,600,000
Almari
Belanja Modal
Pengadaan
Filling Kabinet
Belanja Modal Pembiayaan
Pengadaan Sarana
Prasarana 2 buah 3,250,000
Alat Pendingin 6,500,000
Ruangan
Belanja Modal Kegiatan
Peralatan Pembelajaran
Olah Raga
Bola basket Kegiatan
Pembelajaran 2 buah 200,000
400,000
Bola Futsal Kegiatan
Pembelajaran 2 buah 160,000
320,000
Raket Kegiatan
Pembelajaran 2 set 120,000
240,000
Bet pingpong Kegiatan
Pembelajaran 4 buah 30,000
120,000
Kok Kegiatan
Pembelajaran 2 pack 60,000
bulutangkis 120,000
Bola pingpong Kegiatan
Pembelajaran 2 set 30,000
60,000
Belanja Modal Pengadaan
Komputer

Belanja Modal Penyediaan Alat


Pengadaan Multi Media
Komputer Pembelajaran
Mainframe/Ser
ver
Belanja Modal Penyediaan Alat
Pengadaan Multi Media Deskto 5 Unit 7,500,000
Pembelajaran 37,500,000
Komputer PC p/PC
Belanja Modal Penyediaan Alat
Pengadaan Multi Media
Pembelajaran 3 Unit 5,900,000
Komputer 17,700,000
Note Book
Belanja Modal Penyediaan Alat
Pengadaan Multi Media 2 Unt 3,155,000
Pembelajaran 6,310,000
Printer
Belanja
Modal
Pengadaan
Meubelair
Belanja Modal Pembiayaan
Pengadaan Sarana 1 Unit 2,000,000
Prasarana 2,000,000
Meja Kerja
Belanja Modal Pembiayaan
Pengadaan Sarana 1 Unit 1,450,000
Prasarana 1,450,000
Kursi Kerja

49
Belanja Modal Pembiayaan
Pengadaan Sarana 1 Set 25,000,000
Prasarana 25,000,000
Kursi Siswa
Belanja Modal Pengadaan
Alat-alat Studio

Belanja Modal Penyediaan Alat


Pengadaan Multi Media 1 Unit 13,150,000
Pembelajaran 13,150,000
Kamera
Belanja Modal Penyediaan Alat
Pengadaan Multi Media 1 Unit 6,000,000
Pembelajaran 6,000,000
Proyektor
Belanja Modal Penyediaan Alat
Pengadaan Multi Media 26,000,000
Pembelajaran 52 Unit 500,000
Sound System

Belanja Modal Software

Belanja alat Administrasi


absensi guru Kegiatan 1 buah 3,000,000
sekolah 3,000,000
Buku Teks Buku Teks
Utama 1 Tahun
Utama 49,473,600 49,473,600
Belanja Jasa
transportasi Pembiayaan
pengambilan Administrasi 3 kali 200,000
Sekolah 600,000
dana di bank;
transportasi Pembiayaan
koordinasi dan Administrasi 4 kali 100,000
Sekolah 400,000
pelaporan BOS;
penyusunan dan Pembiayaan
pengiriman Administrasi 3 kali 100,000
Sekolah 300,000
laporan BOS.

50
Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah

RENCANA KEGIATAN DAN ANGGARAN SEKOLAH (RKAS)


TAHUN 2022/2023

Sekolah : SMK WALISONGO 2


Kecamatan : CILODONG
Kabupaten/Kota : DEPOK

PENDAPATAN BELANJA (dalam ribu rupiah)


No Uraian Jumlah No Uraian Jumlah
1 BOS PUSAT BELANJA BARANG
IURAN DAN JASA
 Belanja Bahan Pakai Rp. 10.500
2 IURAN Habis
KOMITE  Belanja Jasa Kantor Rp. 47.000
 Belanja Alat Listrik dan
Elektronik Rp. 4.100
 Belanja Perangko,
Materai dan Benda Pos Rp. 600
 Belanja Peralatan
Kebersihan dan Bahan
Pembersih Rp. 2.300
 Belanja Cetak dan
Penggandaan Rp. 14.000
 Belanja Alat-alat Rumah
Tangga/Dapur Pakai
Rp. 1.000
Habis pakai
 Belanja Makanan dan
Rp. 3.000
Minuman
Rp. 160.000
 Pembayaran Honor

 Belanja Perjalanan Rp. 3.000


Dinas Non PNS
 Belanja Pemeliharaan Rp. 30.000
 Belanja Pemeliharan Rp. 38.000
Jasa Konstruksi
 Belanja Kursus, Rp. 6.000
Pelatihan, Sosialisasi
dan Bimbingan Teknis

BELANJA MODAL
 Belanja Modal
Pengadaan Perlengkapan Rp. 13.000
Kantor

51
52

Anda mungkin juga menyukai