Anda di halaman 1dari 18

LAPORAN KEGIATAN PRATIK KERJA INDUSTRI

CV. KARTIKA LANGGENG ABADI


TAHUN AJARAN 2023/2024

Disusun Oleh :

Nama : Rahma wati putri (0077662894)


Nama : Pirotul Syarah (0076518221)
Kelas : XI OTKP

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN ISLAM AZZHAHIRIYAH


KOMPETENSI TATA KELOLA PERKANTORAN
KP.BALEKER RT.001/003 DESA.WARINGIN JAYA KEC.KEDUNGWARINGIN
KAB.BEKASI
BEKASI
2023 2024

TELP : (021) 8900578. EMAIL : smk.islam.azzhahiriyah@gmail.com

1
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI CV KARTIKA LANGGENG ABADI

Disahkan pada :

Hari :
Tanggal :
Bulan : Januari
Tahun : 2024

Mengesahkan,

Pembimbing DU/DI Guru Pembimbing

Sugih Setiawan Nenden Herliana, S.pd

Mengetahui,

Kepala SMK Islam Azzhahiriyah Waka Hubin

RENDI PRATAMA, S.Kom Marta Suryana, S.Pd

2
KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah yang Maha Kuasa, sehingga kami dapat menyusun laporan
Praktik Kerja Industri (PRAKERIN) Tahun Pelajaran 2023/2024. Sehingga kami dapat
pengalaman kerja dan motivasi dari pihak baik secara langsung maupun tidak langsung dari
kegiatan PRAKERIN ini.
Pembuatan Laporan PRAKERIN ini merupakan salah satu syarat untuk mengikuti Ujian
Kompetensi Keahlian maupun Ujian Kenaikan Kelas dan untuk bukti bahwa kami telah
menyelesaikan PRAKERIN di Cv Kartika Langgeng Abadi. Laporan ini dibuat dengan apa adanya
dan bantuan dari semuabelah pihak yang telah membantu maupun membimbing kami secara
penuh. Sehingga kami dapat menyelesaikan laporan dengan baik, oleh karena itu, kami
mengucapkan terima kasih kepada :
1. Bapak Karjono selaku Director Cv Kartika Langgeng Abadi
2. Bapak Abdul Haris, SH selaku Manager sekaligus Pembimbing di Cv Kartika Langgeng
Abadi;
3. Bapak Rendi Pratama, S.Kom, selaku Kepala Sekolah SMK Islam Azzhahiriyah
4. Bapak Marta Suryana, S.Pd, selaku Waka Hubin di SMK Islam Azzhahiriyah
5. Bu Nenden Herliana, S.Pd Selaku ketua Keahlian Administrasi Perkantoran Sekaligus Guru
Pembimbing di Sekolah SMK Islam Azzhahiriyah
6. Bu Asri Rinawati, S.pd Selaku Ketua Wali Kelas XI Administrasi Perkantoran Sekolah SMK
Islam Azzhahiriyah
7. Segenap dewan guru dan staf TU SMK Islam Azzhahiriyah
8. Segenap Karyawan Cv Kartika Langgeng Abadi
9. Rekan-rekan sesama PRAKERIN Cv Kartika Langgeng Abadi
10. Dan kepada semua pihak yang telah membantu proses penyusunan laporan ini
sehingga selesai dengan baik dan lancar

Bekasi, …Januari 2024

Penyusun
Pirotul Syarah
Rahma wati putri

3
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN .................................................................................... 2


KATA PENGANTAR ................................................................................................ 3
DAFTAR ISI....................................................................................................... 4
BAB I PENDAHULUAN ..................................................................................... 5
1.1 Latar Belakang ........................................................................................ 5
1.2 Tujuan dan Kegunaan PRAKERIN ...................................................................... 6
A. Tujuan PRAKERIN ............................................................................... 6
B. Kegunaan PRAKERIN .......................................................................... 7
1.3 Waktu dan Tempat PRAKERIN ......................................................................... 8
C. Waktu PRAKERIN ............................................................................... 8
D. Tempat PRAKERIN ............................................................................. 9
BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN ..................................................... 10
2.1 Sejarah Singkat Cv Kartika Langgeng Abadi ........................................... 10
2.2 Tentang Kami ....................................................................................... 10
BAB III LANDASAN TEORI .............................................................................. 12
3.1 Packing ................................................................................................. 12
3.2 Alat – Alat Yang di Perlukan .................................................................. 12
BAB IV PROSES DAN PELAKSANAAN .............................................................. 13
4.1 Uraian Kegiatan Prakerin ...................................................................... 13
4.2 Packing ................................................................................................. 13
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN................................................................... 14
5.1 Kesimpulan........................................................................................... 14
5.2 Saran .................................................................................................... 14
LAMPIRAN ..................................................................................................... 15

4
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Pendidikan Sistem Ganda yaitu pendidikan yang melibatkan kegiatan lapangan
yang diselenggarakan oleh pendidikan formal oleh Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Kegiatan
lapangan ini disebut dengan PRAKERIN (Praktik Kerja Industri). Program ini diselenggarakan
oleh SMK untuk mengembangkan kemampuan siswa yang sesuai dengan kompetensi
keahliannya.

Sistem ini dapat mengembangkan potensi siswa dalam sebuah pelatihan yang
dilaksanakan di Dunia Usaha maupun Dunia Industri dengan kompetensi keahlian yang
dimilikinya masing-masing. Maka, SMK juga menambah bekal untuk masa mendatang guna
memasuki dunia kerja yang semakin banyak dan ketat dalam persaingannya saat ini.

Zaman yang modern ini banyak lagi pesat perkembangan ilmu pengetahuan dan
teknologi, banyak peralatan baru yang diciptakan untuk menunjang banyaknya guna produksi
dan jasa yang dapat menimbulkan perubahan yang mendasar untuk mendapatkan pekerjaan.
Sehingga tenaga kerja dituntut bukan hanya kemampuan teknis belaka, tetapi juga harus lebih
fleksibel dan berwawasan lebih luas dan didukung keterampilan yang berkompeten.

Dalam upaya untuk mewujudkan visi dan misinya SMK melaksanakan berbagai
kegiatan demi menjadikan siswa dan siswi yang siap memasuki dunia kerja dan dunia industri
(DU/DI), tentunya hal itu tidak dapat diraih dengan mudah, tidak hanya dengan belajar
berbagai teori yang berada di sekolah, namun seorang siswa harus belajar mengenai
bagaimana lingkungan yang berada di dunia kerja dantentunya bagaimana pekerjaaan yang
akan dihadapinya nanti selepas lulus dari sekolah.

PRAKERIN diadakan untuk melatih skill siswa. Dimana siswa itu bisa
memanfaatkan skill itu dengan sesuai jurusannya, dengan kemampuan mendasar yang
dimiliki siswa, sehingga siswa dapatberpengalaman bagaikan apa yang disebut kerja yang
sebenarnya. Sehingga, siswa dapat mempratikkan dan mengaplikasikan semua ilmu

5
kejuruannya di instansi maupun perusahaan.

Pelaksanaan PRAKERIN yang dilaksanakan di dunia kerja dimaksudkan untuk


melengkapi sistem belajar siswa dengan mengalami suasana langsung agar dapat memiliki
kemampuan yang sesuai dengan dipersyaratkan oleh dunia kerja serta pada akhirnya
tamatannya dapat mengisi kesempatan kerja yang ada.

Agar pelaksanaan PRAKERIN dapat berjalan dengan baik maka, SMK harus bekerjasama
lebih erat dengan dunia kerja, bukan hanya sebagai tempat pelaksanaan praktik keahlian
profesi semata tetapi diharapkan sertanya dalam melaksanakan evaluasi pelaksanaan Praktik
Kerja Industri.

1.2 Tujuan dan Kegunaan PRAKERIN


A. Tujuan PRAKERIN
Adapun maksud dan tujuan dari pelaksanaan Praktik Kerja Industri (PRAKERIN)
Sekolah Menengah Kejuruan Islam Azzhahiriyah adalah sebagai berikut :
1) Pemenuhan Kompetensi sesuai tuntutan Kurikulum
Penguasaan kompetensi dengan pembelajaran di sekolah sangat ditentukan oleh
fasilitas pembelajaran yang tersedia. Jika ketersediaan fasilitas terbatas, sekolah
perlu merancang pembelajaran kompetensi di luar sekolah (Dunia Kerja).
Keterlaksanaan pembelajaran kompetensi tersebut bukan diserahkan sepenuhnya ke
Dunia Kerja, tetapi sekolah perlu memberi arahan tentang apa yang seharusnya
dibelajarkan kepada peserta didik.
2) Implementasi Kompetensi ke dalam dunia kerja
Kemampuan-kemampuan yang sudah dimiliki peserta didik, melalui latihan dan praktik
di sekolah perlu diimplementasikan secara nyata sehingga tumbuh kesadaran bahwa
apa yang sudah dimilikinya berguna bagi dirinya dan orang lain. Dengan begitu
peserta didik akan lebih percaya diri karena orang lain dapat memahami apa yang
dipahaminya dan pengetahuannya diterima oleh masyarakat.
3) Penumbuhan etos kerja/Pengalaman kerja.

6
SMK sebagai lembaga pendidikan yang diharapkan dapat menghantarkan tamatannya ke
dunia kerja perlu memperkenalkan lebih dini lingkungan sosial yang berlaku di Dunia
Kerja. Pengalaman berinteraksi dengan lingkungan Dunia Kerja dan terlibat
langsung di dalamnya, diharapkan dapat membangun sikap kerja dan kepribadian yang
utuh sebagai pekerja.

B. Kegunaan PRAKERIN
1) Bagi Siswa
1) Menerapkan teori-teori yang telah diterima di sekolah dalam keadaan yang
sesungguhnya, guna untuk mendapatkan pengetahuan dan pengalaman di
tempat kerja atau tempat praktiktersebut.
2) Mengembangkan dan meningkatkan pengalaman siswa pada aspek-aspek usaha
potensialdalam laporan kerja.
3) Meningkatkan status dan kepribadian para siswa, sehingga mampu untuk
berinteraksi, berkomunikasi, berinovasi dan memiliki tanggung jawab serta tingkat
kedisiplinan yang tinggi.
4) Mempersiapkan para siswa untuk belajar bekerja secara mandiri dalam satu tim
dan mengembangkan potensi diri serta kreatifitas yang disesuaikan dengan
minat dan bakatnyamasing-masing.
5) Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian potensi dengan pengetahuan
keterampilan dan etos kerja yang tinggi.
Membiasakan diri bekerja dengan mengikuti peraturan-peraturan yang ada, dengan harapan para
siswa dapat diterima bekerja ke dunia usaha dan dunia industri yang sesungguhnya, dan dapat
mengadakan hubungan kerja dengan masyarakat secara baik dan benar.

7) Memberikan pengalaman kerja yang sesungguhnya agar peserta menguasai


kompetensi keahlian produktif terstandar, menginternalisasikan sikap nilai dan
budaya industri yang berorientasi kepada standar mutu dan jiwa kewirausahaan serta
membentuk etos kerja yang Kritis, Produktif dan Kompetitif.
8) Mendapatkan ilmu-ilmu baru dalam bentuk praktik, yang tidak didapatkan oleh

7
siswa ketikaberada sekolah.
9) Sebagai persyaratan untuk dapat mengikuti Ujian Akhir Nasional (UAN), Ujian Akhir
Sekolah (UAS) dan sebagai penunjang sekaligus bahan pertimbangan dalam hal
kenaikan kelas.

2. Bagi Perusahaan
6) DU/DI mendapat tenaga tambahan.
7) DU/DI dapat memanfaatkan pengetahuan serta keterampilan siswa.
8) DU/DI dapat meningkatkan efisiensi dan produktivitas.

3. Bagi Sekolah
9) Membantu siswa dalam menjalankan tugas di dunia kerja
10) Membuat nama harum sekolah di dunia kerja

1.3 Waktu dan Tempat PRAKERIN


C. Waktu PRAKERIN
Praktik Kerja Industri yang diselenggarakan oleh SMK Islam Azzhahiriyah,
dilaksanakan selama 6 bulan dimulai pada tanggal 14 Juli 2023 sampai dengan tanggal
30 Desember 2023 sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan oleh Panitia PRAKERIN SMK
Islam Azzhariyah. Jam Kerja Cv Kartika Langgeng Abadi
Jam Kerja Cv Kartika Langgeng Abadi

Senin : 07.00 – 17.00


Selasa : 07.00 – 17.00
Rabu : 07.00 – 17.00
Kamis : 07.00 – 17.00
Jum’at : 07.00 – 17.00
Sabtu : 07.00 – 16.00

8
D. Tempat PRAKERIN
Praktik Kerja Industri ini dilaksanakan di Cv Kartika Langgeng Abadi yang
bertempat di :
1) Jalan : Kp. Baleker
2) Kelurahan : Waringin Jaya
3) Kecamatan : Kedung Waringin
4) Kabupaten : Bekasi 17540
5) No Telpon : 021-85944689
6) Email : kartikalnggeng1@gmail.com

9
BAB II
GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

2.1 Sejarah Singkat Cv Kartika Langgeng Abadi

2.2 Tentang Kami


CV. KARTIKA LANGGENG ABADI dirikan pada bulan April 2017 Lokasi

Perusahaan berada di Kp.Rengas bandung asem RT/02RW/04 No 62 .Ds

Karang Sambung ,Kec Kedung Waringin . Bekasi

Saat ini CV.KARTIKA LANGGENG ABADI bergerak pada bidang

Manufacturing Plastik yang menghasilkan produk TUBE . PROFILE . SHEET yang di


gunakan pada Industri OTOMOTIF ELECTRONIK dan GENERAL

Dengan di dukung oleh operator yang handal dan management yang mengerti dan
para Teknisi yang terlatih dalam menggunakan perangkat mesin, Maka kami

10
senantiasa menghasilkan produk yang memenuhi standar kualitas terbaik untuk
memenuhi Standar kualitas pelanggan.

1) VISI kami adalah menjadi perusahaan manufacturing platik yang


terpercaya di indonesia

2) MISI kami adalah Sebagai perusahaan Manufacturing yang dapat


memenuhi kebutuhan Industri dengan tetap memperhatikan Quality
. Biaya dan Ketepatan Pengiriman.

3) KOMITMEN kami adalah memberikan kepuasan bagi pelanggan


agar dapat tercapai loyalitas pelanggan.

3.Struktur Organisasi Cv Kartika Langgeng Abadi

11
BAB III
LANDASAN TEORI
3.1 Packing
a) Packing proses adalah proses untuk mengepakan matrial Jadi kedalam kemasan
pelastik sesuai setandar packing b) Setelah packing kemasan matrial harus di beri
lebel sesuai dengan aktual matrial di dalam kemasan, yang harus di cantumkan
adalah ukuran matrial dan jumlah costomer.

3.2 Alat – Alat Yang di Perlukan


a) Pensil

b) Label

c) Lakban

d) Polibek

Kemasan Material Harus di Beri


Label Sesuai dengan aktual material
di dalam kemasan yang harus di
cantumkan adalah ukuran dan
jumlah customer.

12
BAB IV
PROSES DAN PELAKSANAAN
4.1 Uraian Kegiatan Prakerin
Berikut ini adalah kegiatan saya selama prakerin :

4.2 Packing
Di CV. KARTIKA LANCCENC ABADI kami melakukan kegiatan Packing ( Mengemas )

a. packing

Packing adalah proses untuk


mengepakkan material atau
tube jadi kedalam kemasan
plastik sesuai standar packing.

13
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan
Setelah saya melakukan PRAKERIN (Praktik Kerja Industri) di PT. Citra Karya
Suhada. Saya mendapatkan banyak manfaat, baik itu pengalaman, pengetahuan,
dan semua yang terkait dalam dunia kerja. Sehingga saya dapat menambah
wawasan yang saya dapatkan selama ini, karena hanya dengan praktek saya bisa
mengetahui seberapa jauh kemampuan yang sudah saya dapat di sekolah.
Sehingga suatu saat nanti jika saya memasuki dunia kerja tidak akan ragu
melakukannya, karena sebelumnya sudah mempunyai pengalaman yang baik.

5.2 Saran
a. Saran Untuk Perusahaan
1) Diharapkan agar kerjasama antara sekolah dengan perusahaan Iebih
ditingkatkan dengan banyak memberi peluang kepada siswa/i SMK untuk
Praktik Kerja Industri (PRAKERIN).

2) Untuk para karyawan Iebih ditingkatkan lagi motivasi dan kedisiplinannya


dalam bekerja.

3) Hubungan karyawan dengan siswa/i Prakerin diharapkan selalu terjaga


keharmonisannya agar dapat tercipta suasana kerjasama yang baik.
b. Saran untuk Sekolah

1) Pemantauan terhadap siswa/i yang sedang Prakerin maupun yang baru


akan melaksanakan Prakerin agar Iebih ditingkatkan lagi untuk
menyakinkan pihak perusahaan terhadap program PRAKERIN ini.

2) Dalam pembekalan materi fisik maupun mental agar Iebih ditingkatkan terutama
untuk pembinaan mental siswa/i. 3)Dan juga guru-guru selalu memberikan
motivasi, bimbingan dan keringanan pada siswa/i yang sedang PRAKERIN.

14
LAMPIRAN

15
16
17
18

Anda mungkin juga menyukai