Anda di halaman 1dari 35

KONSEP KLASIFIKASI

Standard Statistical Classification: Basic Principles, UNSD (1999)

Klasifikasi mengelompokkan dan mengorganisasikan informasi secara


bermakna dan sistematis ke dalam format standar yang berguna
untuk menentukan kesamaan ide, peristiwa, objek, atau orang.
Penyusunan klasifikasi berarti penciptaan satu set lengkap dan
terstruktur dari kategori yang saling eksklusif dan dijelaskan dengan
baik, sering disajikan sebagai hierarki yang tercermin oleh kode
numerik atau abjad.
.
Klasifikasi dapat dibangun untuk mendukung implementasi
kebijakan regulasi

4
KLASIFIKASI YANG DIGUNAKAN DALAM PENYUSUNAN NERACA NASIONAL
BERDASARKAN SNA 2008

KBKI 2015 (CPC Rev 2)


yang merupakan
klasifikasi homogen
menurut jenis
produk/komoditas

KBLI 2020 (ISIC rev.4)


Harmonized System
yang berbasis pada
(HS) 2022
establishment

• Dasar hukum klasifikasi :


• Pasal 17 ayat 2 dan Pasal 32 Klasifikasi pengeluaran
UU 16/1997 tentang Statistik (COICOP, COFOG, COPP,
• Pasal 55-57 PP 51/1999 COPNI) 1999
tentang Penyelenggaraan
Statistik
5
KLASIFIKASI BAKU LAPANGAN USAHA INDONESIA (KBLI)

KBLI merupakan klasifikasi menurut jenis


1 aktivitas ekonomi, sehingga ruang lingkupnya
terbatas pada unit yang terlibat dalam
Aktivitas ekonomi ditandai dengan aktivitas ekonomi.
adanya input, proses produksi, dan
menghasilkan output
2

Dalam klasifikasi, seluruh data


3 dikelompokkan ke dalam kelas-kelas yang
sehomogen mungkin sesuai kaidah atau
Kegiatan yang memiliki proses yang standar tertentu yang ditetapkan
sama, baik menggunakan mesin atau 4
manual dalam memproduksi barang
atau jasa, dikelompokkan bersama
dalam satu kode KBLI

6
INDUSTRI MINUMAN RINGAN

STRUKTUR
C 1 1 0 4 0
Kategori (Alfabet) Golongan Pokok
PENGKODEAN
1 digit ~ C ~ Industri 2 digit ~ 11 ~ Industri minuman
pengolahan

KBLI 2020
Golongan
Struktur pengkodean KBLI 3 digit ~ 110 ~ Industri minuman
mengadaptasi dari struktur
pengkodean pada ISIC dan Subolongan
masih sama dengan KBLI 4 digit ~ 1104 ~ Industri minuman ringan
2015 Perka 2017
Kelompok
5 digit ~ 11040 ~ Industri minuman ringan

7
JUDUL KATEGORI DALAM KBLI 2020
Kategori Judul Kategori Judul
M Aktivitas profesional, ilmiah dan teknis
A Pertanian, kehutanan, dan perikanan
N Aktivitas penyewaan dan sewa guna tanpa hak opsi, ketenagakerjaan,
B Pertambangan dan penggalian agen perjalanan dan penunjang usaha lainnya
C Industri pengolahan O Administrasi pemerintahan, pertahanan, dan jaminan sosial wajib
D Pengadaan listrik, gas, uap/air panas dan udara dingin P Pendidikan

Treatment air, treatment air limbah, treatment dan pemulihan Q Aktivitas kesehatan manusia dan aktivitas sosial
E material sampah, dan aktivitas remediasi R Kesenian, hiburan dan rekreasi
F Konstruksi S Aktivitas jasa lainnya
Perdagangan besar dan eceran, reparasi dan T Aktivitas rumah tangga sebagai pemberi kerja; aktivitas yang mengha
G silkan barang dan jasa oleh rumah tangga yang digunakan untuk mem
perawatan mobil dan sepeda motor
enuhi kebutuhan sendiri
H Pengangkutan dan pergudangan
U Aktivitas badan internasional dan badan ekstra internasional lainnya
I Penyediaan akomodasi dan penyediaan makan minum
J Informasi dan komunikasi
K Aktivitas keuangan dan asuransi
L Real Estate

8
KLASIFIKASI DALAM PENGADAAN
1. Terdapat kebutuhan untuk mengelompokkan barang/jasa dalam rangka
manajemen logistik dan rantai pasok dalam pengadaan barang/jasa pemerintah
2. Dengan adanya pengelompokkan barang/jasa diharapkan dapat memberikan
rekomendasi spending analysis, pemetaan kebutuhan pemerintah, penguatan
industri, proyeksi ekspor impor, pengawasan sampai menjadi BMN, dsb
3. Saat ini beberapa sistem pada LKPP sudah menggunakan KBLI dan KBKI

memakai KBKI memakai KBKI memakai KBLI

9
KBKI dan CPC

KBKI 2015 merupakan versi terakhir yang


dikembangkan BPS dan sudah dipadankan/
kesesuaian dengan KBLI 2009 dan HS 2012

2015
• Klasifikasi Baku Komoditas Indonesia 2010
(KBKI) merupakan klasifikasi
komoditas barang dan jasa hasil dari
produksi/kegiatan ekonomi
• KBKI disusun berdasar Central
Product Classification (CPC) versi 2.0
Tahun 2008 yang disusun oleh United
Nation Statistical Division (UNSTAT) 2012
MUATAN DALAM KBKI

Buku ini terdiri dari 5 (lima) bagian yaitu:


Buku 1 : mencakup komoditas barang dalam KBKI untuk seksi 0 dan seksi 1. Seksi 0 merupakan komoditas
hasil pertanian, kehutanan, dan perikanan, sedangkan seksi 1 merupakan komoditas bijih besi
dan mineral; listrik, gas, dan air.
Buku 2 : mencakup komoditas barang dalam KBKI untuk seksi 2 yaitu produk makanan, minuman, dan
tembakau; tekstil, pakaian, dan produk kulit.
Buku 3 : mencakup komoditas barang dalam KBKI untuk seksi 3 yaitu barang lainnya yang dapat diangkut,
kecuali produk logam, mesin, dan perlengkapannya.
Buku 4: mencakup komoditas barang dalam KBKI untuk seksi 4 yaitu produk logam, mesn, dan
perlengkapannya.
Buku 5: mencakup komoditas jasa dalam KBKI seksi 5 sampai dengan 9.

11
STRUKTUR KBKI 2015
Printer-copier, mencetak dengan proses ink-jet berwarna

45266.01.001
SEKSI - 1 DIGIT

DIVISI – 2 DIGIT

KELOMPOK – 3 DIGIT

KELAS – 4 DIGIT

SUBKELAS – 5 DIGIT

KELOMPOK KOMODITAS – 7 DIGIT

KOMODITAS – 10 DIGIT
12
CONTOH STRUKTUR KBKI 2015 (BARANG)

13
CONTOH STRUKTUR KBKI 2015 (JASA)

14
HUBUNGAN KBKI DENGAN KBLI

KBKI dan KBLI merupakan klasifikasi yang berfungsi umum, dimana


- KBLI menyajikan pengelompokan aktivitas ekonomi menurut lapangan usaha,sedangkan
- KBKI menyajikan pengelompokan komoditas barang dan jasa yang dihasilkan dari semua lapangan
usaha.
Masing-masing komoditas dalam KBKI (material, proses, bentuk,) merupakan komoditas yang
dihasilkan oleh lapangan usaha dalam KBLI (berprinsip pada homogenitas output yang
dihasilkan, proses dan input). Sehingga kode KBKI wajib terbagi habis dalam KBLI, dan KBKI dapat
dikorespondensikan dengan KBLI.
Berdasarkan korespondensi tersebut dapat dilihat hubungan antara aktivitas ekonomi/ lapangan usaha
dengan jenis komoditas yang dihasilkan

15
Koresponde KB KB danH Cod (1
nsi KI LI S e )
Klasifikasi
Internasional ISIC CPC HS

Klasifikasi
Nasional KBLI KBKI BTKI

merupakan turunanan/pengembangan nasional tersedia tabel kesesuaian/korespondensi

○ CPC/KBKI dan ISIC/KBLI memiliki kaitan erat, karena CPC digunakan untuk mengklasifikasikan barang dan jasa hasil
produksi ekonomi (ISIC) yang nantinya menjadi dasar analisis Sistem Neraca Nasional

○ CPC sebelum dibentuk sudah mempertimbangkan HS code sebagai dasar pada bagian komoditas barang. Sehingga
terdapat tabel kesesuaian untuk CPC dan HS

○ HS diadopsi menjadi BTKI yang dikelola DJBC Kemenkeu dan merupakan klasifikasi komoditas barang untuk
pengurusan kepabeanan
Korespondensi KBKI KBLI dan
HS Code (2)
○ KBKI 2015 merupakan versi terakhir yang dikembangkan BPS berdasar CPC versi 2 dan sudah dipadankan/kesesuaian
dengan KBLI 2009

○ Untuk menghasilkan koherensi data antar klasifikasi dibutuhkan tabel korenpondensi dan tabel kesesuaian menuju
KBLI atau HS yang terbaru: 1. korespondensi KBKI – BTKI 2022 (selesai) 2. korespondensi KBKI 2015 – KBLI 2020 (on-
progress)

BADAN PUSAT STATISTIK


Implementasi KBLI dan KBKI
1 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Paket Pengadaan 1 : Furniture


Komoditas yg dihasilkan : Furniture untuk kantor

Pelaku usaha : Perorangan, Industri, Badan Usaha, dll

Paket pengadaan furniture ini dalam KBKI memberikan alternatif:


1. Furniture yang digunakan di kantor ataukah rumah tangga
2. Bahan baku furniture tersebut terbuat dari apa (logam, kayu)

Diasumsikan bahwa “Furniture” tersebut terbuat dari logam maka KBLI 2009 yang
sesuai adalah 31004 – Industri Furniture Dari Logam

KBLI KBLI 2009 KBLI 2020


“31004” kesesuaian “31004”

18
Implementasi KBLI dan KBKI
1 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Kode Komoditas Jenis Komoditas KBKI 2015


berdasarkan KBLI 2009
KBKI (31004)
38121.01.001 Meja logam (bukan meja mesin tik)
38121.01.002 Lemari logam untuk display
38121.01.003 Rak logam untuk display
38121.01.004 Meja mesin tulis dari logam
38121.01.005 Meja komputer dari logam
38121.01.006 Meja dorong dari logam
38121.01.999 Furniture kantor dari logam lainnya

Pilih kode komoditas yang


sesuai dengan paket
pengadaan
19
Implementasi KBLI dan KBKI
2 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Paket Pengadaan 2 : Alat Kesehatan


Komoditas yg dihasilkan : Alat Bantu Pendengaran

Pelaku usaha : Perorangan, Industri, Badan Usaha, dll

Alat Bantu Pendengaran merupakan bagian dari alat-alat kesehatan, presisi dan
optik yang terinci dalam KBKI Kelompok 481 – Perlengkapan Medis dan Bedah
serta Peralatan Ortopedik

Dalam KBLI, alat ini dikelompokkan dalam aktivitas 26602 - Industri Peralatan
Elektromedikal dan Elektroterapi

KBLI KBLI 2009 KBLI 2020


“26602” kesesuaian “26602”

20
Implementasi KBLI dan KBKI
2 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Kode Komoditas Jenis Komoditas KBKI 2015


berdasarkan KBLI 2009
KBKI (26602)
48172.01.001 Group hearing aid or group auditory trainer
48172.01.002 Hearing aid
48172.01.003 Hearing aid calibrator and analysis system
48172.01.004 Master hearing aid
48172.01.999 Alat bantu pendengaran, tidak termasuk
bagian dan aksesori lainnya ytdl

Pilih kode komoditas yang


sesuai dengan paket
pengadaan
21
Implementasi KBLI dan KBKI
3 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Paket Pengadaan 3 : Sewa Mobil/Kendaraan


Komoditas yg dihasilkan : Persewaan Kendaraan (Jasa)

Pelaku usaha : Perorangan, Badan Usaha, dll

Paket pengadaan ini memberikan alternatif:


1. Persewaan kendaraan dengan operator -> KBLI sesuai aktivitas induknya
(pertanian, pertambangan, angkutan, dll)
2. Persewaan kendaraan tanpa operator -> KBLI Usaha Persewaan

Diasumsikan bahwa Persewaan Kendaraan Tanpa Operator maka KBLI 2009 yang
sesuai adalah 77100 - Jasa Persewaan Mobil, Bus, Truk, dan sejenisnya

KBLI KBLI 2009 KBLI 2020


“77100” kesesuaian “77100”

22
Implementasi KBLI dan KBKI
3 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Kode Komoditas Jenis Komoditas KBKI 2015


berdasarkan KBLI 2009
KBKI (77100)
73111 Jasa leasing atau persewaan mobil dan
minibus tanpa operatornya
73112 Jasa leasing atau persewaan kendaraan
bermotor angkutan barang tanpa operatornya

Pilih kode komoditas yang


sesuai dengan paket
pengadaan

23
Implementasi KBLI dan KBKI
3 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

24
Implementasi KBLI dan KBKI
4 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Paket Pengadaan 4 : Sewa Komputer


Komoditas yg dihasilkan : Persewaan Komputer (Jasa)

Pelaku usaha : Perorangan, Badan Usaha, dll

Jasa Persewaan komputer biasanya dilakukan tanpa operator sehingga KBLI 2009
yang memungkinkan adalah 77307 – Jasa Persewaan dan Sewa Guna Usaha Tanpa
Hak Opsi Mesin Kantor dan Peralatannya

KBLI KBLI 2009 KBLI 2020


“77307” kesesuaian “77394”

Kode Komoditas berdasarkan Jenis Komoditas KBKI 2015


KBKI KBLI 2009 (77307)
73124 Jasa leasing atau persewaan komputer tanpa operatornya

25
Implementasi KBLI dan KBKI
4 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

26
Implementasi KBLI dan KBKI
5 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Paket Pengadaan 5 : Surat Kabar dan Majalah


Komoditas yg dihasilkan : Koran (Barang)

Pelaku usaha : Perorangan, Industri, dll

58130 – Penerbitan Surat Kabar, Jurnal, Buletin, & Majalah

KBLI KBLI 2009 KBLI 2020


“58130” kesesuaian “58130”

27
Implementasi KBLI dan KBKI
5 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Kode Komoditas Jenis Komoditas KBKI 2015


berdasarkan KBLI 2009
KBKI (58130)
32300.00.001 Surat kabar berkala, harian, cetakan terbit sekurang-kurangnya
empat kali seminggu
32300.00.002 Majalah berkala, harian, cetakan terbit sekurang-kurangnya
empat kali seminggu
32410.00.000 Surat kabar dan majalah berkala untuk umum, selain harian,
cetakan
32420.00.000 Surat kabar dan majalah berkala untuk kalangan bisnis,
profesional atau akademisi, selain harian, cetakan
32490.00.001 Surat kabar dan majalah berkala lainnya, selain harian, cetakan
32490.00.002 Bulletin/journal komodit yang
Pilih kode komoditas
32490.00.003 Terbitan berkala sesuai dengan paket
pengadaan
32490.00.004 Terbitan pers lainnya
28
Implementasi KBLI dan KBKI
5 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

29
Implementasi KBLI dan KBKI
5 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

30
Implementasi KBLI dan KBKI
6 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Paket Pengadaan 6 : Konsultan


Komoditas yg dihasilkan : Jasa Konsultansi (Jasa)

Pelaku usaha : Perorangan, Badan Usaha, dll

Paket pengadaan ini masih belum rinci uraiannya.


Jasa konsultan dapat memberikan kemungkinan aktivitas yang luas seperti:
- Konsultan Survei Pertambangan
- Konsultan IT
- Konsultan Arsitek Bangunan Pertambangan, dan lain-lain
Bila yang dimaksud adalah “Konsultan Penyediaan, Perawatan, dan
Pengembangan Software” maka KBLI 2009 yang sesuai adalah:
62020 – KEGIATAN KONSULTASI KOMPUTER DAN MANAJEMEN FASILITAS
KOMPUTER
KBLI KBLI 2009 KBLI 2020
“62020” kesesuaian “62029”

31
Implementasi KBLI dan KBKI
6 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Kode Komoditas Jenis Komoditas KBKI 2015


KBKI berdasarkan KBLI
2009 (62020)
83132 Jasa Penunjang Teknologi Informasi

32
7 Implementasi KBLI dan KBKI
pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Paket Pengadaan 7 : Pekerjaan Konstruksi


Komoditas yg dihasilkan : Jasa Perbaikan Ruangan & Penambahan Sistem
Elektrik
Pelaku usaha : Perorangan, Badan Usaha, dll

Aktivitas konstruksi meliputi 3 hal:


41 - Konstruksi Gedung -> Pekerjaan dilakukan secara utuh
42 - Konstruksi Bangunan Sipil -> Pekerjaan dilakukan secara utuh
43 - Konstruksi Khusus -> Pekerjaan dilakukan secara parsial

Pekerjaan renovasi maupun penambahan sistem elektrik, mekanik, plumbing,


elektronik, ventilasi udara, dan lain-lain, merupakan aktivitas yang dilakukan secara
parsial sehingga dikelompokkan dalam bagian “Konstruksi Khusus”.
Dalam KBLI 2009, konstruksi khusus diuraikan menjadi:
431 – Pembongkaran dan Penyiapan Lahan
432 – Instalasi Sistem Kelistrikan, Pipa (air), dan Lainnya
433 – Penyelesaian Konstruksi Bangunan
439 – Konstruksi Khusus Lainnya

33
Implementasi KBLI dan KBKI
7 pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa

Pada KBLI 2009, dapat


dilihat sebagai berikut

34
7 Implementasi KBLI dan KBKI
pada Paket Pengadaan Barang dan Jasa
Beberapa contoh aktivitas jasa konstruksi KBLI dan KBKI nya adalah:
KBLI Aktivitas KBKI Komoditas KBKI 2015
2009 KBLI 2009 2015
43211 Instalasi Listrik 54611 Jasa instalasi kawat dan peralatan listrik
43217 Instalasi Elektronik 54612 Jasa instalasi alarm kebakaran
54613 Jasa instalasi sistem alarm pencuri
43224 Instalasi Pendingin & 54632 Jasa instalasi peralatan ventilasi dan
Ventilasi Udara pendingin udara
43302 Pengerjaan Lantai, Dinding, 54720 Jasa pelapisan plester
Peralatan Saniter dan
Plafon
43304 Dekorasi Interior 54760 Jasa pekerjaan tukang kayu
54770 Jasa pemasangan pagar dan susuran
tangga
43303 Pengecatan 54730 Jasa Pengecatan

35
KESESUAIAN KBLI
2015 – KBLI 2020 Buku pedoman ini disusun berdasarkan
kesesuaian kegiatan ekonomi yang ada di KBLI
2020 dengan KBLI 2015 sampai dengan tingkatan
kode lima digit

Untuk kode KBLI 2015 yang tidak berkorespondensi


satu ke satu dengan Kode KBLI 2020, dilakukan
penggabungan atau pemecahan berdasarkan asal
(hierarki) atau pangkal kegiatan ekonomi tersebut
berada

Sehingga dari buku ini bisa dilihat kode


mana saja yang mengalami perubahan.
APLIKASI PENCARIAN KBLI – ANDROID/IOS

Android iOS
Terima Kasih!

'• ••. ,<


'),..
'\
.
~

Anda mungkin juga menyukai