LK.3 Format Desain Pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 4

IN-2

LK-3. FORMAT DESAIN PEMBELAJARAN BERDASARKAN MODEL PEMBELAJARAN


Perumusan kegiatan dibagi ke dalam beberapa pertemuan, disesuaikan dengan kebutuhan konten materi yang disajikan.

Tujuan Pembelajaran:

1. Pertemuan/Pembelajaran Unit Ke-1:

Sumber
No IPK Pengetahuan IPK Keterampilan Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Belajar/Media
1 Merancang pementasan Membuat rancangan Pendahuluan: 1. Buku paket seni Sikap:
pantomim sesuai konsep, properti pementasan 1. Pendidik mengucapkan salam budaya kementrian Rubrik penilaian
pantomim 2. Peserta didik membaca do’a, pendidikan dan 1. Disiplin
tehnik, dan prosedur
dipimpin oleh ketua kelas kebudayaan. Edisi 2. Jujur
dasar seni peran. 3. Peserta didik menyanyikan revisi 2017 3. Tanggungjawab
lagu kebangsaan 2. Memanfaatkan 4. Santun
4. Pendidik mengecek kehadiran Internet (sebagai
peserta didik sumber mencari data Pengetahuan:
dan pendukung) Soal tes tulis
Inti: pilihan ganda
1. Peserta didik menganalisis
rancangan bentuk pementasan Keterampilan:
pantomim sesuai konsep, Peserta didik
teknik dan prosedur melakukan praktek:
2. Peserta didik melaksanakan Berlatih pementasan
tugas sebagai panitia dalam pantomim sesuai
merancang pementasan rancangan masing-
pantomim masing kelompok

1
3. Peserta didik membuat
rancangan properti
pementasan pantomim
Penutup:
1. Pendidikan memberikan
evaluasi dan mengkoreksi hasil
kerja rancangan pementasan
pantomim peserta didik.
2. Peserta didik berdo’a di
pimpin oleh ketua kelas
3. Pendidik mengucapkan salam

2
2. Pertemuan/Pembelajaran Unit Ke-2:
Kegiatan Sumber
No IPK Pengetahuan IPK Keterampilan Penilaian
Pembelajaran Belajar/Media

Pendahuluan: Sikap:

Inti:

Pengetahuan:

Penutup:

Keterampilan

3
R-3. RUBRIK DESAIN PEMBELAJARAN BERORIENTASI HOTS

Rubrik ini digunakan fasilitator untuk menilai hasil kerja analisis KD, rumusan IPK dan
kegiatan pembelajaran sesuai model pembelajaran.

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:

1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta pembekalan pada LK-3!


2. Berikan nilai berdasarkan penilaian anda terhadap hasil kerja peserta sesuai rubrik
berikut!
Kriteria Penilaian:

1. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK pengetahuan hasil analisis unit ke dalam
desain pembelajaran unit ke-1 dengan tepat.
2. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK keterampilan hasil analisis unit ke dalam
desain pembelajaran unit ke-1 dengan tepat.
3. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK pengetahuan hasil analisis unit ke dalam
desain pembelajaran unit ke-2dengan tepat.
4. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK keterampilan hasil analisis unit ke dalam
desain pembelajaran unit ke-2dengan tepat.
5. Merumuskan sumber belajar sesuai IPK pengetahuan dan keterampilan hasil analisis unit
ke dalam desain pembelajaran unit ke-1 dan unit ke-2 dengan tepat.
6. Merumuskan penilaian sesuai IPK pengetahuan dan keterampilan hasil analisis unit ke
dalam desain pembelajaran unit ke-1 dan unit ke-2 dengan tepat.

Rubrik Penilaian:

Nilai Rubrik

90  nilai 100 Enam aspek sesuai dengan kriteria

80  nilai 90 Lima aspek sesuai dengan kriteria, satu aspek kurang sesuai

70  nilai 80 Empat aspek sesuai dengan kriteria, dua aspek kurang sesuai

60  nilai 70 Tiga aspek sesuai dengan kriteria, tiga aspek kurang sesuai

<60 Dua aspek sesuai dengan kriteria, empat aspek kurang sesuai

Anda mungkin juga menyukai