Anda di halaman 1dari 3

BAYI

TABUNG
pengertian bayi tabung
Dalam proses bayi tabung, sel sperma dan sel
telur diambil dari pasangan suami istri.
Kemudian di laboratorium kedua sel tersebut
dipertemukan sehingga terjadi pembuahan.
Hasil pembuahan ditempatkan dalam
inkubator khusus hingga berkembang menjadi
emberio.
tahapan dalam bayi
tabung

1. Langkah 1: Stimulasi, atau disebut juga


ovulasi super
2. Langkah 2: Pengambilan Telur
3. Langkah 3: Inseminasi dan Fertilisasi
4. Langkah 4: Kultur Embrio
5. Langkah 5: Transfer Embrio

manfaat bayi tabung


1. Peluang kehamilan tinggi
2. Memiliki peluang mendapatkan
anak kembar
3. Bisa mendeteksi kelainan genetik
4. Mendeteksi jenis kelamin sejak dini

Anda mungkin juga menyukai