Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Mata Pelajaran : IPS Materi Pokok : Benua

Kelas/Semester : IX/Ganjil Alokasi Waktu : 12 JP (@40 menit)

3.1 Memahami konsep ruang (lokasi, distribusi, 4.1 Menjelaskan konsep ruang (distribusi, potensi,
potensi, iklim, bentuk muka bumi, geologis, iklim, bentuk muka bumi, geologis, flora dan
flora, dan fauna) dan interaksi antarruang di fauna) dan interaksi antarruang di Indonesia
Indonesia serta pengaruhnya terhadap serta pengaruhnya terhadap kehidupan manusia
kehidupan manusia dalam aspek ekonomi, Indonesia dalam aspek ekonomi, sosial, budaya,
sosial, budaya, dan pendidikan. dan pendidikan.

A. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat :
1. Mengidentifikasi kondisi negara, keadaan alam dan dinamika penduduk negara-negara di
dunia
2. Menganalisis pengaruh perubahan ruang dan interaksi antarruang di benua Asia dan Benua
lainnya
3. Menyajikan hasil analisis dari perubahan antaruang dan interaksi antaruang terhadap berbagai
aspek dalam kehidupan
4. Menyajikan hasil analisis dalam bentuk presentasi dan membuat miniatur salah satu icon
Negara dalam Benua (integrasi dengan mapel PPKn, SBK, English)

B. Alat/Bahan
Alat/Bahan : Smartphone/laptop, Alat tulis, Alkitab, buku paket/modul/internet, stick ice cream, lem
tembak, cat/piloks serta pernak-pernik untuk menghias project (optional)

C. Kegiatan Pembelajaran
SESI AKTIVITAS SISWA SUMBER PLATFORM
BELAJAR

Pertemuan IPS : PPT link:


I : 2 x40 https://meet.g
menit Murid telah membaca buku paket hal. 3 – 15 tentang oogle.com/dig
Letak dan Luas Benua Asia dan Benua Lainnya dan -htyz-kgv
(2 Agustus belajar melalui PPT yang diberikan oleh guru Buku IPS K13 edisi
2021) revisi 2018
 Tanya jawab tentang Letak dan Luas Benua
serta fun fact tentang benua yang ada di dunia
menggunakan job stick YouTube:
 Murid menyimak video tentang perbedaan
kondisi alam dan pertumbuhan penduduk di https://
dunia ( masa sebelum dan sesudah pandemi) www.youtube.com/
 Murid mendengarkan penjelasan guru watch?
tentang: v=DfhqazxfYKw
a. Kondisi Alam Negara-negara di dunia
b. Dinamika penduduk Benua-benua di
dunia
Ulangan 7:7-8; 8:9,
Daniel 7; 9:22-27,
Refleksi: Zefanya 3:8; 3:14-
20, Zakharia 14.
Allah dengan teliti merancang segala sesuatu yang
ada di muka bumi termasuk letak, luas, kondisi alam
hingga dinamika penduduk yang ada didalam dunia
ini. Sebagai anak Allah, kita diberikan tanggung
jawab untuk memelihara dan melestarikan bumi
untuk memuliakanNya dalam berbagai aspek
kehidupan kita dengan penuh tanggung jawab.

Pertemuan IPS : PPT link:


II : 1x40 https://meet.g
menit Murid menyimak penjelasan guru tentang Ras/suku oogle.com/dig
dan persebaranya dalam benua-benua di Dunia -htyz-kgv
(3 Agustus Buku IPS K13 edisi
2021) revisi 2017

Refleksi:

Allah dengan teliti merancang segala sesuatu yang PETA DUNIA


ada di muka bumi termasuk letak, luas, kondisi alam
hingga dinamika penduduk yang ada didalam dunia
ini. Sebagai anak Allah, kita diberikan tanggung
Ulangan 7:7-8; 8:9,
jawab untuk memelihara dan melestarikan bumi
Daniel 7; 9:22-27,
untuk memuliakanNya dalam berbagai aspek
Zefanya 3:8; 3:14-
kehidupan kita dengan penuh tanggung jawab.
20, Zakharia 14.

Pertemuan IPS: PPT


III & IV:
3x40  Murid menyimak video yang diberikan oleh Google Meet:
menit guru tentang perbedaan kondisi alam
berbagai Negara di dunia & Jumlah Populasi Buku IPS K13 edisi link:
(9 – 10 manusia di muka bumi revisi 2018 https://meet.g
Agustus  Murid mendengarkan penjelasan tentang oogle.com/dig
2021) perbedaan kondisi alam berbagai Negara di -htyz-kgv
dunia YouTube:

https://
www.youtube.com/
Refleksi:
watch?
Allah dengan teliti merancang segala sesuatu yang v=wD_56HX06rk
ada di muka bumi termasuk letak, luas, kondisi alam
hingga dinamika penduduk yang ada didalam dunia
ini. Sebagai anak Allah, kita diberikan tanggung
jawab untuk memelihara dan melestarikan bumi
untuk memuliakanNya dalam berbagai aspek Ulangan 7:7-8; 8:9,
kehidupan kita dengan penuh tanggung jawab. Daniel 7; 9:22-27,
Zefanya 3:8; 3:14-
20, Zakharia 14.

Pertemuan IPS: PPT link:


V; 2 x 40 https://meet.g
menit (23 Quizizz Modul oogle.com/dig
Agustus -htyz-kgv
Murid mengerjakan Quiz tentang materi Worksheet
2021) BENUA

Google
Buku IPS K13 edisi
Classroom
revisi 2018

Refleksi:
https://
Allah dengan teliti merancang segala sesuatu yang Ulangan 7:7-8; 8:9,
quizizz.com/
ada di muka bumi termasuk letak, luas, kondisi alam Daniel 7; 9:22-27,
join/quiz/
hingga dinamika penduduk yang ada didalam dunia Zefanya 3:8; 3:14-
611000f50996
ini. Sebagai anak Allah, kita diberikan tanggung 20, Zakharia 14.
d7001bc7a116
jawab untuk memelihara dan melestarikan bumi
/start
untuk memuliakanNya dalam berbagai aspek
kehidupan kita dengan penuh tanggung jawab.

Pertemuan IPS: Quizizz.com link:


VI; 1 x 40 https://meet.g
menit (24 Pembahasan Quiz tentang BENUA oogle.com/dig
Agustus -htyz-kgv
Modul
2021)
Refleksi: Worksheet
quizizz.com
Allah dengan teliti merancang segala sesuatu yang
ada di muka bumi termasuk letak, luas, kondisi alam
hingga dinamika penduduk yang ada didalam dunia Buku IPS K13 edisi
ini. Sebagai anak Allah, kita diberikan tanggung revisi 2018 Google
jawab untuk memelihara dan melestarikan bumi Classroom
untuk memuliakanNya dalam berbagai aspek
kehidupan kita dengan penuh tanggung jawab. Ulangan 7:7-8; 8:9,
Daniel 7; 9:22-27,
Zefanya 3:8; 3:14-
20, Zakharia 14.

Pertemuan IPS: PPT link:


IX; 2 x 40 https://meet.g
menit  Guru membagikan dan menjelaskan Modul oogle.com/dig
2021 (30 worksheet terintegrasi untuk dikerjakan oleh -htyz-kgv
murid Worksheet
Agustus
2021)  Guru membagi kelompok dan tugas kepada
murid
Google
YouTube:
Classroom
https://
www.youtube.com/
Refleksi: watch?
v=yJAC4x8EACA
Allah dengan teliti merancang segala sesuatu yang
ada di muka bumi termasuk letak, luas, kondisi alam
hingga dinamika penduduk yang ada didalam dunia
ini. Sebagai anak Allah, kita diberikan tanggung https://
jawab untuk memelihara dan melestarikan bumi www.youtube.com/
untuk memuliakanNya dalam berbagai aspek watch?v=vhfFa--
kehidupan kita dengan penuh tanggung jawab. TlUM

Buku IPS K13 edisi


revisi 2018

Ulangan 7:7-8; 8:9

Pertemuan IPS: PPT Google Meet:


X; 1 x 40
menit  Diskusi penentuan icon miniatur Negara Modul link:
2021 (31 berdasarkan Benua https://meet.g
Agustus  Pembagian alat dan bahan untuk pembuatan oogle.com/dig
2021) project -htyz-kgv
Worksheet
 Penjelasan rubric Pengisian timeline project
 Presentasi diwaktu yang telah ditentukan Buku IPS K13 edisi
revisi 2018 Google
Classroom
Refleksi:

Allah dengan teliti merancang segala sesuatu yang


ada di muka bumi termasuk letak, luas, kondisi alam
hingga dinamika penduduk yang ada didalam dunia
ini. Sebagai anak Allah, kita diberikan tanggung
jawab untuk memelihara dan melestarikan bumi
untuk memuliakanNya dalam berbagai aspek
kehidupan kita dengan penuh tanggung jawab. Ulangan 7:7-8; 8:9,

D. Penilaian
Penilaian Sikap : Observasi (jurnal), timeline Project
Penilaian Pengetahuan : Tugas di google classroom, PPT, Video , Modul
Ketrampilan : Kinerja, worksheet, Rubrik
Merauke, 30 Juli 2021
Mengetahui,
Kepala SMP Kalam Kudus Guru Mata Pelajaran,

Vindy Ayu S. S.Pd, M.PKim Anonsiata Yulianti Karubun, B.Ed., S.Pd


Jurnal Observasi Pengerjaan Project

No Nama Hari/tanggal Kriteria Observasi


Kelengkapan Alat Kelengkapan Kelengkapan informasi Progress Pengumpulan Timeline dilengkapi
(20%) Bahan sesuai materi dan konten Pengerjaan setiap dengan isi yang detail
project (20%) pertemuan (20 %)
(20%) (20%)
1 Christa
2 Gerald
3 Joy
4 Juninho
5 Qinahya
6 Vanessa
7 Vicka
8 Marvin
9 Yoga
10 Hansel
11 Kristian

Anda mungkin juga menyukai