Anda di halaman 1dari 1

ANALISA SWOT PRODUK ZINC FITOFARMASI

*Penilaian Maksimal 4 (Rendah, Sedang, Tinggi, Sangat Tinggi)


Faktor Strategi Internal No. Nama Alamat No. Handphone Status
No Penilaian (1-4) Bobot Rating (1-4) Bobot x Rating
Kekuatan 1. Dewantara Budi Kel. Pabuaran, Kec. Cibinong, Kab. Bogor 0888-8503-160 Menthor Bisnis
1 Zinc dengan kualitas tertinggi yaitu Zinc Lactate 11 0,065 4 0,239 2. Nasril Anbiya Kel. Cilangkap, Kec. Tapos, Kota Depok 0896-2229-4348 Bisnis Ekspert
2 Cara kerja produk dalam tubuh secara integral (menyeluruh) bukan hanya untuk satu tujuan 11 0,065 4 0,239 3. M. Salman Alfarisi Puri Bunga Nirwana, Sumbersari, Kab. Jember 0823-3398-4195 Rekan Sejawat
3 Tidak ada efek sampingnya untuk tubuh 12 0,071 4 0,284
4 100% Alami Herbal tanpa tambahan zat kimia berbahaya 10 0,059 3 0,197
5 Memiliki supplier yang besar dan selalu tersedianya stok produk 11 0,065 4 0,239
6 Sudah tersertifikasi BPOM, Halal MUI dan FDA 12 0,071 4 0,284
Sub Total Faktor Kekuatan 67 0,396 22 1,481

Faktor Strategi Internal


No Penilaian (1-4) Bobot Rating (1-4) Bobot x Rating
Kelemahan
1 Kurangnya peminat suplemen herbal di masyarakat dikarenakan masih mengandalkan obat-obatan 10 0,059 3 0,197
2 Belum memiliki toko / lapak jualan secara fisik 10 0,059 3 0,197
3 Belum memiliki karyawan untuk packaging dan pengiriman produk 9 0,053 3 0,160
4 Kurangnya edukasi masyarakat tentang keunggulan produk herbal dibandingkan obat-obatan 10 0,059 3 0,197
5 Harga yang tinggi menyebabkan calon konsumen berfikir dua kali untuk membeli 10 0,059 3 0,197
6 Pendistribuan produk terkadang masih indent 8 0,047 3 0,126
7 Belum memiliki admin untuk promosi dan membuat konten di marketplace online 10 0,059 3 0,197
8 Kurang pahamnya masyarakat tentang konsep pencegahan sebelum terjadi sakit 10 0,059 3 0,197
9 Belum tersebarnya produk secara merata di tiap daerah 9 0,053 3 0,160
10 Produk harus diminum berkelanjtuan untuk merasakan manfaatnya 10 0,059 3 0,197
11 Manfaat yang tidak langsung terasa 6 0,036 2 0,071
Sub Total Faktor Kelemahan 102 0,604 34 1,897
Total Skor Faktor Internal 169 1,000 56,33 3,38

Faktor Strategi Eksternal


No Penilaian (1-4) Bobot Rating (1-4) Bobot x Rating
Peluang SKOR IFE 3,379
1 Kesehatan merupakan kebutuhan setiap manusia menjadikan pasar produk ini luas 12 0,103 4 0,410 SKOR EFE 2,844
2 Setelah pandemi bisnis dibidang kesehatan merupakan bisnis yang menjanjikan 12 0,103 4 0,410
3 Menggantikan produk obat-obatan yang memiliki efek samping 11 0,094 4 0,345 KUADRAN V
4 Dapat membangun jaringan distributor dan reseller 12 0,103 4 0,410
5 Menjadi produk alternatif bagi orang yang tidak bisa mengkonsumsi obat-obatan 11 0,094 4 0,345
6 Dapat menyehatkan orang-orang disekitar kita khususnya keluarga 12 0,103 4 0,410
Sub Total Peluang 70 0,598 23 1,897

Faktor Strategi Eksternal


No Penilaian (1-4) Bobot Rating (1-4) Bobot x Rating
Ancaman
1 Repackaging oleh pihak-pihak tidak bertanggung jawab 8 0,068 3 0,182
2 Mark up harga di marketplace online 3 0,026 1 0,026
3 Reseller nakal yang menjual produk dibawah harga yang telah ditentukan 36 0,308 2 0,738
Sub Total Ancaman 47 0,402 6 0,946
Total Skor Faktor Eksternal 117 1,000 29,40 2,84

Anda mungkin juga menyukai