Anda di halaman 1dari 5

LKPD

2
POLA-POLA HEREDITAS
Jelaskan perbedaan antara pindah silang tunggal dengan pindah silang

Sekolah : SMAN 13 Kota Jambi

Kelas : XII MIPA 2

Semester :2

Nama Kelompok : Billy Adam Azzikri


1. ...................... 3............................................
2........................ 4........................................

KOMPETENSI DASAR
3.6. Memahami pola-pola hereditas pautan dan pindah silang.
INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
Menjelaskan konsep pindah silang
Menjelaskan proses terjadinya pindah silang
Menjelaskan konsep gen letal
Menjelaskan peristiwa gen letal
Menjelaskan konsep gagal berpisah
Menjelaskan proses gagal berpisah
Langkah Kegiatan
Bacalah dengan cermat bahan ajar dan literatur lainnya yang terkait
dengan determinasi seks dan pautan !
Berdiskusilah bersama kelompok dalam menjawab soal pada LKPD
RINGKASAN MATERI
PINDAH SILANG (CROSSING OVER)
Pindah silang adalah pertukaran segmen antara dua kromosom homolog.
Peristiwa ini berlangsung pada saat kromosom homolog berpasangan dalam
profase I meiosis, yaitu pada saat pakiten. Pakiten merupakan peristiwa saat
seluruh bagian kromosom berpasangan pada jarak yang paling dekat.
Pindah silang dibedakan atas 2 yaitu :
Pindah silang tunggal
Pindah silang ganda
GAGAL BERPISAH
Gagal berpisah merupakan peristiwa gagalnya satu atau lebih
kromosom untuk berpisah pada waktu meiosis (pembentukan gamet)
sehingga menyebabkan jumlah kromosom berubah, dimana gamet dan atau
individu baru berakhir dengan jumlah kromosom yang abnormal. Contoh
peristiwa gagal berpisah adalah aneuploidi dan poliploidi
GEN LETAL
Gen letal adalah gen yang apabila dalam keadaan homozigotik dapat menyebabkan kematian
individu yang memilikinya. Gen letal ada yang bersifat dominan dan ada yang bersifat resesif.
Gen Letal Dominan
Gen letal dominan ialah gen dominan yang bila homozigotik akan
menyebabkan individunya mati.
Gen Letal Resesif
Gen letal resesif ialah gen resesif yang bila homozigotik akan
menyebabkan individunya mati.

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)


Jelaskan perbedaan antara pindah silang tunggal dengan pindah silang

Jawab: Pindah silang tunggal : pindah silang terjadi di 1 tempat.


Pindah silang ganda : pindah silang yang terjadi di 2 tempat. Pindah
silang multipel : pindah silang yang terjadi di beberapa tempat pada
kromosom.

Berdasarkan pengamatan dan literatur, diskusikan jawaban pertanyaan di bawah ini

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)


Jelaskan perbedaan antara pindah silang tunggal dengan pindah silang

Jarak antara gen P dan gen H adalah 20 %, gen P mengatur fenotip sayap panjang dan gen
H mengatur fenotip tubuh hitam, sedangkan gen p mengatur fenotip sayap pendek dan
gen h mengatur fenotip warna tubuh abu-abu. Tentukan rasio fenotip hasil perkawinan
silang genotip PpHh yang mengalami pindah silang! Tentukanlah pula NPS (Nilai Pindah
Silang)!

P : PpHh >< pphh (Panjang , Hitam) (pendek, hitam)

G:PH ph Ph

pH

ph hasil perkawinan silang

FI : PpHh

RK (Rekombinan)

KP (Kombinasi Parental)

panjang, hitam panjang, abu pendek, hitam pendek, abu

Pphh ppHh pphh

Panjang, hitam = 1/2 X 80% = 40% = 20

Panjang, abu = 1/2 X 20% = 10% = 5

Pendek, hitam = 1/2 X 20% = 10% = 5

Pendek abu = 1/2 X 80% = 40% = 20

Nilai pindah silang (NPS) sama dengan nilai RK = 20%, yaitu jumlah rekombinasi hasil

pindah silang. Perbandingan gamet yang terbentuk akibat adanya pindah silang adalah PH : Ph : pH : ph = 20 : 5 : 5 : 20

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)


Jelaskan perbedaan antara pindah silang tunggal dengan pindah silang

Jelaskan perbedaan antara aneuploidi dengan poliploidi dalam peristiwa gagal berpisah !

Jawab: Aneuploidi mengakibatkan perubahan fenotip pada individu, misalnya individu


yang mempunyai kromosom monosomi (2n – 1) atau trisomi (2n + 1) sedangkan
Poliploidi misalnya gamet diploid bertemu dengan gamet haploid menjadi triploid
(3n), atau dua gamet diploid bersatu membentuk individu tetraploid.

Jelaskanlah kondisi perkawinan silang yang memungkinkan terjadinya peristiwa gen letal !

Jawab:

Peristiwa gen letak terjadi ketika kombinasi dari gen kedua orangtua menyebabkan
kematian embrio atau individu yg berkembang. Ini bisa terjadi karena adanya
kombinasi gen yang tidak kompatibel atau menghasilkan fenotip yang tidak dapat
bertahan hidup

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)


Jelaskan perbedaan antara pindah silang tunggal dengan pindah silang

Jelaskan perbedaan antara peristiwa gen letal dominan dengan gen letal resesif !

Jawab: letal dominan adalah gen dominan yang dapat menyebabkan


kematian individu baik dalam keadaan heterozigot maupun homozigot,
sedangkan letal resesif adalah gen resesif yang dapat menyebabkan
kematian dalam keadaan homozigot.

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Anda mungkin juga menyukai