Anda di halaman 1dari 1

SURAT PERJANJIAN PERDAMAIAN

Kami yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama:
Tempat/Tanggal Lahir :
Agama:
Pekerjaan :
Alamat :

Dalam hal ini disebut sebagai Pihak Pertama ( I )


Nama:
Tempat/Tgl. Lahir :
Agama
Pekerjaan :
Alamat :

Dalam hal ini disebut sebagai Pihak Kedua ( II )


Bersama ini kami kedua belah pihak ( I dan II ) dengan ini telah menyelesaikan permasalahan secara
kekeluargaan atas perbuatan yang tidak menyenangkan sehingga terjadinya perusakan kendaraan
bermotor,dengan ketentuan sebagai berikut :

a. Pihak pertama ( I ) bersedia mengganti biaya perbaikan kerusakan kendaraan bermotor yang diderita
oleh pihak kedua (II) sesuai dengan kesepakatan.
b. Pihak pertama (I) dan kedua (II) menyepakati untuk menyelesaikan permasalahan ini secara
kekeluargaan.
c. Pihak pertama (I) dan kedua (II) bersedia untuk tidak melanjutkan perkara ini ( damai ) sesuai surat
pernyataan ini.
d. Pihak pertama ( I ) dan kedua (II) bersedia untuk tidak mengungkit permasalahan ini lagi dan tidak
menuntut biaya apapun dikemudian hari.
e. Pihak pertama ( I ) dan Pihak kedua ( II ) telah saling mema’afkan dan tidak akan mengulangi lagi
kejadian tersebut diatas, baik itu antara kedua belah pihak maupun terhadap orang lain.

Demikianlah surat perdamaian ini kami buat dengan hati yang ikhlas dan sukarela tanpa ada unsur paksaan dari
pihak manapun juga.

Bakong,27 Januari 2023

Kami yang yang membuat perdamaian

PIHAK PERTAMA ( I ) PIHAK KEDUA ( II )

……………………….. ……………………….

SAKSI SAKSI

……………………….. …………………… …

Anda mungkin juga menyukai