Anda di halaman 1dari 2

Nama : Muhammad Misbachul Arif

Nim : 6301421083
Prodi, Rombel : PKO C

Kutipan Langsung dan Kutipan Tidak Langsung


 Kutipan langsung

...beberapa perusahaan yang bergabung dalam semacam asosiasi yang oligopolistik mampu
menekan pemerintah untuk “kenaikan” kenaikan-kenaikan harga sehingga menjadi tak
terjangkau oleh daya beli masyarakat banyak.
Orang-orang dari profesi yang sama jarang bertemu, bahkan untuk keperluan
bersenang-senang dan selingan. Tetapi, ketika mereka bertemu, pembicaraan akan
berakhir dalam bentuk persekongkolan melawan kepentingan umum atau dalam
bentuk upaya-upaya menaikkan harga.
“Kecurigaan Adam Smith terhadap perilaku “asosial” dari dunia usaha ini mungkin saja telah
menjadi sejarah masa lalu.”
_____________
“Adam Smith, The Wealth of Nations, dalam Roger Skorski (ed.), New Directions in Economic
Justice, Notre Dame Press,1983, hal, 23.”

 Kutipan Tidak Langsung

Seorang mahasiswa hendaknya harus dapat menentukan metode penelitian yang


akan dia gunakan saat hendak membuat skripsi, tesis, maupun disertasi. Adapun
salah satu metode yang mesti mereka tentukan adalah kualitatif atau kuantitatif. Jika
mahasiswa lebih menyenangi statistik, maka metode kuantitatif bisa dipilih dan
digunakan untuk bahan penelitiannya. Sebaliknya, jika mahasiswa lebih senang
menganalisa suatu peristiwa, maka metode kualitatif bisa dipilih dan digunakan
dalam penelitian yang akan dilakukan.

Sumber: Hamid Patilima, Metode Penelitian Kualitatif, (Bandung: ALFABETA, 2013),


hlm 4.

Anda mungkin juga menyukai