Anda di halaman 1dari 6

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat-Nya
kami dapat menyelesaikan makalah yang berjudul "MULTIMETER" yang diajukan untuk
memenuhi tugas pada mata kuliah Praktikum alat-alat ukur.

Makalah ini berisi tentang alat-alat ukur listrik yang sering kali kita gunakan dalam
praktikum fisika. Makalah in imembahas mengenai sejarah fungsi bagian-bagian aplikasi
serta komponen komponen yang terdapat pada Multimeter, serta cara penggunaan dengan
benar sesuai dengan buku panduan. Makalah ini dapat memberi pemahaman terhadap
pembaca bagaimana menggunakan alat-alat ukur listrik.

Penulis berharap dengan adanya makalah ini, pembaca dapat memberikan kritik dan saran
yang sifatnya membangun. Akhir kata, penulis berharap semoga makalah ini bermanfaat
bagi kita semua.
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL.....................................................................

KATA PENGANTAR....................................................................

DAFTAR ISI..................................................................................

BAB I PENDAHULUAN..............................................................

A. Latar Belakang......................................................................

B. Rumusan masalah..................................................................

C. Tujuan penulisan...................................................................

BAB II PEMBAHASAN...............................................................

A. Pengertian multimeter/avometer...........................................

B. Jenis-jenis Multimeterter/Avometer......................................

C. Fungsi dari Multimeterster....................................................

D. Prosedur Penggunaan Multimeter.........................................

BAB III PENUTUP.......................................................................

A. Kesimpulan............................................................................

B. Saran......................................................................................

DAFTAR PUSTAKA........................................................................
BAB 1

PENDAHULUAN

A. Latar belakang

Multimeter sudah muncul pada abad ke-20, pada awalnya – kemudian tidak hanya
penerima radio, tetapi juga perangkat lain mulai bermunculan secara massal. Penemu
multimeter diyakini adalah insinyur kantor pos Royal Mail Inggris, Donald Makadi. Menurut
catatan sang insinyur sendiri, ia sangat lelah karena harus membawa beberapa perangkat
untuk mengukur karakteristik jaringan pada masa itu. Ia mengembangkan perangkat universal
yang mampu memperoleh data tegangan, arus, dan hambatan. Pada saat yang sama, nama
“multimeter” tidak langsung muncul – sang insinyur sendiri menyebut perangkatnya
“Avometer”. Beberapa saat kemudian, multimeter dengan tampilan digital muncul. Yang
pertama dikembangkan dan mulai dijual pada tahun 1953.

B. Rumusan masalah

1.Apa pengertian dari Multitester?

2.Jenis-jenis Multitester?

3.Apa fungsi dari Multister?

4.Bagaimana Prosedur Penggunaan Multitester

C. Tujuan

1.Memahami pengertian Multitester

2.Mengetahui jenis-jenis Multitester

3. Mengetahui Fungsi dari Multitester

4.Dapat mengaplikasikan Prosedur Penggunaan Multitester dengan baik dan benar


BAB II

PEMBAHASAN

A. Pengertian Multitester/Avometer

Multimeter adalah sebuah alat ukur yang digunakan untuk mengukur besaran resistansi
(hambatan), arus listrik, dan tegangan listrik. Multimeter juga dikenal dengan AVO (Ampere,
Volt, dan Ohm) meter. Multimeter dibagi menjadi dua jenis, yaitu multimeter analog dan
digital. Perbedaan kedua multimeter ini dapat terlihat dari segi bentuk dan juga cara
penunjukan hasil pengukuran. Pada multimeter analog hasil pengukuran ditunjukkan dengan
jarum skala pada papan skala, sementara hasil pengukuran menggunakan multimeter digital
dapat dilihat langsung pada layar digital. Secara fisik, multimeter analog mempunyai ciri
berupa jarum jam yang memiliki batas-batas angka hasil ukur. Sementara multimeter digital
banyak digunakan karena dirasa jauh lebih mudah dalam pengoperasiannya dan dinilai lebih
akurat hasil ukurnya.

Multitester adalah alat pengukur listrik yang juga sering disebut sebagai VOM (Voll- Ohm
Meter).Pada kehidupan sehari-hari multitester dapat digunakan untuk mengukur tegangan
(Volt meter), hambatan (Ohm meter) maupun arus (Ampere meter). Multitester ada 2 jenis
yaitu multitester analog dan digital.

Multitester analog menggunakan peraga jarum moving coil dan besaran ukur berdasarkan
arus (elektronis dan non elektronis). Sedangkan multitester digitalmenggunakan peraga
bilangan digital dan besaran ukur berdasarkan tegangan yang dikonversi ke sinyal digital.

Spesifikasi Multitester

 Batas Ukur dan Skala Tegangan searah (DC&AC), arus (DC), dan resistensi
Sensitivitas pengukuran tegangan sensitivitas pengukuran tegangan dalam 09/V/V,
ketelitian dalam %
 jangkauan frekuensi tegangan bolak bolak-balik yang mampu diukur (misalnya antara
20 Hz-30 KHz).
 batere yang diperlukan
BAB III

PENUTUP

A. Kesimpulan

Dari pembahasan di atas, dapat disimpulkan bahwa Multitester adalah alat pengukur listrik
yang juga sering disebut sebagai VOM (Volt-Ohm Meter).Pada kehidupan sehari-hari
multitester dapat digunakan untuk mengukur tegangan (Volt meter), hambatan (Ohm meter)
maupun arus (Ampere meter). Multitester meiliki 2 jenis yaitu multitester analog dan digital.
multitester digital dalam hasil pengukuranya lebih baik dari multitester analog, karena hasil
pengukuran dari multitester digital lebih akurat dari pada multitester analog.

B. Saran

Avometer merupakan alat ukur listrik yang sangat sering digunakan maka dari itu saya
menyarankan agar alat itu dirawat sebaik-baiknya, jangan menggunakan alat itu dengan
sembarangan, gunakanlah dengan benar dan sesuai dengan fungsinya.
DAFTAR PUSTAKA

https://www.google.com/url?sa=t&source=web&rct=j&opi=89978449&url=https://
www.detik.com/bali/berita/d-6439712/multimeter-adalah-jenis-multimeter-beserta-
cara-penggunaannya/
amp&ved=2ahUKEwj2i_DUtJOCAxXr3jgGHXUnBKkQFnoECCgQAQ&usg=AOvVa
w1TWfyHPgaiRqznvUnecECT

https://www.pengelasan.net/multimeter/

https://idmetafora.com/id/blog/read/1164/Mengenal-Multimeter-Bagian-Jenis-Fungsi-cara-
Kerja-dan-Cara-Menggunakan-Multimeter.html

https://teknikjaya.co.id/fungsi-multimeter-digital-analog/

https://www.google.com/url?sa=t&source=web&rct=j&opi=89978449&url=https://
www.monotaro.id/blog/artikel/bagian-bagian-multimeter-
analog&ved=2ahUKEwiT88fNppSCAxUjd2wGHY9cCFwQFnoECAoQBQ&usg=AO
vVaw0rJJrK_-0X1CV_CiUHO00s

https://www.monotaro.id/blog/artikel/bagian-bagian-multimeter-analog

Anda mungkin juga menyukai