Anda di halaman 1dari 6

SATUAN ACARA PENYULUHAN

1.Pokok Bahasan : Penyakit jaringan lunak


2.Sub Pokok Bahasan : Karang Gigi
3.Sasaran : Ronal Ronrfsah (21th)
4.Tempat : Laboraturium Kesehatan Gigi dan Mulut
5.Waktu : 12 menit
6.Tujuan :
a.Tujuan Instruksi umum(TIU)
Setelah diberikan Pendidikan Kesehatan gigi tentang karang gigi
diharapkan ronal ronefsah dapat memahami tentang kesehatan gigi dan mulut.

b.Tujuan instruksi khusus(TIK)


 Setelah mendapatkan penyuluhan tentang penyebab karang gigi
diharapkan Ronaf Ronefsah dapat menyebutkan kembali apa penyebab
terjadinya karang gigi dengan benar tanpa bantuan penyuluh dalam
waktu 2 menit.
 Setelah mendapatkan penyuluhan tetntang akibat karang gigi diharapkan
Ronal Ronefsah dapat menyebabkan kembali akibat karang gigi dengan
benar tanpa bantuan penyuluh selama 2 menit.
 Setelah mendapatkan penyuluhan tentang cara pencegahan karang gigi
diharapkan ronal ronefsah wangi dapat menyebutkan kembali cara
pencegahan karang gigi degan benar dalam waktu 2 menit tanpa bantuan
dari penyuluh.

7.Metode :
a.wawancara
b.tanya jawab

8.Media :
a.poster tentang karang gigi
b. model rahang
9.Materi :
a. Penyebab karang gigi
b. Akibat karang gigi
c.cara pencegahan karang gigi

10.Sumber :
Sumber: Arini wayan (2013).Perilaku Pasien Terhadap Upaya Pembersihan Karang
Gigi di BPG Puskesmas II Denpasar Timur Kota Denpasar.Kesehatan Gigi,
Vol.1,NO1.Hlm 16-21.
Adelia, S., Suyatmi, D., & Yuniarly, E. (2017). Tingkat Pengetahuan Karang Gigi Dan
Status Kebersihan Gigi Dan Mulut Ibu Rumah Tangga Di Pedesaan. Journal of Oral
Health Care, 5(2), p:149.

11.skenario penyuluhan :

No Kegiatan penyuluhan Metode Media Waktu Kegiatan sasaran

1. Pembukaan Ceramah 1 menit Mendengarkan


 Perkenalan - Dan
memperhatikan
 Penyampaian -
maksud dan tujuan
 Apersepsi -

2. Penyampaian materi
 Penyebab karang Ceramah flipchard 3 menit Mendengarkan,
gigi Tanya Jawab memperhatikan
Memahami, dan
tanya jawab
 Akibat karang gigi Ceramah flipchard 1 menit Mendengarkan,
Tanya Jawab memperhatikan
Memahami, dan
tanya jawab

 Cara pencegahan Ceramah flipchard 1 menit . Mendengarkan,


karang gigi Tanya Jawab memperhatikan
Memahami, dan
tanya jawab

3.

Penutup 3 menit

 Evaluai Ceramah flipchard


Tanya jawab 2 menit Mendengarkan

 Kesimpulan Memperhatikan
Memahami
1 menit

 saran

TOTAL 12 menit

12. Evaluasi :
a.bentuk : Lisan
b.Prosedur : Langsung
c.Pertanyaan :
1. Apa penyebab dari karang gigi?
2. Apakah akibat dari karang gigi?
3. Bagaimana cara pencegahan karang gigi

d.Jawaban :
1. Penyebab Karang Gigi yaitu mengunyah satu rahang sisi, dan teknik menyika
gigi yang kukrang tepat dan benar, gigi berjejai, mengomsumsi makanan-
makanan yang manis dan melekat, minuman yang bersoda.
.
2. Gigi goyang atau lepas, bau mulut, gusi berdarah, membengkak, dan dapat
menyebabkan radang gusi.

3. Pencegahan karang gigi, Sikat gigi 2x sehari yaitu pagi setelah sarapan dan
malam sebelum tidur, Mengunyah dengan dua sisi rahang, mengomsumsi
makanan yang mengandung serat seperti sayur dan buah.

13.kesimpulan dan saran :


a.Kesimpulan

karang gigi adalah Suatu endapan keras yang melekat erat pada permukaan gigi
diatas gusi berwarna mulai dari kekuning-kuningan, kecoklat-coklatan, sampai
kehitam-hitaman, dan mempunyai permukaan yang kasar. Penyabab terjadinya
karang gigi yaitu plak yang menumpuk pada gigi yang lama kelaman menjadi
karang gigi, mengunyah satu sisi rahang, sering mengosumsi makanan yang
manis dan melekat, tidak memeriksakan gigi kepelayanan kesehatan gigi 1x6
bulan sekali. Akibat dari karang gigi yaitu estetika jelek atau permukaan gigi
jelek,bau mulut yang tidak sedap, penyakit gusi berdarah dan bernanah,gusi
turun sehingga akarnya terlihat, gig menjadi renggang, gigi menjadi goyah, giigi
bisa lepas atau tanggal. Pencegahan karang gigi bisa dilakukan dengan cara
menyikat gigi minimal 2x sehari pagi setelah sarapan dan malam sebelum tidur
dengan mengunakan teknik yang benar, memeriksakan gigi kepelayanan
kesehatan gigi dan mulut 1x6 bulan untuk membersihkan karang gigi
mengurangi makan-makanan yang manis dan melekat, mengunyah pada dua sisi
rahang.
b. saran

Diharapkan kepada ronal ronefsah Setelah dilakukan penyuluhan kesehatan


gig dan mulut tentang karang gigi diharapkan sasaran bisa menerapkan untuk menyikat
gigi minimal 2x sehari pagi setelah sarapan dan malam sebelum tidur, mengurangi
makanan yang manis dan melekat, setelah mengosumsi makanan diharapkan untuk
kumur-kumur agar sisa makanan yang menempel bisa terbuang, perbanyaklah
mengosumsi buah yang mengandung serat dan rutinlah untuk kontrol kepelayanan
kesehatn gig dan mulut.

Bukittinggi,25-Januari-2023

Pembimbing, Ketua

( Eka Sukanti, S.Si.T, M.Kes) ( TIARASALSABILLA)

KONSEP MATERI

Karang gigi atau dental calculus adalah deposit plak atau sisa makanan
yang mengandung mikroorganisme/ bakteri yang menempel pada gigi dalam jangka
waktu lama yang mengalami pengerasan/ terklasifikasi karang gigi adalah salah satu
penyebab terjadinya penyakit periodontal. Karang gigi terletak pada permukan gigi
bewarna dari kuning- kekuningan, coklat kecoklatan sampai dengan kehitam-hitaman
dan mepunyi permukaan yang kasar. Jika tidak dibersihkan dapat menyebabkan
peradangan atau imflamasi pada gusi ( gingiitis).

Penyabab terjadinya karang gigi yaitu plak yang menumpuk pada gigi yang lama
kelaman menjadi karang gigi, mengunyah satu sisi rahang, sering mengosumsi makanan
yang manis dan melekat, tidak memeriksakan gigi kepelayanan kesehatan gigi 1x6
bulan sekali. Akibat dari karang gigi yaitu estetika jelek atau permukaan gigi jelek,bau
mulut yang tidak sedap, penyakit gusi berdarah dan bernanah,gusi turun sehingga
akarnya terlihat, gig menjadi renggang, gigi menjadi goyah, giigi bisa lepas atau
tanggal.

Karang gigi tidak bisa dibesihkan hanya dengan mengosok gigi, pembersihan karang
gigi bisa dilakukan dengan cara scalling yang memerlukan alat yang disebut yaitu
scaller baik itu manual ataupun ultrasonik dan dikerjaka oleh praktisi kesehatan gigi.

Pencegahan karang gigi bisa dilakukan dengan cara menyikat gigi minimal 2x sehari
pagi setelah sarapan dan malam sebelum tidur dengan mengunakan teknik yang benar,
memeriksakan gigi kepelayanan kesehatan gigi dan mulut 1x6 bulan untuk
membersihkan karang gigi mengurangi makan-makanan yang manis dan melekat,
mengunyah pada dua sisi rahang.

Anda mungkin juga menyukai