Anda di halaman 1dari 2

Project Management Consultant (PMC)

LATAR BELAKANG
BENEFIT
Manajemen proyek adalah merencanakan,
menyusun organisasi, memimpin, mengendalikan 1. Mempermudah pihak pemilik/ owner dalam
dan pengawasan sumberdaya untuk mencapai pemantauan pelaksanaan proyek.
sasaran jangka pendek yang telah di tentukan. 2. Tidak merepotkan pihak pemilik/ owner pada
Manajemen proyek menggunakan pendekatan hal-hal pelaksanaan proyek.
hierarki vertikal dan horizontal ( H.Kerzener dan H.J. 3. Membantu pemilik/ owner dalam hal teknis.
Thanhain 1986). 4. Memastikan bahwa pelaksanaan proyek
Elemen terpenting dalam manajemen proyek berlangsung dengan baik sesuai dengan misi
adalah: dan visi pemilik/ owner, seperti :
▪ Manajer proyek ▪ Lebih efisien.
▪ Tim Proyek ▪ Lebih baik.
▪ Sistem Manajemen proyek. ▪ Tepat waktu.
▪ Memperkecil tingkat kesalahan.

MENGAPA MEMILIH PT SURVEYOR


INDONESIA?

PT. Surveyor Indonesia (PTSI) merupakan badan


usaha milik negara yang didirikan pada tanggal 1
agustus 1991. Kegiatan utama PTSI mencakup
inspeksi, verifikasi, konsultansi dan sertifikasi.
Pasar yang dilayani mencakup sektor infrastruktur,
sektor penguatan institusi dan kelembagaan,
sektor mineral dan batubara, dan sektor migas dan
sistem pembangkit.
Tujuan dari manajemen proyek mengelola fungsi- PTSI berkantor pusat di Jakarta dan memiliki
fungsi manajemen sedemikian rupa sehingga cabang di beberapa wilayah di Indonesia. Untuk
diperoleh hasil optimal sesuai dengan persyaratan memastikan penyajian jasa yang optimal, jaringan
yang telah ditetapkan serta penggunaan sumber internasional kami didukung oleh sejumlah mitra
daya yang efisien dan seefektif mungkin. Untuk kerja yang memiliki reputasi di bidangnya masing-
mencapai tujuan manajemen perlu diusahakan masing.
pengawasan terhadap biaya, Mutu, Waktu.
Secara garis besar ada 5 tahapan proses pada JASA-JASA TERKAIT
proyek management :
▪ Konsultansi tentang proyek.
▪ Inisiasi
▪ Pengendalian biaya, mutu dan waktu.
▪ Planning dan design
▪ Risk monitoring.
▪ Executing / implementasi
▪ Pemantauan K3L
▪ Monitoring dan controling
▪ Closing
METODOLOGI

Ruang Lingkup PM:


a. Pengendalian (Controlling) FAQ.
Usaha yang sistematis untuk menentukan
▪ Bagaimana alokasi SDM PTSI dalam proyek?
standar yang sesuai dengan sasaran
PTSI menggunakan staf fungsional dan
perencanaan dan untuk meminimalkan
struktural sendiri pada seluruh proyek yang
kesalahan dari segi:
dikerjakan.
▪ Biaya (Cost)
▪ Mutu (Quality) ▪ Bagaimana alokasi SDM PTSI dalam proyek?
▪ Waktu (Time) PTSI menggunakan staf fungsional dan
struktural sendiri pada seluruh proyek yang
b. Pemantauan (Monitoring) dikerjakan.
Pengumpulan dan analisis informasi secara
sistematis untuk melihat kemajuan dari suatu
proyek. PENGALAMAN KERJA
Team konsultan PMC melakukan pemantauan
terhadap aktivitas kegiatan proyek, seperti : ▪ Pekerjaan Jasa Pengawasan Pekerjaan EPC,
▪ Progres ( rencana Vs realisasi ) Flowline, Sumur Pemboran dan Lokasi di Project
▪ Material Paku Gajah Development Project PT
▪ Sumber daya manusia PERTAMINA EP.
▪ Jasa Review Engineering dan Pengawasan Proyek
Pembangunan Pipa Transmisi Gas dari ORF
Porong - PLTGU Grati.
▪ Review Pekerjaan Jasa Perancangan dan
Pengawasan Pekerjaan Konstruksi dan
Komisioning Penggantian Pipa 16" Manifold
Station KM.53-SKG.
▪ Jasa Review Engineering dan Pengawasan Proyek
Pembangunan Pipa Gas dari Balongan - Kilang
LPGMundu, Pembangunan Tanki Baru LPG
danRevatalisasi LPG Mundu.
▪ Project Management Team Pekerjaan Modifikasi
dan Penyempurnaan Stasiun Pengumpul Gas
Merbau.
c. Pengawasan (Supervision)
▪ Project Monitoring Pembangunan Terminal LPG
Upaya untuk menjaga supaya tidak ada
Makasar.
perbedaan dengan yang tertera dalam Surat
Perjanjian Bersama. Pengawasan ini dilakukan ▪ Manajemen Pengawasan Konstruksi DPPU
secara berkesinambungan dari mulai teknis, Soekarno-Hatta.
skedul , ke pelaksanaan dan uji / test sistem dan
as build drawing.

Kontak kami:
Marketing Korporat
Email : marketing.corporate@ptsi.co.id
Telp. (021) 526 5526

Atau untuk informasi lainnya, silakan kunjungi:


www.ptsi.co.id

Anda mungkin juga menyukai