Anda di halaman 1dari 2

Topik 2.

Elaborasi Pemahaman

LITERASI DASAR
Rubby Aulia
PGSD 5, PPG Prajabatan Gel 1 Tahun 2024

1 Curah gagasan hasil praktik


strategi yang anda lakukan.

Strategi kegiatan literasi yang saya laksanakan di kelas


adalah membaca mandiri dan membaca pemahaman.
Membaca mandiri yang dilakukan adalah saya sebagai guru
dan fasilitator, menyediakan beberapa buku sastra yang
saya ambil dari perpustakaan. Lalu saya arahkan peserta
didik untuk memilih sendiri buku yang ingin mereka baca.
Kegiatan membaca mandiri dilakukan secara individu oleh
peserta didik dengan memilih sendiri buku bacaan yang
sesuai dengan minat mereka. Peserta didik juga saya
arahkan untuk memahami dan mengambil pesan apa yang
tersirat pada buku bacaan yanh mereka baca. Lalu sebagai
sample, dua peserta didik saya suruh untuk maju ke depan
kelas dan menjelaskan apa isi dan amanat dari buku yang
mereka baca.
Topik 2. Elaborasi Pemahaman

LITERASI DASAR
Rubby Aulia
PGSD 5, PPG Prajabatan Gel 1 Tahun 2024

Membuat pojok baca di kelas

Membuat dan meregenerasi pojok baca bersama peserta


didik. Peserta didik membawa dan menyiapkan bahan-
bahan lalu bersama guru membuat karya untuk
memperindah pojok baca agar rapi dan nyaman untuk
digunakan.

Anda mungkin juga menyukai