Anda di halaman 1dari 1

Nama : Nana Yuniar

NPM : 201114001
Prodi/ Semester : Pendidikan Matematika / 6A
Mata Kuliah : Analisis Real

Misalkan A, B dan C masing – masing komponen himpunan. Buktikan bahwa


A ⋂ ( B−C ) ⊂ A− ( B ⋂ C ) .

Pembuktian :

Untuk membuktikan bahwa A ⋂ ( B−C ) adalah sub himpunan dari A−( B ⋂ C ) , kita perlu
membuktikan bahwa setiap elemen di A ⋂ ( B−C ) juga merupakan elemen dari A−( B ⋂ C ) .

1. Defenisikan A ⋂ ( B−C ) sebagai himpunan yang terdiri dari semua elemen yang ada di
himpunan A dan himpunan B. Tetapi tidak ada di himpunan C. Dalam simbol
matematika ini dituliskan : A ⋂ ( B−C ) ={x : x ∈ A dan x ∈ B dan x ∉C }.
2. Defenisikan juga A−( B ⋂ C ) sebagai himpunan yang terdiri dari semua elemen yang
ada di himpunan A, tetapi tidak ada di himpunan B ⋂ C . Dalam simbol matematika ini
dituliskan : A−( B ⋂ C ) ={ x : x ∈ A dan x ∉ ( B ⋂ C ) } .

Karena x ∈ B dan x ∉ C , maka x ∈ B−C . Oleh karena itu x ∈ ( B−C ) A . Karena A−( B ⋂ C )
adalah himpunan yang terdiri dari elemen – elemen ini. Maka kita tahu bahwa x ∈ A ⋂ ( B−C )
dan x ∈ ( B−C ) A . Dengan kata lain x elemen yang sama dari kedua himpunan ini, sehingga
dinotasikan : x ∈ A ⋂ ( B−C ) ⋂ ( B−C ) A .

Karena x ∈ ( B−C ) A , maka x ∈ A .dan karena x ∈ A maka x ∈ A− ( B ⋂ C ) . Jika dan hanya jika
x ∉ (B ⋂ C ).

Namun, karena x ∈ B dan x ∉ C ,maka x ∉ ( B ⋂ C ) . Dengan kata lain, x ∉ ( B ⋂ C ) dan


karenanya x ∈ A− ( B ⋂ C ) . Oleh karena itu , kita telah membuktikan bahwa setiap elemen di
A ⋂ ( B−C ) juga merupakan elemen dari A−( B ⋂ C ) . Dan oleh sebab itu A ⋂ ( B−C ) adalah sub
himpunan dari A−( B ⋂ C ) .

Anda mungkin juga menyukai