Anda di halaman 1dari 2

....

1. Buku ini ditulis oleh setyo wibowo. Seorang penulis


indonesia yang dikenal melalui karya-karyanya
dibidang literatur. konsultan,self_discovery
coach,& trainer yang telah menulis 28 buku best
seller. Cofounder & chief editor kampusgw.com
yang kerap kali menjadi pembicara pada beragam
topik di kota-kota populer diasia pasifik seperti
jakarta,singapura,kuala
lumpur,manila,bangkok,Dubai,dan New Delhi.
2. Buku ini memberikan pandangan umum platon
tentang manusia dan bagaimana meraih kutamaan.
Bab-bab singkat buku ini akan membahas satu
persatu pandangan platon tentang apa itu
filsafat,tentang jiwa,tentang keutamaan,dan
akhirya tentang pendidikan.

Hidup sukses
3. Buku ini memaparkan tentang hidup “sukses”
hendak merujuk pada kondisi excellent sebuah
kehidupan yang optimal. Filsafat yunani
menggunakan istilah arete untuk excellency

A setyo wibowo
tersebut,yang dalam bahasa indonesia merujuk
pada keutamaan. Dari karangan buku ini A setyo
wibowo mengajak untuk mendalami secara spesifik
bagaimana kita bisa mengoptimalkan jiwa
kita,khususnya rasio kita,supaya berkatnya kita
bisa mencapai kebahagiaan.

Judul : Arete hidup sukses menurut platon


Penulis : A setyo wibowo 4. Dengan hasil kenyataan dulu sampai sekarang,
Penerbit
: Kanisius ( Anggota IKAPI) manusia selalu mencari kebahagiaan. Dan tak jarang
Tahun : 2010 orang percaya bahwa kebahagiaan akan ia raih
Tebal : 183 halaman + 10 halaman prakata manakala hidupnya sukses dalam arti mempunyai
dan daftar isi. harta benda berlimpah dan reputasi sosial tinggi.
Bahasa : Indonesia Tawaran pemikiran platon akan membaantu kita
Sampul : Latar merah,kuning dan putih. memiliki sebuah sudut pandang mngenai
kesuksesan secara utuh dan menyeluruh. Penulis
berharap tawaran platon ini bisa membantu kita
untuk kritis dan mendalam, sehingga berani memilih
dengan jeli untuk meletakkan dengan yang benar
mana yang menjadi prioritas hidup kita.
5. Banyak sekali keunggulan yang terkandung
dalam buku ini. Di antaranya ialah buku ditulis
berdasarkan oleh pusat penelitian STF Driyarkara
jakarta dan penerbit kanisius yogyakarta,yang
dituliskan bukan sekedar opini penulis, melainkan
data nyata dan faktual. selain itu Buku ini juga
ditulis dalam bahasa yang relatif sederhana dan
mudah dimengerti orang banyak.
6. Buku ini, tampaknya, lebih tepat dan bermanfaat
bagi para pemula dalam filsafat dan mereka yang
membutuhkan nasihat-nasihat praktis dan inspirasi-
inspirasi filosofis. Dari buku yang ditulis dalam
bahasa yang relatif sederhana dan mudah
dimengerti orang banyak ini,dilakukan tanpa
mengurangi kedalaman dan kesungguhan dalam
pembahasanya.
7. Akan tetapi bukan berarti buku ini tanpa
kelemahan. Bagi sebagian orang merasa

Hidup sukses
kurang menarik karna buku ini tidak disajikan
tabel dan gambar ilustasi sehingga tidak
tampak ilmiah dan menarik.
8. Meskipun buku ini terdapat beberapa bagian

A setyo wibowo
dalam mencapai kesuksesan hidup,

namun platon mengajarkan kita untuk


mengikuti tuntunan rasio yaitu keutamaan
untuk mencapai kunci sukses juga mencari
letak kebahagiaan dengan strategi yang
cukup mudah. Dan orang yang
berkutamaan,dengan sendirinya akan
merasakan dimana letak kebahagiaan yang
sebenarnya.
9. Buku Arete hidup sukses menurut platon
ini memberika pandangan umum platon
tentang manusia dan bagaimana meraih
keutamaan,membahasa apa itu
filsafat,jiwa,keutamaan,dan pendidikan.
Sejauh manusia dalam pemikiran platon
adalah jiwanya, maka buku ini akan lebih
mendalami secara spesifik bagaimana kita
bisa mngoptimalkan jiwa kita, khususnya
rasio kita,untuk mencapai kebahagiaan.
Semoga hidup kita sukses bersama platon.

Anda mungkin juga menyukai