Anda di halaman 1dari 2

Matriks Kebutuhan Data

Kelompok 1 :
1. Tasya Nabila Siregar - H44180023
2. Hilyatus sa'adah - H44180030
3. Rifa Hannis - H44180079
4. Kilau Mutiara Azizah - H44180084
5. Nyi Arum Sastranggadhipa - H44180085

No. Tujuan Kebutuhan Data Sumber Data

1. Mengidentifikasi kawasan NKT di - Spesifikasi jenis-jenis Jurnal Penelitian


areal PT. Kemakmuran Berkah Nilai Konservasi terkait
Timber Tinggi (NKT)
- Aktor-aktor yang
terlibat
- Tupoksi aktor-aktor
yang terlibat
- Skema sertifikasi
pengelolaan hutan
alam

2. Melakukan analisis kondisi - Peta wilayah Jurnal Penelitian


lanskap kawasan hutan yang ada - Keanekaragaman terkait, dan data
dari aspek fisik kawasan, hayati primer melalui
keanekaragaman hayati, ekologi, - Kondisi sosial budaya kuesioner
dan persepsi masyarakat sekitar kawasan

3. Memetakan kawasan yang - Peta wilayah Jurnal Penelitian


menunjukkan kawasan prioritas - Data batas-batas terkait
NKT areal hutan dan luas
hutan
- Identifikasi bidang
satwaliar, botani, dan
sosial budaya
- Peta kawasan lindung

4. Memberikan rekomendasi yang - Jenis sistem Jurnal Penelitian


diharapkan menjadi dasar dalam pengelolaan hutan terkait
pengelolaan dan monitoring ramah lingkungan
kawasan NKT yang telah yang
teridentifikasi direkomendasikan
- Aktor-aktor yang
terlibat
- Tupoksi aktor-aktor
yang terlibat
- Aturan dan himbauan
- Jenis kegiatan
pengembangan

link kuesioner :
ipb.link/kuesionerekohutkel1

Anda mungkin juga menyukai