Anda di halaman 1dari 3

Rendang adalah hidangan berbahan dasar daging yang dihasilkan dari proses memasak suhu rendah

dalam waktu lama dengan menggunakan aneka rempah-rempah dan santan. Proses memasaknya
memakan waktu berjam-jam (biasanya sekitar empat jam) hingga yang tinggal hanyalah potongan daging
berwarna hitam pekat dan dedak. Dalam suhu ruangan, rendang dapat bertahan hingga berminggu-
minggu. Rendang yang dimasak dalam waktu yang lebih singkat dan santannya belum mengering disebut
kalio, berwarna cokelat terang keemasan.

Rendang dapat dijumpai di rumah makan Padang di seluruh dunia.[butuh rujukan] Masakan ini populer
di Indonesia dan negara-negara Asia Tenggara lainnya, seperti Malaysia, Singapura, Brunei, Filipina, dan
Thailand. Di daerah asalnya, Minangkabau, rendang disajikan di berbagai upacara adat dan perhelatan
istimewa. Meskipun rendang merupakan masakan tradisional Minangkabau, teknik memasak serta
pilihan dan penggunaan bumbu rendang berbeda-beda menurut daerah.

Pada 2011, rendang pernah dinobatkan sebagai hidangan yang menduduki peringkat pertama daftar
World's 50 Most Delicious Foods (50 Hidangan Terlezat Dunia) versi CNN International. Pada 2018,
rendang secara resmi ditetapkan sebagai salah satu dari lima hidangan nasional Indonesia.

Rendang dimanfaatkan sebagai bantuan pangan bagi korban bencana alam karena tahan lama dan
kandungan gizinya, seperti pada gempa bumi Lombok 2018, gempa bumi dan tsunami Sulawesi 2018,
tsunami Selat Sunda 2018, banjir Bengkulu 2019, badai Siklon Seroja 2021, dan gempa bumi Cianjur
2022.

Pempek, mpek-mpek, atau dalam bahasa Indonesia gaul empek-empek, adalah makanan khas
Palembang, Sumatera Selatan. Proses pembuatannya yakni dibuat dari daging ikan yang digiling lembut,
dicampur tepung kanji atau tepung sagu, serta dengan penambahan komposisi bahan lain seperti telur,
bawang putih yang dihaluskan, penyedap rasa, dan garam. Pempek biasanya disajikan dengan kuah yang
disebut cuko yang memiliki rasa asam, manis, dan pedas.

Pada tahun 1880-an, para penjual pempek biasa memikul satu keranjang penuh sambil berjalan kaki
berkeliling menjajakan dagangannya. Saat ini pempek didagangkan oleh pedagang kaki lima maupun
restoran. Para penjual pempek dapat ditemukan dengan mudah di beberapa daerah pada provinsi
Sumatra Selatan hingga Bengkulu.

Cara memakan pempek yang benar adalah dengan mengunakan mangkuk kecil sebagai tempat cukonya
lalu pempek dicocolkan. Cuko kemudian diseruput untuk menambah rasanya nikmatnya.Pelengkap yang
lain untuk menyantap pempek adalah mentimun segar yang diiris dadu dan mie kuning.

Nasi goreng adalah makanan berupa nasi yang digoreng dan dicampur dalam minyak goreng, margarin,
atau mentega. Biasanya ditambah dengan kecap manis, bawang merah, bawang putih, asam jawa, lada
dan bahan lainnya; seperti telur, daging ayam, dan kerupuk. Ada pula nasi goreng jenis lain yang dibuat
bersama dengan ikan asin yang juga populer di seluruh Indonesia.
Nasi goreng juga dikenal sebagai masakan nasional Indonesia.[1] Nasi goreng banyak ditemukan di
warung tepi jalan, gerobak penjaja keliling, hingga rumah makan dan meja prasmanan dalam pesta
pernikahan di Indonesia.

Pada tahun 2011, sebuah pemungutan suara di Internet yang diadakan oleh CNN International dan
diikuti oleh 35.000 orang menempatkan nasi goreng pada peringkat 48 dalam daftar '50 Makanan
Terlezat di Dunia' setelah nasi bebek hitam khas Madura.

Gudeg (Jawa: Guděg) adalah hidangan khas Daerah Istimewa Yogyakarta yang terbuat dari nangka muda
yang dimasak dengan santan.

Perlu waktu berjam-jam untuk membuat hidangan gudeg. Warna cokelat biasanya dihasilkan oleh daun
jati yang dimasak bersamaan. Gudeg biasanya dimakan dengan nasi dan disajikan dengan kuah santan
kental (areh), ayam kampung, telur, tempe, tahu, dan sambal goreng krecek.

Gudeg sangat populer di Jawa, hidangan ini merupakan hidangan populer baik sebagai masakan
rumahan maupun hidangan jalanan. Gudeg juga diproduksi secara industri sebagai makanan kaleng.
Gudeg juga bisa ditemui di luar Indonesia, khususnya di negara tetangga seperti Malaysia dan Singapura.

Nasi liwet adalah hidangan nasi khas Indonesia yang dimasak dengan santan, kaldu ayam, dan rempah-
rempah Nasi kukus biasanya dimasak dalam air, tetapi nasi liwet adalah nasi yang dimasak dengan
santan, kaldu ayam, daun salam dan serai, sehingga memberikan nasi rasa yang kaya, aromatik, dan
gurih. Nasi liwet adalah cara memasak nasi tradisional Jawa dengan santan. Ada juga varian nasi liwet ala
Sunda yang berbeda rasa dan penyajiannya.

INFORMASI LAIN KLIK

: https://urlis.net/iarw1o3t

================================================================================

https://urlis.net/myphncd2

=================================================================================

https://urlis.net/hdd6ubpf

==================================================================================

https://urlis.net/ifq3ps5f

==================================================================================

https://thefacux.com/4/7206704
==================================================================================

https://eptougry.net/4/7206774

==================================================================================

https://shaveeps.net/4/7206771

==================================================================================

https://2u-mivie.com

==================================================================================

https://sonmovies.com

==================================================================================

https://kirin-movie.com

==================================================================================

https://tupmovies.com

Anda mungkin juga menyukai