Anda di halaman 1dari 17

Konsinyasi &

Bank Garansi
HUKUM BISNIS
Yusron Toto SE MM
BISNIS KONSINYASI
Konsinyasi = Consignee = Penitipan
Penjualan konsinyasi dalam pengertian sehari-
hari dikenal dengan sebutan penjualan dengan
cara penitipan.

Konsinyasi merupakan penyerahan fisik


barang-barang oleh pemilik kepada pihak lain,
yang bertindak sebagai agen penjual dan
biasanya dibuatkan persetujuan mengenai hak
yuridis atas barang-barang yang dijual oleh
pihak penjual.
BISNIS KONSINYASI

Pihak yang menyerahkan barang


(pemilik) disebut consignor
(konsinyor)

sedang pihak yang menerima titipan


barang disebut consignee (konsinyi)
atau komisioner
BISNIS KONSINYASI
Consignment (konsinyasi) adalah barang-
barang yang dikirim untuk dititipkan
kepada pihak lain dalam rangka penjualan
dimasa mendatang atau untuk tujuan lain,
hak atas barang tersebut tetap melekat
pada pihak pengirim (consignor).

Penerimaan titipan barang tersebut


(consignee) selanjutnya bertanggung
jawab terhadap penanganan barang sesuai
dengan kesepakatan.
BISNIS KONSINYASI
Objek Perjanjian Penitipan Objek dalam perjanjian ini
berupa barang bergerak (…………….disebutkan kategori
barangnya).

Sesuai dengan Pasal 1332 KUHPerdata menyatakan:

“Hanya barang-barang yang dapat diperdagangkan saja


yang dapat menjadi pokok-pokok perjanjian”.

Selanjutnya Pasal 1333 KUH Perdata “Barang yang menjadi


objek suatu perjanjian harus tertentu, setidak-tidaknya
harus ditentukan jenisnya, sedangkan jumlahnya tidak
perlu ditentukan asalkan saja kemudian dapat dihitung
atau ditentukan”.
BISNIS KONSINYASI
Konsinyasi = Consignee = Penitipan
Penjualan konsinyasi dalam pengertian sehari-hari dikenal
dengan sebutan penjualan dengan cara penitipan.

Konsinyasi merupakan penyerahan fisik barang-barang oleh


pemilik kepada pihak lain, yang bertindak sebagai agen
penjual dan biasanya dibuatkan persetujuan mengenai hak
yuridis atas barang-barang yang dijual oleh pihak penjual.
BISNIS KONSINYASI
Karakteristik dari penjualan konsinyasi sebagai berikut :
Konsinyasi merupakan satu-satunya produsen
Konsinyor dapat memperoleh spesialis penjualan.
Harga jual eceran barang konsinyasi dapat dikendalikan oleh pihak konsinyor yang
masih menjadi pemilik barang ini.

Adapun keuntungan dengan penjualan konsinyasi bagi konsinyor:

1. Konsinyasi merupakan suatu cara untuk lebih memperluas pasaran yang


dapat dijamin oleh seorang produsen, pabrikan atau distributor, terutama
apabila :
a. Barang-barang yang bersangkutan baru diperkenalkan, permintaan produk
tidak menentu dan belum terkenal.
b. Penjualan pada masa-masa yang lalu dengan melalui dealer tidak
menguntungkan.
c. Harga barang menjadi mahal dan membutuhkan investasi yang cukup
besar bagi pihak dealer apabila ia harus membeli barang-barang yang
bersangkutan.
2. Risiko kebangkrutan dapat dihindari
3. Harga barang yang bersangkutan tetap dapat dikendalikan.
4. Jumlah barang yang dijual dan persediaan barang yang ada digudangkan
mudah dikendalikan
Perjanjian Model Bisnis Konsinyasi
Konsinyasi
dan Fasilitas Bank Garansi

PT INDOFOOD SM Perjanjian
1 ILLUSTRASI/ASUMSI
Manufaktur Bank Garansi 1. PT Indofood adalah Manufaktur
Konsinyasi Consumer Goods Consumer Goods ( Industri Makanan
dan Minuman )
2. PT Transmart Carrefour adalah
Surat Bank Distribusi Retail Besar
Garansi 3. Bank BCA, sebagai Jasa Financial bagi
Uang Jaminan /Jaimnan Retail PT Indofood dan PT Transmart
Distributor Carrefour, Pontianak.
4. Syarat menjadi distributor salah satunya
Bank BCA yaitu Harus Setor Uang Jaminan
Deposito
PT Transmart 2
5. PT Transmart Memilki Agen di Daerah
Carrefour
3
Deposito
Deposito di BLOKIR oleh BANK Sbg
Jaminan Bank Garansi jaminan Bank Garansi

TOKO TOKO Toko Toko Toko Toko Toko Toko


Agen di Agen di Agen di Agen di Agen Agen Agen Agen
SINTANG SAMBAS SINGKAWANG SANGGAU Ketapang di Melawi di Landak Bengkayang
DLL
Model Bisnis Konsinyasi
1. Hubungan Bisnis Konsinyasi diawali
dengan hubungan bisnis / relationship
yang baik terlebih dahulu dan pd
umumnya telah berlangsung lama
2. Konsinyasi timbul atas dasar unsur
kepercayaan yang telah terjalin lama dan
masing masing pihak adalah professional
dalam dagang/bisnis.
3. Perjanjian konsinyasi memuat segala hal,
termasuk retur barang, pengembalian,
potongan rabat dan lain lain.
4. Penerima barang memiliki keistimewaan
dalam penentuan harga
Bank Garansi

• Bank Garansi adalah jaminan


transaksi dari bank untuk
nasabahnya.
• Merupakan garansi yang dibuat
tertulis dengan bentuk surat, yang
dapat mengakibatkan kewajiban
bank untuk membayar pihak
penerima jaminan atas terjadinya
cedera janji. Atau dengan kata lain,
bayaran ketika tidak terpenuhinya
kewajiban yang ada
Jenis Bank Garansi

1. Jaminan Penawaran (Bid Guarantee)


Jaminan penawaran adalah bentuk jaminan yang menjamin
bahwa penawar (bidder) tidak akan menarik penawarannya
dalam jangka waktu yang ditentukan untuk penerimaan.
Serta akan melaksanakan kontrak tertulis dan memberikan
syarat-syarat yang telah ditentukan. Jaminan penawaran
menjadi salah satu contoh bank garansi yang dipakai dalam
skema bidding

2. Jaminan Pelaksanaan (Performance Guarantee)


Jaminan pelaksanaan adalah jaminan yang diminta oleh
suatu perusahaan untuk menyuplai sumber daya yang
diperlukan kepada calon kontraktor, serta untuk
menanggung semua kewajiban berkontrak dari calon
kontraktor tersebut.
Bank Garansi

3. Jaminan Uang Muka (Advance Payment


Guarantee)
Jaminan uang muka merupakan garansi yang
biasanya digunakan untuk mendukung atau
menjamin pelaksanaan suatu kontrak, seperti kontrak
untuk penjualan barang atau kontrak konstruksi.
4. Jaminan Pembayaran (Payment Guarantee)
Jaminan pembayaran merupakan jaminan keuangan
yang mengharuskan debitur untuk melakukan
pembayaran kembali berdasarkan persyaratan yang
digariskan dalam perjanjian utang asli.
Jaminan pembayaran seringkali juga didukung
dengan jaminan lain seperti Cash Deposit. Jaminan
ini menjadi contoh bank garansi dalam fungsinya
yaitu sebagai penjamin transaksi.
Bank Garansi

5. Jaminan Pemeliharaan (Retention


Guarantee)
Jaminan pemeliharaan adalah garansi yang
diterbitkan kepada pemilik atau pembeli dari
bank untuk menjamin bahwa pihak pemohon
akan terus memenuhi kewajiban kontrak setelah
menarik pembayaran akhir dari harga kontrak di
muka, sesuai permintaan dari kontraktor atau
pemasok konstruksi.
6. Jaminan Kepabeanan (Custom Guarantee)
Jaminan kepabeanan merupakan garansi
pembayaran pungutan negara dalam kegiatan
kepabeanan. Diberikan kepada pihak penerima
jaminan untuk menyelesaikan kewajiban pihak
terjamin dalam mengelola barang terkait.
Jaminan ini adalah contoh bank garansi yang
digunakan dalam ranah bea cukai.
Perjanjian Gadai Deposito

Perjanjian Gadai Deposito merupakan surat perjanjian pelaksanaan


Gadai dengan Jaminan Deposito yg diterbitkan oleh Bank tersebut.

Perjanjian Gadai Deposito dilakukan untuk berbagai keperluan dan


biasanya bersifat konsumtif. Misalnya keperluan pembayaran Uang
Wisata, Sekolah, Pendaftaran Program Kuliah dan lain lainya.

Selisih bunga yang diberikan oleh Bank bervariasi dengan range


berkisar 1%-2,5% diatas Suku bunga depositonya.
Perjanjian Gadai Deposito
ILLUSTRASI/ASUMSI
Bank 1. Customer Memiliki Bilyet Deposito di Bank ABC dengan
Perjanjian Gadai
Bunga 5%/Tahun/ Jangka waktu Deposito 1 Bulan Automatic
ABC 3 Deposito Roll Over ( diperpanjang otomatis)
2. Customer memiliki keperluan keuangan mendesak maka ia
bermaksud menggadaikan depositonya
3. Customer mengajukan permohonan dan Bank Approval/
1 2
Rekening menyetujui dengan kisaran bunga rata-rata 1%-2% diatas
Pinjaman Suku Bunga Deposito.
4. Hitung Bunga Deposito Customer yang diterima tiap bulan
Deposito 5. Berapa Bunga Gadai Deposito yang harus dibayarkan ?
6. Berapa Selisihnya dengan Bunga yang diterima/ berapa
customer harus menambah kekurangannya.

Customer / 4
Dibentuk Keterangan Gambar :
1. Permohonan Gadai Deposito
Nasabah Pinjaman Gadai
2. Diproses oleh Bank
Deposito
3. Diterbitkan Surat Perjanjian Gadai
4. Dibentuk Rekening Pinjaman / Loan
Deposito Di 5 5. Bilyet Deposito Di Blokir
Blokir
Contoh Bilyet Deposito Bank
Perhitungan Gadai Deposito :
Latihan :
Bilyet Deposito : Rp.150.000.000,-
Jangka waktu Jatuh tempo : 1 Bulan
Bunga Depositonya : 4% /tahun (PA = Perannum)
a. Berapa bunga deposito per bulannya (bersih)
b. Hitung bunga gadai depositonya
c. Berapa selisihnya dengan Bunga Gadai Deposito (2% diatas Suku
Bunga Deposito)

Anda mungkin juga menyukai