Anda di halaman 1dari 3

MODUL AJAR

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI


( MA )

Nama GPAI : ......................................................................


Satuan Pendidikan : SD ...............................................................
Fase / Kelas / Semester : A / 1 (satu) / Genap
Elemen / Bahan Ajar : Aqidah
Alokasi Waktu : 2 x Pertemuan ( @ 4 jp x 35 menit)

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran dengan metode ceramah, tanya jawab, diskusi, drill, dan
telling story, siswa diharapkan mampu:

1. Meyakini asmaul husna.


2. Menampilkan sikap kasih sayang terhadap sesama.
3. Menyebutkan pengertian asmaul husna dengan benar.
4. Menyebutkan arti Ar-Rohman dan Ar-Rohim dengan tepat.
5. Menyebutkan bentuk kasih sayang Alloh swt terhadap makhluk-Nya dengan benar.
6. Menyebutkan bentuk kasih sayang Nabi Muhammad saw dengan benar.
7. Menyebutkan keteladanan Ar-Rohman dan Ar-Rohim
8. Membuat kaligrafi Ar-Rohman dan Ar-Rohim dan lafadz Muhammad Rosululloh.

B. PROFILPELAJAR PANCASILA

1. Beriman Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak mulia
2. Bergotong royong
3. Mandiri
4. Kreatif

C. MATERI AJAR

1. Mengenal Asmaul Husna


2. Ar Rohman
3. Ar Rohim
4. Kasih sayang Nabi Muhammad saw

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

1. Pertemuan Pertama

No. Kegiatan

1. Pendahuluan
a. Salam dan berdo’a bersama dengan penuh khidmat,
b. Membaca al-Qur’an surah pendek pilihan,
c. Memeriksa kehadiran, kerapian, dan kesiapan siswa,
d. Pre Test secara lisan untuk menjajaki pengetahuan siswa tentang kasih sayang
Nabi Muhammad saw.
e. Menyampaikan materi pokok dan tujuan yang akan dicapai,
f. Mempersiapkan media/alat peraga/alat bantu.

2. Kegiatan Inti
1. Peserta didik menerima informasi pokok-pokok materi Asmaul Husna Ar
Rohman dan Ar Rohim.
2. Guru membentuk kelompok yang beranggotakan tiga atau empat orang
3. Guru mengemukakan konsep/permasalahan tentang Asmaul Husna Ar
Rohman dan Ar Rohim, misalnya: Apakah Asmaul Husna itu ?, Apa artinya
Ar Rohman ?, Apa artinya Ar Rohim ? Siapakah yang menyediakan
kebutuhan semua makhluq itu ?.
4. Tiap kelompok menginvetarisasi / mencatat alternatif jawaban hasil diskusi
5. Catatan tiap kelompok sudah dipetakan sesuai dengan permasalahan yang
diajukan.
6. Setiap kelompok diperbolehkan membuat peta konsepnya berbentuk pohon
dengan dipersilahkan memilih pohon apa saja yang dianggap cocok
7. Tiap kelompok (atau di acak kelompok tertentu) membaca hasil diskusinya
sambil menunjukkan bentuk peta konsep masing-masing
8. Guru mencatat di papan dan mengelompokkan sesuai kebutuhan guru
9. Dari data-data di papan peserta didik diminta menyempurnakan peta konsep
masing-masing sebagai kesimpulan
10. Guru memberi perbandingan sesuai konsep yang disediakan guru sebagai
penguatan

3. Penutup
1. Guru memberikan penguatan materi Asmaul Husna, Ar Rohman dan Ar Rohim.
2. Guru menyampaikan tugas belajar di rumah dengan meminta dipandu orang tua
atau keluarga
3. Guru mengajak berdoa untuk mengakhiri proses pembelajaran
4. Guru menyampaikan salam penutup.

2. Pertemuan Kedua

No Kegiatan Waktu

1. Pendahuluan
a. Salam dan berdo’a bersama dengan penuh khidmat, 20
b. Membaca al-Qur’an surah pendek pilihan, menit
c. Memeriksa kehadiran, kerapian, dan kesiapan siswa,
d. Pre Test secara lisan untuk menjajaki pengetahuan siswa tentang kasih
sayang Nabi Muhammad saw.
e. Menyampaikan materi pokok dan tujuan yang akan dicapai,
f. Mempersiapkan media/alat peraga/alat bantu.

2. Kegiatan Inti
90
 Guru meminta peserta didik mengamati gambar tentang kasih sayang di dalam
buku teks. menit
 Peserta didik diminta mengemukakan isi gambar tersebut.
 Guru membagi peserta didik kedalam beberapa kelompok. Setiap kelompok
mempersiapkan pertanyaan yang berkaitan dengan kasih sayang Nabi
Muhammad saw berdasarkan gambar yang telah diamati dalam buku teks aatau
mqdul.
 Setiap kelompok mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang telah dipersiapkan
kepada kelompok lain. Kelompok lain menjawab pertanyaan-pertanyaan yang
diajukan kepadanya.
 Guru memberikan penguatan dengan menjelaskankan kasih sayang Nabi
Muhammad saw.
 Guru memberikan penguatan tentang contoh kasih sayang Nabi Muhammad saw.
 Guru menunjuk perwakilan dari setiap pasangan maupun kelompok untuk
menyampaikan kisah kasih sayang Nabi Muhammad saw sementara pasangan
atau kelompok lain mencermati dan memberikan penguatan.
 Guru memberikan penguatan dengan kembali menyampaikan kisah kasih sayang
Nabi Muhammad saw kepada peserta didik secara klasikal.
No Kegiatan Waktu
3. Penutup
a. Melaksanakan penilaian dan refleksi,
b. Merencanakan kegiatan tindak lanjut dengan memberikan tugas baik secara 10
individu maupun kelompok bagi peserta didik yang belum lancar menit
menceritakan kasih sayang Nabi Muhammad saw.
c. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
d. Do’a dan salam

E. Penilaian Hasil Belajar

Sikap Pengetahuan Keterampilan

 Pengamatan selama  Latihan pada Al Hikmah  Mewarnai kaligrafi pada


pembelajaran kelas I hal. 22 dan 25 Al Hikmah kelas I hal. 19,
 Rubrik Sikap Spritual  Penilaian Akhir Bab 7 pada 24, dan 25
dan sikap social pada Al Al Hikmah kelas I hal. 26 -
Hikmah kelas I hal. 24 27

Mengetahui, Bantur, 2 Januari 2024


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran PAI

………………………………. ……..…………………………..
NIP. ………………………… NIP. ……………………………

Anda mungkin juga menyukai