Anda di halaman 1dari 4

LK 3.

1 Menyusun Best Practices

Nama : Nini Mariska Saputri


Asal Sekolah : SDN 044/VIII Teluk Singkawang
LPTK : Universitas Negeri Medan
Kelas/Kel : 013/3

Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice) Menggunakan Metode


Star (Situasi, Tantangan, Aksi, Refleksi Hasil Dan Dampak)
Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan Siswa Dalam
Pembelajaran

Lokasi SDN 044/VIII Teluk Singkawang


Lingkup Pendidikan Sekolah Dasar
Tujuan yang ingin dicapai Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa
Penulis Nini Mariska Saputri
Tanggal Desember 2022
Situasi: Kondisi yang menjadi latar belakang masalah?
Kondisi yang menjadi latar Kondisi yang menjadi latar belakang masalah
belakang masalah, mengapa dari praktik pembelajaran ini adalah siswa memili
praktik ini penting untuk motivasi belajar yang rendah. Hal ini dapat dilihat
dibagikan, apa yang menjadi dari:
peran dan tanggung jawab 1. Peseta didik mengobrol sesama teman
anda dalam praktik ini. sebangku di kelas
2. Banyak memikirkan hal lain
3. Lambat menyelesaikan tugas dari guru
4. Tidak bisa duduk diam di bangkunya.
Kondisi tersebut dipicu karena kurang nya
pemanfatan media yang belum optimal, sehingga
peserta didik kurang semangat mengikuti pelajaran
alias biasa-biasa saja. Oleh karena itu guru sangat
dituntut untuk menghadirkan pembelajaran yang
lebih menarik lagi melalui media atau model
pembelajaran yang inovatif.

Mengapa praktik ini penting untuk dibagikan?


Praktik ini dikatakan sangat penting untuk
dibagikan karena dapat dijadikan sebagai bahan
referensi bagi guru yang laiinya untuk dapat juga
meingkatkan motivasi belajar siswa dengan
menggunakan model pembelajaran Problem Based
Learning dalam proses belajar mengajar dikelas.
Sehingga bisa tercipta suasana yang kondusif dan
menyenangkan di kelas.

Apa yang menjadi peran dan tanggung jawab anda


dalam praktik ini?
Dalam praktik pembelajaran ini, penilis
berperan sebagai guru yang bertanggung jawab
dalam mengatasi masalah yang ditemukan dikelas.
Adapun upaya yang akan dilakukan guru yaitu
dengan mendesain pembelajaran inovatif yang kreatif
dan menyenangkan bagi siswa.

Tantangan : Apa saja yang menjadi tantangan untuk mencapai


Apa saja yang menjadi tujuan tersebut?
tantangan untuk mencapai Ada beberapa tantangan dalam mencapai tujuan
tujuan tersebut? Siapa saja praktik dalam pembelajan tersebut, yaitu:
yang terlibat, 1. Siswa belum dan tidak terbiasa dengan
pembelajaran inovatif sebelumnya, sehingga
mereka sedikit bingung.
2. Siswa menjadi sangat dan terlalu antusias
sehingga menyebabkan kelas tidak kondusif.
3. Guru kesulitan menggunakan proyektor dan
menyiapkan segala keperluan praktik.
4. Kondisi diluar kelas yang tidak kondusif
karena ada perbedaan jam istirahat.

Siapa saja yang terlibat dalam praktik tersebut?


Adapun pihak-pihak yang terkait dalam
mencapai tujuan praktik pembelajaran tersebut,
yaitu:
1. Guru
Tentu guru sangat berperan penting dalam
merancang rencana aksi dalam melaksanakan
pembelajaran yang inovatif.
2. Kepala Sekolah
Kepala Sekolah sangat berperan penting
dalam pelaksanaan praktik pembelajaran
dimana dalam memberi sedikit kelonggaran
dalam tugas mengajar dikelas.
3. Siswa kelas II SDN 044/VIII Teluk
Singkawang
Siswa sangat berperan sebagai peserta didik
dalam praktik pembelajaran tersebut.
4. Mahasiswa PPL
Mahasiswa yang sedang menjalankan tugas
kampusnya PPL di SDN 044/VIII Teluk
Singkawang berperan dalam membantu guru
dalam perekaman video.
Aksi : Langkah-langkah apa yang dilakuakan untuk
Langkah-langkah apa yang menghadapi tantangan tersebut?
dilakukan untuk Adapun langkah-langkah yang dilakukan untuk
menghadapi tantangan mengahadapi tantangan tersebut, yaitu:
tersebut/ strategi apa yang 1. Mengkoordinasikan dengan Kepala Sekolah
digunakan/ bagaimana atas apa apa saja yang akan dilakukan dalam
prosesnya, siapa saja yang praktik pembelajaran yang akan
terlibat / Apa saja sumber dilaksanakan.
daya atau materi yang 2. Menyusun dengan teratur tahapan tahapan
diperlukan untuk pelaksaan dalam praktik pembelakjaran yang
melaksanakan strategi ini akan dilaksanakan.

Strategi apa yang digunakan?


Strategi yang digunakan untuk menghadapi
tantangan tersebut dengan menerapkan model
pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dengan
berbantukan media powerpoint

Bagaimana prosesnya?
Proses dalam pelaksanaan praktik pembelajaran
ini telah sesuai dengan rancangan dalam RPP dan
sintak model pembelajaran Problen Based Learning
(PBL).
Saat melaksanakan praktik pembelajaran guru
melakukan sit in dengan dosen pembimbing dan
guru pamong,
Adapun kegiatan pelaksaan yang sesuai RPP
sebagai berikut;
1. Kegiatan Pendahuluan
Pada kegiata pendahuluan diawali dengan
memberi salam, menanyakan kabar,
melakukan absensi dan berdoa sesuai ajaran
masing-masing. Selanjutnya sebelum masuk
pembelajaran siswa menyanyikan lagu
nasional indoneia, melakukan ice breaking
dan melakukan apersepsi dan tujuan
pembelajaran.
2. Kegiatan Inti
Pada kegiatan inti dilakukan sesuai sintal
model PBL yaitu,
a. Mengorientasi peserta didik pada masalah
b. Mengorganisasi peserta didik untuk belajar
c. Membimbing penyelidikan individu dan
kelompok
d. Mengembangkan dan menyajikan hasil
karya
e. Menganalisis dan mengevaluasi proses
perencanaan pemecahan masalah.
3. Kegiatan Penutup
Kegiatan yang mencakup penyimpulan
pembelajaran yang telah dilaksanakan,
melakuakn evaluasi hasil belajar siswa, dan
melakukan refleksi terhadap pemahaman
siswa terhadap pembelajaran. Memberikan
tugas tindak lanjut, menyampaikan
pembelajaran berikutnya dan menutup
pembelajaran dengan doa.

Siapa saja pihak yang terlibat?


Adapun pihak yang terlibat dalam pelaksanaan
praktek pembelajaran tersebut, yaitu;
1. Guru sebagai pelaksana praktik pembelajaran
2. Kepala sekolah berperan dengan memberi
waktu untuk melaksaan praktik pembelajaran
tersebut
3. Siswa berperan sebagai peserta didik dalam
praktik pembelajaran
Apa saja sumber daya atau materi yang
diperlukan untuk melaksanakan strategi ini?
Adapun strategi yang digunakan dalam
melaksanakan praktik pembelajaran ini ialah dengan
menggunakan laptop dan proyektor untuk
menampilkan materi ajar slide powerpoint didepan
kelas, selain itu juga memerlukan handphone untuk
merekam dan sit in zoom bersama dosen dan
pamong.
Refleksi Hasil dan dampak Bagaimana dampak dari aksi dari langkah-langkah
Bagaimana dampak dari aksi yang dilakukan?
dari Langkah-langkah yang Penerapan rencana aksi dalam praktek
dilakukan? Apakah hasilnya pembelajaran dengan menggunakan model
efektif? Atau tidak efektif? pembelajaran inovatif model Problem Based Learning
Mengapa? Bagaimana respon (PBL) dengan berbantu media powerpoint. Dalam
orang lain terkait dengan proses pelaksanaan nya siswa terlihhat lebih
strategi yang dilakukan, Apa antusias dan lebih bersemangat dalam
yang menjadi faktor pembelajaran.
keberhasilan atau
ketidakberhasilan dari Apakah hasilnya efektif atau tidak efektif?
strategi yang dilakukan? Apa Dalam pelaksanaan praktik pembelajaran
pembelajaran dari dengan menggunakan model PBL dengan
keseluruhan proses tersebut berbantukan media powerpoint sudah terlihat efektif.
Dilihat dari kondisi kelas peserta didik terlihat lebih
bersemangat dan dalam penyelesaian tugas peserta
didik dapat dengan lebih cepat mengerjakan tugas
yang diberikan oleh guru.

Apa yang menjadi faktor keberhasilan atau tidak


berhasilnya dari strategi yang dilakukan?
Adapun faktor yang menjadi keberhasilan dalam
pelaksanaan praktik pembelajaran yang telah
dilaksanakan ditentukan oleh dosen dan pamong,
serta pemahaman guru terhadap model
pembelajaran inovatif dan dalam penerapan nya
menjadi tolak ukur atas keberhasilan dalam
pelaksanaan praktik pembelajaran tersebut.

Apa pembelajaran dari keseluruhan proses


tersebut?
Pembelajaran dari keseluruhan proses
pelaksaan praktik pembelajaran tersebut ialah guru
menjadi lebih kreatif dengan adanya penggunaan
model pembelajaran inovatif dalam proses belajar
mengajar dan proses belajar mengajar dikelas lebih
menyenangkan sehingga motivasi siswa dapat
meningkat dan akan berdampak pada hasil nilai
belajar nya.

Anda mungkin juga menyukai