Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI PENULISAN SOAL

ASESMEN MADRASAH
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Satuan Pendidikan : MTs. Miftahul Ihsan Cilograng Jumlah Soal : 40 butir


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Bentuk Soal/Tes : Pilihan Ganda
Kurikulum : Kurikulum 2013 Alokasi waktu : 120 menit

No. Kelas/ Level Nomor Bentuk


Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Urut smt Kognitif Soal Soal
1 Menerapkan konsep • Pengukuran ✓ Peserta didik mampu
pengukuran berbagai besaran VII / I menyebutkan hal yang dapat C4 1 PG
yang ada pada diri sendiri, diukur (besaran) dan tidak dapat
makhluk hidup lain, dan benda- diukur (bukan besaran) serta
benda di sekitar mengaplikasikannya dalam
sertapentingnya penggunaan kehidupan
satuan standar (baku) dalam • Besaran Pokok dan turunan ✓ Peserta didik mampu
pengukuran • Satuan baku dan tak baku menyebutkan macam-macam C3 2 PG
besaran pokok beserta satuannya

2 Mengklasifikasikan makhluk • Makhluk hidup dan benda ✓ Peserta didik mampu


hidup dan benda berdasarkan VII / I takhidup menunjukkan dan menjelaskan C2 3 PG
karakteristik yang diamati • Ciri-ciri makhluk hidup ciri-ciri makhluk hidup

3 Menjelaskan konsep campuran ✓ Peserta didik mampu


dan zat tunggal (unsur dan VII / I • Zat dan Karakteristiknya menjelaskan karakteristik sifat C3 4 PG
senyawa), sifat fisika dan kimia, larutan asam, basa dan garam
perubahan fisika dan kimia
dalam kehidupan sehari-hari

1
4 Menganalisis konsep suhu, ✓ Peserta didik mampu
pemuaian, kalor, perpindahan VII / I • Suhu dan Kalor menentukan skala suhu dengan
kalor, dan penerapannya dalam melakukan pengukuran suhu C4 5 PG
kehidupan sehari-hari termasuk dengan termometer skalanya,
mekanisme menjaga kestabilan serta membandingkannya secara
suhu tubuh pada manusia dan pengukuran dengan termometer
hewan skala suhu yang telah dikenal
5 Menganalisis konsep energi, ✓ Peserta didik mampu
berbagai sumber energi, dan VII / I • Energi menjelaskan contoh-contoh dari
perubahan bentuk energi dalam perubahan bentuk energi yang C2 6 PG
kehidupan sehari-hari termasuk terjadi di alam dan dalam tubuh.
fotosintesis
6 Mengidentifikasi sistem ✓ Peserta didik mampu
organisasi kehidupan mulai dari VII / II • Sistem Organisasi Kehidupan membedakan dan menjelaskan C3 7 PG
tingkat sel sampai organisme antara jaringan, organ, dan
dan komposisi utama penyusun sistem organ
sel
7 Menganalisis interaksi antara ✓ Peserta didik mampu
makhluk hidup dan VII / II • Interaksi antara makhluk hidup menjelaskan konsep bentuk C3 8 PG
lingkungannya serta dinamika dan lingkungan saling ketergantungan makhluk
populasi akibat interaksi hidup
tersebut
8 Menganalisis terjadinya ✓ Peserta didik mampu
pencemaran lingkungan dan VII / II • Pencemaran Lingkungan menjelaskan macam- macam C2 9 PG
dampaknya bagi ekosistem Pencemaran Lingkungan

9 Menganalisis sistem tata surya, ✓ Peserta didik mampu


rotasi dan revolusi bumi, rotasi VII / II • Tata Surya mendeskripsikan rotasi, revolusi C2 10 PG
dan revolusi bulan, serta Bumi serta peristiwa yang
dampaknya bagi kehidupan di diakibatkannya
bumi

2
10 Menganalisis gerak pada ✓ Peserta didik mampu
makhluk hidup, sistem gerak VIII / I • Sistem Gerak pada Manusia Mengamati struktur dan fungsi C2 11 PG
pada manusia, dan upaya rangka, sendi, dan otot manusia
menjaga kesehatan sistem
gerak
11 Menganalisis gerak lurus, • Gerak ✓ Peserta didik mampu
pengaruh gaya terhadap gerak VIII / I menganalisis gerak pada benda C3 12 PG
berdasarkan Hukum Newton, • Gaya ✓ Peserta didik mampu
dan penerapannya pada gerak menganalisis pengaruh gaya C4 13 PG
benda terhadap gerak benda
• Hukum Newton ✓ Peserta didik mampu
menyebetutkan contoh C2 14 PG
penerapan Hukum Newton
dalam kehidupan sehari-hari
12 Menjelaskan konsep usaha, ✓ Peserta didik mampu
pesawat sederhana, dan VIII / I • Pesawat Sederhana menjelaskan prinsip pesawat C3 15 PG
penerapannya dalam kehidupan sederhana
sehari-hari

13 Menganalisis keterkaitan ✓ Peserta didik mampu ngamati


struktur jaringan tumbuhan dan VIII / I • Struktur dan Fungsi Tumbuhan dan mengidentifikasi struktur
fungsinya, serta teknologi yang dan fungsi tumbuhan serta C2 16 PG
terinspirasi oleh struktur teknologi yang terinspirasi oleh
tumbuhan struktur tumbuhan
14 Menganalisis sistem ✓ Peserta didik mampu
pencernaan pada manusia dan VIII / I • Sistem Pencernaan pada mengidentifikasi organ-organ
memahami gangguan yang manusia pada sistem pencernaanserta C2 17 PG
berhubungan dengan sistem proses pencernaan mekanis dan
pencernaan, serta upaya kimiawi di dalam tubuh
menjaga kesehatan sistem
pencernaan
15 Menjelaskan berbagai zat aditif ✓ Peserta didik mampu
dalam makanan dan minuman, VIII / I • Zat Aditif dan Zat Adiktif menjelaskan jenis zat aditif C2 18 PG
zat adiktif, serta dampaknya (alami dan buatan) dalam
terhadap kesehatan makanan dan minuman

3
16 Menganalisis sistem peredaran ✓ Peserta didik mampu
darah pada manusia dan VIII / I • Sistem Peredaran Darah pada mengidentifikasi komponen
memahami gangguan pada Manusia darah, organ-organ pada sistem C3 19 PG
sistem peredaran darah, serta peredaran darah dan jenis
upaya menjaga kesehatan peredaran darah pada manusia
sistem peredaran darah
17 Menjelaskan tekanan zat dan ✓ Peserta didik mampu mengamati
penerapannya dalam kehidupan VIII / II • Tekanan Zat berbagai fenomena yang C4 20 PG
sehari-hari, termasuk tekanan berhubungan dengan tekanan zat
darah, osmosis, dan kapilaritas padat, cair dan gas
jaringan angkut pada tumbuhan
18 Menganalisis sistem ✓ Peserta didik mampu memahami
pernapasan pada manusia dan VIII / II • Sistem Pernapasan pada mekanisme pernapasan pada C2 21 PG
memahami gangguan pada Manusia manusia
sistem pernapasan, serta upaya
menjaga kesehatan sistem
pernapasan
19 Menganalisis sistem ekskresi ✓ Peserta didik mampu
pada manusia dan memahami VIII / II • Sistem Ekskresi pada Manusia mengidentifikasi struktur dan C2 22 PG
gangguan pada sistem ekskresi fungsi dan upaya menjaga
serta upaya menjaga kesehatan kesehatan pada sistem ekskresi
sistem ekskresi
20 Menganalisis konsep getaran, • Getaran dan Gelombang ✓ Peserta didik mampu
gelombang, dan bunyi dalam VIII / II menganalisis konsep getaran dan C4 23 PG
kehidupan sehari-hari termasuk gelombang
sistem pendengaran manusia ✓ Peserta didik mampu memahami
dan sistem sonar pada hewan • Bunyi sistem pendengaran pada
manusia dan Menjelaskan C2 24 PG
pemanfaatan gelombang bunyi
dalam kehidupan sehari-hari
21 Menganalisis sifat-sifat cahaya, ✓ Peserta didik mampu
pembentukan bayangan pada VIII / II • Cahaya dan Alat Optik menyelesaikan persoalan yang
bidang datar dan lengkung serta berkenaan dengan konsep C4 25 PG
penerapannya untuk pembentukan bayangan pada
menjelaskan proses penglihatan cermin dan lensa
4
manusia, mata serangga, dan
prinsip kerja alat optik

22 Menghubungkan sistem ✓ Peserta didik mampu


reproduksi pada manusia dan IX / I • Sistem Reproduksi Pada menjelaskan struktur dan fungsi C3 26 PG
gangguan pada sistem Manusia organ-organ pada sistem
reproduksi dengan penerapan reproduksi manusia
pola hidup yang menunjang ✓ Peserta didik mampu
kesehatan reproduksi menjelaskan berbagai kelainan
dan penyakit pada sistem C2 27 PG
reproduksi
23 Menganalisis sistem • Sistem Perkembangbiakan Pada ✓ Peserta didik mampu
perkembangbiakan pada IX / I Tumbuhan menyebutkan organ-organ C2 28 PG
tumbuhan dan hewan serta reproduksi yang terdapat pada
penerapan teknologi pada tumbuhan dan fungsinya masing-
sistem reproduksi tumbuhan masing.
dan hewan • Sistem Perkembangbiakan Pada ✓ Peserta didik mampu
Hewan membedakan proses reproduksi C1 29 PG
yang terdapat pada hewan
secara generatif dan vegetatif.
24 Menerapkan konsep pewarisan ✓ Peserta didik mampu
sifat dalam pemuliaan dan IX / I • Pewarisan sifat menjelaskan pengertian materi C1 30 PG
kelangsungan makhluk hidup genetik dan Hukum pewaris sifat
✓ Peserta didik mampu
menyelesakkan persoalan C3 31 PG
tentang persilangan dengan dua
sifat beda
25 Memahami konsep listrik statis ✓ Peserta didik mampu
dan gejalanya dalam kehidupan IX / I • Listrik Statis menjelaskan interaksi antara C2 32 PG
sehari-hari, termasuk kelistrikan muatan listrik
pada sistem saraf dan hewan
yang mengandung listrik

5
26 Menerapkan konsep rangkaian ✓ Peserta didik mampu
listrik, energi dan daya listrik, IX / I • Rangkaian Listrik memecahkan masalah yang C4 33 PG
sumber energi listrik dalam berkaitan dengan berbagai
kehidupan sehari-hari termasuk • Energi dan daya listrik rangkaian listrik
sumber energi listrik alternatif,
serta berbagai upaya ✓ Peserta didik mampu
menghemat energi listrik memecahkan masalah yang C4 34 PG
berkaitan dengan konsep energi
dan daya listrik
27 Menerapkan konsep ✓ Peserta didik mampu
kemagnetan, induksi IX / II • Kemagnetan menjelaskan cara membuat C2 35 PG
elektromagnetik, dan magnet sederhana
pemanfaatan medan magnet
dalam kehidupan sehari-hari ✓ Peserta didik mampu
termasuk pergerakan/navigasi menjelaskan dan menyelesaikan C4 36 PG
hewan untuk mencari makanan masalah konsep transformator
dan migrasi
28 Menerapkan konsep ✓ Peserta didik mampu
bioteknologi dan perannya IX / II • Bioteknologi dan Produksi Menjelaskan penerapan C2 37 PG
dalam kehidupan manusia Pangan bioteknologi dalam mendukung
kelangsungan hidup manusia
29 Menghubungkan konsep ✓ Peserta didik mampu
partikel materi (atom, IX / II • Sifat Bahan (Atom, ion, dan Menjelaskan konsep atom, ion, C3 38 PG
ion,molekul), struktur zat molekul) dan molekul
sederhana dengan sifat bahan
yang digunakan dalam
kehidupan sehari- hari, serta
dampak penggunaannya
terhadap kesehatan manusia
30 Menghubungkan sifat fisika dan • Tanah dan Kehidupan ✓ Peserta didik mampu
kimia tanah, organisme yang IX / II menjelaskan proses C2 39 PG
hidup dalam tanah, dengan pembentukan dan peranan tanah
pentingnya tanah untuk untuk keberlanjutan kehidupan
keberlanjutan kehidupan

6
31 Memahami proses dan produk • Proses dan Produk Teknologi ✓ Peserta didik mampu
teknologi ramah lingkungan IX / II Ramah Lingkungan Memahami berbagai teknologi C2 40 PG
untuk keberlanjutan kehidupan ramah lingkungan serta
aplikasinya

Cilograng, 01 Maret 2024


Mengetahui, Guru Mata Pelajaran
Kepala Madrasah

SUTRISNA, SH HAMZAH JAIDIN, S.Pd.I


NIP. - NIP. -

Anda mungkin juga menyukai