Anda di halaman 1dari 2

KISI- KISI SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP TA 2020 / 2021

SMP SWASTA DARMA BAKTI


MATA PELAJARAN : IPA KELAS IX

NO KOMPETENSI DASAR MATERI PELAJARAN INDIKATOR KELAS TINGKAT NO. BENTUK


KESUKARAN SOAL SOAL
1 1.1. Menerapkan konsep Pemanfaatan medan magnet pada migrasi 1.1.1 Menjelaskan pengertian magnet IX Mudah 1 Essay
Kemagnetan, Induksi hewan : 1.1.2 Mengidentifikasi cara yang paling Mudah 2 Essay
elektromagnetik dan - Migrasi burung mudah untuk memisahkan serbuk
pemanfaatan medan - Migrasi salmon besi dari pasir
magnet dalam kehidupan - Migrasi penyu 1.1.3 Menyebutkan alat yang Mudah 3 Essay
sehari-hari termasuk - Migrasi lobster duri memanfaatkan prinsip induksi
pergerakan / navigasi - Magnet dalam tubuh bakteri elektomagnetik
hewan untuk mencari Teori dasar kemagnetan 1.1.4 Memberi contoh penerapan gaya Sukar 4 Essay
makanan dan migrasi - Konsep gaya magnet lorenzt dalam kehidupan sehari-hari
- Teori kemagnetan bumi 1.1.5 Menjelaskan tiga cara menhilangkan Sedang 5 Essay
Teori dasar kemagnetan sifat magnet
- Induksi magnet dan gaya lorentz 1.1.6 Menjelaskan gaya lorentz Sedang 6 Essay
- Penerapan gaya lorenzt pada motor listrik
Teori dasar kemagnetan
- Induksi elektromagnetik
- Kemagnetan dalam produk teknologi
- MRI
- Kereta Magnet
- Pembangkit listrik tenaga nuklir

2 2.1. Menjelaskan konsep Bioteknologi 2.2.1. Menjelaskan Pengertian Bioteknologi IX Mudah 7 Essay
bioteknologi dan perannya Bioteknologi dan manfaatnya dalam produksi 2.2.2. Menjelaskan Bioteknologi Modern Mudah 8 Essay
dalam kehidupan manusia pangan 2.2.3. Memberikan Contoh Produk Sedang 9 Essay
- pengertian Bioteknologi Bioteknologi Konvensional
- Bioteknologi konvensional 2.2.4. Mengidentifikasi penerapan Sukar 10 Essay
- Bioteknologi Modern bioteknologi dalam berbagai bidang
Dampak penerapan dan pengembangan
Bioteknologi
- Bidang lingkungan
- Bidang Kesehatan
- Bidang sosial dan ekonomi

Anda mungkin juga menyukai