Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SDN SUKADAMI
KELAS : 5 (LIMA)
SEMESTER : 2 (DUA) PERTEMUAN KE 14
TAHUN PELAJARAN : 2023-2024

TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI POKOK


Setelah Peserta didik mempelajari materi yang telah Senam Irama
disampaikan diharapkan peserta didik mampu :
3.7 Pengetahuan Kombinasi gerak langkah
 Menjelaskan gerak langkah kaki pada senam irama kaki dan ayunan lengan
 Menjelaskan gerak ayunan lengan pada senam irama
 Menjelaskan kombinasi gerak langkah kaki dan ayunan
lengan pada senam irama ALOKASI WAKTU
 Mencari dan mengumpulkan informasi tentang senam 2 x 35 Menit
irama
4.7 Keterampilan
 Mempraktikkan gerak dasar langkah kaki pada senam
Pendekatan dan Metode
irama
 Mempraktikkan gerak dasar ayunan lengan pada senam  Pendekatan : Saintifik
irama  Metode : Ceramah, Tanya
 Mempraktikkan kombinasi gerak langkah kaki dan Jawab dan Diskusi
ayunan lengan pada senam irama  Model Pembelajaran :
 Menerapkan materi dalam kehidupan sehari-hari Discovery Learning
LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN MEDIA/SUMBER
A. Kegiatan Pendahuluan  Video Pembelajaran
 Guru membuka pelajaran dengan mengucapkan salam,  Lapangan/ruangan,
menanyakan kabar dan mengecek kesiapan peserta didik musik, peluit, stopwatch.
 Berdo’a dan absensi  Video pembelajaran
 Menyanyikan lagu wajib/nasional dan mengingatkan Pertemuan 14 Youtube
siswa pentingnya peningkatan pendidikan karakter KKG PJOK Susi Susanti
(nasionalisme, disiplin, kemandirian dan integritas)  Buku PJOK kelas 5
 Menjelaskan tujuan pembelajaran
 Mengaitkan materi kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan dengan kegiatan sebelumnya (Apersepsi)
 Mengajukan pertanyaan/pendapat siswa yang ada
keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan
(Apersepsi)
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari PENILAIAN
pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-  Aspek Apektif
hari (Motivasi) Disiplin
B. Kegiatan Inti Kerjasama
 Peserta didik melihat, memperhatikan dan mendengarkan Percaya diri
penjelasan guru tentang senam irama dan tayangan video Tanggung jawab
(Stimulation) Kritis, inovatif
 Streching dan warming-up dan melakukan tugas gerak  Aspek Kognitif
yang diintruksikan guru. Memahami materi yang
 Melakukan diskusi untuk mengidentifikasi masalah atau telah dipelajari
kesulitan-kesulitan yang dirasakan saat melakukan  Aspek Psikomotorik
kombinasi gerak dominan senam irama Contoh Mampu mempraktikkan
Kegiatan : kombinasi langkah kaki dan ayunan lengan materi yang di pelajari
(Problem Statmen) (terlampir dalam buku
 Melalui proses diskusi Peserta didik saling melengkapi nilai)
informasi mengenai segala macam informasi yang
berhubungan dengan senam irama. (mengumpulkan
informasi) (Data Collection)
 Peserta didik mempraktikkan gerak langkah kaki pada
senam irama
 Peserta didik mempraktikkan variasi ayunan lengan pada
senam irama

 Peserta didik mempresentasikan secara kelompok


mempraktikkan rangkaian gerak langkah kaki dengan
ayunan lengan pada senam irama , peserta didik lain
memberikan koreksi atau memberikan masukan.
(mengomunikasi) (Verification)
 Peserta didik mempraktikkan rangkaian gerak langkah
dengan kombinasi ayunan lengan pada senam
ritmik/irama. (Simulattion)
 Generalization (menarik kesimpulan)
Secara bersama-sama menarik kesimpulan tentang materi
yang dipelajari (Generalization)
C. Kegiatan Penutup
1. Peserta didik dikumpulkan kembali dan diberikan
motivasi serta apresiasi oleh guru telah mengikuti
pembelajaran
2. Memberikan gambaran pembelajaran untuk pertemuan
selanjutnya
3. Berdo’a dengan di pimpin oleh ketua kelas atau pesrta
didik lainnya.

Tasikmalaya, .................2024
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Iwan Kurniawan, S.Pd., M. Pd. Eeng Herlina, S.Pd.


NIP. 19800415 200501 1 010 NIP. 19660708 198803 2 011

Anda mungkin juga menyukai