Anda di halaman 1dari 7

CHRISTA ROMAYANTY PH SIBURIAN

ESTER EMERITA TARIGAN


Kelompok
1 HERBIN GINTING

NOBINSON GINTING

RISEBTA MARSTELA PURBA


Menemukenali nilai-nilai luhur
kearifan budaya daerah asal
yang relevan menjadi penguatan
karakter murid sebagai individu
sekaligus sebagai anggota
masyarakat.
Marharoan Bolon

Karakter tolong
menolong, rasa karsa,
berempati kepada
sesama, mengambil
bagian dengan
berinteraksi, serta
memiliki rasa
tanggungjawab
terhadap lingkungan
dan daerahnya.
Kerja Tahun

Memberikan kebebasan dan


kemerdekaan kepada anak untuk
menggali minat/bakat yang
dimiliki serta bebas menampilkan
potensi atau softskill yang dimiliki,
menumbuhkan rasa berani dan
percaya diri serta membangun
karakter secara optimal melalui
pembiasaan yang dilihat secara
langsung pada lingkungan,
menanamkan tata krama sopan
santun dan moral yang tinggi.
Bagaimana pemikiran KHD dapat dikontekstualkan sesuaikan dengan
nilai-nilai luhur kearifan budaya daerah asal yang relevan menjadi
penguatan karakter murid sebagai individu sekaligus sebagai anggota
masyarakat pada konteks lokal sosial budaya di daerah Anda?

Nilai luhur Marharoan Nilai luhur Kerja Tahun


Bolon
1. Satu rasa satu 1. Mengucap
Syukur atas hasil
karsa
panen
2. Adanya rasa
2. Bebas
empati terhadap mengeksplor diri
orang di sekitar dan menampilkan
kita minat bakat
3. Membangun
percaya diri
CGP Kelompok 1 2023
Sepakati satu kekuatan pemikiran KHD yang
menebalkan laku murid di kelas atau sekolah
Anda sesuai dengan konteks lokal sosial
budaya di daerah Anda yang dapat
diterapkan.

Budi pekerti khususnya karakter ramah salah


satu yang menjadi kekuatan yang dapat kami
lihat di sekolah kami. Mayoritas peserta didik
itu mengikuti sikap ramah kepada semua
orang kusususnya kepada yang lebih tua
karena mereka melihat pengajaran itu di
rumah dan lingkungan tempat tinggal. Apalagi
Ketika ada kegiatan budaya di lingkungan
sekitanya atau lingkungan tempat tinggal.
Thank you
CGP A9 2023

Anda mungkin juga menyukai