Anda di halaman 1dari 1

1.

Pengajar membagi anak menjadi 4-5 kelompok


2. Kelompok yang bermain ditentukan sesuai urutan nomor kelompok
3. Setiap kelompok mendapatkan kesempatan selama 3 menit untuk menebak kata yang
berkaitan dengan perasaan (emosi)
4. Satu orang disetiap kelompoknya akan menjadi seorang peraga perasaan emosi dan sisanya
akan menjadi penebak
5. Peraga bertugas memperagakan perasaan emosi yang diberikan pengajar. Peraga tidak
boleh mengeluarkan suara.
6. Penebak bertugas menebak apa yang disampaikan oleh peraga. Penebak bekerja secara
bersama-sama
7. Jika jawaban benar, peraga dapat memberi kode jawaban benar melalui jari jempol dan
dilanjutkan ke orang berikutnya (masih dalam kelompok yang sama).
8. Jika jawaban salah, peraga dapat memberi kode jawaban salah melakui tangan (x), penebak
diberi kesempatan menebak kembali namun jika tidak terjawab boleh menggunakan
kesempatan pass
9. Pengajar menghitung skor tiap kelompok
10. Kelompok yang menang mendapatkan reward

https://docs.google.com/presentation/d/1Ghtaylqohi1rTQX31-eR6cV-Dr6b0r5o/edit?
usp=sharing&ouid=104384404815213360930&rtpof=true&sd=true

Perasaan & Emosi

1. Senang
2. Gembira
3. Bahagia
4. Sedih
5. Marah
6. Takut
7. Panik
8. Khawatir
9. Cemas
10. Bingung
11. Jijik
12. Benci
13. Malu
14. Terkejut/Kaget
15. Bangga
16. Puas
17. Lega
18. Semangat
19. Lelah
20. Tertawa

Anda mungkin juga menyukai