Anda di halaman 1dari 4

Kelompok: William & Mathew 9A

Bioteknologi
1.Pengertian dari Bioteknoilogi:
Bioteknologi berasal dari kata “Bios” dan “logos” yang berarti ilmu tentang
mahluk hidup. Secara bahasa Bioteknologi adalah suatu metode untuk
menghasilkan produk dengan memantaatkan mahluk hidup. Perkembangan
Bioteknologi dimulai pada abad 19 dimana masyarakat huas sudah dapat
membuat roti, yogurt, keju, cuka, kecap. Bioteknologi juga dikembangkan
untuk berbagai bidang selain pengolahan pangan seperti bidang energi,
kedokteran, dsb. Sejarah perkembangan Bioteknologi diikuti dengan
beberapa peristiwa sebagai berikut:
2.Jenis-jenis Bioteknologi
A. Bioteknologi Konvensional
Bioteknologi konvensional masih ,menggunakan metode
sederhana dengan peralatan sederhana dan tanpa menggunakan
prinsip Biologi morekuler. Bioteknologi konvensional sering di
gunakan untuk menghasilkan produk pangan seperti
keju,roti,tapai,kecap,dsb. Adapun beberapa kelemahan dari
penerapan Bioteknologi konvensional yaitu sebagai berikut:

1) Perbaikan sifat genetis tidak terarah.


2) Tidak dapat mengatasi masalah ketidaksesuaian genetik
3) Hasil tidak dapat diperkirakan sebelumnya
4) Memerlukan waktu yang relatif lebih lama untuk
menghasilkan alur baru
5) Seringkali tidak dapat mengatasi kendala alam dalam
sistem budidaya tanaman misalnya masalah hama

B. Bioteknologi Modern
Bioteknologi modern diterapkan dengan menggunakan metode
rekaya genetika dengan memerhatikan prinsip biokimia dan
biologi molekuler. Kelebihan dan penerapan bioteknologi modern
yaitu dapat mengatasi kendala ketidaksesuaian genetik, perbaikan
sifat genetik yang terarah dapat mengefisienkan waktu
pengembangan galur jsad dalam meningkatkan kualitas produk
dan dapat mengatasi kendala alam dalam sistem budaya tanaman.
Bioteknologi modern juga memiliki kelemahan dalam penerapanya
yaitu membutuhkan biaya produksi relatif lebih mahal
memerlukannkecanggihan teknologi dan belum diketahui
pengaruhnya dalam jangka panjang.

3. Manfaat Bioteknologi Modern


Bioteknologi adalah suatu manipulasi organisme sebagai upaya
untuk menghasilkan produk yang bersifat baru dan memiliki nilai
manfaat bagi manusia. Adapun manfaat dari bioteknologi sebagai
berikut.

1) Meningkatkan hasil produksi dalam bidang perkebunan,


pertanian, dan perikanan. Khusunya yang berkaitan
dengan kebutuhan pangan.
2) Menghasilkan antibiotik dengan memanfaakan jamur
melalui serangkaian proses
3) Menghasilkan vaksin dengan menggunakan bantuan virus
4) Mengurangi dampak pencemaran lingkungan dengan
memanfaatkan mikroorganisme melalui kegiatan daur
ulang
5) Membuat pupuk yang terbuat dari bahan bahan hayati
dengan memanfaatkan mikroba untuk membantu proses
penyerapan unsur hara
6) Meningkatkan jumlah pesies dari tumbuhan melalui proses
penerapan kultur jaringan

B. Penerapan Bioteknologi dalam Kehidupan


1. Biotknologi Pangan
a. Tapai

Anda mungkin juga menyukai