Anda di halaman 1dari 3

LAMPIRAN 2

LKPD KELOMPOK PERLU BIMBINGAN RANTAI DAN JARING-JARING MAKANAN

NAMA KELOMPOK : 5 DAN 6 KELAS :


KETUA : TANGGAL :
ANGGOTA :
1. 4.
2. 5.
3. 6.

Tujuan Pembelajaran
1. Mengidentifikasi komponen ekosistem untuk menyusun rantai dan jaring-jaring
makanan melalui tayangan video.
2. Mengomunikasikan hasil kerja kelompok
Alat/Bahan/Sumber Belajar
1. Kertas karton manila 1 buah/siswa
2. Spidol permanen besar
3. Link video dari youtube

Penyelidikan
1. Peserta didik menyimak tayangan video pada link berikut ini.
Link Video untuk kelompok perlu bimbingan :
Ekosistem Laut : https://www.youtube.com/watch?v=g1fJAq2Fi9o&list=PLQ-4yjTGFDPZ-
aCOu1KgFxHdMSu0vjSwk
Ekosistem Sawah : https://www.youtube.com/watch?v=MldJt4bG2Zg&list=PLQ-
4yjTGFDPZ-aCOu1KgFxHdMSu0vjSwk&t=1s
Ekosistem Sungai : https://www.youtube.com/watch?v=60tzS1_a_cs&list=PLQ-4yjTGFDPZ-
aCOu1KgFxHdMSu0vjSwk
2. Setelah menyimak video tersebut, buatlah rantai makanan dan jaring-jaring
makanan yang ada di ekosistem tersebut di LKPD dan kertas karton yang
dibawanya.
Data Hasil Pengamatan
1. Buatlah rantai makanan dari ekosistem sawah/hutan, mangrove dan laut dari

link video tersebut.


2. Dari ke-3 ekosistem tersebut tentukan : produsen, tingkat trofik 1, tingkat trofik 2,

konsumen puncak

3. Dari ke-3 ekosistem tersebut kembangkan rantai makanan yang ada menjadi jaring-

jaring makanan

Diskusi Hasil Pengamatan

Setelah kalian mengamati dan membuat rantai makanan dan jaring-jaring makanan diskusikan
untuk membuat 5 pertanyaan berkaitan dengan yang kalian pelajari !

1.

2.

3.

4.

5.

Komunikasi Hasil Kerja Kelompok

1. Presentasikan hasil pengamatan kalian dengan menggunakan media bagan yang kalian
buat di kertas karton manila.

2. Ajukan pertanyaan berdasarkan diskusi hasil pengamatan kalian kepada kelompok yang
melakukan presentasi

Simpulan

Anda mungkin juga menyukai