Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

SMA DWIJENDRA DENPASAR


TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Satuan Pendidikan : SMA DWIJENDRA DENPASAR Jumlah Soal : 30 Soal (25 PG, 5 Esaay)

Mata Pelajaran : Fisika Alokasi Waktu : 90 menit

Kurikulum : Merdeka Guru Penyusun Soal : Ni Putu Nadia Nikki Utami, S.Pd

Level Bentuk Nomor


No Tujuan Pembelajaran Materi Indikator Soal
Kognitif Soal Soal
1 Peserta didik memiliki kemampuan Penggambaran vector, Disajikan gambar vector dalam Aplikas PG 1
untuk mendeskripsikan vector, sifat- resultan vector koordinat x dan y peserta didik
sifat vector dan menentukan resultan mampu menghitung besar resultan
vector vector tersebut
2 Disajikan ilustrasi dua buah vector Penerapan PG, 2, 1
yang mengapit sudut tertentu, peserta Essay
didik mampu menghitung resultan
dari kedua vector tersebut
3 Disajikan ilustrasi pergerakan sebuah Penerapan PG 3
benda dalam arah mata angin, peserta
didik mampu menghitung resultan
dari kedua vector tersebut
4 Peserta memiliki kemampuan Gerak lurus beraturan, Disajikan ilustrasi kecepatan dan Penerapan PG 4, 9
menguraikan besaran-besaran fisis gerak lurus berubah jarak tempuh benda, peserta didik
Level Bentuk Nomor
No Tujuan Pembelajaran Materi Indikator Soal
Kognitif Soal Soal
dalam gerak dengan laju konstan beraturan gerak mampu menghitung waktu tempuh
dan percepatan konstan serta gerak vertical, dan gerak jatuh benda
5 vertikal bebas Disajikan ilustrasi gerakan benda Penerapan PG 5, 6
beserta waktunya peserta didik
mampu menentukan perpindahan dan
kelajuan benda tersebut
6 Peserta didik mampu menentukan Aplikasi PG 7, 8
waktu berpapasan dari gerakan dua
buah mobil yang bergerak
berlawanan maupun beriringan
7 Disajikan ilustrasi kegiatan tentang Evaluasi PG, 10, 2
pengereman mendadak, peserta didik Essay
mampu menghitung jarak total yang
ditempuh
8 Peserta didik mampu menghitung Penerapan PG 11
kecepatan benda saat tepat akan
menyentuh tanah pada benda jatuh
9 Disajikan ilustrasi gerakan vertical Evaluasi PG 12
dua buah benda, peserta didik mampu
menentukan perbedaan jarak kedua
benda pada saat posisi tertentu
10 Peserta didik memiliki kemampuan Gerak parabola Disajikan ilustrasi gerakan pesawat Aplikasi PG 13
menganalisis hubungan antara gerak yang akan menjatuhkan bom, peserta
lurus beraturan, gerak vertical, dan didik mampu menghitung jarak
vector (gerak parabola) jatuhnya bom dengan pesawat
11 Peserta didik mampu menghitung Evaluasi PG 14
Level Bentuk Nomor
No Tujuan Pembelajaran Materi Indikator Soal
Kognitif Soal Soal
waktu untuk mencapai titik terjauh
jika diketahui tinggi maksimalnya
12 Peserta didik mampu menentukan Evaluasi Esaay 3
kecepatan awal benda yang bergerak
dengan lintasan parabola jika
diketahui tinggi dan jarak tempuhnya
13 Peserta didik memiliki kemampuan Gerak melingkar Peserta didik mampu menghitung Aplikasi PG 15, 16
menguraikan besaran-besaran fisis beraturan percepatan sentripetal jika besaran-
gerak benda yang bergerak besaran lainnya diketahui
melingkar dengan laju konstan
14 Peserta didik memiliki kemampuan Hukum newton tentang Peserta didik mampu menghitung Aplikasi PG 17
menganalisis hubungan antara gaya gerak massa benda yang berada di dalam
dan gerak benda lift yang sedang bergerak ke atas
15 Disajikan gerak benda dalam katrol Aplikasi PG, 18, 19,
maupun lintasan lurus peserta didik Esaay 5
mampu menghitung percepatan dan
besar tengan tali yang digunakan
16 Disajian ilustrasi benda yang Penerapan PG 20
bergerak dalam lintasan lurus yang
ditarik dengan gaya yang ditarik
dengan sudut tertentu, peserta didik
mempu menentukan gaya normal
yang dialami benda
17 Peserta didik mampu menentukan Aplikasi PG 21
percepatan benda yang bergerak pada
bidang miring licin
Level Bentuk Nomor
No Tujuan Pembelajaran Materi Indikator Soal
Kognitif Soal Soal
18 Peserta didik memiliki kemampuan Gaya gravitasi, medan Peserta didik mempu menghitung Aplikasi PG, 23, 4
untuk menganalisis gaya tarik antara gravitasi, hukum periode revolusi planet menggunakan Essay
dua buah planet, percepatan keppler konsep huku keppler III
19 gravitasi pada titik tertentu serta Peserta didik mampu menghitung Aplikasi PG 22
menentukan periode revolusi sebuah percepatan gravitasi sebuah benda
planet yang berada pada suatu titik di atas
permukaan bumi
20 Peserta didik mampu mengitung Aplikasi PG 24
berat benda di sebuah planet
21 Peserta didik mampu Penerapan PG 25
mengidentifikasi besaran-besaran
yang bernilai sama di semua planet

Anda mungkin juga menyukai